Anda di halaman 1dari 11

KUALIFIKASI

ALAT MUSIK

ALAT MUSIK ALAT MUSIK ALAT MUSIK


BERDASARKAN BERDASARKAN
BERDASARKAN
SUMBER CARA
MEMAINKANNYA FUNGSINYA
BUNYINYA

Oleh : Yana Nuryana, S.Sn


NIP : 199109162022211005
ALAT MUSIK
BERDASARKAN
SUMBER BUNYINYA
Apa saja ya jenis alat musik berdasarkan sumber
bunyinya?

Tahukah kamu bahwa berbagai macam alat musik


yang ada digolongkan ke dalam beberapa jenis?
4

Ada banyak jenis penggolongan alat musik, salah


satunya adalah penggolongan berdasarkan sumber
bunyinya. Apa sajakah jenis alat musik
berdasarkan sumber bunyinya? Mari kita lihat
satu-satu.
1. IDIOFON
5

Idiofon adalah alat musik yang sumber bunyinya


berasal dari bahan dasarnya. Bunyi yang
ditimbulkan juga sangat bervariasi, tergantung
dari jenis bahannya
Contoh : Drum, Saron, angklung, dll
2. AEROFON

Aerofon, adalah alat musik yang sumber


bunyinya berasal dari hembusan udara pada
rongga. Alat musik jenis ini memiliki bagian
yang berisi udara dan getaran udara di dalam
alat musik inilah yang menimbulkan bunyi.
Contoh: suling, trompet, harmonika, Flute
7

3. KORDOFON

Jenis yang berikutnya disebut chordophone. Kamu sudah bisa menebak dari mana sumber bunyinya?
Ya, Kordofon adalah alat musik yang sumber bunyinya berasal dari dawai.
Alat musik jenis ini menggunakan dawai yang dibentangkan secara kuat antara dua titik tertentu.
Dawai tersebut kemudian digetarkan untuk menghasilkan suara. Umumnya, alat musik jenis ini
memiliki rongga resonansi di bawah dawai-dawainya. Rongga ini berguna untuk memperkuat bunyi
yang dihasilkannya. Contoh alat musik jenis ini adalah gitar, biola, harpa, dan piano. Piano?
Ya, piano sebenarnya menggunakan dawai yang terhubung ke tutsnya, sehingga ketika tuts ditekan
dawai akan bergetar dan timbullah bunyi.
8

4. MEMBRANOFON

Jenis selanjutnya adalah membranophone


Membranofon, adalah alat musik yang sumber
bunyinya dari selaput atau membran.
contoh : tifa, drum, kendang, tam-tam, rebana
5. ELEKTROFON 9

Jenis terakhir adalah elektrofon. Jenis ini baru muncul belakangan


seiring munculnya alat musik eletrik. Elektrofon, adalah alat musik
yang sumber bunyinya dibangkitkan oleh tenaga listrik (elektronik).
Contoh : keyboard, gitar listrik, bass listrik, piano listrik
TUGAS
10

Carilah dari berbagai sumber baik di buku paket


atau di internet alat musik yang lainnya yang
bersumber bunyinya dari idiofon, aerofon,
kordofon, membranofon dan elektrofon.
Minimal 5 alat musik setiap kategori.
THANK YOU
Yana Nuryana
iyannuryana83@gmail.com
iyannuryana

Anda mungkin juga menyukai