Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK


DAN KELUARGA BERENCANA
PUSKESMAS MIRIT
Alamat Jl. Daendels, Desa Tlogodepok Kec. Mirit Kebumen
Telp. (0287)6651014, E-mail: puskesmasmirit.pm@gmail.com, Kode Pos 54395

KERANGKA ACUAN SENAM IBU HAMIL


DI PUSKESMAS MIRIT

A. PENDAHULUAN
Untuk menambah kebugaran guna mengurangi dan mencegah
timbulnya gejala-gejala yang mengganggu selama masa kehamilan dan
mengurangi ketegangan otot-otot sendi sehingga mempermudah kelahiran
sehingga dapat mengurangi resiko dan komplikasi pada ibu hamil,mengurangi
luka, robekan jalan lahir dan melahirkan ibu hamil yang berada di wilayah kerja
UPTD Unit Puskesmas Mirit, maka perlu di adakan kelas senam ibu hamil bagi
mereka. Dalam kelas ibu tersebut ibu hamil di harapkan mampu mengikuti
gerakan senam hamil dan bisa melakukan senam ringan dirumah.
Untuk menjaga Kesehatan dan mencegahan komplikasi ibu hamil dan
bersalin diperlukan kegiatan senam ibu hamil sehingga Angka Kematian Ibu
( AKI ) dan Angka Kematian Bayi ( AKB ) perlu dilaksanakan kelas senam Ibu
hamil di seluruh wilayah binaan UPTD Unit Pukesmas Mirit sebanyak satu kali
dalam sebulan.
B. LATAR BELAKANG
Di Indonesia angka kematian ibu masih tinggi meskipun sudah ada
penurunan dari 346 per 100.000 kelahiran hidup menjadi 305 per 100.000
kelahiran hidup. Masih jauh dari harapan tujuan pembangunan milenium (MDGs)
yang menargetkan AKI di tahun 2015 adalah 102 per 100.000 kelahiran hidup.
Untuk mengurangi resiko kematian ibu maka ada beberapa indikator antara lain
peningkatan proses kelahiran yang ditolong oleh tenaga kesehatan terlatih yang
memahami cara persalinan yang bersih dan aman yang tertuang dalam safe
motherhood; disamping pengetahuan tenaga kesehatan , para ibu juga prlu
diberi edukasi pengetahuan , sehingga mereka sadar dan mampu menjaga
kesehatannya. Senam bumil adalah sarana untuk belajar bersama tentang
kesehatan ibu hamil, dalam bentuk tatap muka dalam kelompok yang bertujuan
untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan ibu-ibu mengenai kehamilan
, persalinan, nifas , bayi baru lahir. Senam ibu hamil merupakan salah satu
bagian dari kelas ibu hamil yang bisa di ikuti ibu hamil pada umur kehamilan 20-
32 minggu yang bertujuan untuk mengurangi dan mencegah timbulnya gejala-
gejala yang mengganggu selama masa kehamilan dan mengurangi ketegangan

1
otot-otot sendi sehingga mempermudah kelahiran sehingga dapat mengurangi
resiko kematian ibu.
Untuk mengurangi dan mencegah timbulnya gejala-gejala yang
mengganggu selama kehamilan,Tingginya Angka Kematian Ibu (AKB) dan
Angka Kematian Bayi (AKB) masih merupakan masalah utama dalam
pembangunan kesehatan di Indonesia. Menurut WHO (2000) tingginya AKI di
suatu negara berbanding linier dengan tingkat pendidikan wanita dan persalinan
oleh tenga kesehatan. Buku KIA dan Senam Ibu Hamil adalah salah satu cara
melahirkan secara normal,mencegah robekan jalan lahir,mengurangi keluhan
selama hamil dan mencegah komplikasi, hamil, bersalin, dan nifas di Kota
Kebumen selama tahun 2021, Pengetahuan, ketrampilan, komunikasi, informasi
dan edukasi untuk melatih kebugaran dan releksasi wanita khusunya ibu hamil.

C. TUJUAN
1. TUJUAN UMUM
Meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar ibu
bisa mengurangi dan mencegah keluhan selama hamil,serta memenuhi
hak setiap ibu hamil memperoleh pelayanan senam hamil sehingga mampu
menjalani kehamilan dengan sehat,bersalin dengan selamat dan
melahirkan bayi yang sehat.
2. TUJUAN KHUSUS
a.Untuk mengurangi dan mencegah timbulnya gejala-gejala yang
mengganggu selama kehamilan.
b. Mengurangi ketegangan otot-otot persendian sehingga
mempermudah kelahiran.
c. Secara psikologis dapat membantu ibu hamil berpikiran positif
sehingga lebih siap menghadapi persalinan.

