Anda di halaman 1dari 3

COVER

KATA PENGANTAR

Penulis membuat Laporan bacaan ini untuk memenuhi tugas mata kuliah Misiologi. Bersyukur kepada
Tuhan karena atas hikmatnya tugas laporan bacaan ini sehinggah penulis bisa menyelesaikan meskipun
banyak kekurangaan.

Adanya penulisan laporan Ini, penulis mengalami beberapa kesulitan dalam memilih buku maupun
artikel untuk di angkat mengenai Misiologi. Dalam hambatan yang sedang penulis alami, adanya
kesulitan dalam membentuk dan menentukan kata yang akan di tulis,dan upaya untuk mempelajari
bidang misi dan apa yang bisa penulis rangkum dalam tugas laporan bacaan ini.

Dalam penulisan laporan bacaan ini, penulis juga mendapatkan bimbingan, sehingga laporan bacaan ini
bisa diselesaikan. Untuk ini, penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada Dr.Sarah Farneyanan,
M.Th sebagai dosen penggampu dalam mata kuliah MISIOLOGI.

Penulis menyadari sepenuhnya jika dalam penyajian laporan bacaan ini masih ada kurangnya dan jauh
dari kesempurnaan. Oleh sebab itu, penulis mengharapkan adanya kritikan dan saran yang bersifat bisa
membangun dari pembaca untuk bisa menyempurnakan penulisan.Dengan ini, penulis mengucapkan
banyak terima kasih dan berharap agar laporan bacaan ini bisa bermanfaat bagi pembaca.

DAFTAR ISI

LATAR BELAKANG

Pengertian tentang Misi dan Misiologi mengalami perkembangan arti dalam sepanjang sejarah,pada
masa istilah misi merujuk pada kegiatan penyebaran iman,Misi dan penginjilan merupakan suatu tugas
yang gereja tanggapi sebagai amanat atau perintah langsung dari Tuhan Yesus dalam rangka peranannya
didunia ini. Alkitab telah banyak memberikan kita catatan-catatan penting tentang bagaimana
pergerakan para murid dan gereja mula-mula dalam merespon hal ini.Masa kini, sebagian dari gereja
juga mengakui bahwa tugas menjalankan penginjilan dan misi itu juga dalah tugasnya. Menjadi pokok
permasalahan bagi gereja masa kini ialah bagaimana gereja menghadapi tantangan dari dunia dengan
kemajemukan yang ada didalamnya, kemajuan teknologi serta peningkatan ilmu pengetahuan yang
semakin membuka ruang bagi manusia untuk bergerak dan bertindak dengan gaya post modern seperti
sekarangini. Ini merupakan sebuah tantangan yang sangat luar biasa bagi gereja sebagai subjek misi.

PENGERTIAN MISI / MISIOLOGI


Pengertian dari segi Missiologi berasal dari bahasa Latin "missio" dan bahasa Yunani "logos". Bahasa
inggris "Mission", "Sending" berarti perutusan dengan pesan "message" khusus untuk disampaikan atau
tugas khusus untuk dilaksanakan. Berarti ilmu atau studi, kata atau wacana, yang dari beberapa
pengertian itu kita bisa mengambil kesimpulan bahwa misiologi merupakan ilmu yang mempelajari
tentang perutusan. Dari segi etimologis dari kata itu,MISIOLOGI kurang lebih bisa diartikan sebagai tugas
atau pesan khusus yang harus disampaikan dengan cara yang khusus juga. Secara teologis maka
missiologi tidak hanya ilmu tentang perutusan melainkan juga adalah teologi tentang perutusan karena
menyangkut refleksi serta tanggapan ilmiah tentang dimensi iman gereja kepada Allah dan Yesus Kristus
serta keterbukaan gereja terhadap dunia. Gereja mengalami bahwa telah dipanggil dalam iman kepada
Tritunggal itu dan diutus untuk mewartakan kabar sukacita kepada seluruh suku bangsa sampai ke ujung
dunia. Pekabaran Injil berasal dari Allah (Missio Dei).Keinginan untuk pekabaran Injil dari semula sudah
berada didalam rencana dan tindakan Allah. Pekabaran Injil bukanlah sebuah gagasan Perjanjian Baru
atau beberapa ayat Alkitab saja, tetapi pekabaran Injil terdapat diseluruh Alkitab yang berarti bahwa misi
itu merupakan sebuah kebutuhan dan juga tanggung jawab yang sangat besar bagi gereja bagi rencana
Allah untuk dunia ini secara khusus dan umum.

BAB I

PENDAHULUAN

Dalam Laporan bacaan ini penulis Mengangkat topik dalam Artikel Blogger yang berjudul MISI
PENGINJILAN, pemahaman misi dan penulis dalam artikel oleh A4L-PAS yang di terbitkan pada tahun
2012 untuk bacaan dalam bentuk diktat dan artikel dalam laman Blogger.

Dalam artikel MISI PENGINJILAN ini penerbit langsung menjelaskan tetang kegunaan dan fungsi dan
langsung ke pemahaman materi tanpa daftar isi dan jumlah halaman .

Garis besar dalam artikel MISI PENGINJILAN adalah berfokus pada penjelasan mengenai misi dalam
gereja , pengertian misi, praktek misi,refrensi ayat dan refrensi buku lainnya.

BAB II

BAGIAN BUKU YANG DI LAPORKAN


BAB III

KOMENTAR ISI BUKU

PENUTUP

DAFTAR PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai