Anda di halaman 1dari 2

PEMESANAN BAHAN MAKANAN DARI INSTALASI GIZI KE

PENYEDIA BARANG
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman:
210/VI/RSBC/2023 00 1/2

RSUD
BEDAS CIMAUNG
KABUPATEN BANDUNG
Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh
5 Juni 2023 Direktur RSUD BEDAS Cimaung
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO)
dr. Heriyanto
NIP. 198203172010011029
Suatu kegiatan pemesanan bahan makanan atau penyusunan
permintaan (order) bahan makanan berdasarkan pedoman menu dan
PENGERTIAN rata-rata jumlah konsumen/ pasien yang dilayani, sesuai periode yang
ditetapkan. Kegiatan pemesanan ini dari instalasi gizi ke penyedia
barang.
Sebagai acuan langkah-langkah untuk pengadaan makanan pasien
dapat berlangsung sesuai dengan kebutuhan dengan menggunakan
TUJUAN Formulir Pemesanan Bahan Makanan rangkap tiga. Kegiatan
pemesanan ini dilakukan oleh Pengawas Produksi kepada penyedia
barang melalui PPK Pengadaan Makanan Minuman Pasien.
Surat Keputusan Direktur RSUD Bedas Cimaung Nomor 012/KEP-
DIR/RSUDBC/VI/2023 tentang Kebijakan Pelayanan Instalasi Gizi di
KEBIJAKAN
RSUD Bedas Cimaung.

1. Pengawas Produksi melakukan pemesanan bahan makanan


dengan menggunakan formulir pemesanan bahan makanan (No.
08/FORM/014) berdasarkan menu dan jumlah pasien ke penyedia
barang.
2. Pengawas Produksi melakukan pencatatan pemesanan pada
formulir pemesanan.
PROSEDUR
3. Pengawas Produksi menyerahkan Formulir Pemesanan Bahan
Makanan yang sudah ditandatangani kepada penyedia barang
melalui PPK Pengadaan Makanan Minuman Pasien.
4. PPK Pengadaan Makanan Minuman Pasien menerima formulir
pemesanan dan meyerahkan pada penyedia barang.
PEMESANAN BAHAN MAKANAN DARI INSTALASI GIZI KE
PENYEDIA BARANG
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman:
210/VI/RSBC/2023 00 1/2

RSUD 1. Instalasi Gizi


2. Bagian Pengadaan Makanan Minuman Pasien
UNIT TERKAIT
3. Komite PPIRS
4. Unit Layanan Pengadaan

DOKUMEN TERKAIT

No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan

REKAMAN HISTORIS
PERUBAHAN

DIAGRAM ALIR Jika diperlukan

Anda mungkin juga menyukai