Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI BALI MANDARA


Mata Pelajaran : Bahasa Jepang
Kelas/Semester : X/2
Materi Pokok :  Nihon-Go De Nan Desu Ka (Apa dalam Bahasa
Jepang)
 Tono San No Enpitsu Desu Ka (Apakah Ini Pensilnya
Tono)
Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
3.6 Peserta didik mampu menganalisis kehidupan sekolah (gakkou no seikatsu) pada
teks interaksi transaksional lisan dan tulis dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.6 Peserta didik mampu menghasilkan wacana pendek dan sederhana mengenai
kehidupan sekolah (gakkou no seikatsu) pada teks interaksi transaksional lisan
dan tulis dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan sesuai dengan konteks penggunaannya.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.6.1 Menganalisis benda-benda yang
3.6 Menganalisis kehidupan sekolah
biasa dibawa ke sekolah
(gakkou no seikatsu) pada teks
3.6.2 Menyebutkan kosakata mengenai
interaksi transaksional lisan dan
benda-benda yang biasa dibawa
tulis dengan memperhatikan fungsi
ke sekolah dalam bahasa jepang
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan sesuai dengan konteks
penggunaannya
4.6.1 Membuat kalimat mengenai
4.6 Menghasilkan wacana pendek dan
benda-benda yang dibawa ke
sederhana mengenai kehidupan
sekolah
sekolah (gakkou no seikatsu) pada
teks interaksi transaksional lisan
dan tulis dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan sesuai dengan
konteks penggunaannya
C. Materi Pembelajaran

<Barang-Barang>

Buku Hon
Buku Catatan Nooto
Kamus Jisho
Buku Pelajaran Kyoukasho
Kotak Pensil Fudebako
Penggaris Monosashi
Pensil Enpitsu
Pulpen Pen
Pulpen (Cair) Boorupen
Penghapus Keshigomu
Tas Kaban
Jam Tokei

<Kata Tunjuk>

Ini (menunjukkan benda yang dekat dengan Kore


pembicara dan lawan bicaranya)
Itu (menunjukkan benda yang sangat jauh dengan Sore
pembicara, tetapi dekat dengan lawan bicaranya)
Itu (menunjukkan benda yang sangat jauh dari Are
pembicara dan lawan bicaranya)
Apa (menanyakan nama benda) Nan (desu ka)

<Nama Bahasa>

Bahasa Jepang Nihon-go


Bahasa Indonesia Indonesia-go
Bahasa Inggris Eigo

<Kosakata Lain>

Siapa Dare

<Pola Kalimat>
Kore / Sore / Are wa KB (benda) desu.
 Pola kalimat ini digunakan untuk menyebutkan nama benda, maka “kore /
sore / are” dipakai tanpa menyertakan nama benda.
 “kore / sore / are” merupakan kata tunjuk yang menggantikan KB.
Contoh : Kore wa hon desu.

Latihlah kalimat berikut!


1. Kore / sore / are wa pen desu.
tokei hon jisho fudebako
2. Q : kore / sore / are wa kaban desu ka.
A : hai, sou desu. / iie, chigaimasu.
enpitsu kyoukasho pen tokei
3. Q : kore / sore / are wa nan desu ka.
A : (kore / sore / are wa) enpitsu desu.
monosashi keshigomu boorupen nooto
  
<Pola Kalimat>
KB1 (benda) wa KB2 (nama bahasa) de KB3 (benda) desu.
 Pola kalimat ini digunakan untuk menyebutkan nama benda dengan
berbagai bahasa.
Contoh : Pensil wa Nihon-go de enpitsu desu.

Latihlah kalimat berikut!


1. Q : ①Buku wa ②Nihon-go de nan desu ka.
2. A : ③Hon desu.
1 penghapus monosashi kamus
②nihon-go indonesia-go eigo
③keshigomu penggaris dictionary

<Pola Kalimat>
Kore wa KB (orang) no KB (benda) desu.
 Pola kalimat ini untuk menyatakan kepemilikan benda.
 Dalam percakapan, apabila kita mengetahui KB (bendanya) apa, maka
kata benda yang ada di belakang “no” dapat dihilangkan.
contoh : Kore wa watashi no hon desu.  Kore wa watashi no desu.

