Anda di halaman 1dari 9

RENCANAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah :
Tema : