Anda di halaman 1dari 24

MEKANISME

KENAIKAN PANGKAT
BAGI PLKB DAN PKB

FITRI SYAHRIANI
ANALIS KEPEGAWAIAN AHLI MUDA
BIRO SDM BKKBN
DASAR HUKUM :
PP 11 tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri
Sipil
KepKa BKN No. 12 Tahun 2002 tentang Ketentuan
Pelaksanaan PP No. 99 Tahun 2000 Tentang Kenaikan
Pangkat Pegawai Negeri Sipil Sebagaimana Telah
Diubah Dengan PP No. 12 Tahun 2002
Per Menpan RB Nomor 1 Tahun 2023 Tentang Jabatan
Fungsional
Per BKN Nomor 3 Tahun 2023 Tentang Angka Kredit,
Kenaikan Pangkat dan Jenjang Jabatan Fungsional
Per BKN Nomor 4 Tahun 2023 Tentang Periodisasi
Kenaikan Pangkat PNS
PP No. 99 Th 2000 Jo. Kep ka BKN No. 12 Th 2002 tentang Ketentuan
Pelaksanaan PP 99 Tahun 2000 yang telah diubah dengan PP no 12
Tahun 2002
• PANGKAT adalah kedudukan yang menunjukkan tingkat seseorang PNS
berdasarkan jabatannya dalam rangkaian susunan kepegawaian dan
digunakan sebagai dasar penggajian.
• KENAIKAN PANGKAT adalah penghargaan yang diberikan atas prestasi
kerja dan pengabdian PNS terhadap negara.
• Periode kenaikan pangkat PNS ditetapkan pada tanggal 1 Februari, 1
April, 1 Juni, 1 Agustus,1 Oktober dan 1 Desember setiap tahun
(Peraturan BKN Nomor 4 Tahun 2023)
• Kenaikan Pangkat PNS secara Sistem Usulan KP :
• Kenaikan Pangkat REGULER
• Kenaikan Pangkat PILIHAN
PANGKAT GOL/RUANG PANGKAT GOL/RUANG
JURU MUDA I/a PENATA MUDA III/a
JURU MUDA TK I PENATA MUDA
I/b III/b
TK I
JURU I/c PENATA III/c
JURU TK I I/d PENATA TK I III/d
PENGATUR MUDA II/a PEMBINA IV/a
PENGATUR MUDA
II/b PEMBINA TK I IV/b
TK I
PENGATUR PEMBINA
II/c IV/c
UTAMA MUDA
PENGATUR TK I PEMBINA
II/d IV/d
UTAMA MADYA
PEMBINA
IV/e
UTAMA
JABATAN
KENAIKAN PANGKAT FUNGSIONAL
REGULER UMUM

JABATAN
PKB
FUNGSIONAL DAN
TERTENTU
KENAIKAN PANGKAT
PLKB
PILIHAN
JABATAN
STRUKTU
RAL
Pejabat Fungsional yang telah memenuhi AK untuk kenaikan pangkat
bersamaan dengan kenaikan jenjang dilakukan kenaikan jenjang jabatan
terlebih dahulu dan dengan AK yang sama diusulkan kenaikan
pangkat.
Kelengkapan berkas untuk usulan kenaikan pangkat

 Fotokopi SK CPNS dan SK PNS (Jika pertama kali naik pangkat);


 Fotokopi SK Kenaikan Pangkat Terakhir;
 Fotokopi SK Jabatan Terakhir
 Fotokopi Penetapan Angka Kredit (PAK) mulai dari kenaikan pangkat
terakhir sampai dengan PAK periode yang terakhir (khusus PAK terakhir
wajib scan asli berwarna)
 Fotokopi SKP, Capaian SKP, dan Penilaian Prestasi Kerja dalam 2 (dua)
tahun terakhir;
 Fotokopi Surat Pencantuman Gelar dari BKN (jika telah memiliki
pendidikan baru)

Berkas di terima dalam bentuk Soft File


MEKANISME USULAN KENAIKAN
PANGKAT
 Layanan Kenaikan Pangkat Berbasis Paperless

 SK Kenaikan Pangkat Soft Copy karena sudah


menggunakan TTE

BIRO SDM terus melakukan perubahan


dalam rangka meningkatkan layanan HARAPA KENAIKAN PANGKAT
Kepegawaian, salah satunya layanan N DAPAT DIBERIKAN
kenaikan pangkat yaitu makin KEPADA PEGAWAI
mempermudah dan mempersingkat proses TEPAT WAKTU
Kenaikan Pangkat.
PNS yang memperoleh :
a) STTB/Ijazah SLTP atau yang setingkat dan masih berpangkat Juru Muda Tingkat I,
golongan ruang I/b ke bawah dapat dinaikkan pangkatnya menjadi Juru, golongan
ruang I/c;
b) STTB/Ijazah SLTA, Diploma I atau yang setingkat dan masih berpangkat Juru
Tingkat I, golongan ruang I/d ke bawah dapat dinaikkan pangkatnya menjadi
Pengatur Muda, golongan ruang II/a;
c) STTB/Ijazah Sekolah Guru Pendidikan Luar Biasa atau Diploma II dan masih
berpangkat Pengatur Muda, golongan ruang II/a ke bawah, dapat dinaikkan
pangkatnya menjadi Pengatur Muda Tingkat I, golongan ruang II/b;
d) Ijazah Sarjana Muda, Ijazah Akademi, atau Ijazah Diploma III, dan masih
berpangkat Pengatur Muda Tingkat I, golongan ruang II/b ke bawah, dapat
dinaikkan pangkatnya menjadi Pengatur, golongan ruang II/c;
e) Ijazah Sarjana (S1), atau Ijazah Diploma IV dan masih berpangkat Pengatur
Tingkat I, golongan ruang II/d ke bawah, dapat dinaikkan pangkatnya menjadi
Penata Muda, golongan ruang III/a;
f) Ijazah Dokter, Ijazah Apoteker dan Ijazah Magister (S2) atau Ijazah lain yang
setara, dan masih berpangkat Penata Muda, golongan ruang III/a ke bawah, dapat
dinaikkan pangkatnya menjadi Penata Muda Tingkat I, golongan ruang III/b;
g) Ijazah Doktor (S3) dan masih berpangkat Penata Muda Tingkat I, golongan ruang
III/b ke bawah, dapat dinaikkan pangkatnya menjadi Penata, golongan ruang III/c
Kenaikan pangkat karena Ijazah pendidikan yang dimiliki,
dapat diberikan apabila :
a) diangkat dalam jabatan/diberi tugas yang memerlukan
pengetahuan/keahlian yang sesuai dengan Ijazah yang
diperoleh;
b) sekurang-kurangnya telah 1 (satu) tahun dalam pangkat
terakhir;
c) setiap unsur penilaian prestasi kerja sekurang-kurangnya
bernilai baik dalam 1 (satu) tahun terakhir;
d) memenuhi jumlah angka kredit yang ditentukan bagi yang
menduduki jabatan fungsional tertentu; dan
e) lulus ujian penyesuaian kenaikan pangkat (penyesuaian
ijazah) Bagi JF yang AKK belum terpenuhi
PENILAIAN ANGKA KREDIT

 Jumlah AKK tidak di akumulasikan


Jika Kelebihan AK
 JUMLAH AKK  AK melebihi AK yang ditentukan untuk KP setingkat lebih
TERAKUMULASI tinggi ke jenjang jabatan yang lebih tinggi, kelebihan AK
SEJAK TIDAK diperhitungkan untuk KP berikutnya
PENGANGKATAN JF SD  AK melebihi AK yang dipersyaratkan untuk KP setingkat
lebih tinggi dalam satu jenjang jabatan, kelebihan AK
JENJANG JABATAN
DAPAT diperhitungkan untuk KP berikutnya
TERAKHIR  Jika memperoleh Ijazah pendidikan formal diberikan 25 %
 Tidak ada batas maksimal dari AK kumulatif KP
penilaian AK  Capaian Angka Kredit paling tinggi 150% (seratus lima puluh
persen) dari target Angka Kredit minimal setiap tahun.
KEBUTUHAN AK DENGAN AK KONVENSIONAL
KEBUTUHAN ANGKA KREDIT KENAIKAN PANGKAT/ KENAIKAN JABATAN

