Anda di halaman 1dari 6

TEKNOLOGI

KENDARAAN HIBRIDA

Teknologi Baterai

Dr. Rudi Purwo Wijayanto

PROGRAM STUDI
D3 TEKNIK MESIN OTOMOTIF
INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA
Karakteristik Baterai pada
Kendaraan Listrik

Disebut dengan baterai traksi yang


digunakan sebagai sumber energi utama
pada kendaraan listrik dan kendaraan
hibrida.
Beberapa karakteristik yang dimiliki
diantaranya adalah
 Didesain untuk kapasitas yang cukup
besar
 Dapat diisi ulang (rechargeable)
 Memiliki rasio daya terhadap berat
(power to weight) yang tinggi
 Memiliki densitas energi yang tinggi
Baterai Kendaraan Listrik
 Karakteristik baterai untuk kendaraan listrik berbeda dengan karakteristik
baterai yang digunakan pada kendaraan ICE saat ini.
 Untuk kendaraan pada mobil bensin/solar kita mengenal istilah baterai SLI
(starting, lightning dan ignition).
 Jenis baterai untuk mobil listrik dirancang sebagai sistem penyimpanan
energi, mampu menyalurkan daya dalam periode lama dan berkelanjutan.
 Beberapa jenis baterai kendaraan listrik yang ada saat ini adalah;
 Lithium-Ion (Li-On)
 Nickel-Metal Hybrid (NiMH)
 Lead Acid (SLA)
 Ultracapacitor
 ZEBRA (Zero Emissions Batteries Research Activity)
Baterai Lithium Ion
 Jenis baterai untuk mobil listrik paling banyak diaplikasikan.
 Baterai ini juga digunakan di banyak peralatan elektronik portabel seperti ponsel dan laptop.
 Perbedaan utama untuk adalah soal ukuran dan kapasitas. Kapasitas dan ukuran fisiknya ini
pada mobil listrik jauh lebih besar –ini sering disebut sebagai traction battery pack.
PROGRAM STUDI
D3 TEKNIK MESIN OTOMOTIF
INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai