Anda di halaman 1dari 40

< SOAL SOAL EKONOMI >

perilaku konsumen dan produsen ekonomi kelas 10 SMA

1. Dalam teori perilaku konsumen, terdapat dua jenis pendekatan utama yang dilakukan.
Apa dua pendekatan utama tersebut?

Jawaban dan pembahasannya:


Dua pendekatan utama yang digunakan untuk melakukan analisis terhadap perilaku konsumen
dalam menikmati barang atau jasa ialah pendekatan kardinal dan ordinal.
Pendekatan kardinal merupakan gabungan dari beberapan pendapat para ahli ekonomi aliran
subjektif.
Nah, pendekatan ini bisa dianalisis dengan menggunakan konsep utilitas marjinal.
Sementara pendekatan ordinal merupakan anggapan bahwa ulititas suatu barang tidak perlu
diukur hanya cukup diketahui saja.
Jadi, konsumen sendirilah yang membuat urutan tinggi rendahnya utilitas yang diperoleh dari
mengonsumsi sejumlah barang atau jasa.

2. Apa ciri-ciri dari kegiatan konsumsi?

Jawaban dan pembahasannya:


Ciri-ciri dari kegiatan konsumsi, yaitu:
- Barang yang dikonsumsi haruslah barang ekonomi atau untuk mendapatkannya diperlukan
pengorbanan ekonomi.
- Barang yang dikonsumsi bertujuan untuk memenuhi kebutuhan.

3. Apa yang dimaksud dengan nilai pakai dan nilai tukar dalam perilaku konsumsi?

Jawaban dan pembahasannya:


Nilai pakai merupakan nilai suatu barang yang didapat karena kemampuannya untuk memenuhi
kebutuhan.
Sementara nilai tukar adalah nilai suatu barang yang ditentukan karena kemampuannya
dipertukarkan dengan barang lain.

4. Apa yang dimaksud dengan produksi dan tujuan diadakannya kegiatan produksi?

Jawaban dan pembahasannya:


Produksi merupakan kegiatan yang dilakukan untuk menambah atau menciptakan nilai dari suatu
benda agar bisa dimanfaatkan oleh konsumen untuk memenuhi kebutuhannya.
Ada tiga tujuan kegiatan produksi, yaitu mencari keuntungan, menjaga keberlangsungan
perusahaan, dan memenuhi kebutuhan masyarakat.

5. Apa yang dimaksud dengan kurva indeferen dan apa saja ciri-cirinya?
Jawaban dan pembahasannya:
Kurva indiferen merupakan kurva yang menunjukkan kombinasi dua macam barang konsumsi
yang memberikan tingkat utilitas yang sama.
Ciri-ciri dari kurva indiferen sendiri yaitu:
- Turun dari atas ke bawah, hal ini mengakibatkan pada terjadinya keadaan yang saling
meniadakan.
- Cembung ke arah titik asal, yang menunjukkan jika konsumen menambah konsumsi satu unit
barang, jumlah barang lain yang dikorbankan akan semakin kecil.

6. Dalam suatu fungsi produksi jangka pendek, terdapat tiga konsep penting dalam
produksi. Apa saja ketiga konsep tersebut?

Jawaban dan pembahasannya:


Ketiga konsep dalam produksi, yaitu:
- Produksi total, yaitu menunjukkan total output barang yang diproduksi.
- Produk marjinal, yaitu menunjukkan tambahan produk yang diakibatkan oleh pertambahan satu
unit input dengan menganggap faktor lainnya konstan.
c. Produk rata-rata, yaitu menunjukkan output total dibagi dengan unit total input atau tenaga
kerja.

7. Apa saja yang termasuk ke dalam faktor produksi?

Jawaban dan pembahasannya:


Faktor produksi meliputi sumber daya manusia, sumber daya alam, modal, dan kewirausahaan.
Faktor produksi sendiri merupakan sarana dan jasa yang dikombinasikan untuk melakukan
produksi.

Soal Pilihan Ganda Perilaku Konsumen

1. Kelompok individu yang pindah ke luar kota, namun masih melakukan pulang pergi ke tempat
pekerjaan di kota dengan gaji yang tinggi. Dalam membagi pasar kaya, kelompok orang tersebut
sebagai ...
a. Welthy landowners
b. Equity-rich suburban expatriates
c. Suburban transplants
d. City folks with country homes

2. Cara kehidupan sosial dibentuk dalam sistem budaya dinamakan …


a. Struktur budaya
b. Struktur sosial
c. Ekologi
d. Ideolog

3. Meskipun masing-masing budaya berbeda, namun ada 4 dimensi yang muncul untuk
menjelaskan perbedaannya, salah satunya yaitu …
a. Budaya diyakini
b. Invented
c. Uncertainty avoidance
d. Budaya dipelajari

4. Supaya mempunyai pengaruh yang kuat dalam sebuah masyarakat, maka budaya harus
diimplementasikan dan disebarluaskan oleh banyak orang dalam masyarakat yang bersangkutan.
Hal ini merupakan pengertian dari hal …
a. Dilestarikan
b. Dipelajari
c. Diyakini
d. Ditemukan

5. Salah satu makanan pokok bagi warga negara negara barat seperti Inggris, Amerika Serikat
adalah Roti. Akan tetapi Roti tidak menjadi makanan pokok di negara Asia. Hal tersebut adalah
contoh dari...
a. Budaya itu ditemukan
b. Budaya itu serupa tapi tidak sama
c. Budaya diyakini
d. Budaya dipelajari

6. Peran kaum perempuan dalam keluarga masih kurang apabila mempunyai anak perempuan dan
masih dianggap sebagai beban di India. Hal ini dikarenakan adanya aturan-aturan adat yang
berlaku terhadap perempuan, contohnya yaitu mas kawin yang harus dibayar pihak perempuan
untuk bisa menikah. Hal tersebut adalah contoh dari...
a. Masculinity/femininity
b. Uncertainty avoidance
c. Individualism
d. Power distance

7. Konsumen merupakan manusia yang pada dasarnya tunduk pada kepentingannya sendiri dan
terhadap usaha promosi para pemasar. Apabila konsumen dipersepsikan sebagai pembeli yang
cenderung tidak rasional dan menuruti kata hati, maka konsumen tersebut masuk dalam kategori….
a. Perspektif Emosi
b. Perspektif Kognitif
c. Perspektif Ekonomi
d. Perspektif Pasif

8. Gold Star merupakan salah satu contoh merek yang dianggap konsumen tidak mempunyai
keunggulan tertentu. Hal tersebut menurut daftar merek termasuk dalam kelompok….
a. Rangkaian merek yang tidak laku
b. Rangkaian merek yang tidak aktif
c. Rangkaian merek yang tidak layak
d. Rangkaian merek yang diminati

9. Ketika konsumen sadar tentang adanya kebutuhan yang mungkin bisa terpuaskan dengan
membeli atau mengkonsumsi suatu produk adalah pengertian dari …
a. Keputusan pembelian
b. Pengenalan Masalah
c. Pencarian informasi sebelum pembelian
d. Evaluasi alternative

10. Keputusan pembelian yang dilakukan konsumen terbagi menjadi 3 jenis pembelian.
Nah, berikut ini yang tidak termasuk ketiga jenis pembelian tersebut adalah …
a. Pembelian berdasarkan komitmen jangka pendek
b. Pembelian kembali/berulang
c. Pembelian ujicoba
d. Pembelian berdasarkan komitmen jangka panjang

11. Agar penjualan meningkat, maka perusahaan melakukan komunikasi dengan memakai iklan
cetak/non cetak yang dirancang secara kreatif. Akan tetapi, pengiklan kadang terjebak secara tidak
sadar dalam pelanggaran norma dan etika beriklan. Contoh dari iklan tersebut yaitu …
a. Acara piknik
b. Keluarga yang harmonis
c. Dengan menggunakan wanita terlalu fulgar atau lelaki kekar
d. Pemandangan alam

12. Berikut ini yang merupakan salah satu dari model perilaku konsumen yaitu …
a. Model kontemporer
b. Model makro ekonomi
c. Model mikro ekonomi
d. Model tradisional

13. Sikap bisa dipakai sebagai alat untuk melindungi citra diri seseorang dari ancaman. Jadi
terkadang ekspresi yang ditunjukan merupakan kebalikan dari persepsinya terhadap sikap yang
seharusnya dimilikinya. Hal ini termasuk dalam fungsi sikap....
a. Fungsi pengetahuan
b. Fungsi ego-defensif
c. Fungsi penyesuaian
d. Fungsi ekspresi nilai

14. Konsumerisme dipandang sebagai seperangkat kegiatan bisnis, pemerintah, organisasi


independen, dan konsumen yang peduli, dengan tujuan melindungi hak-hak konsumen. Pengertian
konsumerisme ini dikemukakan oleh …
a. Amstrong dan Kotler
b. Mowen dan Minor
c. Loudon dan Bitta
d. Stuart dan F.J. Schlink

15. Motivasi yang dipakai untuk memahami atau menyimpulkan penyebab dari berbagai peristiwa
adalah termasuk salah satu pengaruh utama motivasi yang didefinisikan oleh…
a. Ernest Ditcher
b. McGuire
c. McClelland
d. Maslow

16. Pak Ali secara tiba tiba mengatakan bahwa beliau ingin mempunyai rumah karena selama ini
ngontrak terus. Dalam hal ini, peran motivasi adalah contoh dari….
a. Kebutuhan ego
b. Kebutuhan rasa aman
c. Kebutuhan fisiologis
d. Kebutuhan untuk mengidentifikasi tujuan

17. Status sosial, gaya hidup, dan kepribadian merupakan merupakan pengelompokan konsumen
berdasarkan…
a. Perilaku
b. Geografi
c. Psikografi
d. Demografi

18. Mendesain produk yang akan ditawarkan, menetapkan harga produk, dan cara
mengkomunikasikan produk serta menentukan cara untuk menyampaikan produk kepada
konsumen apakah melalui perantara atau langsung.Hal ini dinamakan …
a. Analisis lingkungan pasar
b. Segmentasi pasar
c. Rancangan bauran pemasaran
d. Penetuan target pasar

19. Seorang konsumen yang membeli produk berupa barang atau jasa untuk dipakai sendiri adalah
jenis konsumen....
a. Bisnis
b. Individu
c. Organisasi
d. Kelompok

20. Usaha untuk membuat citra produk di benak konsumen antara lain melalui produk murah dan
tahan lama. Kegiatan ini dinamakan ….
a. Positioning
b. Penetuan target pasar
c. Segmentasi pasar
d. Analisis lingkungan pasar

21. Keterlibatan konsumen terjadi pada saat suatu produk atau jasa …..
a. Belum ditawarkan
b. Lebih murah
c. Lebih mahal
d. Banyak ditawarkan

22. Dalam teori keseimbangan diungkapkan bahwa seseorang mempersepsikan lingkungannya


sebagai triads, dimana seseorang memandang dirinya terlibat dalam hubungan segitiga dengan
ketiga elemen dalam triad tersebut. Teori ini dinyatakan oleh...
a. Schiffman dan Kanuk
b. Loudon dan Bitta
c. Solomon
d. Fishbein-Ajzen

23. Ratih dan Susi adalah dua orang yang memiliki persamaan dalam hal: usia, pendapatan, serta
status perkawinan. Tetapi jika berlibur keduanya akan memilih tempat liburan yang berbeda,
misalnya Ratih lebih senang ke Bali dan Susi lebih suka pergi ke Eropa. Hal ini mencerminkan
adanya perbedaan dalam....
a. Gaya hidup
b. Hobi
c. Kebiasaan
d. Kepribadian

24. Faktor yang menentukan gaya hidup seseorang, adalah....


a. Hobi
b. Kelas sosial
c. Kepribadian
d. Gaya hidup

25. Tuti adalah termasuk kaum muda dengan usia 31 tahun. Tuti pekerja keras untuk mencapai
kesuksesan dan berjuang untuk mencapai cita- citanya. Namun terkadang Tuti bersifat materialistik
dan sangat ingin memperoleh kenikmatan. Dalam Global Scan Tuti termasuk dalam segmen...
a. Adapters
b. Strivers
c. Achievers
d. Pressured

26. Alin Ketika berusia 5 tahun tidak suka makan sayur, akan tetapi dengan bertambahnya usia
yang diimbangi pertambahan pengetahuannya tentang pentingnya makan sayur untuk kesehatan,
dia berubah menjadi pribadi yang suka makan sayur. Dalam karakteristik sikap hal termasuk
termasuk contoh dari ….
a. Intensitas sikap
b. Persistensi sikap
c. Keyakinan sikap
d. Resistensi sikap

27. Agus sangat suka makan makanan pedas, namunapabila sedang diare dia tidak akan tertarik
untuk memakannya. Dalam karakteristik sikap hal ini adalah contoh dari ….
a. Sikap positif, negative, netral
b. Generalisasi sikap
c. Sikap dan situasi
d. Sikap dapat dipelajari

28. Sbenarnya, seorang Ibu yang baru melahirkan bayi ingin menyusuinya dengan ASI, namun
karena suatu hal akhirnya si ibu tidak memberikan ASI tersebut. Hal tersebut adalah contoh dari
Teori....
a. Strategi keterlibatan rendah
b. Persepsi diri
c. Disonasi Kognitif dan Harmoni Antar sikap
d. Penilaian sosial

29. Emosi atau perasaan konsumen dalam model tiga komponen dinamakan …
a. Komponen adaptif
b. Komponen efektif
c. Kognitif
d. Komponen konatif

30. Pemasangan telepon atau bel di rumah tinggal adalah contoh dari…..
a. Intensitas
b. Pemberi pesan
c. Stimulus yang disengaja
d. Petunjuk

31. Di Televisi, artis bernama Ivan Gunawan ada dalam iklan sabun Total. Berdasarkan hal tersebut,
jenis kelompok acuan yang dipakai oleh pemasar untuk mengkomunikasikan produk terhadap
pasar dalam iklan tersebut memakai ….
a. Kelompok
b. Para ahli
c. Selebriti
d. Orang biasa

32. Kekuasaan yang mempengaruhi anggota melalui pemaksaan yaitu …


a. Referent power
b. Legitimte power
c. Coercive power
d. Expert power

33. Contoh dari iklan yang memakai referent power yaitu …


a. Iklan jamu
b. Iklan sabun cuci
c. Iklan mobil BMW
d. Iklan pompa air

34. Kelompok apa yang mempunyai struktur yang ditentukan?


a. Kelompok informal
b. Kelompok sekunder
c. Kelompok primer
d. Kelompok formal

35. Contoh iklan sepeda motor merek Yamaha yang menampilkan kesaksian para penggunanya
adalah sasaran iklan untuk ...
a. Para pemimpin
b. Orang biasa
c. Selebriti
d. Para ahli

36. Di dalam keluarga, pak Agus selalu berperan dalam mengemukakan adanya suatu masalah atau
kebutuhan akan produk atau jasa yang dibutuhkan. Dalam hal ini Pak Agus dinamakan sebagai...
a. Decision maker
b. Influencer
c. Initiator
d. Information gatherer

37. Anggota keluarga yang dapat mengontrol masuknya produk ke dalam keluarga dinamakan
sebagai....
a. Decision maker
b. Gatekeeper
c. Users
d. Purchaser

38. Andi saat ini baru berusia 23 tahun, masih muda dan belum menikah. Dalam siklus keluarga
Andi dapat dikelompokkan sebagai...
a. The Bachelor Stage
b. Full Nest II
c. Full Nest I
d. Full Nest III

39. Wati saat ini berusia 40 tahun, namun sampai saat ini belum berkeluarga tetapi tetap bekerja
untuk memenuhi kebutuhannya. Dalam siklus keluarga Wati termasuk dalam kelompok...
a. Solitary Survivor II
b. Empty Nest II
c. Empty Nest I
d. Solitary Survivor I

40. Salah satu proses dalam penyusunan strategi pemasaran yaitu …


a. Mengembangkan pasar
b. Pengaturan pemasaran
c. Analisis situasi
d. Merancang penawaran

Kunci Jawaban Soal Perilaku Konsumen


1 C 11 C 21 C 31 C
2 B 12 D 22 B 32 C
3 C 13 B 23 A 33 C
4 C 14 B 24 C 34 D
5 B 15 B 25 B 35 B
6 A 16 D 26 B 36 C
7 D 17 C 27 C 37 B
8 B 18 C 28 C 38 A
9 C 19 B 29 B 39 D
10 A 20 A 30 C 40 C
Elastisitas Permintaan dan Penawaran

Elastisitas permintaan dan penawaran dapat dipahami sebagai ilmu yang secara khusus
mempelajari hubungan antara harga dengan kondisi permintaan maupun penawaran.

Gambaran Materi Elastisitas Permintaan & Penawaran


Bahasan kali ini akan penulis awali dari penjelasan mengenai pokok bahasan dalam konsep
elastisitas permintaan dan penawaran. Dimana konsep elastisitas ekonomi memiliki pengertian
sebagai nilai yang menunjukan efek perubahan satu variabel terhadap variabel lainnya
dalam bentuk persentase.
Permintaan dan penawaran dikatakan elastis apabila perubahan jumlah perubahan barang lebih
besar dibandingkan berubahnya nilai harga. Sementara, permintaan dan penawaran dikatakan
tidak elastis (inelastis) jika besar perubahan barang lebih kecil daripada berubahnya variabel
harga.

Selain itu, bila ternyata perubahan keduanya bernilai sama maka dikatakan unitary. Ketiga kondisi
elastisitas itu bisa dituliskan sebagai berikut
 ED/ES > 1 , maka disebut elastis.
 ED/ES < 1 , maka disebut inelastis.
 ED/ES = 1 , maka disebut unitary.
Pada kondisi ekstrim :
 ED/ES = ~ , dinyatakan elastis sempurna.
 ED/ES = 0 , dinyatakan inelastis sempurna.
Faktor Elastisitas
Elastisitas Beberapa faktor berpengaruh dalam elastisitas permintaan ataupun permintaan
diantaranya adalah:
 Faktor ketersediaan barang subtitusi (faktor utama).
 Faktor jangka waktu (produk mempunyai elastisitas permintaan jangka panjang).
 Faktor pendapatan konsumen.
 Faktor kebutuhan (kebutuhan pokok tidak elastis).
 Faktor kemewahan (barang mewah memiliki tingkat elastisitas tinggi).

Jenis Elastisitas Permintaan


Khusus pada elastisitas permintaan, terdapat beberapa jenis elastisitas tersendiri yaitu:
 Elastisitas permintaan terhadap harga barang.
 Elastisitas permintaan terhadap pendapatan masyarakat.
 Elastisitas harga silang dari permintaan.
Sedangkan pada penawaran, elastisitas hanya dihitung dari harga pasaran.
Manfaat Ilmu Elastisitas Permintaan & Penawaran
Berikutnya penulis akan membagikan informasi mengenai manfaat atau fungsi mempelajari
tentang elastisitas harga terhadap beberapa pihak, yakni:
 Produsen : acuan dalam menentukan jumlah produksi. Jika barang bersifat elastis maka
total produksi ditingkatkan.
 Konsumen : acuan saat membeli barang ketika terjadi perubahan harga & pendapatan.
 Pemerintah : referensi pengendalian harga barang di pasar & penentuan kebijakan fiskal
terkait subsidi & pajak.

Rumus Elastisitas Permintaan dan Penawaran


Selanjutnya penulis akan memberikan penjelasan mengenai rumus yang perlu digunakan saat
mengerjakan soal soal elastisitas permintaan penawaran. Berikut adalah gambaran beberapa
rumus elastisitas permintaan penawaran kelas 10 SMA.
CONTOH SOAL ELASTISITAS HARGA

Contoh Soal (1)

Produk bernama Slime dari Doflamingo berharga Rp. 4000 ketika permintaannya sebanyak
300 unit. Sedangkan saat harganya turun menjadi Rp. 3.600, permintaannya menjadi
sebesar 600 unit. Maka berapakah koefisien elastisitas Slime tersebut?

Jawaban :
Contoh Soal (2)

Jika pada tahun berikutnya, Slime Doflamingo memiliki fungsi permintaan P = 1000 – 2Q,
hitunglah elastisitas pada harga P = 500!

Jawaban :

Contoh Soal (3)

Ketika dilihat dari kondisi pasar, buah jeruk milik Nami mempunyai fungsi penawaran Q =
400 + 4P. Apabila tingkat harganya P=100, hitunglah elastisitas penawarannya!

Jawaban :

Contoh Soal Sistem Ekonomi

1) Berapa Jenis Sistem Ekonomi menurut teori ekonomi modern?


a. 5 jenis
b. 4 jenis
c. 3 jenis
d. 2 jenis

2) Apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi?


A. Sistem Ekonomi adalah suatu organisasi yang terdiri atas beberapa lembaga yang
merupakan suatu kesatuan dan saling mempengaruhi dalam memecahkan problem dasar
perekonomian yaitu produksi, distribusi, dan konsumsi sehingga terpenuhinya semua
kebutuhan masyarakat.
B. Sistem Ekonomi adalah sistem ekonomi yang merupakan perpaduan antara sistem liberal
dan sistem sosialis, yang mengambil garis tengah antara kebebasan dan pengendalian.
C. Sistem Ekonomi adalah sistem ekonomi di mana seluruh kebijakan perekonomian
ditentukan oleh pemerintah sedangkan masyarakat hanya menjalankan peraturan yang
ditentukan.
D. Sistem Ekonomi adalah sistem ekonomi yang menghendaki kebebasan yang seluas-luasnya
bagi setiap individu untuk melakukan tindakan ekonomi tanpa campur tangan dari
pemerintah.

3) Apa yang disebut dengan barter dalam sistem ekonomi Tradisional


a. Kegiatan membeli dengan mata uang kertas
b. Kegiatan membeli barang dengan ATM
c. Kegiatan menukar barang dengan barang
d. Kegiatan membeli barang dengan Go Pay
4) Apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi tradisional?
A. Sistem Ekonomi Tradisional adalah sistem ekonomi yang belum ada pembagian kerja dan
cara mendapatkan barang hanya dengan melakukan barter atau pertukaran,
B. Sistem Ekonomi Tradisional adalah sistem ekonomi yang merupakan perpaduan antara
sistem liberal dan sistem sosialis, yang mengambil garis tengah antara kebebasan dan
pengendalian.
C. Sistem Ekonomi Tradisional adalah sistem ekonomi di mana seluruh kebijakan
perekonomian ditentukan oleh pemerintah sedangkan masyarakat hanya menjalankan
peraturan yang ditentukan.
D. Sistem Ekonomi Tradisional adalah sistem ekonomi yang menghendaki kebebasan yang
seluas-luasnya bagi setiap individu untuk melakukan tindakan ekonomi tanpa campur tangan
dari pemerintah.

5) Apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi Kerakyatan?


A. Sistem Ekonomi Kerakyatan adalah sistem ekonomi yang belum ada pembagian kerja dan
cara mendapatkan barang hanya dengan melakukan barter atau pertukaran,
B. Sistem Ekonomi Kerakyatan adalah sistem ekonomi yang merupakan perpaduan antara
sistem liberal dan sistem sosialis, yang mengambil garis tengah antara kebebasan dan
pengendalian.
C. Sistem Ekonomi Kerakyatan adalah sistem ekonomi di mana seluruh kebijakan
perekonomian ditentukan oleh pemerintah sedangkan masyarakat hanya menjalankan
peraturan yang ditentukan.
D. Sistem Ekonomi Kerakyatan adalah sistem perekonomian yang berlandaskan pada
ekonomi rakyat sebagai kekuatannya.

6) Apa yang dimaksud dengan Sistem Ekonomi Liberal?


A. Sistem Ekonomi Liberal adalah sistem ekonomi yang belum ada pembagian kerja dan cara
mendapatkan barang hanya dengan melakukan barter atau pertukaran,
B. Sistem Ekonomi Liberal adalah sistem ekonomi yang merupakan perpaduan antara sistem
liberal dan sistem sosialis, yang mengambil garis tengah antara kebebasan dan pengendalian.
C. Sistem Ekonomi Liberal adalah sistem ekonomi di mana seluruh kebijakan perekonomian
ditentukan oleh pemerintah sedangkan masyarakat hanya menjalankan peraturan yang
ditentukan.
D. Sistem Ekonomi Liberal adalah suatu sistem ekonomi yang menghendaki kebebasan yang
seluas-luasnya bagi setiap individu untuk melakukan tindakan ekonomi tanpa campur tangan
dari pemerintah.

7) Apa yang dimaksud dengan Sistem Ekonomi Sosialis?


A. Sistem Ekonomi Sosialis adalah sistem ekonomi yang belum ada pembagian kerja dan cara
mendapatkan barang hanya dengan melakukan barter atau pertukaran,
B. Sistem Ekonomi Sosialis adalah sistem ekonomi yang merupakan perpaduan antara sistem
liberal dan sistem sosialis, yang mengambil garis tengah antara kebebasan dan pengendalian.
C. Sistem Ekonomi Sosialis adalah sistem ekonomi di mana seluruh kebijakan perekonomian
ditentukan oleh pemerintah sedangkan masyarakat hanya menjalankan peraturan yang
ditentukan.
D. Sistem Ekonomi Sosialis adalah suatu sistem ekonomi yang menghendaki kebebasan yang
seluas-luasnya bagi setiap individu untuk melakukan tindakan ekonomi tanpa campur tangan
dari pemerintah

8) Apa yang dimaksud dengan Sistem Ekonomi Campuran?


A. Sistem Ekonomi Campuran adalah sistem ekonomi yang dilakukan dengan kendali dari
pemerintah pusat
B. Sistem Ekonomi Campuran adalah sistem ekonomi yang merupakan perpaduan antara
sistem liberal dan sistem sosialis, yang mengambil garis tengah antara kebebasan dan
pengendalian.
C. Sistem Ekonomi Campuran adalah sistem ekonomi di mana seluruh kebijakan
perekonomian ditentukan oleh pemerintah sedangkan masyarakat hanya menjalankan
peraturan yang ditentukan.
D. Sistem Ekonomi Campuran adalah suatu sistem ekonomi yang menghendaki kebebasan
yang seluas-luasnya bagi setiap individu untuk melakukan tindakan ekonomi tanpa campur
tangan dari pemerintah

9) Manakah di bawah ini yang merupakan ciri-ciri Sistem Ekonomi Tradisional?


A. Kegiatan Ekonomi dilakukan tanpa campur tangan pemerintah sedikitpun
B. Kegiatan Ekonomi dilakukan dengan kendali dari pemerintah pusat
C. Kegiatan Ekonomi dilakukan dengan melakukan pertukaran barang dengan barang.
D. Masyarakat diberikan kebebasan di dalam melaksanakan kegiatan ekonomi``
10) Manakah di bawah ini yang merupakan ciri-ciri Sistem Ekonomi Kerakyatan?
A. Kegiatan Ekonomi dilakukan tanpa campur tangan pemerintah sedikitpun
B. Kegiatan Ekonomi dilakukan dengan kendali penuh dari pemerintah pusat
C. Kegiatan Ekonomi dilakukan dengan melakukan pertukaran barang dengan barang.
D. Kegiatan Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atas asas kekeluargaan.

11) Manakah di bawah ini yang merupakan ciri-ciri Sistem Ekonomi Liberal?
A. Kegiatan Ekonomi dilakukan tanpa campur tangan pemerintah sedikitpun
B. Kegiatan Ekonomi dilakukan dengan kendali penuh dari pemerintah pusat
C. Kegiatan Ekonomi dilakukan dengan melakukan pertukaran barang dengan barang.
D. Kegiatan Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atasasas kekeluargaan.

12) Manakah di bawah ini yang merupakan ciri-ciri Sistem Ekonomi Sosialis Atau Terpusat?
A. Kegiatan Ekonomi dilakukan tanpa campur tangan pemerintah sedikitpun
B. Semua alat produksi dikuasai oleh negara
C. Kegiatan Ekonomi dilakukan dengan melakukan pertukaran barang dengan barang.
D. Kegiatan Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atasasas kekeluargaan.

13) Manakah di bawah ini yang merupakan ciri-ciri Sistem Ekonomi Campuran?
A. Kegiatan Ekonomi dilakukan tanpa campur tangan pemerintah sedikitpun
B. Semua alat produksi dikuasai oleh negara
C. Kegiatan Ekonomi dilakukan oleh 2 pihak, yakni pemerintah dan Swasta
D. Kegiatan Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atasasas kekeluargaan.

14) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan Ciri-ciri Sistem Ekonomi Tradisional?
A. Jual beli dengan sistem barter.
B. Jenis produksi ditentukan sesuai dengan kebutuhan.
C Hubungan masyarakat bersifat kekeluargaan.
D. Kegiatan Ekonomi dilakukan tanpa campur tangan pemerintah sedikitpun
15) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan Ciri-ciri Sistem Ekonomi Kerakyatan?
A. Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atasasas kekeluargaan.
B. Cabang-cabang produksi yang penting bagi negara dan yang menguasai hajat hidup orang
banyak dikuasai oleh negara.
C. Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan
dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat
D. Kegiatan Ekonomi dilakukan tanpa campur tangan pemerintah sedikitpun

16) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan Ciri-ciri Sistem Ekonomi Liberal?
A. Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atasasas kekeluargaan.
B. Diakuinya kebebasan pihak swasta/masyarakat untuk melakukan tindakantindakan
ekonomi.
C.Diakuinya kebebasan memiliki barang modal (barang kapital).
D. Dalam melakukan tindakan ekonomi dilandasi semangat untuk mencari keuntungan
sendiri.

17) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan Ciri-ciri Sistem Ekonomi Terpusat Atau
Sosialis?
A. Semua alat produksi dikuasai oleh negara..
B. Produksi, distribusi, dan konsumsi diatur secara terpusat.
C.Diakuinya kebebasan memiliki barang modal (barang kapital).
D. Inisiatif dan hak milik perorangan dibatasi.

18) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan Ciri-ciri Sistem Ekonomi Campuran?
A. Terdapat campuran atau paduan kebijakan antara sistem ekonomi terpusat dengan sistem
ekonomi liberal
B. Produksi, distribusi, dan konsumsi diatur secara terpusat.
C. Adanya campur tangan pemerintah dalam perekonomian.
D. Pihak swasta ikut berperan dalam kegiatan perekonomian.

19) Dinegara manakah yang pernah menerapkan Sistem Ekonomi Terpusat atau Sosialis?
A, Amerika Serikat
B. Inggris
C. Uni Soviet
D. Jepang
20) Pada sistem ekonomi Liberal bolehkah pemerintah ikut campur di dalam kegiatan
ekonomi?
A, Tidak Boleh
B. Boleh
C. Tidak Tahu
D. Bisa boleh Bisa Tidak

Kunci Jawaban Contoh Soal Sistem Ekonomi Pilihan Ganda


1. A.
2. A.
3. C
4. A
5. D
6. D
7. C
8. B
9. C
10. D
11. A
12. B
13. C
14. A
15. D
16. A
17. C
18. B
19. C
20. A

Kumpulan Soal Materi Masalah Ekonomi Dalam Sistem Ekonomi

1. Di bawah ini yang merupakan ciri-ciri ekonomi yang diperluas adalah....


a. Hak milik perseorangan diakui seluas-luasnya
b. Indikator kegiatan ekonomi berdasarkan pasar
c. Peranan pihak swasta dominan dalam kegiatan ekonomi
d. Semua alat produksi dimiliki pemerintah

Jawaban:
D. Semua alat produksi dimiliki pemerintah

2. Salah satu ciri sistem perekonomian Indonesia adalah.....


a. Potensi inisiatif dan daya kreasi setiap warga dikembangkan sebatas tidak merugikan
kepentingan umum
b. Pemerintah menguasai sektor-sektor ekonomi penting bersama koperasi
c. Hak milik perseorangan diakui dan penggunaannya boleh bertentangan dengan kepentingan
umum

D. Pemusatan kekuatan ekonomi pada satu kelompok

Jawaban:
A. Potensi inisiatif dan daya kreasi setiap warga dikembangkan terbatas tidak merugikan
kepentingan umum

3. Kegiatan ekonomi yang dilakukan berdasarkan usaha bersama berasaskan kekeluargaan dan
gotong-royong disebut.....
a. Demokrasi ekonomi
b. Kegiatan ekonomi
c. Transaksi ekonomi
d. Ekonomi kapitalis
Jawaban:
A. Demokrasi ekonomi

4. Cara untuk memproduksi barang/jasa yang dipilih adalah....


a. Barang/jasa yang banyak
b. Barang/jasa yang efisien
c. Barang/jasa yang bagus
d. Barang/jasa yang memiliki banyak manfaat

Jawaban:
B. Barang/jasa yang efisien

5. Sistem ekonomi yang masih menggunakan kebiasaan masyarakat tradisional disebut....


a. Sistem ekonomi tradisional
b. Sistem ekonomi yang diperluas
c. Sistem ekonomi pasar
d. Sistem ekonomi campuran

Jawaban:
A. Sistem ekonomi tradisional

6. Di bawah ini merupakan ciri-ciri sistem ekonomi tradisional, kecuali.....


A. Masih terikat tradisi
b. Hanya sedikit menggunakan modal
c. Masih menggunakan sistem barter
d. Keuntungan menggunakan sistem bagi hasil

Jawaban:
D. Keuntungan menggunakan sistem bagi hasil

7. ”Cukup aman bagi masyarakat karena anggota masyarakat tidak dibebani dengan target yang
harus dicapai.”
Pernyataan di atas merupakan kelebihan dari sistem.....
a. ekonomi tradisionalb
. Ekonomi komando
c. ekonomi pasar
d. Ekonomi makro

Jawaban:
A. Ekonomi tradisional
8. Sistem ekonomi dimana pemerintah dapat mengendalikan perekonomiannya disebut....
a. Sistem ekonomi yang diperluas
b. Sistem ekonomi mikro
c. Sistem ekonomi makro
d. Sistem ekonomi tradisional

Jawaban:
A. Sistem ekonomi terbatas

9. Di bawah ini yang termasuk kedalam cici-ciri ekonomi komando adalah...


a. Teknologi yang digunakan sudah modern
b. Tidak terkecuali perhitungan efisiensi penggunaan sumber daya
C. Alat dan sumber daya ekonomi yang dikuasai bersama
d. Hak milik perorangan tidak diakui

Jawaban:
D. Hak milik perorangan tidak diakui

10. Berikut ini yang termasuk pada masalah pokok ekonomi adalah...
a. Barang apa yang akan diproduksi
b. Di mana barang akan diproduksi
c. Oleh siapa barang diproduksi
d. Bagaimana manfaat barang yang diproduksi

Jawaban:
A. Barang apa yang akan diproduksi
11. Sistem ekonomi yang memberikan kebebasan sepenuhnya kepada pihak masyarakat untuk
menentukan kegiatan ekonomi disebut....
a. Sistem ekonomi yang diperluas
b. Sistem ekonomi tradisional
c. Sistem ekonomi pasar
D. Sistem ekonomi campuran

Jawaban:
C. Sistem ekonomi pasar

12. Masalah barang/jasa yang akan diproduksi bukan hanya bertujuan untuk memenuhi
kebutuhan saja, melainkan untuk...
a. Mencari keuntunganb
. Menambah jumlah produksi
c. Menghasilkan barang yang bagus
d. Memiliki manfaat yang banyak

Jawaban:
A. Mencari keuntungan
13. Landasan idiil demokrasi ekonomi adalah ....
a. UUD 1945
b. Pancasilac
. peraturan pemerintah
d. Peraturan presiden

Jawaban:
B. Pancasila

14. Sistem ekonomi yang digunakan oleh negara indonesia adalah.....


a. Sistem ekonomi tradisional
b. Sistem ekonomikomando
c. Sistem ekonomi campuran
d. Sistem ekonomi pancasila

Jawaban:
D. Sistem ekonomi Pancasila

15. Berikut ini yang termasuk pada contoh untuk siapa barang/jasa yang dihasilkan, yaitu....
a. Di mana barang/jasa di produksi
b. Siapa yang memproduksi barang /jasa
c. Bagaimana hasil produksi didistribusikan pada masyarakat
d. Berapa banyak barang/jasa yang di produksi

Jawaban:
C. Bagaimana hasil produksi didistribusikan pada masyarakat

16.Masalah pokok ekonomi yang perlu mendapat perhatian dengan sungguh-sungguh oleh
perusahaan adalah barang apa yang diproduksi dan berapa jumlahnya,hal ini disebabkan karena....
a. Pengorbanan sumber daya ekonomi yang sekecil-kecilnya harus mendapat hasil sebesar-
besarnya
b. Kesalahan dalam pengalokasian sumber daya akan berpengaruh buruk pada kegiatan ekonomi
C. Kelambatan dalam melakukan kegiatan produksi dapat menurunkan produktivitas
d. Kegiatan yang hanya memproduksi satu jenis barang dalam jumlah besar dapat menyebabkan
kelebihan produksi

Jawaban:
B. Kesalahan dalam pengalokasian sumber daya akan berpengaruh buruk pada kegiatan ekonomi

17.Perhatikan pernyataan berikut ini!


1) Barang dan jasa apa yang harus diproduksi
2) Kejutan banyak kebutuhan berabgai macam orang yang harus dipenuhi
3) Berapa banyak barang yang akan diproduksi
4) Siapa yang harus menerima barang dan jasa yang diproduksi
Dari pernyataan di atas yang merujuk pada masalah ekonomi, yaitu yang diproduksi adalah ....
a. 1 dan 2b
. 1 dan 3c
. 2 dan 3d
. 2 dan 4

Jawaban:
B. 1 dan 3

18. Tokoh pencetus ekonomi liberal adalah ....


a. Robert Malthus
b. Karl
Marxc. David Ricardo
d. Adam Smith

Jawaban:
D. Adam Smith

19. Sistem ekonomi di mana seluruh kegiatan ekonomi diatur dan dikendalikan oleh pasar adalah
sistem ekonomi....
a. Tradisional
B. Terpusat
c. Liberal
d. Campuran

Jawaban:
C. Liberal

20. Berikut ini yang merupakan ciri sistem ekonomi tradisional adalah ....
a. Sudah ada pembagian kerja
b. Setiap individu bebas memiliki alat produksi
c. Terdapat persaingan bebas antara pengusaha
d. Teknik produksi masih sangat sederhana

Jawaban:
D. Teknik produksi masih sangat sederhana

Soal Diagram Interaksi Pelaku Ekonomi

1. Berikut perilaku yang dilakukan beberapa orang


(1) Pak Zainal membeli mobil baru karena banyak warga di sekitar tempat tinggalnya yang
membutuhkan antar jemput anak sekolah
(2) Pak Arief membuat perencanaan anggaran belanja usaha kewirausahaannya
(3) Bu Anisa selalu membuat daftar belanja setiap melakukan belanja rumah tangga
(4) Surahman membeli sepeda motor baru meskipun sepeda motor lama masih layak digunakan
(5) Pak Hartawan menyisihkan sebagian keuntungan dari usaha restorannya dengan
tujuanmemperluas usaha kelak
Berdasarkan pernyataan tersebut yang termasuk perilaku produsen yang ditunjukkan nomor ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (2), dan (5)
D. (2), (3), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

2. Abadi seorang pengusaha angrobisnis yang ditekuni beberapa lama, dalam kesehariannya
melakukan kegiatan-kegiatan ekonomi, diantaranya:
(1) Tanahnya disediakan untuk usaha, menyediakan modal dan wiraswasta
(2) Membeli kebutuhan sehari-hari seperti sandang dan pangan
(3) Membayar pajak badan usaha ke kas negara
(4) Membayar upah karyawan, bunga dan biaya-biaya lainnya
(5) Menerima sewa, gaji dan laba pencapaian
(6) Membayar pajak karyawan perusahaannya
Kegiatan ekonomi yang tergolong dilakukan oleh Rumah Tangga Konsumsi adalah ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (5)
E. (4), (5), dan (6)

3.Perhatikan diagram aliran circulair berikut.

Yang ditunjukkan nomor 4 berdasarkan diagram adalah …


A. mendapatkan uang atas barang dan jasa
B. mengeluarkan dana sebagai balas jasa
C. menyediakan barang dan jasa yang dibutuhkan
D. melakukan impor sumber daya alam
E. melakukan ekspor sumber daya alam

4.Perhatikan bagan interaksi RTP dengan RTK.

Berdasarkan bagan di atas yang termasuk arus barang dan jasa adalah ....
A.1
B.2
C.3
D.4
E.5

5. Berikut adalah keuntungan memiliki hubungan dengan masyarakat luar negeri adalah ....
A. dapat memberi sumbangan jika terjadi bencana alam
B. memperlancar dalam misi pertukaran kebudayaan
C. tempat bekerja oleh penduduk yang mencari pekerjaan
D.tempat untuk tujuan ekspor
E. negara yang dapat memberi pinjaman

6. Salah satu peran pemerintah yang paling utama dalam kegiatan ekonomi adalah ....
A. Memberi subsidi pupuk pada petani
B. Menggiatkan transmigrasi
C. menginginkan APBN secara konsekuen agar kemakmuran rakyat tercapai
D. Mencari pinjaman ke luar negeri
E. Memungut pajak sesuai undang-undang

7. Berikut adalah peran konsumen dan produsen


(1) Sebagai pemakai barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan
(2) Sebagai penghasil barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan konsumen
(3) Pihak yang dapat meningkatkan Produk Domestik Bruto
(4) Membantu pusaran barang dan jasa
(5) Mempengaruhi kebijakan pemerintah dalam rangka menghasilkan barang Yang termasuk peran
produsen ditunjukkan nomor ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (2), dan (5)
D. (2), (3), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
8. Berikut ini merupakan kegiatan ekonomi yang dilakukan pelaku ekonomi.
(1) Penyediaan jasa transportasi darat dengan mendirikan PERUM DAMRI
(2) Penyediaan jasa telepon dengan mendirikan PT Telkom Indonesia
(3) Belanja kebutuhan pokok untuk kebutuhan sehari-hari
(4) Memproduksi baju untuk di jual di Mall
(5) Melakukan belanja negara untuk jalan pembangunan
Kegiatan ekonomi yang dilakukan rumah tangga pemerintah adalah ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (2), dan (5)
D. (2), (3), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

9. Peran pemerintah sebagai produsen dilakukan oleh ....


A.BUMN
B. BUMS
C. koperasi
D. pejabat negara
E. masyarakat luar negeri

10. Pak Arman adalah pemilik tanah dan bangunan. Lahan dan bangunan tersebut disewa oleh
sebuah perusahaan showroom mobil. Sebagai pemilik lahan. Pak Arman memperoleh
ketidakseimbangan berupa ....
A.laba
B.ya
C.sewa
D.komis
E.bunga

Kunci Jawaban

1.C
1. Pak Zainal membeli mobil baru karena banyak warga di sekitar tempat tinggalnya yang
membutuhkan antar jemput anak sekolah (Produsen)
2. Pak Arief membuat perencanaan anggaran belanja usaha bimbingannya (Produsen)
3. Bu Anisa selalu membuat daftar belanja setiap melakukan belanja rumah tangga
(Konsumen)
4. Surahman membeli sepeda motor baru meskipun sepeda motor lama masih layak
digunakan (Konsumen)
5. Pak Hartawan menyisihkan sebagian keuntungan dari usaha restorannya dengan tujuan
memperluas usaha kelak (Produsen)

Kegiatan-kegiatan pokok yang dilakukan oleh sektor rumah tangga konsumsi, yaitu sebagai
berikut.
1. Menerima penghasilan dari para produsen/perusahaan yang berupa sewa, upah dan gaji,
bunga, dan laba.
2. Menerima penghasilan dari lembaga keuangan berupa bunga atas simpanan-simpanan
mereka.
3. meningkatkan penghasilan tersebut di pasar barang (sebagai konsumen).
4. Menyisihkan sisa dari penghasilan tersebut untuk ditabung pada lembaga-lembaga
keuangan.
5. Membayar pajak kepada pemerintah.
6. Masuk dalam pasar uang sebagai pembeli, karena kebutuhan mereka akan uang tunai untuk
transaksi sehari-hari.

3.E _
 mendapatkan uang atas barang dan jasa nomor 1
 keluarkan dana sebagai balas jasa nomor 3
 menyediakan barang dan jasa yang dibutuhkan nomor 2
 melakukan impor sumber daya alam nomor 3
 melakukan ekspor sumber daya alam nomor 4

4.C _
1. Arus uang
2. Arus balas jasa faktor produksi
3. Arus barang/jasa
4. Arus faktor produksi
5. Arus Sarana Prasarana

5.D _
Berikut kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh kelompok masyarakat luar negeri.
1. Menyediakan kebutuhan barang impor.
2. membeli hasil-hasil barang ekspor suatu negara.
3. Penyediaan kredit untuk pemerintah dan swasta dalam negeri.
4. Masuk ke dalam pasar uang dalam negeri sebagai penyalur uang (devisa) dari luar negeri,
peminta kredit, dan uang kartal rupiah untuk kebutuhan cabang-cabang perusahaan
mereka di Indonesia.
5. Sebagai penghubung pasar uang dalam negeri dengan pasar uang luar negeri

6.E _
Peran pemerintah dalam pelaku ekonomi adalah mengatur, mengendalikan dan mengadakan
pengawasan terhadap jalannya roda perekonomian suatu masyarakat. Sebagai pelaku produksi
rumah tangga, pemerintah menanam berbagai investasi untuk menghasilkan barang dan atau jasa
lebih lanjut. Kegiatan produksi yang dilakukan pemerintah dapat berupa proyek pengadaan
pangan, perbaikan pendidikan, kesehatan dan perumahan rakyat. Sebagai pengatur ekonomi
pemerintah berperan menciptakan iklim yang sehat bagi pertumbuhan dan pembangunan ekonomi
melalui kebijakan, seperti kebijakan fiskal (pajak) dan kebijakan moneter.

7.D
Peran produsen dapat diuraikan sebagai berikut.
1. Sebagai penghasil barang atau jasa yang ditujukan untuk memenuhi kebutuhan konsumen
2. Sebagai pemakai atau pengguna faktor-faktor produksi yang dimiliki oleh konsumen
3. Dapat mempengaruhi kebijakan pemerintah dalam rangka meingkatkan produksinya
4. Memperlancar penyediaan barang atau jasa yang dibutuhkan konsumen
5. Dapat meningkatkan Produk Domestik Bruto (PDB) sehingga akan meningkatkan
kemakmuran bangsa
6. Sebagai pihak yang dapat meningkatkan inovasi-inovasi di bidang produksi barang atau
jasa
7. Melakukan pembayaran faktor-faktor produksi sehingga dapat meningkatkan
kesejahteraan masyarakat

8.C _
1. Penyediaan jasa transportasi darat dengan mendirikan PERUM DAMRI (pemerintah)
2. Penyedia jasa telepon dengan mendirikan PT Telkom Indonesia (pemerintah)
3. Belanja kebutuhan pokok untuk kebutuhan sehari-hari (Masyarakat)
4. Memproduksi baju untuk di jual di Mall (Produsen)
5. Melakukan belanja negara untuk pembangunan jalan (pemerintah)

9.A _
Peran pemerintah sebagai produsen dilakukan oleh BUMN

10.C _
Faktor Produksi dan balas jasanya:
1. Tanah balas jasnya sewa
2. Tenega kerja balas jasanya upah
3. Modal balas jasanya bunga
4. Kewirausahaan balas jasanya laba
Soal Tentang BUMN dan BUMD

1. Sebutkan definisi mengenai Badan Usaha Milik Negara (BUMN)!


Definisi Badan Usaha Milik Negara adalah sebuah badan usaha yang sebagian besar atau
keseluruhan modal merupakan kepemilikan negara.
Melalui penyertaan anggaran berasal dari kekayaan negara yang dipisahkan, kecuali ada ketentuan
lain berdasarkan Undang-Undang.

2. Apa landasan hukum didirikannya Badan Usaha Milik Negara (BUMN)?


Landasan hukum BUMN telah disahkan dan termaktub dalam Undang-Undang Dasar 1945 pasal 33
ayat (2) yang berbunyi:
"Cabang produksi yang penting bagi negara dan yang menguasai hajat hidup orang banyak dikuasai
oleh negara" dan pasal 33 ayat (3) menyatakan "Bumi, air, dan kekayaan alam yang terkandung di
dalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat".

3. Jelaskan peranan yang dipegang oleh Badan Usaha Milik Negara (BUMN) berdasarkan UU
No. 19 tahun 2003!
 Memberikan sumbangan bagi perekonomian nasional pada umumnya dan penerimaan
negara pada khususnya.
 Mengadakan penarikan keuntungan dan pendapatan.
 Sebagai penyedia (supplier) kebutuhan umum berupa barang atau jasa yang bermutu dan
memadai bagi pemenuhan hajat hidup orang banyak.
 Menjadi perintis tegaknya kegiatan-kegiatan usaha swasta dan koperasi.
 Turut aktif memberikan bimbingan kegiatan sektor swasta, khususnya kepada
wirausahawan yang masih golongan ekonomi cukup lemah.

4. Berapa banyak bentuk perusahaan dalam tubuh Badan Usaha Milik Negara, dan coba
jelaskan secara singkat?
Terbagi menjadi dua bentuk yaitu perusahaan umum (perum) dan perusahaan perseroan
(persero).
 Perusahaan Umum (perum), perusahaan yang seluruh modalnya dimiliki oleh negara dan
tidak terbagi lagi atas saham kepemilikan tertentu.
 Persero, atau perusahaan terbatas adalah perusahaan yang modalnya terbagi dalam saham
yang kepemilikan. Baik secara keseluruhan atau 51% saham paling sedikit dimiliki oleh
negara Indonesia.

5. Sebutkan contoh perusahaan Badan Usaha Milik Negara di Indonesia!


Perum Percetakan Uang Republik Indonesia, PT Pertamina, dan PT Perusahaan Listrik Negara (PT
PLN).

6. Sebutkan definisi mengenai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD)!


Badan Usaha Milik Daerah adalah suatu perusahaan yang didirikan dan dimiliki sepenuhnya oleh
pemerintah daerah berdasarkan peraturan daerah yang telah ditetapkan dengan modal sebagian
atau seluruhnya milik pemerintah daerah setempat.

7. Apa saja ciri-ciri yang terdapat pada Badan Usaha Milik Daerah (BUMD)?
 Memiliki landasan hukum yang diatur mengikuti peraturan daerah.
 Modal perusahaan dapat berasal dari kekayaan daerah seluruhnya atau berdasarkan
ketentuan lain.
 Dipimpin oleh dewan direksi dan yang berwenang untuk melakukan pengangkatan atau
pemberhentian jabatan hanya kepala daerah setelah mendapat persetujuan dari Dewan
Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD).
 Memiliki tujuan untuk mencari keuntungan.
 Karyawan berstatus sebagai pegawai di kantor pemerintahan daerah.

8. Coba kamu uraikan mengenai kelebihan dan kekurangan dari BUMD!


Kelebihan BUMD, kegiatan ekonomi yang dilakukan untuk melayani kepentingan umum, modal
berasal dari kekayaan negara yang dipisahkan, memperoleh fasilitas dari pemerintah daerah.
Kekurangan BUMD, memiliki fasilitas yang cukup banyak terkadang membuat pegawai kurang
disiplin, tata kelola Badan Usaha Milik Daerah kurang efisien sehingga seringkali mengalami defisit
atau kerugian.

9. Sebutkan contoh perusahaan Badan Usaha Milik Daerah! (BUMD di kota Palembang)
Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Musi (PDAM TM), PT Sarana Pembangunan Palembang Jaya
(PT. SP2J) dan PD Pasar Jaya.
10. Bagaimana cara membedakan antara BUMN dan BUMD?
Perbedaan bisa dilihat dari beberapa hal, yaitu:
 Dari segi modal, hampir sebagian besar modal BUMN dimiliki dan berasal dari kas negara
yang dipisahkan sedangkan modal BUMD berasal dari pemerintah daerah.
 Dari segi fasilitas, BUMN seperti perusahaan mandiri yang mampu tanpa fasilitas dari
negara. Sehingga dari sisi kinerja, lebih efisien dibandingkan BUMD yang banyak menerima
fasilitas, namun pegawainya dirasa kurang disiplin.
 Dari segi status kepegawaian, status pegawai di BUMN adalah pegawai perusahaan negara
dan pegawai swasta khususnya untuk persero sedangkan status pegawai di BUMD adalah
pegawai pemerintahan daerah.

Kumpulan Soal Pilihan Ganda Materi Uang

1. Berikut ini adalah fungsi uang.


1) Alat penimbun kekayaan
2) Alat pembayaran
3) Alat tukar
4) Alat satuan hitung
Dari fungsi-fungsi di atas, yang tergolong fungsi asli dari uang adalah....
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 3 dan 4

Jawaban:
d. 3 dan 4

2. Nilai uang yang melekat dan sesuai dengan angka yang tertera pada uang itu disebut....
a. Uang internal
b. Uang eksternal
c. Uang kertas
d. Nilai nominal

Jawaban:
d. Nilai nominal

3. Jika suatu negara menggunakan dua jenis logam emas dan perak sebagai standar moneter
kemudian ditetapkan dengan perbandingan tertentu berdasarkan nilai intrinsiknya, maka standar
ini dinamakan standar....
a. Kembar
b. Pincang
c. Tunggal
d. Pararel

Jawaban:
a. Kembar

4. Teori nilai uang yang mempersoalkan sebab akibat terjadinya perubahan nilai uang disebut
teori....
a. Barang
b. Metalistik
c. Nominalis
d. Permintaan uang

Jawaban:
d. Permintaan uang

5. Seseorang memegang uang tunai karena didorong alasan kemudahan dalam membayar
keperluan hidupnya disebut....
a. Motif spekulasi
b. Motif transaksi
c. Motif berjaga-jaga
d. Motif internal

Jawaban:
b. Motif transaksi

6. Orang selalu berkeingan untuk memiliki unag. Menurut J. M. Keynes dorongan tersebut dikenal
dengan motif...
a. Spekulasi dan berjaga-jaga
b. Komunikasi dan spekulasi
c. Spekulasi dan antisipasi
d. Berjaga-jaga dan komunikasi

Jawaban:
a. Spekulasi dan berjaga-jaga

7. Berikut ini adalah faktor-faktor yang memengaruhi penawaran uang, kecuali....


a. Tingkat pendapatan masyarakat
b. Peningkatan produksi barang dan jasa
c. Tingkat suku bunga
d. Harga-harga barang

Jawaban:
b. Peningkatan produksi barang dan jasa

8. Berdasarkan lembaga yang mengeluarkannya, uang dapat dibagi menjadi …


a. Uang bernilai penuh dan tidak bernilai
b. Uang rupiah dan uang dollar
c. Uang intern dan uang ekstern
d. Uang kartal dan uang giral

Jawaban:
d. Uang kartal dan uang giral

9. Jumlah uang yang ingin dipegang oleh masyarakat dan perusahaan secara keseluruhan disebut …
a. Penawaran uang
b. Permintaan uang
c. Penciptaan uang
d. Jumlah uang yang dipegang

Jawaban:
b. Permintaan uang
10. Teori permintaan yang dikenal dengan prefensi likuidasi atau desakan menahan uang tunai
yang dikemukakan oleh …
a. Adam Smithb
. David Ricardo
c. Yohanes. M.Keynes
d. Karl Max

Jawaban:
C. Yohanes. M.Keynes

11. Motif menyimpan uang untuk kegiatan berjaga-jaga disebut …


a. Motif transaksi
b. Motif kehati-hatian
c. Motif spekulatif
d. Motif stasioner

Jawaban:
B. Motif pencegahan
12. Milton Friedman mengemukakan bahwa salah satu faktor yang mempengaruhi permintaan
uang adalah …
a. Motif transaksib
. Struktur ekonomi masyarakat
c. Pendapatan perkapita penduduk
d. Motifnya

Jawaban:
A. Motif transaksi

13. Pelayanan Bank dalam pengiriman uang kepada pihak lain disebut …
a. Diskonto
b. ATMc
. Transferd
. Inkaso

Jawaban:
C. Transfer

14. Kestabilan nilai uang dapat ditetapkan dengan cara menetapkan tingkat bunga pinjaman
melalui kebijakan …
a. Pasar terbuka
b. Rasio kas
c. Kredit palsu
d. Diskonto
Jawaban:
C. Kredit palsu

15. Pada masyarakat sederhana, pemenuhan kebutuhan dilakukan dengan sistem …


a. Barterb
. Uang
c. Barang
d. Logam

Jawaban:
A. Barter

16. Salah satu syarat dalam sistem barter, yaitu …


a. Kebutuhan yang sama
b. Kesamaan pendapatan
c. Rasa saling membutuhkan pada barang yang ditukarkan
D. Rasa ketergantungan

Jawaban:
C. Rasa saling membutuhkan pada barang yang ditukarkan

17. Nilai yang tertulis pada setiap mata uang disebut nilai …
a. Intrisik
b. c.nominal
_ Tukar
d. Uang

Jawaban:
B. Nominal

18. Jenis uang yang beredar di masyarakat dan berfungsi sebagai alat pembayaran yang sah
menurut UU disebut …
a. Uang gadis
b. uang kertasc
. uang logam
d. Uang emas
Jawaban:
B. Uang kertas
19. Yang bukan tugas Bank Sentral adalah …
a. Melaksanakan kebijakan moneter
b. Menjaga kestabilan rupiah
c. Mengawasi Bank
d. Penyediakan dana terakhir Bank umum

Jawaban:
d. Penyediakan dana terakhir Bank umum

20. Jika pemerintah membeli surat-surat berharga, berarti perekonomian sedang mengalami …
a. Depresi
b. Inflasi
c. Devaluasi
d. Deflasi

Jawaban:
b. Inflasi

21. Jika terjadi peningkatan jumlah uang yang beredar di masyarakat, akan mengakibatkan....
a. Kesempatan kerja meningkat
b. Ekonomi menjadi stabil terkendali
c. Harga barang naik
d. Neraca pembayaran surplus

Jawaban:
d. Neraca pembayaran surplus

22. Jika jumlah uang beredar dimasyarakat meningkat maka akan terjadi …
a. Devaluasi
b. Inflasi
c. Resesi
d. Depresi

Jawaban:
b. Inflasi

23. Yang bukan instrumen kebijakan moneter adalah …


a. Operasi paasar terbuka
b. Diskonto
c. Cadangan minimum
d. Pembujukan moral

Jawaban:
d. Pembujukan moral

24. Penawaran uang dalam arti sempit terdiri dari …


a. Tabungan dan deposito
b. Uang kartal
c. Uang giral
d. Uang kartal dan uang giral

Jawaban:
d. Uang kartal dan uang giral

25. Mengapa Bank mencetak uang logam yang nilai intrisiknya lebih mahal dari uang kertas …
a. Agar menarik
b. Mengikuti perkembangan jaman
c. Perputaran uang di Indonesia sangat cepat
d. Penyeimbang uang kertas

Jawaban:
c. Perputaran uang di Indonesia sangat cepat

26. Berikut adalah syarat teknis uang agar dapat digunakan sebagai alat tukar, kecuali....
a. Tahan lama (tidak mudah rusak)
b. Dapat dibagi (mempunyai pecahan dalam melakukan transaksi sekecil apapun)
c. Nilainya stabil
d. Harus dapat memberikan kepuasaan pemiliknya

Jawaban:
d. Harus dapat memberikan kepuasaan pemiliknya

Kumpulan Soal (Uraian) Materi Uang

1. Apa yang dimaksud dengan uang?

Jawaban:
Kesimpulannya uang adalah suatu benda yang diterima secara umum oleh masyarakat untuk
mengukur nilai, menukar, dan melakukan pembayaran atas pembelian barang dan jasa, serta pada
waktu yang bersamaan bertindak sebagai alat penimbun kekayaan.

2. Mengapa orang pakai uang?

Jawaban:
Uang berfungsi sebagai alat tukar atau medium of exchange yang dapat mempermudah pertukaran.
Orang yang akan melakukan pertukaran tidak perlu menukarkan dengan barang, tetapi cukup
menggunakan uang sebagai alat tukar. Kesulitan-kesulitan pertukaran dengan cara barter dapat
diatasi dengan pertukaran uang.

3. Uang itu terbuat dari apa?

Jawaban:
Bank sentral menjelaskan, salah satu material yang digunakan untuk membuat uang kertas adalah
serat kapas. “Serat kapas lebih lentur, tidak mudah sobek,

4. Jenis uang ada berapa?

Jawaban:
Secara umum, jenis-jenis uang dibedakan menjadi dua, yaitu uang kartal dan uang giral. Uang kartal
adalah uang kertas dan logam yang beredar di masyarakat yang dikeluarkan dan diedarkan oleh
bank. Sedangkan uang giral adalah alat pembayaran yang sah berupa surat-surat berharga.

5. Dari mana datangnya uang?


Jawaban:
Berdasarkan sejarah, keberadaan uang pertama kali dicetuskan oleh Bangsa Lydia yang hidup di
wilayah Turki pada abad ke-6 SM. Uang tersebut terbuat dari campuran emas dan perak dan
berbentuk seperti kacang polong. Perbandingan kandungan emas dan perak di dalam uang tersebut
adalah 75:25 dan menjadi standar.

6. Apakah uang itu penting?

Jawaban:
Uang bukan hanya memenuhi kebutuhan primer, sekunder, tertier, sosial dan rohani, tetapi uang
bisa juga mengangkat ego. Dengan memiliki uang, harga diri bisa terangkat, rasa percaya diri
bertambah, berani mengeluarkan pendapat, berbicara di muka umum, dan berani mengambil
tugas-tugas sosial.

7. Mengapa ada uang baru?

Jawaban:
Inovasi dimaksudkan agar uang Rupiah semakin mudah untuk dikenali ciri keasliannya, nyaman,
dan aman untuk digunakan, serta lebih sulit untuk dipalsukan sehingga uang Rupiah semakin
berkualitas dan terpercaya serta menjadi kebanggaan bersama sebagai simbol kedaulatan Negara
Kesatuan Republik Indonesia

8. Siapa yang mencetak uang?

Jawaban:
Sesuai Undang-Undang No. 7 Tahun 2011, pencetakan Rupiah dilakukan oleh Bank Indonesia,
dengan menunjuk badan usaha milik negara, yaitu Perum Peruri, sebagai pelaksana Pencetakan
Rupiah.

9. Apa yang terjadi jika di dunia ini tidak ada uang?

Jawaban:
Jika di dunia ini tidak ada uang, maka secara tidak langsung manusia akan beralih ke benda lain
selain uang sebagai alat tukar. mungkin manusia akan kembali menggunakan berter sebagai cara
transaksi ataupun dengan cara lainnya.

10. Mengapa uang yang kita gunakan haruslah tahan lama dan tidak mudah dipalsukan?

Jawaban:
Agar uang yang dikeluarkan dan diedarkan memiliki ciri-ciri dan unsur pengaman yang mudah
dikenali oleh masyarakat.

11. Apa perbedaan antara uang dan duit?


Jawaban:
Sebenarnya uang dan duit itu berbeda hanya di penggunaan kata saja. Uang merupakan kata
formal, sedangkan duit merupakan kata informal dalam bahasa Indonesia.

12. Apa fungsi uang dalam perekonomian?

Jawaban:
Uang dipakai untuk menunjukkan nilai berbagai macam barang dan jasa yang diperjualbelikan,
menunjukkan besarnya kekayaan, dan menghitung besar kecilnya pinjaman. Uang juga dipakai
untuk menentukan harga barang/jasa. Sebagai alat satuan hitung, uang berperan untuk
memperlancar pertukaran barang.

13. Jelaskan kriteria uang itu apa saja?

Jawaban:
Ada jaminan, setiap uang yang diterbitkan haruslah dijamin oleh pemerintah atau negara tertentu.
...
Disukai umum, artinya ialah uang harus dapat diterima secara umum oleh penggunanya apakah
sebagai alat tukar, penimbun kekayaan atau sebagai standard pencicilan hutang.

14. Bagaimana cara mengelola uang dengan baik?

Jawaban:
Ini 6 Tips Mengelola Rekening Bulanan
1. Buat Anggaran Bulanan
2. Sisihkan Sebagian Penghasilan untuk Ditabung
3. Bijak Menggunakan Kartu Kredit
4. Buat Laporan Keuangan Harian
5. Sisihkan Penghasilan untuk Investasi
6. Buat Dua Rekening Bank

15. Mengapa uang sangat diperlukan dalam kehidupan sehari hari?


Jawaban:
Tanpa adanya uang, manusia tidak akan dapat membeli sebuah barang ataupun jasa. Arti dari
fungsi ini adalah bahwa manusia menggunakan uang untuk membayar jasa atau barang yang
dibutuhkannya.

16. Kenapa ganti desain uang?

Jawaban:
Diketahui, ada beberapa alasan yang mendasari perubahan desain uang. Mengutip dari berbagai
sumber, alasan pertama adalah keamanan. Fitur keamanan baru biasanya dimasukkan pada desain
anyar. Karenanya, bank biasanya memfasilitasi proses tersebut guna menarik uang edaran lama.

17. Apakah uang lama akan ditarik?

Jawaban:
Pasalnya, selama belum dicabut dan ditarik dari peredaran oleh Bank Indonesia, uang rupiah lama
masih berlaku sebagaimana diatur pada Undang-undang Mata Uang. Maka, dapat ditarik
kesimpulan bahwa uang Rupiah lama bisa digunakan untuk jual beli dan transaksi lainnya

18. Uang dicetak berdasarkan apa?

Jawaban:
Pencetakan Uang Rupiah merupakan suatu rangkaian kegiatan mencetak Uang Rupiah yang
dilakukan oleh Bank Indonesia berdasarkan rencana cetak dalam periode tertentu. Rencana
tersebut mencakup rencana jumlah nominal dan jumlah lembar Uang Rupiah kertas, serta rencana
jumlah nominal dan keping Uang Rupiah logam.

19. Apa yang terjadi jika pemerintah terlalu banyak mencetak uang?

Jawaban:
Jika pemerintah terlalu banyak mencetak uang maka harga produk akan semakin cepat naik.
Kenaikan harga ini terjadi pada sebagian besar barang dan jasa, secara terus menerus atau dalam
kurun waktu tertentu. Sama halnya dengan uang, peredaran jumlah uang dan barang yang beredar
haruslah seimbang.

20. Bagaimana proses penciptaan uang?

Jawaban:
Terdapat tiga cara untuk menciptakan uang; pertama dengan cara mencetak mata uang kertas atau
uang logam, kedua melalui pengadaan utang dan pinjaman, serta ketiga melalui beragam kebijakan
pemerintah, misalnya seperti pelonggaran kuantitatif.
21. Kenapa pemerintah tidak mencetak uang untuk membayar hutang?

Jawaban:
Bukannya terbebas dari kemiskinan, pencetakan uang yang banyak dan tak terkendali, justru bisa
membuat utang negara bertambah. Itulah alasan mengapa negara termasuk Indonesia tidak boleh
mencetak uang sebanyak-banyaknya untuk membayar utang luar negerinya.

22. Apa tujuan pemusnahan uang?

Jawaban:
Tujuan dari pemusnahan uang rupiah itu dilakukan untuk menjalankan pengelolaan uang rupiah
agar tetap layak edar di masyarakat (clean money policy). Uang rupiah yang dimusnahkan tersebut
nantinya akan diganti dengan uang rupiah dalam kondisi layak edar dalam jumlah yang sama.

23. Apa sih Peruri?

Jawaban:
Perusahaan Umum Percetakan Uang Republik Indonesia (Peruri) dipercaya pemerintah sebagai
satu-satunya perusahaan yang mencetak uang rupiah serta dokumen penting lainnya milik negara.
24. Mengapa perekonomian barter tanpa uang sukar dilakukan dalam sebuah perekonomian?

Jawaban:
Karena sistem barter tidak menggunakan mata uang sebagai alat pembayaran, maka akan sulit
untuk menilai suatu harga dan juga mengkuantifikasi suatu barang. Sehingga, dalam laporan
keuangan, masalah yang akan muncul adalah pendapatan tersebut harus diakui ataupun tidak.

25. Apa syarat uang dalam Islam?


Jawaban:
Uang dalam Ekonomi Islam adalah sesuatu yang bersifat flow consept bukan stock concept. Uang
harus selalu mengalir, beredar di kalangan masyarakat dalam kehidupan ekonomi karena uang itu
adalah public goods, tidak mengendap menjadi milik pribadi dalam bentuk private goods.

26. Apakah uang memiliki jaminan?

Jawaban:
Ada jaminan artinya harus dijamin pemerintah sehingga penggunaannya untuk berbagai keperluan
dapat dipercaya oleh masyarakat.

27. Uang berasal dari bahasa apa?

Jawaban:
Secara etimologis, kata duit/deut berasal dari kata bahasa Norse Kuno thveit yang artinya sejenis
koin kecil, namun arti harfiahnya ialah "kepingan-kepingan".

28. Apa saja teori uang?

Jawaban:
Macam-Macam Teori Nilai Uang
1. Teori Nilai Uang Statis
2. Teori Konvensi (Perjanjian)
3. Teori Nominalisme
4. Teori Metalisme (Intrinsik)
5. Teori Negara
6. Teori Uang Dinamis
7. Teori Kuantitas dari David Ricardo
8. Teori Ongkos Produksi
9. Teori Kuantitas dari Irving Fisher
10. Teori Persediaan Kas

29. Faktor apa saja yang mempengaruhi jumlah uang beredar?

Jawaban:
Banyak faktor yang dapat mempengaruhi naik turunnya jumlah uang beredar di Indonesia baik
dalam arti luas (M2) maupun dalam arti sempit (M1), antara lain tingkat suku bunga, inflasi, nilai
tukar rupiah, pengeluaran pemerintah, cadangan devisa, dan angka pengganda uang.

30. Apa syarat utama agar uang diakui dan diterima oleh masyarakat?

Jawaban:
Syarat-syarat uang antara lain: Diterima secara umum ( acceptability ) Memiliki nilai yang
cenderung stabil ( stability of value ) Ringan dan mudah dibawa ( portability ) Tahan lama (
durability ) Kualitasnya cenderung sama ( uniformity ) Jumlahnya terbatas dan tidak mudah
dipalsukan ( scarcity ) Mudah dibagi
31. Apa kegunaan uang Jelaskan dan berikan contoh?

Jawaban:
Dengan adanya uang, maka bisa digunakan sebagai dasar mengukur dan menentukan nilai suatu
barang dan jasa. Misalnya, dengan uang orang dapat mengukur nilai sebuah rumah, mobil, dan
kemudian membandingkannya. Uang dapat digunakan untuk melunasi berbagai bentuk kewajiban
kepada pihak lain.

32. Apa saja fungsi asli dan fungsi turunan uang?

Jawaban:
Fungsi asli uang adalah sebagai alat tukar dan satuan hitung sedangkan fungsi turunan uang bisa
dibagi lagi, seperti menunjukkan harga, sebagai alat bayar, bahkan penimbun kekayaan.

33. Fungsi uang ada berapa?

Jawaban:
Fungsi asli dari uang sendiri juga terbagi menjadi 3 kategori. Fungsi yang pertama adalah uang
sebagai alat tukar yang sah. Fungsi asli kedua sebagai sebuah satuan hitung, dan fungsi asli uang
yang ketiga adalah sebagai alat penyimpan nilai.

34. Mengapa pemerintah harus mengendalikan jumlah uang yang beredar di masyarakat?

Jawaban:
Peran pemerintah sangat penting dalam hal mengendalikan jumlah uang yang beredar agar tidak
terjadi inflasi. Cara mengendalikan jumlah uang beredar melalui kebijakan moneter bekerjasama
dengan bank sentral atau BI.
35. Apa nilai dan fungsi uang dalam jual beli?

Jawaban:
Alat tukar merupakan fungsi utama uang karena pada dasarnya penggunaan uang adalah untuk
memudahkan pertukaran. Adanya uang menjadikan kamu lebih fleksibel dalam menentukan
pilihan antara pembeli dan penjual sehingga tidak perlu lagi memiliki keinginan timbal balik seperti
pada pola barter.

36. Apa kelebihan uang kertas?

Jawaban:
Kelebihan Uang Kertas: Uang kertas praktis digunakan, mudah dibawa karena bobotnya ringan jika
dibandingkan dengan uang logam. Beberapa kelebihan uang kertas berikut ini bisa Anda gunakan
sesuai dengan kebutuhan: Uang kertas bisa digunakan untuk transaksi dengan denominasi besar.

37. Bagaimana konsep uang?

Jawaban:
Uang adalah satuan nilai atau standar ukuran harga dalam transaksi barang dan jasa. Ini berarti
uang berperan menghargai secara aktual barang dan jasa. Dengan adanya uang sebagai satuan nilai
memudahkan terlaksanakanya transaksi dalam kegiatan ekonomi masyarakat.

38. Bagaimana sejarah uang di Indonesia?

Jawaban:
1945, Indonesia mulai mencetak mata uang rupiahc. Rupiah Indonesia pertama kali dikeluarkan
pada 3 Oktober 1946. Sementara, mata uang yang berlaku sebelumnya seperti uang NICA atau mata
uang Jepang harus diserahkan ke bank paling lambat 30 Oktober 1946. FYI, satu rupiah baru itu
nilainya setara dengan 0,5 gram emas.

39. Siapa yang mengendalikan jumlah uang yang beredar dan bagaimana?

Jawaban:
Otoritas moneter adalah suatu entitas yang memiliki wewenang untuk mengendalikan jumlah uang
yang beredar pada suatu negara dan memiliki hak untuk menetapkan suku bunga dan parameter
lainnya yang menentukan biaya dan persediaan uang.
40. Mengapa semakin tinggi tingkat harga umum permintaan akan uang akan semakin bertambah?
Jawaban:
Karena harga barang dan jasa bertambah mahal, dan untuk membelinya diperlukan uang yang lebih
banyak pula dan mengakibatkan permintaan akan uang juga semakin bertambah

41. Kenapa uang sebagai alat satuan hitung?

Jawaban:
Sebagai Satuan Hitung (unit of account) karena uang dapat digunakan untuk menunjukan nilai
berbagai macam barang atau jasa yang diperjualbelikan, menunjukkan besarnya kekayaan, dan
menghitung besar kecilnya pinjaman. Uang juga dipakai untuk menentukan harga barang atau jasa
(alat penunjuk harga).

42. Apakah fungsi uang sebagai alat investasi?

Jawaban:
Dengan kata lain, uang juga berfungsi sebagai alat investasi guna memenuhi kebutuhan seseorang
di masa mendatang.

43. Apa saja perbedaan nilai uang dan uang?

Jawaban:
Sebagaimana diketahui, uang merupakan bentuk fisik dari alat transaksi. Bentuknya dapat berupa
emas, perak, kertas, atau logam. Sementara itu mata uang merupakan nilai yang dimasukkan dalam
kertas atau logam. Contoh, koin seribu rupiah, koin tersebut merupakan uang dan seribu rupiah
merupakan mata uang.

44. Bagaimana cara mengetahui keaslian uang?


Jawaban:
Aspek pertama, ketika dilihat uang asli terdapat gambar utama yaitu gambar tokoh pahlawan,
kemudian tertulis nominal pecahan, terdapat benang pengamat, dan tinta berubah warna. Aspek
Kedua, ketika diraba, tekstur uang asli terasa kasar pada bagian tertentu, dan ada kode tunanetra
(blind code).

45. Apa saja yang menyebabkan terjadinya peningkatan jumlah uang inti di masyarakat?

Jawaban:
Jumlah uang inti di masyarakat meningkat karena tiga sebab-sebab; Surplus neraca pembayaran,
Defisit APBN yang dibiayai dengan pencetakan uang baru, Kenaikan kredit bank sentral kepada
bank-bank dan kepada lembaga-lembaga lain.

46. Bagaimana tingkat suku bunga dapat mempengaruhi jumlah uang beredar?

Jawaban:
Kenaikan suku bunga pada umumnya berpengaruh terhadap penurunan jumlah uang beredar di
bank dan sebaliknya penurunan suku bunga bank akan mendorong peningkatan jumlah uang
beredar.

47. Siapa yang pertama kali menemukan uang?

Jawaban:
Pada masa Dinasti Tang akhirnya uang kertas berhasil diciptakan oleh Ts'ai Lun dengan memakai
kulit kayu murbei. Sejak masa itu, mulai terbentuk negara-negara setelah mengalami perjalanan
sejarah yang panjang.

48. Apa kelemahan uang logam?

Jawaban:
Bahan baku uang logam lebih bernilai dan banyak digunakan untuk membuat barang selain uang
sehingga makin lama bahannya makin langka. Logam pembuat uang logam adalah alumunium,
kuningan, dan nikel

49. Bagaimana sifat uang?

Jawaban:
Adapun sifat-sifat uang itu sendiri adalah: Portability, yakni uang mudah untuk dibawa. Durability,
uang tidak mudah rusak dan memiliki ketahanan yang lama. Acceptability, uang disukai dan
diterima semua orang.

50. Siapa penemu uang pertama di Indonesia?

Jawaban:
Sedangkan pelukis pertama Oeang Republik Indonesia (ORI) adalah Abdulsalam dan Soerono.
Melalui Keputusan Menteri Keuangan tanggal 29 Oktober 1946 ditetapkan berlakunya uang ORI
secara sah mulai 30 Oktober 1946 pukul 00.00. Undang-Undang tanggal 1 Oktober 1946
menetapkan penerbitan ORI.

51. Mengapa harus ada proses perubahan jumlah uang yang beredar?

Jawaban:
Kita perlu memantau perubahan pasokan uang beredar karena perubahan tersebut mempengaruhi
tingkat harga sekuritas, inflasi, nilai tukar, dan siklus bisnis. Dalam ekonomi, hubungan antara
inflasi, pasokan uang beredar dan PDB riil dikaitkan dengan teori kuantitas uang.

52. Jelaskan apa saja faktor yang mempengaruhi nilai waktu uang?

Jawaban:
Faktor-faktor yang mempengaruhi konsep nilai waktu uang adalah nilai uang itu sendiri, jangka
waktu, dan tingkat bunga. Menurut Kieso et al. (2013), kondisi ini lebih banyak disebabkan karena
adanya peluang atas investasi masa kini dan bunga yang diterima atas investasi yang dilakukan.

53. Apa dampak dari nilai waktu terhadap uang?

Jawaban:
Berdasarkan pengaruh waktu atas nilai uang, maka nilai uang akan berubah di waktu yang akan
datang kalau jumlahnya sama. Hal ini disebabkan karena perkembangan perekonomian, di mana
masyarakat semakin tahu arti perkembangan perekonomian dan bagaimana dampaknya terhadap
harga-harga secara umum

54. Apa uang bisa luntur?

Jawaban:
Rupiah yang dicetak menggunakan tinta dengan security khusus yang mempunyai ketahanan
terhadap air dan dalam keadaan normal sulit luntur jika terkena air namun jika sengaja

55. Mengapa perekonomian Indonesia membutuhkan kebijakan redenominasi?

Jawaban:
Jadi, tujuan dari redenominasi adalah, penguatan nilai mata uang rupiah, menstabilkan
perekonomian indonesia melalui inflasi rendah akibat nilai mata uang yang kuat, dan yang terakhir
adalah penguatan perekonomian indonesia secara regional maupun global.

56. Kenapa mata uang negara memiliki nilai yang berbeda dan sebutkan faktornya?

Jawaban:
Jadi Mata Uang yang berbeda tiap negara itu karena perbedaan ekonomi setiap bangsa tetapi tidak
menutup kemungkinan suatu hari ada Mata Uang global yang bisa digunakan penduduk dunia.
57. Dampak apakah yang terjadi jika permintaan uang berbanding dengan penawaran uang?

Jawaban:
Jika maksudnya permintaan uang < penawaran uang, akan terjadi excess supply. Penjelasan: Excess
Demand uang akan menyebabkan terjadinya kelangkaan jumlah uang. Kemudian, kelangkaan
jumlah uang akan menyebabnya naiknya nilai mata uang tersebut.

58. Apakah perbedaan mata uang dalam peredaran dengan mata uang beredar?

Jawaban:
Istilah “uang beredar” memiliki arti yang sama dengan “penawaran uang”, sedangkan istilah “mata
uang dalam peredaran” diartikan sebagai jumlah uang kartal yang beredar pada waktu tertentu
dalam perekonomian.

Kumpulan Soal Pilihan Ganda Materi Kelangkaan dan Kebutuhan Manusia

1. Kebutuhan dasar yang paling penting disebut....


a. Kebutuhan Primer
b. Kebutuhan sekunder
c. Kebutuhan individu
d. Kebutuhan masa depan

Jawaban:
a. Kebutuhan Primer

2. Faktor-faktor penyebab kelangkaan adalah....


a. Tidak terbatasnya persediaan sumber daya alam
b. Keseimbangan sumber daya alam dan sumber manusia
c. Pertumbuhan penduduk yang tidak seimbang dengan pertumbuhan produksi
d. Kemampuan manusia yang tidak terbatas dalam mengolah sumber daya alam

Jawaban:
c. Pertumbuhan penduduk yang tidak seimbang dengan pertumbuhan produksi

3. Jumlah barang tidak mampu mencukupi kebutuhan manusia disebut ...


a. Keterbatasan
b. Kelebihan
c. Kelangkaan
d. Kekurangan

Jawaban:
c. Kelangkaan

4. Yang termasuk kebutuhan jasmani adalah sebagai berikut, kecuali....


a. Makanan
b. Pakaian
c. Alat-alat olah raga
d. Rekreasi

Jawaban:
d. Rekreasi

5. Belajar, rekreasi, dan melihat TV, dilihat dari sifatnya merupakan kebutuhan
a. Jasmani
b. Sekarang
c. Rohani
d. Masa depan

Jawaban:
c. Rohani

6. Pemerintah berusaha memenuhi kebutuhan perumahan bagi masyarakat dengan membangun


perumahan rakyat. Berdasarkan tingkat kepentingannya, perumahan merupakan kebutuhan....
a. Primer
b. Individu
c. Jasmani
d. Sekarang

Jawaban:
a. Primer

7. Faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan adalah …


a. Pemerintah
b. Pendidikan
c. Harga
d. Jumlah uang

Jawaban:
b. Pendidikan

8. Yang bukan penyebab dari perbedaan kebutuhan manusia adalah …


a. Adat istiadat
b. Keadaan alam
c. Peradaban
d. Harga barang

Jawaban:
d. Harga barang

9. Sumber daya yang tersedia dalam memenuhi kebutuhan manusia harus bersifat …
a. Tersedia
b. Tetap
c. Berkesinambungan
d. Terbatas

Jawaban:
d. Terbatas

10. Berdasarkan skala prioritas kebutuhan seseorang harus mendasarkan pada....


a. Jenis barang
b. Kwalitas barang
c. Harga barang
d. Tingkat kepentingan

Jawaban:
d. Tingkat kepentingan

11. Fungsi ilmu ekonomi dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan adalah …


a. Melipatgandakan kebutuhan
b. Memberatkan kebutuhan
c. Memilih alat pemuas kebutuhan
d. Mengurangi kebutuhan

Jawaban:
A. Melipatgandakan kebutuhan

12. Untuk mendapatkan barang yang jumlahnya terbatas maka diperlukan pengorbanan. Hal
tersebut merupakan pengertian dari ...
a. Barang Produksi
b. Barang bebasc
. barang ekonomi
d. barang konsumsi

Jawaban:
C. barang ekonomi

13. Yang termasuk contoh barang substitusi adalah ...


a. Roti dan nasi
b. Meja dan kursi
C. Komputer dan printer
d. Mobil dan surya

Jawaban:
A. Roti dan nasi

14. Barang yang fungsinya saling melengkapi disebut....


a. Barang ekonomis
b. Barang pelengkap
c. barang konsumsi
d. Barang produksi

Jawaban:
B. Pelengkap barang

15.Perhatikan data di bawah ini!


1) Papan kayu
2) Mesin
3) Makanan
4) Tepung terigu
5) Kain
6) Roti
Dari data di atas yang terrnasuk barang setengah jadi adalah....
a. 1,3,6b
. 2,4,6
c. 1,4,5
d. 3,4,5
Jawaban:
C. 1,4,5

16. Pada saat musim hujan tiba, kota Juana mengalami kebanjiran. Air disini merupakan....
a. Barang bebasb
. Barang illith
c. Barang subtitusi
dtitusi. Barang ekonomis

Jawaban:
B. Barang illit

17. Suatu barang disebut barang bebas apabila....


a. Sulit untuk mendapatkan barang tersebut
b. Untuk mendapatkan perlunya pengorbanan
c. Barang tersebut didapat tanpa pengorbanan
d. Barang tersebut mempunyai kegunaan

Jawaban:
C. Barang tersebut didapat tanpa pengorbanan

18. Farah ingin menyuguhkan kopi untuk ayahnya, karena kopinya habis, maka ia memberikan
teh. Kopi dan teh merupakan....
a. Barang subtitusi
btitusi. Barang pelengkap
c. Barang jadi
d. Barang setengah jadi

Jawaban:
A. Barang subtitusi

19. Komputer, traktor, mesin fotocopy menurut tujuan penggunaannya merupakan....


a. Barang bebasb
. barang produksic
. barang ekonomi
d. barang konsumsi

Jawaban:
B. Barang produksi
20. Kebutuhan alat pemuas berdasarkan proses pembuatannya yaitu....
a. Barang subtitusi dan barang komplementer
b. Barang konsumsi dan barang produksi
c. Barang ekonomis dan barang produksi
d. Bahan mentah, barang setengah jadi, dan barang jadi.

Jawaban:
D. Bahan mentah, barang setengah jadi, dan barang jadi

21. Menurut intensitasnya radio, tempat tidur dan almari termasuk kebutuhan ...
a. Primer
b. Jasmani
c. Sekunder
d. Rohani

Jawaban:
C. Sekunder

22. Membeli baju seragam bagi seorang siswa menurut waktu pemenuhannya termasuk
kebutuhan...
a. Individu
b. Kelompok
c. Sekarang
d. Masa depan

Jawaban:
C. Sekarang

23. Berdasarkan subyek yang membutuhkan, kebutuhan dibedakan menjadi ...


A. Kebutuhan jasmani dan rohani
b. Kebutuhan individu dan kelompok
c. masyarakat Kebutuhan dan pemerintah
d. Kebutuhan primer, skunder, dan tersier

Jawaban:
B. Kebutuhan individu dan kelompok

24. Andi kelaparan karena sejak pagi belum makan, sehingga Andi harus segera
makan. Berdasarkan sifatnya, makan termasuk kebutuhan ....
a. Jasmani
b. Primer
c. Sekarang
d. Individu

Jawaban:
A. Jasmani

25. Pemanfaaatan sumber daya yang langka untuk memenuhi kebutuhan yang tidak terbatas yang
dikemukakan oleh …
a. David Ricardo
b. Adam Smithc
. Paulus. A.Samuelson
d. Alfred Marshal

Jawaban:
C. Paulus. A.Samuelson

26. Yang termasuk barang tidak bergerak adalah ...


A. Tanah dan gudangb
. Mobil dan perhiasan
c. Telur, tepung
d. Komputer dan printer

Jawaban:
A. Tanah dan gudang
27. Kelangkaan dalam ilmu ekonomi memenuhi makna ...
a. Terbatas, tidak cukup dibandingkan dengan banyaknya kebutuhan
b. Tersedia akan kemampuan manusia mengolah faktor Produksi
c. Alat pemuas kebutuhan terbatas,sedangkan kebutuhan terus bertambah
d. Kebutuhan manusia sesuai dengan alat pemuas kebutuhan

Jawaban:
A. Terbatas, tidak cukup dibandingkan dengan banyaknya kebutuhan

28. Sumber daya hutan dapat dikatakan langka jika ....


A. Digunakan sebagai paru-paru dunia
b. Banyak menghasikan rotan, damar, dan kayu
c. Dimanfaatkan sebagai resapan air
d. Banyak ditebangi untuk mendapatkan keuntungan

Jawaban:
D. Banyak ditebangi untuk mendapatkan keuntungan

29. Dikatakan kebutuhan primer jika seseorang memiliki kebutuhan, kecuali...


a. Alat-alat tulis bagi seorang pelajar
b. Buku-buku mengajar bagi guru
c. Cangkul bagi Petani
d. Sepeda motor bagi seorang siswa

Jawaban:
D. Sepeda motor bagi seorang siswa

30. Kebutuhan individu dan kelompok adalah penggolongan kebutuhan berdasarkan ....
a. Waktu
b. Sifat
c. Intensitas
d. Subyek

Jawaban:
D. Subyek

n pilihan ganda pelajaran ekonomi kelas 11 tentang kersjasama ekonomi dan perdagangan
Internasional

