Anda di halaman 1dari 8

Hands-on Materi 1

2 November 2021
Turbulensi
Coretlah kata-kata yang salah dalam kurung
• Saat angin tenang di siang hari, turbulensi termal (akan/tidak akan)
muncul
• Geser angin adalah perbedaan kecepatan angin dalam bidang
(vertikal/horizontal/vertikal dan horizontal)
• Saat malam hari didominasi oleh turbulensi (termal/mekanis)
• Saya memiliki data pengamatan dengan resolusi waktu perjam selama
1 hari. Dengan data tersebut, saya (mampu/tidak mampu)
mendeteksi turbulensi dan (mampu/tidak mampu) melihat siklus
diurnal.
Geser angin (wind shear)
• Jika diketahui tiga profil angin seperti berikut, urutkan kondisi wind
shear paling kuat hingga paling lemah di atas z0

z0
Struktur Awan Badai dan Dampaknya
1. Turbulensi konvektif

2. CAT

3. Gravity wave

4. Downdraft

5. Microburst

6. Updraft

7. Gust

8. Hujan deras
9. Hail
10. Icing
Beri label angka-angka yang sesuai pada bagan thunderstorm di atas
(tidak harus dalam kotak putih)
Dari citra Himawari-8 berikut, lingkari daerah mana yang mengalami Gelombang Gunung

https://himawari8.nict.go.jp/
Identifikasi Gelombang Gunung
Menurut Anda, observasi apa saja yang dapat membantu deteksi
gelombang gunung saat malam hari? (lingkari yang sesuai)
a) Citra satelit kanal inframerah
b) Produk satelit awan rendah/kabut
c) Laporan pilot (PIREPS)
d) Citra satelit kanal visible
e) Citra satelit kanal uap air
Siklus Diurnal – Angin darat-laut

Daerah konvergensi dan awan konvektif akibat sirkulasi angin laut/darat dipengaruhi oleh bentuk
garis pantai. Berdasarkan gambar di atas, daerah pada label mana sajakah yang kemungkinan
mengalami konvergensi dan konveksi terkuat saat sore hari? Gambarkan aliran anginnya.
Siklus Diurnal – Angin katabatik-anabatik
Diberikan gambaran
profil temperatur
potensial dan aliran
udara suatu lembah.

Perkirakan waktu
kejadian untuk 6
panel di samping
berdasarkan waktu
berikut:
1. Pagi
2. Siang
3. Sore
4. Sunset
5. Awal malam
6. Tengah malam

Anda mungkin juga menyukai