D. TATA HUBUNGAN KERJA


1. Peran lintas program
a. UKP
1) BP -Rujukan ibu hamil yang
mengalami keluhan kehamilan
2) KIA/ Bidan -Pemeriksaan kehamilan rutin
3) Laboratorium -Pemeriksaan Hb, Golongan
darah, Hbsag, HIV, protein
urine, GDS

2
4) Farmasi -Penyediaan obat
b. Bidan desa Pelaksana kegiatan kelas ibu
hamil
c. Gizi Konsultasi gizi ibu hamil
d. P2P Surveilans pelacakan kasus gizi
pada ibu hamil dengan masalah
kehamilannya
e. Kesehatan lingkungan Mengidentifikasi permasalahan
kesehatan lingkungan.
f. Promosi kesehatan Melakukan koordinasi
penyuluhan dan edukasi
tentang gizi ibu hamil di
masyarakat
g. Puskesmas Melakukan intervensi pada
sasaran yang mengalami
masalah kehamilannya

2. Peran lintas sektor


a. Desa Pemangku kebijakan, koordinasi
kegiatan, sarana kegiatan dan
menyediakan data ibu hamil yang
ada di desa
b. PKK Pembina dan pelaksana kegiatan
UKBM didesa,
mengkoordinasikan laporan
kegiatan kelas ibu hamil di desa
c. Kader kesehatan Pelaksana kegiatan dan
memotivasi ibu hamil untuk hadir
dalam acara kelas ibu hamil
d. Kecamatan Pemangku kebijakan di tingkat
kecamatan, koordinator
pertemuan lintas sektor
(Konferensi Kepala Desa, Mini
Lokakarya Linsek)

3
E. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN
Langkah-langkah pelaksanaan kegiatan :
NO KEGIATAN POKOK
F. 1. Menentukan sasaran peserta senam ibu hamil

2. Advokasi dengan Kepala Desa,dan kader kesehatan


Membuat undangan dan disebarkan kepada sasaran ( Ibu
3.
Hamil )
Mensosialisasikan Kelas Ibu Hamil kepada masyarakat dan
4.
Kader
5. Menyiapkan tempat untuk kelas Senam Hamil
6. Persiapan Kelas senam Hamil
7. Pelaksanan kelas senam hamil dan pelaporan
8. Monitoring
9. Evaluasi
CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
Pelaksanaan pertemuan senam ibu hamil sesuai dengan
kesepakatan antara Bidan,Instruktur senam dengan peserta/ ibu hamil,
dengan tahapan pelaksanaan.
1. Kepala Puskesmas sebagai penanggung jawab dan
mengkoordiner pelaksanaan kelas senam ibu hamil di wilayah
kerjanya.
2. Bidan/ tenaga kesehatan bertanggung jawab dalam pelaksanaan
kelas senam ibu hamil ( identifikasi calon peserta, koordinasi
dengan fasilitator).
G. SASARAN
Semua ibu hamil dengan umur kehamilan 20 sampai 36 minggu
untuk mendapatkan materi senam ibu hamil. Sementara untuk pelaksanaan
senam ibu hamil sebaiknya peserta umur kehamilan lebih ≥ dari 28 minggu,
karena pada umur kehamilan ini kondisi ibu sudah kuat, tidak terjadi
keguguran, efektif untuk melakukan senan hamil.
Jumlah peserta senam ibu hamil 15 orang di setiap kelompok senam
ibu hamil. Yang dilaksanakan tiap bulannya di Puskesmas Mirit
Target pencapaian kegiatan Kelas senam Hamil adalah :
1. Pencapaian realisasi anggaran kegiatan Kelas senam Hamil sebesar
100%
2. Meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar
memahami tentang kehamilan, perubahan tubuh dan keluhan selama

4
hamil, perawatan kehamilan, persalinan, nifas,KB pasca salin, perawatan
bayi baru lahir
3. Ibu hamil tanggap dan tau cara mengatasi jika terjadi tanda bahaya ibu
hamil,bersalin,nifas dan BBL sehingga prevalensi AKI dan AKB teratasi.
4. Ibu hamil mendapatkan pelayanan Antenatal sesuai standart 100%

H. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN


1. LOKASI KEGIATAN : Puskesmas Mirit
2. ANGGARAN KEGIATAN :
SUMBER
RINCIAN KEGIATAN BIAYA PEMBIAYAA
N

Snack (15orang ibu hamil+2 petugas x 9 kali x Rp.15.000) 9 150.000 1.350.000


BOK

Transport instruktur Kegiatan Senam Ibu Hamil(1 orangx 9 kali x Rp 150.000)

3. MATRIK JADWAL KEGIATAN :

2023
NO Kegiatan
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
1. Penentuan sasaran x x x x x x x x x

2. Pelaksanaan Senam Ibu Hamil 1x 1x 1x 1x 1x 1x 1x 1x 1x


3. Laporan Pelaksanaan x x x x x x x x x

I. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN KELAS IBU HAMIL

1. Sebelum penyajian materi pada setiap pertemuan kelas senam hamil

mulailah dengan melakukan penjajagan pengetahuan awal peserta melalui

curah pendapat dengan cara memberikan pertanyaan kepada peserta dan

peserta di inta untuk menjawab secara bergilir.

2. Evaluasi akhir di lakukan setelah penyampaian semua materi pertemuan

kelas ibu hamil. Evaluasi ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan

peserta pada akhir pertemuan kelas ibu hamil dengan cara memberikan

pertanyaan kepada peserta dan peserta di minta untuk menjawab secara

5
bergilir, kemudian bandingkan antara hasil curah pendapat setelah di

berikan materi.

J. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Seluruh rangkaian hasil proses pelaksanaan kegiatan sebaiknya di buat
pencatatan dan pelaporan.Pencatatan berupa daftar nama Ibu yang
mengikuti kelas senam hamil berupa daftar hadir dan hasil kegiatan atau
materi yang disampaikan melalui notulen. Pelaporan hasil pelaksanaan
kelas ibu hamil di jadikan sebagai dokumen, dalam bentuk laporan PWS
setiap bulan dan dapat di jadikan sebagai bahan informasi dan
pembelajaran bagi pihak yang terkait.
Semua kegiatan dan hasil kegiatan di lakukan pencatatan dan di
laporkan kepada Kepala Puskesmas serta dilakukan evaluasi setiap 3 bulan
sekali setelah kegiatan dilaksanakan.

K. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN


Senam ibu hamil di laksanakan 9 kali dalam satu tahun ,setiap
kegiatan peserta kelas senam hamil berbeda yang diundang diPuskesmas
Mirit.
L. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN SENAM IBU HAMIL
1. Sebelum acara senam mulai tempat dan alat seperti matlas dan air
minum disiapkan,
2. Peserta mengisi daftar hadir dan menempatkan diri di matlas yang
sudah disiapkan,
3. Petugas memberikan KIE tenang senam ibu hamil dan manfaatnya.
4. Instruktur senam memberikan materi senam ibu hamil sesuai
tahapannya
5. Evaluasi akhir di lakukan setelah instruktur senam selesai. Evaluasi
dengan lesan dan shering yang bertujuan untuk untuk menggali
fitbag dari peserta setelah dilakukan senam hamil, apakah kegiatan
senam bumil tersebut bermanfaat bagi ibu hamil dan menggali
pengetahuan,antusias dari ibu hamil peserta senam hamil.

M. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Seluruh rangkaian hasil proses pelaksanaan kegiatan sebaiknya di buat
pencatatan dan pelaporan.Pencatatan berupa daftar nama Ibu yang
mengikuti senam hamil berupa daftar hadir dan hasil kegiatan atau materi
yang disampaikan. Pelaporan hasil pelaksanaan senam ibu hamil di jadikan
sebagai dokumen, dalam bentuk laporan UKM kegiatan KIA setiap bulan
6
dan dapat di jadikan sebagai bahan Latihan dan pembelajaran bagi pihak
yang terkait.
Semua kegiatan dan hasil kegiatan di lakukan pencatatan dan di
laporkan kepada Kepala Puskesmas serta dilakukan evaluasi setiap bulan
sekali setelah kegiatan dilaksanakan dalam bentuk indicator kinerja UKM
KIA.

N. OUTPUT DAN OUTCAME


NO RINCIAN KEGIATAN JUMLAH PENERIMA TARGET OUTPUT TARGET OUTCAME

1. Senam ibu hamil 15 bumil,1petugas dan 100% Sesuai target


1 instruktur

O. PENERIMA MANFAAT
NO RINCIAN KEGIATAN PENERIMA MANFAAT
1. Senam Ibu Hamil Ibu Hamil

P. INDIKASI KEBUTUHAN DANA DAN LOKASI KEGIATAN


RINCIAN USULAN OUTPUT SATUAN USULAN LOKUS KECAMATAN DESA
No
MENU ( Rincian Biaya) BIAYA KEBUTUHAN WILAYAH
.
KEGIATAN DANA (Rp) KERJA
1. Senam Ibu Snack (15orang ibu Rp.255.00 Rp.2.295.000 Puskesmas Mirit Tlogodepok
Hamil hamil+2 0 mirit
petugasx1kalixRp.15.000)

2 Instruktur 1 orang x 9 kali x Rp. Rp. 1.350.000 Puskesmas Mirit Tlogodepok


senam 150.000 Rp Mirit
150.000

Q. SASARAN KEGIATAN
Ibu Hamil di Wilayah desa kecamatan mirit yang belum pernah di undang
Senam ibu Hamil.

R. SUB KEGIATAN
UKM KIA/KB

S. METODE PELAKSANAAN
Dibiayai oleh BOK dilaksanakan oleh 2 petugas

7
T. JADWAL PELAKSANAAN
NO TEMPAT JAN FEB MART APR MEI JUN JUL AGST SEPT OKT NOV DES
KEGIATAN

1 PUSKESMAS

2 MIRIT

3
4
5
6
7
8
9
10
11

Mengetahui
Koordinator UKM KIA/KB
Kepala Puskesmas Mirit

WIWIK GUNANDARI
dr. Endang Wresni Wiratmi NIP.19800223 200801 2 016
NIP. 19770820 200801 2 010

Anda mungkin juga menyukai