Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN CARA SPLITCER KABEL FO

Nama : Moreno Gagah Pratama


NO : 24
Kelas : XII TJKT 2

RABU 20 SEPTEMBER 2023


CARA SPLITCER KABEL FO

 TUJUAN
Apakah kegunaan dari istilah berikut fusion splicer?

Fusion Splicer Fiber Optik adalah perangkat yang digunakan sebagai penyambung ujung fiber optik. Media
telekomunikasi saat ini maju dengan pesat, jaringan komunikasi dapat terhubung menggunakan perangkat kabel
optic

 ALAT DAN BAHAN


- Kabel fo
- Miller
- Stripper
- Tang potong
- Clifer
- Spltcer
- Tang potong

 Pertama – tama kita ambil kabel FO dengan memotongnya menggunakan tang potong .
 Setelah itu pisahkan bagian core dan kawatnya dan sekalian kupas kabelnya menggunakan
miller

 Lalu kita lanjut mengupas core kabelnya menggunakan stripper

 Lanjut kita akan memotong corenya dengan menggunakan clifer agar ujung core kabelnya
rapi di saat penyambungan.

 Kemudiaan kita masuk ke langkah terakhir yaitu splitcer


-pertama kita nyalakan splitcernya dan buka tutpnya
 Lalu kita masukkan kabelnya ke dalamnya sepereti pada gambar berikut, disarankan paskan
corenya supaya tidak kepanjangan dan tidak kependekan, setelah itu kita tutup dan pencet
set dan lihat di kamera splitcernya.

 Kalau sudah silahkan di buka dan di ambil ckabel FO yang sudah di splicing tadi dengan hati –
hati seperti pada gambar.

Hasil yang bagus yaitu sekitar 0,01.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai