Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LANGKAT

DINAS KESEHATAN
UPT. RUMAH SAKIT UMUM TANJUNG PURA
Jl.Khairil Anwar No 9 Telp 061-8960241 Fax (061)8960093
e-mail:rsud.tanjungpura@yahoo.co.id
TANJUNG PURA

PERATURAN DIREKTUR RSUD TANJUNG PURA


NOMOR :002/175 /PER/ DIR RSUDTP/2022
TENTANG
PENANGGUNG JAWAB INDIKATOR MUTU DAN VALIDATOR UNIT KERJA
RSUD TANJUNG PURA

DIREKTUR RSUD TANJUNG PURA

Menimbang : a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu pelayanan di unit kerja RSUD
Tanjung Pura diperlukan upaya peningkatan mutu yang
berkesinambungan,
b. bahwa dalam upaya membangun system manajemen mutu rumah
sakit secara berkesinambungan perlu melibatkan peran serta seluruh
unit kerja RSUD Tanjung Pura;
c. bahwa berdasarkan huruf (a) dan (b) diatas maka perlu ditetapkan
Penanggung jawab Mutu Dan Validator Unit Kerja RSUD Tanjung
Pura;

Mengingat : 1. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2004 tentang


Praktik Kedokteran
2. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
kesehatan;
3. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang
Rumah sakit;
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor :23 Tahun 2005
tentang Pengelolaan keuangan Badan Layanan Umum sebagai mana
telah dibah menjadi Peraturan pemerintah RI No 74 Tahun 2012
tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah No. 23 Tahun 2005;
5. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor : 2 Tahun 2018
tentang Standar Pelayanan Minimal;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Repoblik Indonesia Nomor 11 Tahun
2017 tentang Keselamatan Pasien;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 04 Tahun
2018 tentang kewajiban Rumah sakit dan Kewajiban Pasien ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 25 Tahun
2019 tentang Penerapan Manajemen Resiko Terintegrasi
dilingkungan kementerian Kesehatan;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 80 Tahun
2020 komite mutu rumah sakit.
10. peraturan menteri kesehatan Repuplik Indonesia nomor 12 tahun
2020 tentang akreditasi rumah sakit.
11. Peraturan Bupati Langkat nomor 1 Tahun 2021 tentang kedudukan ,
susunan organisasi , tugas dan fungsi , serta tata kerja kerja RSUD
Tanjung Pura.
12. keputusan menteri kesehatan republik Indonesia nomor
129/menkes/SK/II2008 tentang berlakunya standart pelayanan rumah
sakit dan standar pelayanan medis di rumah sakit.

KETIGA : Seluruh kegiatan komite mutu mengacu pada program peningkatan


mutu dan keselamatan pasien
KEEMPAT : peraturan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan
apabila terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan
perbaikan kembali sebagaimana mestinya,

DITETAPKAN DI : TANJUNG PURA


PADA TANGGAL : JANUARI 2022

Tembusan :

1. Direktur RSUD Tanjung Pura


2. Ketua Komite Mutu
3. Pertinggal

Anda mungkin juga menyukai