Anda di halaman 1dari 2

TUGAS UTS

MEMBUAT PUISI ATAU PROSA

Mata Kuliah : Teori dan Apresiasi Sastra Anak

Kode Mata Kuliah : KPD620207


620207

Semester/ Kelas : 3/I

Jumlah SKS :2

Dosen Pengampu : 1. Dra. Nelly Astuti, M.Pd.

2. Nindy Profithasari, M.Pd.

Disusun Oleh :

Rafa Lola Amanda (2213053245)

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS LAMPUNG

2023/2024
 Puisi Tentang “Kerinduan”

RUMAHKU
Oleh : Rafa Lola Amanda

Hai rumahku
Lama kita sudah tidak berjumpa
Rumahku aku rindu
Bagaimana keadaanmu sekarang, apakah masih sama?

Kini ku sedang jauh di perantauan


Menempuh pendidikan tinggi
Untuk mewujudkan impian
Impian banyak orang yang kusayangi

Aku rindu kasur tempat ku biasa tidur


Aku rindu makanan rumah buatan ibu
Aku rindu, rindu tertanam hingga akar
Obat dari semua itu hanyalah satu “RUMAHKU”

Dari semua isian rumah


Orang rumah lah yang paling kurindukan
Rumahku tolong tetap berdiri kokoh
Aku rindu kamu rumah, beserta isian

Anda mungkin juga menyukai