Anda di halaman 1dari 6

PENGARUH KUALITAS PRODUK, CITRA MERK DAN PROMOSI

TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MIE LEMONILO


1
Eva Karla
2
Stevianus
1
Universitas Gunadarma, eva_karla@staff.gunadarma.ac.id
2
Universitas Gunadarma, stevianus@staff.gunadarma.ac.id

ABSTRAK
Keputusan pembelian menggambarkan tahapan dimana konsumen mempertimbangkan
beberapa aspek serta alibi yang menguatkan konsumen guna memutuskan membeli
sesuatu produk maupun jasa tertentu. Perusahaan harus mempunyai strategi
pemasaran yang tepat untuk produk yang dihasilkannya seperti memberikan kualitas
produk dengan mutu terjaga, citra merk yang menjadikan konsumen lebih mengingat
mie lemonilo karena merupakan mie instan alami yang tergolong aman dan sehat
untuk dikonsumsi dan promosi yang menarik. Penelitian ini bertujuan untuk
menganalisa seberapa besar pengaruh kualitas produk, citra merek, serta promosi
terhadap keputusan pembelian mie lemonilo. Data yang digunakan adalah data primer
yang berasal dari kuesioner yang disebar secara online dengan jumlah responden
sebanyak 100 orang yang dipilih secara acak. Teknik pengambilan riset ini memakai
tata cara metode Probability Sampling dan dengan perhitungan mengunakan rumus
Rao Purba. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kualitas produk, citra merk
dan promosi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dan
secara simultan kualitas produk, citra merk dan promosi berpengaruh terhadap
keputusan pembelian.
Kata Kunci: keputusan pembelian, kualitas , citra merk, promosi

PENDAHULUAN Mie instan cukup favorit di Indonesia


Di zaman yang semakin dan menjadi menu pilihan masyarakat.
berkembang ini kebanyakan masyarakat Banyak merk mie instan yang tersebar
Indonesia lebih menginginkan makanan di pasaran. Mulai dari Indomie, Sarimi,
instan dan praktis. Hal ini disebabkan Mie Sedaap serta masih banyak lagi
karena makanan instan mudah disajikan yang lain. Persaingan pasar yang
sehingga menghemat waktu dan lumayan ketat seperti itu yang
memiliki rasa yang enak dan pas untuk mewajibkan industri mencari metode
semua kalangan. Mie merupakan jenis yang sesuai untuk memahami pasar.
makanan pengganti nasi yang akrab Mie instan lemonilo memiliki beberapa
dengan masyarakat. Melihat kebiasaan karakteristik yang membedakannya
masyarakat yang serba praktis dan dengan mie instan lain yaitu dibuat
instan membuat produsen makanan tanpa proses penggorengan dengan
berfikir untuk memproduksi makanan menggunakan oven yang membuat mie
yang diinginkan masyarakat Indonesia. lemonilo ini rendah lemak dan
Banyaknya produk mie instan di kolesterol. Selain itu bahan untuk
pasaran dan cita rasa yang beragam, pewarnannya mengunakan saripati
kini telah hadir mie instan yang sayuran, seperti saripati bayam, kunyit
mengedepankan kesehatan bagi dan daun bawang, maka dari itu mie
konsumennya, ini akan menjadi satu lemonilo tidak bisa bertahan lama dan
pengalaman yang baru untuk para memiliki periode kadaluwarsa lebih
pecinta mie instan. cepat dibanding mie instan pada

10 UG JURNAL VOL.16 Edisi 03 Maret 2022


umumnya. Mie lemonilo bebas dari selalu diperhatikan, karena perilaku
bahan kimia yang meliputi penguat konsumen dalam memutuskan
rasa, pengawet dan pewarna sintetis pembelian dapat berubah-ubah dengan
yang membahayakan bagi tubuh. Oleh cepat sesuai dengan banyaknya
karenanya mie instan lemonilo aman informasi yang muncul atau faktor yang
untuk dikonsumsi setiap hari. Oleh mempengaruhi baik dari dalam maupun
sebab itu produsen Lemonilo perlu dari luar dirinya.
melakukan inovasi secara terus Produk memiliki arti penting
menerus, seperti meningkatkan kualitas bagi perusahaan karena tanpa adanya
produk, citra merk dan promosi produk produk, perusahaan tidak dapat
yang ditawarkan pada konsumen. melakukan apapun dalam usahanya.
Aspek pemasaran tersebut merupakan Konsumen membeli produk yang sesuai
faktor penting yang mendukung dalam dengan yang disukainya, karena produk
keputusan pembelian konsumen. harus sesuai dengan keinginan atau
Kualitas produk, menjadi faktor kebutuhan konsumen agar pemasaran
yang harus diperhatikan oleh konsumen produk dapat berhasil. Kualitas produk
untuk menentukan keputusan adalah kemampuan suatu produk atau
pembelian. Semakin baik kualitas suatu pelayanan secara menyeluruh untuk
produk maka menjadi jaminan dalam memenuhi dan memuaskan konsumen.
menilai harga . Citra dari produk mie Kualitas produk meliputi daya tahan
lemonilo dikenal di kalangan suatu produk , ketepatan produk,
masyarakat sebagai produk mie instan kemudahan pengoperasiannya dan
yang sehat. Faktor selanjutnya yang dapat dipercaya (Tjiptono, 2012).
dapat meningkatkan keputusan Menurut Kotler dan Amstrong (2016),
pembelian adalah promosi. Promosi menjelaskan bahwa kualitas produk
adalah salah satu bentuk komunikasi adalah kombinasi karakteristik produk
pemasaran untuk memberitahukan yang dihasilkan dari pemasaran secara
kepada konsumen mengenai suatu keseluruhan terdiri dari rekayasa,
produk yang dapat mempengaruhinya manufaktur dan pemeliharaan yang
untuk membeli produk tersebut. menjadikan suatu produk dapat
Keputusan pembelian bermanfaat untuk memenuhi harapan
merupakan salah satu yang paling pelanggan atau konsumen. Jadi dapat
berpengaruh dalam tingkah laku disimpulkan kualitas produk adalah
konsumen secara umum dan merupakan keseluruhan karakteristik suatu produk
titik awal pola konsumsi konsumen. atau jasa yang bergantung pada
Pola tersebut adalah tahapan pembelian kemampuannya untuk memuaskan
yang dilakukan terhadap produk yang kebutuhan pelanggan yang dinyatakan
akan dibeli (Tjiptono, 2012). Para ahli atau tersirat didalamnya.
telah merumuskan langkah - langkah Sejak awal kemunculannya, mie
pembuatan keputusan yang meliputi lemonilo sangat dikenal oleh
pengenalan masalah, mencari masyarakat dengan taglinenya “Mie
informasi, mengevaluasi, mengambil Sehat Untuk Keluarga Sehat” yang
keputusan serta perilaku setelah mencerminkan kenyaman
pembelian. Keputusan pembelian mengkonsumsi mie tersebut. Mie
artinya serangkaian tindakan seorang lemonilo menjadi lebih mudah diingat
konsumen dalam memilih suatu produk dan ada dibenak masyarakat melalui
dengan berbagai pertimbangannya. slogan tersebut. Citra suatu merek yang
Keputusan pembelian konsumen baik dapat menumbuhkan minat beli
terhadap suatu produk merupakan hal konsumen dan berakhir pada keputusan
yang sangat penting dan juga harus pembelian.
UG JURNAL VOL.14 Edisi 03 Maret 2020 11
Menurut Hermawan (2012), menghitung jumlah sampel dalam
promosi merupakan salah satu penentu penelitian ini menggunakan rumus Rao
keberhasilan dari suatu aspek dalam Purba.
pemasaran. Kualitas suatu produk yang Pengambilan sampel dalam
baik namun konsumen belum pernah penelitian ini menggunakan non
mendengar dan tidak yakin bahwa probability dengan metode purpose
produk itu akan berguna dan sampling. Kriteria utama pemilihan
bermanfaat maka produk tersebut tidak sampel dalam penelitian ini adalah yang
akan dibeli. Promosi Mie instan sudah pernah mengkonsumsi mie
lemonilo dilakukan dengan gencar lemonilo di Depok.
seperti di televisi agar produknya Metode Pengumpulan Data
menjadi suatu produk yang selalu ada di Proses pengumpulan data dilakukan
benak konsumen dan berhasil dengan cara menyebarkan kuesioner
melakukan positioningnya sebagai mie secara daring kepada masyarakat yang
instan. mengkonsumsi mie lemonilo.
Penyebaran kuesioner dilakukan
Hipotesis Penelitian melalui google form, tautan dikirim
Hipotesis pada penelitian ini: melalui media sosial dan penyebaran
H1: Kualitas produk berpengaruh kuesioner diwilayah Depok.
terhadap keputusan pembelian.
H2: Citra merk berpengaruh terhadap Alat Analisis
keputusan pembelian. Pada penelitian ini alat analisis
H3: Promosi berpengaruh terhadap data dilakukan dengan uji asumsi
keputusan pembelian. klasik, uji parsial, uji simultan dan uji
H4: Kualitas produk, citra merk dan koefisien determinasi (R2).
promosi berpengaruh terhadap
keputusan Pembelian Uji Asumsi Klasik
Uji asumsi klasik untuk
METODE PENELITIAN mengetahui apakah terdapat masalah-
Pada penelitian ini masalah asumsi klasik di dalam model
menggunakan pendekatan kuantitatif regresi. Uji asumsi klasik yang
dalam data numeric untuk menguji dilakukan ada dua terdiri dari uji
hipotesis melalui pengumpulan data, normalitas dan uji multikolinearitas.
yaitu menganalisis pengaruh kualitas
produk, citra merk dan promosi Uji Parsial (Uji T)
terhadap keputusan pembelian Uji Parsial untuk mengetahui
konsumen. besarnya pengaruh masing-masing
variabel independen terhadap variabel
Objek Penelitian dependen. Adapun kriterianya adalah
Objek penelitian ini adalah mie sebagai berikut :
lemonilo. Penelitian ini menggunakan 1. H0 diterima apabila t hitung < t tabel
data primer, dengan menyebarkan pada α = 5%
kuesioner kepada masyarakat yang 2. H1 diterima apabila t hitung > t tabel
mengkonsumsi mie lemonilo di Depok. pada α = 5%
Populasi dan sampel
Sampel sebanyak 100 responden Uji Simultan (Uji F)
disebarkan kepada konsumen yang Uji simultan untuk mengetahui
pernah mengkonsumsi mie lemonilo di besarnya pengaruh variabel independen
Depok. Populasi dalam penelitian ini terhadap variabel dependen secara
tidak diketahui dengan pasti dan untuk bersama-sama. Apabila F hitung > F

12 UG JURNAL VOL.16 Edisi 03 Maret 2022


tabel dan probabilitas signifikansi < Uji Parsial (Uji T)
0,05 maka secara simultan variabel Berdasarkan hasil uji parsial
independen berpengaruh terhadap kualitas produk memiliki nilai thitung
variabel dependen. sebesar 3.945 dengan nilai signifikan
sebesar 0.000 < 0.05 artinya bahwa
Uji Koefisien Determinasi ( R2 ) kualitas produk berpengaruh signifikan
Koefisien determinasi adalah terhadap keputusan pembelian.
koefisien yang digunakan untuk Berdasarkan penelitian yang dilakukan
mengetahui seberapa besar variabel pada masyarakat di Depok merasa
independen mempengaruhi variabel bahwa kualitas produk dari mie
dependen. Nilai koefisien determinasi lemonilo yang diberikan sudah sangat
berkisar antara 0 sampai 1. bagus dan sesuai dengan spesifikasi,
estetika serta memberikan kesan
HASIL DAN PEMBAHASAN kualitas yang baik. Kinerja mie
Uji Asumsi Klasik lemonilo dapat dilihat dari inovasi yang
Uji Normalitas terus menerus dilakukan dalam segi
Uji normalitas adalah uji yang kualitas produk sehingga menciptakan
dilakukan untuk mengetahui apakah varian rasa, aroma dan tekstur mie
data yang digunakan berdistribusi instan yang sesuai dengan selera
normal atau tidak. konsumen sehingga konsumen selalu
Hasil pengujian normalitas, setia dan melakukan pembelian ulang.
tampilan grafik probability plot Berdasarkan hasil uji parsial citra
menunjukkan titik sebaran yang merek memiliki nilai thitung sebesar
mengikuti arah garis diagonalnya, 3.741 dengan nilai signifikan sebesar
sehingga dapat disimpulkan bahwa 0.000 < 0.05 menyatakan bahwa citra
distribusi pada data tersebut adalah merek berpengaruh terhadap keputusan
normal. pembelian. Hasil penelitian yang
dilakukan terhadap masyarakat yang
Uji Multikolinearitas berada di kota Depok bahwa produk
Uji multikolinearitas digunakan mie lemonilo memiliki citra merek
untuk menguji apakah model regresi yang baik. Produk mie lemonilo selalu
tersebut ditemukan adanya korelasi berinovasi untuk menghasilkan formula
antar variabel independen. Model rasa yang sesuai dengan selera
regresi yang baik tidak terjadi korelasi masyarakat sehingga masyarakat
antara variabel independen. Uji dapat memiliki banyak pilihan varian produk
dilakukan dengan melihat nilai dan rasa yang ditawarkan. Reputasi
tolerance dan variance inflation factor merek yang baik pada produk mie
(VIF). Apabila nilai tolerance > 0,1 dan lemonilo diperoleh dari proses
nilai VIF < 10, maka tidak terjadi pembuatannya tidak melalui proses
multikolinearitas (Ghozali, 2016). penggorengan, melainkan dengan
Berdasarkan tabel 1 dapat dilihat bahwa teknik ovenisasi menggunakan oven
semua variabel bebas mempunyai nilai sehingga mie yang dihasilkan menjadi
tolerance > 0,1 dan nilai VIF < 10. lebih kering, kaku, dan awet. Selain itu
Sehingga dapat disimpulkan bahwa mie Instan Lemonilo juga mengandung
variabel independen pada penelitian ini bahan-bahan alami, tanpa pewarna dan
tidak terjadi multikolinearitas dengan pengawet, tanpa MSG tambahan, serta
variabel independennya. lebih rendah gluten sehingga aman dan
nyaman untuk dikonsumsi.
Berdasarkan hasil uji parsial
Promosi memiliki nilai thitung sebesar
UG JURNAL VOL.14 Edisi 03 Maret 2020 13
3.075 nilai signifikan 0.003 < 0.05 signifikan 0.000 < 0.05. Sehingga dapat
yang menyatakan bahwa promosi disimpulkan bahwa ketiga variabel
berpengaruh terhadap keputusan yang meliputi kualitas produk, citra
pembelian konsumen. Kualitas promosi merk dan promosi secara simultan
produk mie lemonilo dilakukan dengan berpengaruh terhadap keputusan
sangat baik. Promosi tersebut pembelian konsumen.
menjelaskan mengenai bahan bahan
alami yang digunakan serta proses Uji Koefisien Determinasi (R2)
pembuatannya sehingga dapat Hasil koefisien determinasi
mengubah perilaku konsumen selama dapat dilihat dari nilai Adjusted R
ini yang negatif terhadap mie instan Square sebesar 0.692. Nilai ini
Promosi ini meyakinkan dan menunjukkan bahwa variabel kualitas
meningkatkan keputusan pembelian produk, citra merk dan promosi
masyarakat terhadap produk mie mempengaruhi keputusan pembelian
lemonilo karena tidak berbahaya bagi konsumen sebesar 69.2% dan sisanya
kesehatan. sebesar 30.8% dipengaruhi oleh
variabel lain yang tidak diteliti dalam
Uji Simultan ( Uji F) penelitian ini seperti harga dan varian
Berdasarkan Tabel 3. di rasa.
atas, dengan nilai Fhitung 95.203 dan

Gambar 1 Uji Normalitas

Tabel 1.
Uji Multikolinearitas
Model Collinearity Statistics
Tolerance VIF
Kualitas produk .290 3.444
Citra merek .382 2.620
promosi .380 2.635

Tabel 2.
Hasil Uji Parsial (Uji T)
variabel t Sig.
Kualitas produk 3.945 .000
Citra merek 3.741 .000
Promosi 3.075 .003

14 UG JURNAL VOL.16 Edisi 03 Maret 2022


Tabel 3.
Hasil Uji Simultan (Uji F)
Model Sum of Mean
Df F Sig.
Squares Square
Regressi
35.012 3 11.671
on
95.20 .000
1 Residual 15.078 123 123 b
3
Total 50.090 126
Sumber: data diolah

Tabel 4.
Hasil Uji Koefisien Determinasi
R Adjuste
Model R Std. Error of the Estimate
Square dR
.836
1 a .699 .692 .35012
Sumber : data diolah

KESIMPULAN DAN SARAN memperoleh hasil akhir yang lebih


Berdasarkan hasil penelitian optimal.
ditarik kesimpulan baik secara parsial
maupun simultan menunjukkan bahwa DAFTAR PUSTAKA
variabel kualitas produk, citra merk Amin, A. M., & Hendra, H. (2020).
dan promosi berpengaruh terhadap Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan,
keputusan pembelian produk mie dan Promosi terhadap Keputusan
lemonilo. Mie lemonilo dapat Pembelian Secara Online di Lazada.
mempengaruhi konsumen untuk Co. Id. Management Studies and
memiliki citra positif terhadap produk Entrepreneurship Journal (MSEJ),
mie instan sehingga kembali Volume 1 Nomor 1, 78-89.
mengambil keputusan untuk membeli. Fandy Tjiptono. 2012. Strategi
Oleh karenanya para pelaku binis terus Pemasaran, ed. 3, Yogyakarta.
berupaya kreatif dan inovatif untuk Ghozali. 2016. Aplikasi Analisis
meyakinkan konsumen dengan Multivariete Dengan Program IBM
memperhatikan dan meningkatkan SPSS 23 (Edisi 8). Semarang: Badan
kualitas produk, citra merk dan promosi Penerbit Universitas Diponegoro.
agar penjualannya juga meningkat. Hermawan, 2012. Komunikasi
Dari hasil analisis pada Pemasaran, Jakarta : Erlangga
penelitian ini dapat dijadikan Kotler, Philip dan Gary Armstrong.
pertimbangan bagi perusahaan yang 2016. Dasar-Dasar Pemasaran. Jilid
fokus pada kebutuhan konsumen agar 1. Edisi Ke 9. Jakarta: Erlangga.
konsumen tetap bertahan dan tidak Tomida, Merinda dan Satrio Budi.
pindah kepesaing. Penelitian 2016. Pengaruh Harga dan Citra
berikutnya, diharapkan untuk Merek Terhadap Loyalitas
menggunakan atau menambah variabel- Pelanggan Produk Footwear Yongki
variabel lainnya seperti harga, varian Komaladi. Surabaya: Jurnal Ilmu
rasa, keanekaragaman produk dan dan Riset Manajemen. Volume 5,
sebagainya. Peneliti juga dapat Nomor 7, Juli 2016. ISSN : 2461-
memperluas sampel yang ada agar 0593.
UG JURNAL VOL.14 Edisi 03 Maret 2020 15

Anda mungkin juga menyukai