1. Hubungan antara suatu negara dengan negara lainnya dalam bidang ekonomi melalui
kesepakatan-
kesepakatan tertentu, dengan memegang prinsip keadilan dan saling menguntungkan
di sebut …
a. Perdagangan Internasional
b. Kerjasama ekonomi internasional
c. Ekspor Internasional
d. Import Internasional
e. Pembayaran Inernasional
Jawaban: (B) Kerjasama ekonomi Internasional
2. NAFTA merupakan gabungan dari negara-negara Kanada, Amerika Serikat, dan Meksiko.
Adapun tujuan pendiriannya untuk …
a. Kerjasama di bidang industri dan pertanian
b. Kengusahakan kestabilan kurs wesel
c. Kengusahakan standar barang-barang yang diperdagangkan
d. Kembantu pembangunan ekonomi dan sosial negara anggota
e. Sumbangan untuk membiayai pembangunan jalan
Jawaban: (D) Membantu pembangunan ekonomi dan sosial negara anggota
3. ILO sebagai salah satu organisasi perburuhan dunia akan memperjuangkan hal-hal berikut,
kecuali:
a. Penghormatan terhadap hak asasi manusia (HAM)
b. Standar hidup yang lebih baik
c. Kondisi kerja yang manusiawi
d. Kesehatan
e. Kesempatan Kerja
Jawaban: (E) Kesehatan
4. Transaksi perdagangan internasional yang dilakukan suatu negara dicatat di ….
a. Neraca perdagangan
b. Neraca pembayaran
c. Neraca transaksi berjalan
d. Neraca jasa
e. Neraca barang
Jawaban: (A) Neraca Perdagangan
5. Bila neraca perdagangan menunjukkan nilai ekspor lebih besar daripada impor, maka …
a. Terjadi arus modal ke luar negeri
b. Terjadi arus modal masuk ke dalam negeri
c. Cadangan devisa negara bertambah
d. Terjadi pembayaran ke luar negeri
e. Terjadi keseimbangan pembayaran
Jawaban: (C) Cadangan devisa negara bertambah
6. Transaksi kredit adalah transaksi yang menyebabkan mengalirnya arus uang (devisa) dari
luar negeri ke dalam negeri, yang termasuk dalam transaksi kredit adalah sebagai berikut,
kecuali …
a. Ekspor barang dan jasa (Export of goods and services)
b. Penerimaan dari hasil investasi (Income receivable)
c. Transfer ived (Off set to real or fi nancial recources rece)
d. Increases in liabilities
e. Decreases in liabilities
Jawaban: (E) Decreases in liabilities
7. Berikut komponen neraca pembayaran
1) Hasil dari luar negeri
2) Pinjaman dari luar negeri
3) Impor barang dari luar negeri
4) Gaji tenaga kerja di luar negeri
5) Ekspor barang ke luar negeri
Yang termasuk unsur neraca perdagangan adalah …
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
e. 3 dan 5
Jawaban: (E) 3 dan 5
8. Kurs valuta asing adalah …
a. Nilai mata uang asing dibandingkan harga ekspor
b. Nilai mata uang asing terhadap emas
c. Perbandingan jumlah barang yang diekspor dan yang diimpor
d. Perbandingan nilai mata uang suatu negara dengan mata uang negara yang lain
e. Perbandingan harga impor dan nilai mata uang dari mana barang tersebut diimpor
Jawaban: (D) Perbandingan nilai mata uang suatu negara dengan mata uang negara yang
lain
9. Neraca pembayaran suatu negara pada tahun 2015 sebagai berikut.
Ekspor barang + 2.000
Impor barang – 1.200
————
Neraca Perdagangan + 800
Stok Nasional – 150
Pinjaman otonom – 250
Pinjaman akomodatif – 400
————
0,00
Berdasarkan data di atas, Negara tersebut mengalami surplus sebesar …
a. 800
b. 400
c. 550
d. 650
e. 150
Jawaban: (A) 800
10. Kurs valuta asing di Bank Mandiri sebagai berikut.
Beli Jual Tengah
US$ 8.600 8.650 8.625
Singapura $ 4.500 4.600 4.550
Poundsterling 5.700 5.950 5.825
Jika Arman menukarkan uangnya sebanyak US$ 500 dan £ 200 dengan uang rupiah, maka
yang diterima Ega adalah …
a. Rp 5.477.500,00
b. Rp 5.440.000,00
c. Rp 5.415.000,00
d. Rp 4.325.000,00
e. Rp 4.312.500,00
Jawaban: (B) Rp 5.440.000,00. (06)

Contoh Soal Materi tentang Perdagangan Internasional

1. Faktor yang dapat menghambat perdagangan internasional adalah...


A. Perbedaan bahasa
B. Perbedaan sumber daya alam
C. Perbedaan kemampuan SDM
D. Keinginan memperoleh devisa
E. Negara tidak mampu memproduksi semua barang

2. Yang dimaksud dengan keunggulan mutlak adalah...


A. Keinginan negara untuk menghasilkan barang tertentu yang sangat dibutuhkan oleh warga
masyarakatnya.
B. Kemampuan sesuatu negara untuk menghasilkan jenis barang tertentu dengan biaya yang lebih
murah daripada negara lain karena perbedaan efisiensi.
C. Kemampuan sesuatu negara untuk menghasilkan jenis barang lain dengan biaya yang lebih
murah daripada negara lain karena perbedaan efisiensi.
D. Keinginan negara untuk menghasilkan barang tertentu yang biayanya lebih rendah jika
dibandingkan dengan biaya yang harus dikeluarkan oleh negara lain.
E. Keinginan negara untuk menghasilkan barang lain yang biayanya lebih rendah jika dibandingkan
dengan biaya yang harus dikeluarkan oleh negara lain.

3. Berikut ini adalah contoh terciptanya peralihan teknologi akibat perdagangan internasional…
A. Pemberian pelatihan terhadap teknisi mobil hemat energi diimpor Jepang.
B. Diberlakukannya impor beras guna memenuhi kebutuhan dalam negeri.
C. Ekspor produk pertanian ke negara yang mengalami kekurangan produk pertanian.
D. Produk otomotif buatan Jepang sangat diminati di Indonesia karena Jepang mampu
menghasilkan produk otomotif berkualitas baik dengan biaya reltaif murah.
E. Kurma banyak dibeli negara-negara tetangga karena kurma hanya dapat tumbuh subur di Arab
Saudi.

4. Tujuan ekonomi dari perdagangan internasional suatu negara antara lain berikut ini kecuali
untuk...
A. Meningkatkan lapangan kerja
B. Menjaga stabilitas kurs valuta asing
C. Meningkatkan investasi dalam negeri
D. Meningkatkan ketahanan dari ancaman luar negeri
E. Menjaga stabilitas harga barang-barang di dalam negeri

5. Sebelum berangkat ke Amerika, Andi menukar uangnya sebesar Rp36 juta dengan dolar Amerika,
kurs saat itu: Kurs beli 1 US $ = Rp14.100,00; Kurs jual 1 US $ = Rp14.400,00. Di Amerika Andi
membelanjakan uangnya sebesar 2.000 US$. Sekembalinya di Indonesia, Andi menukar kembali
sisa dolarnya ke rupiah, saat itu kurs beli 1 US $ = Rp14.300,00 dan kurs jual 1 US $ = Rp14.600,00;
maka sisa uang Andi sebesar...
A. Rp8.076.600,00
B. Rp7.910.600,00
C. Rp7.300.000,00
D. Rp7.200.000,00
E. Rp7.150.000,00
Soal Ekonomi tentang Peran Konsumen dan Produsen

1. Menghabiskan atau mengurangi nilai barang dan jasa merupakan…..


a. pengertian distribusi d. tujuan konsumsi
b. bagian distribusi e. pengertian produksi
c. pengertian konsumsi

2. Pola hidup sederhana mempengaruhi tingkat konsumsi seseorang. Hal tersebut dapat ditinjau
berdasarkan ;
a. modal barang d. pendapatan konsumen
b. kebiasaan konsumen e. Barang substitusi
c. adapt istiadat

3. Berikut adalah factor-faktor yang mempengaruhi tingkat konsumsi seseorang :


1.Pendapatan 2. mode barang
3.motivasi 4.harga barang
5.kebiasaan 6.status social
7.selera konsumen 8.adat istiadat
Yang merupakan factor eksternal yang mempengaruhi konsumsi adalah….
a. 1,2,3,4 b.5,6,7,8 c. 1.3.5.7 d.2,4,6,8 e. 1,2,5,6
4.Berikut pelaku kegiatan ekonomi, kecuali:
a. konsumen b.pemerintah c. masyarakat luar negeri d. produsen e. distributor

5. Istilah marjinal dalam ilmu ekonomi diartikan sebagai :


a. tambahan d. mendapatkan
b. pengurangan e. memperoleh
c. penjumlahan
6. Setiap manusia berusaha agar ia dapat memenuhi berbagai kebutuhan sedemikian rupa sehingga
masing-masing kebutuhan memperoleh intensitas yang sama. Hal ini merupakan inti dari hukum:
a. utilitas batas b. Gossen I c. nilai subjektif d. Nilai obyektif e. Gossen II
7. Seorang siswa baru saja melakukan kegiatan olahraga, kemudian mendatangi kantin dan
memesan 5 gelas air minum. Gelas pertama terasa begitu nikmat, gelas kedua terasa bertambah
nikmatnya kemudian sampai pada gelas keempat ia merasa mual. Hal ini sejalan dengan teori….
a. Hukum Gossen I d. H. Gossen II
b. H. ekonomi e. H. Kausal
c. Deminishing Marginal Return
8.Bila sebuah sepeda dapat ditukar dengan uang sebanyak Rp. 100.000,- ini berarti bahwa:
a.nilai tukar sepeda Rp. 100.000,- d. nilai tukar subjektif sepeda Rp. 100.000,-- b. nilai
pakai sepeda Rp. 100.000 e. nilai batas sepeda Rp. 100.000,-
c. nilai pakai subjektif sepeda Rp. 100.000,-
9. Perusahaan tahu membeli kedelai untuk membuat tahu. Hal ini termasuk kegiatan ekonomi….
a. pemasaran b. Pembelian c. distribusi d. produksi e. konsumsi
10.Dalam melakukan proses produksi RTP memerlukan sejumlah factor produksi. Berikut ini
termasuk factor produksi asli adalah …..
a. Alam dan modal d. modal dan tenaga kerja
b. modal dan skill e. Alam dan tenaga kerja
c. alam dan skill
11. Contoh kegiatan produksi dengan menggunakan factor produksi asli adalah….
a. seorang ibu menjahitkan baju untuk anaknya
b. seorang pekerja pabrik menghasilkan 100 pasang sepatu dalam sehari
c. seorang nelayan menangkap ikan dilaut dengan jarring
d. seorang anak mengambil buah mangga dari pohonnya
d. seorang pengusaha memproduksi pakaian jadi
12.The law of diminishing marginal return membahas tentang….
a. tambahan hasil yang semakin berkurang
b. pemenuhan kebutuhan yang terus menerus
c. permintaan akan naik apabila harga turun
d. tambahan hasil dapat dilakukan ekstensifikasi
e. pendapatan dibagikan untuk konsumsi dan tabungan
13. Kegiatan memperluas produksi dengan cara meningkatkan kualitas tanpa menambah jumlah
factor produksi adalah cara…..
a. ekstensifikasi d. rasionalisasi
b. diversifikasi e. mekanisasi
c. intensifikasi
14. kegiatan ekonomi yang dilakukan RTK adalah….
a. memproduksi barang dan jasa d. melakukan pembelian barang
b. menyediakan factor produksi e. Melakukan kegiatan ex-im
c. menggunakan sarana produksi
15. Dalam perekonomian 2 sektor, pelaku ekonomi terdiri atas…..
a. RTK & RTN d. RTP & RTN
b. RTK & RTP e. RTN & RTLN
c. RTP & RTLN

16. Berikut bukan kegiatan yang dilakukan oleh RTP, yaitu….


a. memproduksi barang dan jasa d. membeli faktor produksi
b. menjual barang dan jasa e. menerima upah dan bunga modal
c. membayar pajak kepada pemerintah
17. Penerimaan yang diterima RTK yaitu :
a. sewa, upah, bunga modal dan laba d. Pajak, gaji, honor dan hadiah
b. sewa, investasi dan konsumsi e. laba, dividen, honor dan bonus
c. ekspor, investasi dan bunga
18. Peran konsumen dalam perekonomian yaitu ;
a. memproduksi barang dan jasa d. mencari barang dan jasa
b. mendistribusikan barang dan jasa e. menggunakan barang dan jasa
c. mengkonsumsi barang dan jasa
19. Dalam siklus arus uang dan arus barang ( circulair flow diagram) perusahaan akan
menerima ;
a. modal dari konsumen d. skill dari konsumen
b. uang dari pemerintah e. tenaga kerja dari pemerintah
c. factor-faktor produksi dr konsumen
20. Kegiatan utama ekonomi RTP,yaitu;
a. mengkonsumsi barang dan jasa d.mendistribusikan barang dan jasa
b. menjual barang dan jas e. menggunakan barang dan jasa
c. memproduksi barang dan jasa
21. Tidak seluruh pendapatan yang diperoleh RTP dibelanjakan dipasar factor produksi. Ada
sebagian digunakan untuk….
a. konsumsi b. cadangan c. tabungan d. investasi e. hadiah

22.Tidak ssemua pendapatan yang diterima RTK dibelanjakan di psar barang. Ada sebagian yang
disishkan untuk ;
a. tabungan b. hadiah c. konsumsi d. investasi e.konsumsi
23. Peran produsen sebagai agen pembangunan adalah…..
a. membantu pemerintah dalam mengatasi pengangguran.
b. menyediakan barang sesuai yang dikehendaki masyarakat
c. menggunakan SDA yang tersedia
d. menyediakan hasil produksi kepada konsumen
e. memberikan sumbangan kepada pemerintah.
24. Pihak-pihak dibawah ini adalah pelaku ekonomi kecuali ;
a. masyarakat b. Pemerintah c. yayasan d. perusahaan e. keluarga
25. Circulair Flow Diagram menunjukkan adanya arus......
a. pengeluaran barang dan jasa
b. penerimaan barang dan jasa
c. barang dan jasa serta pengeluran barang dan jasa
d. penerimaan barang dan jasa serta pengeluaran barang dan jasa
e. barang dan jasa, arus pengeluaran barang dan jasa serta arus penerimaan pendapatan
VIII. Kunci Jawaban.

No Kunci Jawaban No Kunci Jawaban No Kunci Jawaban


1 C 11 D 21 D
2 B 12 A 22 A
3 D 13 C 23 A
4 C 14 B 24 C
5 A 15 B 25 D
6 E 16 E
7 A 17 A
8 D 18 C
9 D 19 C
10 B 20 C

Anda mungkin juga menyukai