Anda di halaman 1dari 7

KONSEP LIMIT

DAN

LIMIT SEPIHAK: LIMIT KIRI DAN KANAN


Di Susun Oleh :
Kelompok 1

Alfa S N. Gulo Elvin S M. Hulu Eniman Bawamenewi Helpi Sri Rezeki Zebua
[212117003] [212117019] [212117021] [212117029]

Reska W. Telambanua Saronitema A Harefa Temasokhi Giawa


[212117067] [212117071] [212117077]

Semester : III (Tiga)


Mata Kuliah : Kalkulus Diferensial (PMT 4337)
Dosen Pengampu : Ratna Natalia Mendrofa, S.Pd, M.Pd

UNIVERSITAS NIAS
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
TA. 2022
Daftar Isi

BAB I : PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .................................................................................................... 3


B. Rumusan Masalah .............................................................................................. 3
C. Tujuan ................................................................................................................ 3

BAB II : KAJIAN PUSTAKA

A. Konsep Limit....................................................................................................... 4
B. Limit sepihak : limit kiri dan kanan .................................................................... 5

BAB III : PENUTUP


A. Simpulan ............................................................................................................ 6
B. Saran .................................................................................................................. 6

Limit korespodensi|2
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar belakang
Limit merupakan konsep dasar atau pengantar dari diferensial dan integral pada
kalkulus. Cobalah kamu mengambil kembang gula. Kembang gula dalam sebuah
tempat dengan genggaman sebanyak 5 kali. Setelah dihitung, pengambilan pertama
terdapat 5 bungkus, pengambilan kedua terdapat 6 bungkus, pengambilan ketiga 5
bungkus, pengambilan keempat 7 bungkus, dan pengambilan kelima 6 bungkus. Jadi,
rata-rata pengambilan pertama sampai pengambilan kelima adalah = 5,8, dan
dikatakan hampir mendekati 6. Dalam contoh sehari-hari, banyak sekali kita temukan
kata-kata hampir, mendekati, harga batas, dan sebagainya. Pengertian tersebut sering
dimaksud dengan pengertian “Limit”

B. Rumusan Masalah
1. Apa itu konsep limit?
2. Apa itu limit sepihak baik limit kiri maupun kanan?

C. Tujuan
1. Untuk memenuhi tugas mata kuliah
2. Untuk mengetahui bagaimana konsep limit
3. Untuk mengetahui bagaimana limit sepihak baik limit kanan dan limit kiri

Limit korespodensi|3
BAB II
KAJIAN PUSTAKA

A. KONSEP LIMIT
Limit suatu fungsi f(x) untuk x mendekati suatu bilangan a adalah nilai pendekatan
fungsi f(x) bilamana x mendekati a. misalkan, lim 𝑓(𝑥 ) = 𝐿, ini berarti nilai fungsi
𝑥→𝑎

𝑓(𝑥 ) akan mendekati L jika x mendekati a.


Limit itu suatu batas yang menggunakan konsep pendekatan fungsi. Jadi, bisa dibilang
limit adalah nilai yang didekati fungsi saat suatu titik mendekati nilai tertentu. Ada
bilangan yang mendekati dari kiri dan ada juga dari kanan. Makanya limit terdiri dari
limit kanan dan limit kiri. Penulisannya juga beda misalnya 𝑥 → 2− (dibaca x
mendekati 2 dari kiri) sedangkan 𝑥 → 2+ (dibaca x mendekati 2 dari kanan.
0
Jika ada soal yang awal tadi hasilnya itu tandanya hasil yang kita dapat termasuk
0

bentuk tak tentu. Bentuk tak tentu itu menghasilkan banyak kemungkinan yang tidak
0 ∞
bisa ditentukan bentuk tak tentu ada 0 , ∞ , ∞ − ∞, 00 , ∞0 , 1∞
Setiap bilangan atau nilai x yang mendekati 2 dari kiri dan kanan memperoleh hasil
yang valid .

X 1,9 1,99 1,999 … 2 … 2,001 2,01 2,1


F(x) 3,9 3,99 3,999 … ? … 4,001 4,01 4,1

Yang mendekati 2 dari kiri dan kanan. Untuk bilangan bilanganyang mendekati 2 dari
kiri, menghasilkan 𝑓(𝑥) = 3,999. (mendekati 4). Dari kondisi itu kita bisa tulis notasi
𝑥 2 −4
menjadi lim− = 4.
𝑥→2 𝑥−2

Kemudian, untuk bilangan-bilangan yang mendekati 2 dari kanan, menghasilkan f(x)=


𝑥 2−4
4,001 .. yang artinya mendekati 4 . Ketika x mendekati 2 dari lim =4.
𝑥→2− 𝑥−2

Sesuai syarat limit, sebuah fungsi punya limit kalau limit kiri dan kanan sama. Karena
𝑥 2 −4
nilai limit kiri dan kanan sama bisa ditarik kesimpulan lim =4
𝑥→2 𝑥−2

Limit korespodensi|4
B. LIMIT SEPIHAK: LIMIT KIRI DAN LIMIT KANAN
a. Limit kiri
Definisi limit arah kiri : kita nyatakan sebagai limit arah kiri dari fungsi f(x) ketika
x mendekati a dari arah kiri adalah L
lim 𝑓(𝑥 ) = 𝐿
𝑥→𝑎−

Contoh

𝑥+2 −0,5+2 3⁄
1. lim √𝑥−1 = √−0,5−1 = √1⁄2 = √3
𝑥→0,5− 2

b. Limit kanan
Definisi limit arah kanan : kita nyatakn sebagai limit arah kanan dari fungsi f(x)
ketika x mendekati a dari arah kanan adalah :L
lim 𝑓(𝑥 ) = 𝐿
𝑥→𝑎+

Contoh
𝑥
1. Tentukan limit fungsi |𝑥| ketika xmendekati ) dari arah kanan

Penyelesaian
Karena ini masalah limit arah kanan, yakni untuk nilai nilai x>0 dan kita tidak
perlu memikirkan nilai nilai x<0. Nilai limit arah kanan bagi fungsi ini dapat
diperoleh dengan melihat table nilai berikut
X 2 1 0,1 0,01 0,001 …
F(x) 1 1 1 1 1 …

Limit korespodensi|5
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
1. Limit dalam bahasa umum berarti batas. Defenisi dari limit menyatakan bahwa
suatu fungsi f(x) akan mendekati nilai tertentu jika x mendekati nilai tertentu.
2. Defenisi limit arah kiri : kita nyatakan sebagai limit arah kiri dari fungsi f(x)
ketika x mendekati a dari arah kiri adalah L.
3. Defenisi limit arah kanan : kita nyatakan sebagai limit arah kanan dari fungsi f(x)
ketika x mendekati a dari arah kanan adalah L.

B. Saran
Kami dari kelompok 1 menyadari banyak sekali kekurangan dalam makalah ini, untuk
itu kami menghimbau para pembaca untuk lebih mencari bahan materi dari buku lain,
sehingga materi ini dapat lebih dipahami. Terimakasih !!!

Limit korespodensi|6
Daftar Pustaka

Purcell Edwin J, dkk. 2003. Kalkulus Jilid 1. Jakarta : Erlangga

Razali Muhhamad. 2010. Kalkulus Diferensial. Bogor : Ghalia Indonesia

https://www.studocu.com/id/document/universitas-negeri-medan/konsep-dasar-
pembelajaranmatematika/makalah-matematika-dasar-tentang-limit-fungsi/18326095.

Limit korespodensi|7

Anda mungkin juga menyukai