Latihlah kalimat berikut!


1. Kore wa ①watashi no ② enpitsu desu.
1 Joko-san Tono-san Yamada-san Budy-san
2 hon jisho kaban tokei
2. Q : Kore wa dare no ①enpitsu desu ka.
A : ②watashi no (enpitsu) desu.
1 kyoukasho noto monosashi boorupen
② Tono-san Isma-san Yamada-san Suzuki-san

<Pola Kalimat>
Kore / Sore / Are wa KB (orang) no KB (benda) dewa arimasen.
 Pola kalimat ini digunakan untuk menyangkal kepemilikan benda.
Contoh : Kore wa watashi no boorupen dewa arimasen.

Latihlah kalimat berikut!


1. Kore wa tono-san no enpitsu desu.  Kore wa tono-san no enpitsu dewa
arimasen.
1 Sore wa budy-san no hon desu.
2 Are wa tanaka-san no jisho desu.
3 Kore wa joko-san no kaban desu.
4 Sore wa made-san no tokei desu.
5 Are wa doni-san no pen desu.
2. Q : Kore wa ①Tono-san no ②enpitsu desu.
Iie, (sore wa) ①Tono-san no ②enpitsu dewa arimasen.
1 Vera-san Yamada-san Made-san Nita-san
② fudebako nooto kaban keshigomu

D. Metode Pembelajaran
Metode yang digunakan dalam pembelajaran ini adalah :
 Ceramah
 Drill

E. Media Pembelajaran
Media : Powerpoint
Alat : Laptop, LCD, dan spidol.

F. Sumber Belajar
Sumber Belajar : Buku Pelajaran Bahasa Jepang (Sakura)

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran dilakukan dengan penerapan Model Team Games
Tournament

No. Kegiatan
I. Pendahuluan (10 menit)
1. Peserta didik merespon salam pembuka.
2. Peserta didik berdoa.
3. Peserta didik merespon pertanyaan terkait dengan kehadiran peserta
didik dan keadaan kelas.
Menyampaikan Tujuan
1. Peserta didik menerima informasi tentang tujuan pembelajaran
mengenai benda-benda yang biasa dibawa ke sekolah.
II. Inti (115 menit)
Menyampaikan informasi
1. Guru menampilkan gambar dalam slide dan menanyakan kepada
peserta didik benda-benda yang biasa dibawa ke sekolah.
2. Peserta didik menyebutkan benda-benda yang biasa dibawa ke
sekolah.
3. Guru mengkonfirmasi kembali mengenai benda-benda yang
biasa dibawa ke sekolah.
4. Peserta didik mencatat hal penting yang berkaitan dengan
kosakata dan kalimat untuk menyatakan benda-benda yang biasa
dibawa ke sekolah.
5. Kata-kata yang ditemukan dalam gambar dilatihkan
pengucapannya bersama, baik kosakata maupun struktur
kalimatnya.
6. Guru melakukan drill mengenai kosakata dan struktur kalimat
terkait tema yang diajarkan.
Membentuk kelompok
1. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok. Setiap
kelompok terdiri dari 4-5 orang.
Bekerja dalam kelompok
1. Setiap anggota kelompok bekerja sama menjawab soal yang
diberikan oleh guru.
Games Tournament
1. Setiap kelompok berada pada posisi yang telah ditentukan.
2. Perwakilan dari setiap kelompok akan menjawab pertanyaan
yang diberikan secara bergantian.
3. Bagi perwakilan kelompok yang berhasil menjawab dengan
benar, akan diberikan 10 poin untuk kelompok tersebut.
4. Kelompok dengan poin terbanyak akan menjadi pemenangnya.
III. Penutup (10 menit)
1. Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang telah berusaha
mengikuti pembelajaran dengan baik.
2. Peserta didik menyimpulkan hal-hal penting yang berkaitan dengan
benda-benda yang dibawa ke sekolah.
3. Peserta didik menyimak informasi mengenai rencana kegiatan
pembelajaran untuk materi selanjutnya.
4. Peserta didik merespon salam penutup.

H. Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan


1. Penilaian Pengetahuan
a. Teknik : Tes Tulis
b. Bentuk : Word Square
c. Instrumen: Lembar Soal
Rubrik Penilaian

No. Aspek yang Dinilai Skor


1 Jawaban benar, tulisan benar 2
2 Jawaban benar, tulisan salah 1
3 Jawaban salah, tulisan salah 0

(1) Pedoman Penilaian


….
(2) Remedial: peserta didik yang memperoleh nilai pengetahuan di
bawah KKM 70 diberikan remedial dalam bentuk tes tulis ulang.
(3) Pengayaan: peserta didik yang memperoleh nilai pengetahuan di atas
KKM 70 diberikan pengayaan dalam bentuk tes tulis.

2. Penilaian Keterampilan
a. Teknik : Tes Lisan
b. Bentuk : Permainan Tebak Gambar
c. Instrument : Lembar Soal

Rubrik Penilaian

No. Aspek yang Uraian Skor


Dinilai
1 Struktur Kalimat Pola kalimat yang digunakan 2
tepat dan benar
Terdapat kesalahan pola kalimat 1
yang digunakan, namun jawaban
masih bisa dimengerti
Tidak dapat menggunakan pola 0
kalimat dengan benar dan tepat.
2 Kelancaran Penyampaian jawaban sangat 2
lancar
Penyampaian jawaban tersendat- 1
sendat, namun masih bisa
dipahami
Penyampaian jawaban tidak 0
lancar dan sulit memahami isi
laporan
3 Pelafalan Pelafalan sudah tepat dan benar 2
Pelafalan cukup baik namun 1
masih terdapat kesalahan
pelafalan
Tidak dapat melafalkan setiap 0
kata dengan benar

(1) Pedoman Penilaian


….
(2) Remedial: peserta didik yang memperoleh nilai keterampilan di
bawah KKM 70 diberikan remedial dalam bentuk tes
tulis ulang
(3) Pengayaan: peserta didik yang memperoleh nilai ketrampilan di atas
KKM 70 diberikan pengayaan dalam bentuk tes tulis
LAMPIRAN – LAMPIRAN

I. Word Square
Carilah Kosakata Mengenai Benda-Benda yang Biasa Dibawa ke Sekolah,
serta Terjemahkanlah!

E T H H E J H K P E N L L K E

N M H O N Y R I U U J H F E A

V X Z L P O T L L E R G D S A

Z V X E I I K Y O U K A S H O

W E A T T L D R Y U T A Q I Q

Z F H O S K L P T Y T S S G N

X G I F U D E B A K O R N O V

V V X E L J H X Z A K Y B M Z

F K H K L Y R V X A E U I U W

G A J M L O T E A J I S H O Z

S B O O R U P E N N E T Z L X

Z A X N I Y E N E V N M X E V

J N O O T O O V U Z V X A T F

Y Z H S E T Z T W Z V R G D

O X R A N M R I U U J H W E T

I A T S V X R Z U X A Q G F H

L R X H Z V L D R Y U T A X C

V X Z I W E Z T W Z V R G D O
II. Permainan
A. Aturan Permainan
 Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok. Masing-masing
kelompok terdiri dari 4-5 orang.
 Perwakilan dari setiap kelompok akan menjawab pertanyaan tersebut
secara bergantian.
 Bagi perwakilan kelompok yang berhasil menjawab dengan benar, akan
diberikan 10 poin untuk kelompok tersebut.
 Kelompok dengan poin terbanyak akan menjadi pemenangnya.

B. Soal
NIHON-GO DE NAN DESU KA.
KORE WA DARE NO DESU KA.

ANI HERI FANI

KUSUMA
MIRA DONI

YURI RINA DANISA

BENI GANI ADE

Anda mungkin juga menyukai