PANGKAT AK PANGKAT AK

PLKB PKB
II/a ke II/b 15 III/a ke III/b 50
II/b ke II/c 20 III/b ke III/c 50
II/c ke II/d 20 III/c ke III/d 100
II/d ke III/a 20 III/d ke IV/a 100
III/a ke III/b 50 IV/a ke IV/b 150
III/b ke III/c 50 IV/b ke IV/c 150
III/c ke III/d 100 IV/c ke IV/d 150
IV/d ke IV/e 200

KENAIKAN JABATAN
PLKB AK

DARI KE
TERAMPIL MAHIR 60
MAHIR PENYELIA 100

KENAIKAN JABATAN
PKB AK
DARI KE
AHLI PERTAMA AHLI MUDA 100
AHLI MUDA AHLI MADYA 200
AHLI MADYA AHLI UTAMA 450
KONVERSI PREDIKAT KINERJA TAHUNAN
MENJADI ANGKA KREDIT TAHUNAN
Sangat Baik Baik Butuh Perbaikan Kurang Sangat Kurang
Simulasi Koefisien
per per
150% 100% 75% 50% 25%
tahun tahun
Ahli Pertama
18,75 12,5 9,38 6,25 3,13
12,5

Ahli
37,50 25 18,75 12,50 6,25
Muda
Keahlian

25
Ahli
56,25 37,5 28,13 18,75 9,375
Madya
37,5
Ahli
75 50 37,50 25 12,50
Utam
a 50
Pemula
5,63 3,75 2,81 1,88 0,94
3,75

Terampi
Keterampilan

7,50 5 3,75 2,50 1,25


l 5

Mahi
18,75 12,5 9,38 6,25 3,13
r
12,5
Penyeli
37,50 25 18,75 12,5 6,25
a 25
PERUBAHAN POKOK TATA KELOLA JF
PERMENPAN RB 13/2019 PERMENPAN RB 1/2023

Berbasis penyelesaian butir kegiatan dan SKP Berbasis pada ruang lingkup tugas pada setiap jenjang jabatan
dan disesuaiakan dengan ekspektasi kinerja

Perpindahan dilakukan dalam satu rumpun Perpindahan dapat dilaksanakan lintas rumpun untuk
memudahkan talent mobility

Penetapan target AK di awal tahun kinerja berbasis pada Penyelesaian Target AK tahunan ditetapkan sebagai koefisien pengali untuk konversi
butir kegiataan SKP predikat evaluasi kinerja setiap tahun

Berbasis pada penilaian Angka Kredit (AK) per butir kegiatan dan Tidak ada lagi DUPAK, evaluasi berdasarkan hasil penilaian pemenuhan
pengajuan DUPAK ekspektasi kinerja

Ditambahkan ketentuan kenaikan pangkat istimewa diberikan bagi


Kenaikan Pangkat Luar Biasa hanya untuk JPT dan JA pejabat fungsional yang memiliki penilaian kinerja dan keahlian yang luar
biasa dalam menjalankan tugas JF

Instansi Pembina memiliki 19 tugas yang utamanya: Pendidikan dan Instansi pembina menyusun konten pembelajaran, strategi, dan program
pelatihan, formasi, standar kompetensi, uji kompetensi, dan koordinasi. pengembangan kompetensi
PENGELOLAAN KINERJA JF
berbasis pada pemenuhan Ekspektasi Kinerja: Renca na
Penila ia n
Peneta pa n
Atasan/ Konversi
a. perencanaan kinerja Kinerja
Pejabat Nila i SKP
AK
b. pelaksanaan, pemantauan, dan Tahuna n
Penilai
Tahunan
pembinaan kinerja
c. evaluasi kinerja Pejabat Fungsional
d. tindak lanjut Sangat Baik • 150%
hasil evaluasi kinerja
Baik • 100% ijazah pendidikan for mal
yang lebih tinggi,
Butuh Perbaikan • 75% diberikan ta m b ahan
Kurang • 50% Angka Kredit sebesar
25%
Sangat Kurang • 25%

Predikat Kinerja JF
dikonversikan menjadi angka kredit yang
dapat ditetapkan secara tahunan
maupun periodik
Terima Kasih
"Stay healthy
and happy"

Anda mungkin juga menyukai