Anda di halaman 1dari 2

LAMPIRAN

PENILAIAN KETERAMPILAN PESERTA DIDIK

Nama Sekolah : SMAN 1 Daha Barat


Pertemuan/ Siklus :
Kelas : XI MIA
Nama Peneliti : Normiati, S.Pi
Pokok Bahasan : Suhu dan Kalor
Hari/Tanggal :
Petunjuk: Bacalah pernyataan berikut, kemudian berilah tanda ceklist (√) pada
kolom yang sesuai dengan pendapat Anda!

Skor
Unsur yang dinilai
3 2 1
Merencanakan percobaan
(menyiapkan alat dan bahan)
Aktivitas pelaksanaan pengamatan
Menyusun hasil pengamatan dan
menerima masukan
Presentasi hasil

No Indicator Skor Rubrik


1 Merencanakan percobaan 3 Menyiapkan seluruh alat dan bahan yang
(menyiapkan alat dan bahan) diperlukan
2 Menyiapkan sebagian alat dan bahan yang
diperlukan
1 Tidak menyiapkan alat dan bahan
2 Aktivitas pelaksanaan 3 Melakukan aktivitas dengan cermat dan
pengamatan teliti
2 Melakukan aktivitas dengan cermat tapi
kurang teliti
1 Melakukan aktivitas dengan kurang cermat
dan kurang teliti
3 Menyusun hasil pengamatan 3 Menyusun hasil pengamatan dengan
dan menerima masukan lengkap dan rapi
2 Menyusun hasil pengamatan dengan cermat
tetapi kurang teliti
1 Menyusun hasil pengamatan dengan kurang
lengkap dan kurang rapi
4 Presentasi hasil 3 Mempersentasikan hasil dengan lengkap
dan percaya diri
2 Mempersentasikan hasil dengan lengkap
tetapi kurang percaya diri
1 Mempersentasikan hasil dengan kurang
lengkap dan kurang percaya diri

Daha Barat, Oktober 2022


Observer

( )

Anda mungkin juga menyukai