Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BIREUEN

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS JULI
Jalan Gayo km.10 Kecamatan Juli Kabupaten Bireuen 24250
Email: puskesmas.juli@bireuenkab.go.id

LAPORAN
KEGIATAN
DETEKSI DINI LANSIA BERESIKO TINGGI

A. Pendahuluan
Menua adalah suatu keadaan yang terjadi di dalam kehidupan manusia. Proses manua
merupakan proses sepanjang hidup yang berarti manusia telah melewati tiga masa
kehidupan yaitu anak, dewasa dan tua. Memasuki usia tua manusia akan megalami ke
munduran baik fisik maupun psikologi.

B. Landasan Hukum
1. Permenkes Republik Indonesia nomor 67 tahun 2015 tentang penyelenggaraan
pelayanan Kesehatan lanjut usia di pusat kesehatan masyarakat
2. UU No 13 tahun 1998 tetang kesejahteraan lanjut usia pada bab 1 pasal 1 ayat 2
menyebutkan bahwa usia 60 tahun adalah usia permulaan tua. Menua bukanlah
penyakit tetapi merupan proses yang berangsur angsur mengakibatkan perubahan
kumulatif

Untuk pemerintah menggalakkan program deteksi dini lansia beresiko tinggi terutama
bagi usia 60 tahun ke atas agar tercapainya masa tua yang Sejahtera

C. Jenis kegiatan
Deteksi dini lansia beresiko tinggi

D. Tujuan
1. Tujuan Umum
Meningkatkan cakupan sasaran lansia resti, yang beresiko
2. Tujuan Khusus
Tercapainya cakupan penemuan lansia resti sehingga pada tahun 2023 jumlah
penemuan lansia resti meningkat

E. Hasil Kegiatan
1. Kunjungan ke Rumah dan pelaksanaan posyandu lansia
a. Indikator masukan
Jumlah desa yang di deteksi dini lansia beresiko tinggi sebanyak 17 desa
b. Indikator proses
Sudak terlaksananya Deteksi dini lansia beresiko tinggi 8 bulan pada bulan
Januari 17 desa, Februari 17 Desa, Maret 17 Desa, April 17 Desa, Mei 17
desa, Juni 17 desa, Juni 17 desa, Agustus 17 desa pada tahun 2023
c. Indikator Keluaran
Total sasaran terjangkau 501 orang
F. Kesimpulan Dan saran
a. Kesimpulan
Dari hasil Kegiatan di temukan Rendahnya dukungan social,beban stress dari
caregiver,kerusakan kognitif lansia,tingkat ekonomi rendah dan
ketergantungan fungsi fisik seperti lansia memerlukan bantuan dalam kegiatan
sehari – hari

b. Saran
Konseling pada lansia dan keluarga lansia menjaga pola makan, tetap aktif
bergerak menjaga berat badan, istirahat cukup, bersosialisasi dan bergabung dalam
komunitas, cek Kesehatan secara teratur

c. Penutup
Demikian Laporan Kegiatan Deteksi Dini Lansia Beresiko Tinggi ttahun 2023
dibuat sebagai dasar pertanggung jawaban yang sudah kami laksanakan

Mengetahui, Pelaksana program


Kepala Puskesmas Juli

MUZAKIR, S.Farm., Apt Rita Julinza


NIP. 19820210 200504 1 001 Nip 19740710200-012 2 001

Anda mungkin juga menyukai