Anda di halaman 1dari 13

TUGAS KEWIRAUSAHAAN

LAPORAN HASIL WAWANCARA WIRAUSAHAWAN


“MIMOMERCH CUSTOM SABLON EXPRESS”

Di susun oleh:
Alfianissa
XI MPLB 1

SMK NEGERI 3 BALEENDAH


Jalan Adipati Agung No. 34, Baleendah
Kabupaten Bandung, Jawa Barat
TAHUN AJARAN 2023/2024

1
KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang senantiasa
melimpahkan rahmat-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan laporan hasil
wawancara ini pada September 2023
Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan laporan hasil wawancara ini
adalah untuk menyelesaikan tugas Ipas yaitu wawancara dengan pengusaha yang
ada di sekitar, membangun kerja sama yang baik antar kelompok, memahami dan
menguasai kegiatan wawancara serta memperoleh informasi dari hasil wawancara.
Laporan ini di susun berdasarkan wawancara yang kami lakukan terhadap seorang
narasumber yang bernama Ibu Yulianti Dewi Intan .
Dalam kesempatan ini kami mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-
besarnya kepada semua pihak terkait yang sudah membantu dalam membuat
laporan hasil waawancara ini.
Satu harapan yang penulis inginkan semoga laporan ini dapat berguna bagi
pembaca dan penulis juga berharap kritik dan saran dari pembaca atas segala
kekurangan dalam laporan hasil wawancara ini.

Bandung, 25 September 2023

Penulis

2
DAFTAR ISI

LAPORAN KEGIATAN HASIL WAWANCARA PELAKU USAHA.............................i


KATA PENGANTAR........................................................................................................ii
DAFTAR ISI.....................................................................................................................iii
BAB I.................................................................................................................................1
PENDAHULUAN.............................................................................................................1
1.1 Latar Belakang.................................................................................................1
1.2 Maksud dan Tujuan..............................................................................................2
1.3 Waktu dan Tempat Kegiatan...............................................................................2
BAB II...............................................................................................................................3
LAPORAN HASIL OBSERVASI.....................................................................................3
2.1 Sejarah Pemilik dan Berdirinya Usaha................................................................3
2.2 Sistem Pembagian Kerja........................................................................................3
BAB III..............................................................................................................................4
LAPORAN HASIL WAWANCARA................................................................................4
3.1 Daftar Pertanyaan :...............................................................................................4
BAB IV..............................................................................................................................6
PENUTUP.........................................................................................................................6
4.1 Kesimpulan.............................................................................................................6
4.2 Saran......................................................................................................................7
4.3 Dokumentasi...........................................................................................................7

3
aat ini banyak orang yang
memilih membuka bisnis
usaha sebagai cara untuk
memenuhi
kebutuhan hidup sehari-
hari, baik yang sudah
memiliki pekerjaan utama
ataupun bagi mereka
yang belum memiliki
pekerjaan. Bidang bisnis
yang bisa dikerjakan
dapat menyesuaikan
dengan kebutuhan pasar
saat itu ataupun dengan
skill dan hobi yang
dimiliki. Untuk
4
membuka usaha,
sebenarnya tak perlu
langsung membuka usaha
yang besar dan dengan
modal yang besar pula.
Berbisnis bisa dimulai
dengan usaha berskala ke

5
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Saat ini banyak orang yang memilih membuka bisnis usaha sebagai cara
untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari, baik yang sudah memiliki
pekerjaan utama ataupun bagi mereka yang belum memiliki pekerjaan. Bidang
bisnis yang bisa dikerjakan dapat menyesuaikan dengan kebutuhan pasar saat itu
ataupun dengan skill dan hobi yang dimiliki. Untuk membuka usaha, sebenarnya
tak perlu langsung membuka usaha yang besar dan dengan modal yang besar pula.
Berbisnis bisa dimulai dengan usaha berskala kecil.
Usaha dengan skala kecil yang dimaksudkan di sini adalah usaha yang
dibangun dengan investasi dana yang nilainya kecil. Tentunya, jumlah dana yang
dimaksud di sini setiap orang memiliki ukurannya masing-masing. Namun
mungkin banyak orang yang sedikit meragukan, bagaimana bisa membangun
bisnis dengan modal yang kecil?
Peluang bisnis usaha sendiri dengan modal kecil yang sangat
menguntungkan dan bisa menjanjikan penghasilan besar, cocok untuk pemula
yang ingin sukses merintis wirausaha, tentunya tidak terlepas dari cara atau
strategi anda dalam menentukan target konsumen yang harus dibidik dengan tepat.
Sehingga bentuk peluang bisnis dan usaha yang paling sesuai bagi pemiliki modal
kecil sebaiknya lebih mengedepankan kreatifitas, karena hal ini bertujuan agar
mereka tetap mampu bersaing pada era ekonomi global seperti sekarang ini
bahkan sampai masa yang akan datang.
Oleh karena itu, melalui makalah ini, penulis ingin sedikit membagikan
pengalaman penulis mewawancarai salah seorang pengusaha yang menurut
penulis adalah seorang pengusaha kecil yang telah berhasil. Kegiatan wawancara
yang dilakukan juga merupakan salah satu tugas di bidang mata mata kuliah
kewirausahaan yang bertujuan untuk memperoleh informasi dan tips-tips sukses
dari narasumber, yang mungkin akan sangat berguna bagi penulis dan pembaca di
kemudian hari.

1
1.2 Maksud dan Tujuan
• Mendeskripsikan pusat pusat pertumbuhan di wilayah sekitar
• Menyajikan informasi tentang pengaruh pusat pertumbuhan ekonomi terhadap
kehidupan sosial budaya masyarakat sekitar

1.3 Waktu dan Tempat Kegiatan


Wawancara ini dilaksanakan pada:
• Hari / Tanggal : Kamis, 21 September 2023
• Pukul : 16.00 WIB
• Tempat :Rumah Produksi Mimomerch.

1.4 Tim Kerja dan Narasumber Kegiatan Wawancara


Narasumber : Yulianti Dewi Intan
Pewawancara & Penyusun Naskah : Alfianissa

2
BAB II
LAPORAN HASIL OBSERVASI

2.1 Sejarah Pemilik dan Berdirinya Usaha

Nama pemilik usaha : Ikhsan Farhan Fauzi & Yulianti Dewi Intan
Alamat : Jln. Ciapus Kp Girang Dekeut No. 58, Kec. Banjaran

Usaha ini berdiri sejak tahun 2017 dimana usaha ini diawali dengan usaha
konveksi baju dan custom sablon, dengan memanfaatkan ruang kecil di samping
rumahnya dengan bermodalan uang sebesar Rp 5.000.000,00. Seiring berjalannya
waktu, usahanya semakin berkembang dengan membuka toko yang lumayan besar
sehingga menghasilkan produk-produk baru dengan berbagai desain yang lebih
unik.

Kami memilih Usaha Bapak Ikhsan dan Ibu Yulianti untuk menjadi tokoh
pengusaha dalam paper ini adalah karena melihat hasil dari usahanya. Karena
pada masa itu mereka bertekad untuk membangun usaha benar-benar dari nol,
tentu banyak sekali kendala yang dialami pada masa itu. Dari situ saya belajar
bahwa menjadi seorang wirausahawan tentu tidak mudah untuk mencapai titik
yang dinginkan.

2.2 Sistem Pembagian Kerja


Dari jumlah karyawan yang ada mereka dibagi menjadi 4 bagian :
1. Bagian Packing dan Sablon : 1 Orang
2. Penjahit : 2 Orang
3. Cutting : 1 Orang
4. Admin offline store : 1 Orang

3
BAB III
LAPORAN HASIL WAWANCARA

3.1 Daftar Pertanyaan :

Pedoman Wawancara
Informasi Narasumber
Nama : Yulianti Dewi Intan
Umur : 32 Tahun
Pekerjaan : Pemilik Usaha Mimomerch.
NO PERTANYAAN JAWABAN
“awal usaha karena suami saya hobi membuat
1 Mengapa Ibu tertarik untuk membangun usaha desain gambar, orangnya juga unik karena ingin
ini? membuat tampilan yang berbeda agar menarik dan
berbeda dari orang lain, sehingga muncul ide untuk
membuka usaha custom sablon t-shirt”
2 Kapan berdirinya kegiatan usaha Mimomerch “Mimomerch pertama kali di dirikan pada tahun
ini? 2014”
3 Berapa banyak karyawan yang di pekerjakan? “Banyak karyawan pada saat ini ada 5 orang”
4 Dari mana saja karyawan yang di pekerjakan? “karyawan yang di pekerjakan banyak dari daerah
sekitar”
”iya, kebanyakan karyawan yang bekerja di sini
5 Apakah lingkungan sekitar di rekrut dalam berasal dari daerah sekitar, karna tujuan saya
perusahaan bapak? membangun usaha ini untuk membantu
perekonomian masyarakat sekitar”
Bergerak di bidang apa saja usaha yang sedang “usaha saya ini bergerak di bidang produksi textile,
6 digeluti? seperti t-shirt, jaket, baju olahraga sekolah, custom
sablon dll. “
“Untuk bahan baku banyak dari bahan textile,
khusus seragam olahraga kami bekerja sama dengan
7 Dari mana saja pemasok bahan baku yang PT. KARUNIA TEXTILE, sedangkan untuk bahan
didapat? katun combed dari PT. KNITTO TEXTILE
INDONESIA, karena menurut kami dua perusahaan
textile tersebut sudah terpercaya kualitasnya.
8 Bagaimana sistem pembayaran dalam Kami melakukan pembayar, dengan cara
pembelian bahan baku? pembayaran cas or transfer kepada pihak pemasok
lalu setelah itu bahan-baku akan segera dikirim ke
toko kami”
“Tentu, dalam proses pemasaran produk kami,
melibatkan banyak pihak, mulai dari proses
9 Apakah dalam proses pemasaran melibatkan produksi,pendistributoran dan agen konsumen,
banyak pihak? kebanyakan konsumen mengetahui toko kami dari
google maps karena jaraknya yang terjangkau dan
sudah mempercayai kualitas barang produksian
kami”
10 Berapa banyak barang yang dihasilkan dalam “Untuk t-shirt, seragam olahraga atau jaket dalam

4
satu kali produksi ? satu kali produksi menghasilkan 120pcs, untuk topi
atau aksesoris lain dalam satu kali produksi
menghasilkan 20 pcs
11 Dalam proses produksi nya menunggu pesanan “Dalam Proses produksi kami selalu ready stock,
atau ready stock? tetapi kami juga membuka sistem Pre Order
dikarenakan menyesuaikan bahan dan warna yang
dinginkan customer”
12 Bagaimana cash flow dalam satu tahun ”Dilihat dari siklus civing data omset rata rata
produksi? penjualan kena hampir 50-100jt”
13 Berapa keuntungan rata rata dalam satu bulan? “Keuntungan rata rata dalam satu bulan bisa
mencapai 10-20jt”
Berapa pengeluaran tetap perbulan di usaha “Kurang lebih 12jt perbula, diantaranya untuk
14 ini? membayar gaji karywan, membayar listrik, wifi dan
lain-lain”
“pasti ada titik rendah kendala usaha ini dimana
saat masa covid-19 semua tidak balance karena
15 Adakah kendala yang dialami selama pada saat itu semua orng juga mengalami masalah
menjalani usaha ini? terlebih dengan adanya wfh, sosial disthancing,
ekonomi juga pasti menurun, lalu kendala yang sulit
diperbaiki yaitu pihak kami terlalu mudah percaya
kepada orang sehingga gampang terpengaruh
dengan customer yang tidak bertanggung jawab”
16 Bagaimana cara Ibu untuk mengatasi kendala- “kedepannya kami akan lebih memaksimalkan lagii
kendala tersebut? kinerja kami, akan lebih waspada lagi terhadap
customer - customer yang tidak bertanggung jawab”

5
BAB IV
PENUTUPAN

4.1 Kesimpulan
Berwirausaha adalah salah satu cara untuk mencapai kesukseksan, dengan
metode dan strategi yang benar kita dapat membangun usaha yang mumpuni dan
menghasilkan. Berwirausaha juga dapat mengurangi pengangguran dengan
diserapnya tenaga kerja juga meningkatkan pertumbuhan ekonomi sekitar.
Dengan kemauan, usaha, kerja keras dan kerja cerdas segala kesulitan
akan terpecahkan. Tebuktu dengan hasil wawancara yang telah kami lakukan
ketika kita mau memulai maka akan ada jalanyang terbuka. Banyak mencari
relasidan juga kerpercayaan adalah kunci usaha.
Kebutuhan akan wirausahawan-wirausahawan kreatif sangat ditunggu oleh
seluruh dunia termasuk Indonesia. Apalagi dalam era saat ini dimana persaingan
akan hal berwirausaha sangat ketat. Menumbuhkan bibit-bibit wirausahawan yang
memiliki tanggung jawab, menyukai resiko, memiliki keyakinan, energi yang
tinggi, orientasi masa depan, keterampilan, dan kreatifitas merupakan tugas yang
sangat berat bagi bangsa Indonesia. Menjadi seorang wirausahawan pun bukan
hanya untuk satu kelompok saja, seperti yang sudah dibahas di materi diatas
keragaman budaya dalam berwirausaha itu ada. Bahkan contohnya ada beberapa
kelompok yang memimpin ledakan nasional kewirausahaan seperti kaum
perempuan, minoritas, imigran, wirasutri, mereka yang di PHK dan atau
mengundurkan diri dari pekerjaan. Untuk memantaskan diri menjadi
wirausahawan, itu berarti sudah memahami resiko kemungkinan kegagalan akan
ada dalam kehidupan berwirausahanya. Tapi seorang wirausaha pula tidak akan
takut akan kegagalan tersebut. Wirausahawan menggunakan kegagalan mereka
sebagai tempat berkumpul dan sebagai alat untuk memfokuskan kembali usaha
bisnis mereka agar berhasil. Kegagalan yang mereka dapat akan dijadikan
peluang, dan menjadikannya batu loncatan untuk kesuksesan.

6
5.2 Saran

Kami mengharapkan adanya kritik dan saran untuk menyempurnakan


laporan kegiatan observasi dan wawancara kewirausahaan ini. Semoga sedikit
cerita sukses dari Bapak Ikhsan Farhan Fauzi dan Ibu Yulianti Dewi intan ini
mampu membuka pikiran kita semua untuk memulai berwirausaha

5.3 Dokumentasi

7
8

Anda mungkin juga menyukai