Anda di halaman 1dari 1

MATERI US BAHASA JEPANG

PG
1. Aisatsu (salam dan sapa) dalam Bahasa Jepang secara umum, termasuk di dalamnya
materi izin dan perintah contoh : Ohayou, sumimasen, Toire ii desuka, dll ( soal no. 5, 26,
27, 30, 39)
2. Perkenalan dalam Bahasa Jepang, nama, kelas, tempat tinggal, angka dll (soal no. 8, 13)
3. Mochimono termasuk materi kosakata barang, kepemilikan barang dan pinjam meminjam
(soal no. 9, 28, 29, 37, 38)
4. Letak barang di kelas seperti ue, shita, naka, yoko, dll contoh : enpitsu wa tsukue o ue ni
arimasu = pensil ada di atas meja ( soal no. 35, 36)
5. Hiragana (soal no. 12, 17, 31-35)
6. Waktu kegiatan (dari/kara dan sampai/made) termasuk materi hari, tanggal, bulan ( soal
no. 2, 3, 4, 6, 7, 10, 18 – 23)
7. Nama- nama ruangan di sekolah, termasuk keberadaan seseorang, contoh : Budi ada di
kantin = Budi-san wa kantin ni imasu (soal no. 14, 15, 40)
8. Nama anggota keluarga serta sifat seseorang contoh : Haha wa kirei desu = Ibuku cantik
(soal no. 11, 16, 24, 25)
9. Mata pelajaran Bahasa Jepang/Nihon-go (soal no. 1)
URAIAN
1. Sifat seseorang
2. Tanggal
3. Hiragana 5 kata
4. Tanggal dan bulan
5. Perbedaan nama anggota keluarga yang mirip

Anda mungkin juga menyukai