Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNG

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI


PAUD LILA DHARMA KUMARA
BANJAR AMPEL, DESA PEJUKUTAN
KECAMATAN NUSA PENIDA, KABUPATEN KLUNGKUNG

STANDAR OPRASIONAL PROSEDUR (SOP)


PAUD LILA DHARMA KUMARA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
1 Judul Pengembangan Kopetensi Pendidik dan Tenaga Kependidikan

2 Tujuan Untuk meningkatkan kopetensi dan SDM Tenaga Pendidik dan


Tenaga Kependidikan, serta menambah pengaalaman dan nambah
ilmu untuk mengikuti perkembangan dunia pendidikan anak usia dini.
3 Referensi a PERMENDIKBUD RI Nomor 137 Tahun 2014, Tentang Standar
Nasional PAUD
b PERMENDIKBUD RI Nomor 146 Tahun 2014, Kurikulum 2013
PAUD
c Hasil Rapat Yayasan, Komite, Kepala Sekolah dan Guru Paud
Lila Dharma Kumara.
4 Pihak – Pihak yang 1 BP PAUD dan Dikmas Bali
menyelenggarakan 2 Dinas Pendidikan Kabupeten Klungkung
3 Himpaudi Provinsi dan Himpaudi Kabupaten
4 IGTKI Provinsi dan IGTKI Kabupaten
5 PKG dan Gusus PAUD Kecamatan Nusa Penida
5 Nama Kegiatan a Diklat Jenjang Tingkat Dasar
b Bintek Guru dan Bintel Tenaga Kependidikan
c Pelatihan
d Worshop
e Seminar
6 Prosedur penunjukan 1 Bila ada kegiatan yang diatas para guru diberikan kesempatan
peserta untuk mengikuti biar dengan membayar.
2 Bila kegiatan ini dilaksanakan pemerintah tetapi tidak menunjuk
nama pesertanya, kepala sekolah akan memberikan pelatihan
bagi guru yang belum S1, ini dilakukan secara bergantian. Biar
semua guru dan tenaga kependidikan dapak mengikuti kegiatan
tersebut.
3 Bila pesertanya sudah ditentukan oleh penyelenggara, maka
lembaga mendorong untuk mengikuti, semua kegiatan disekolah
diambil alih oleh guru pendamping

Kepala Pendidikan Anak Usia Dini


Paud Lila Dharma Kumara

Ni Putu Ana Sulasmiyanti

Anda mungkin juga menyukai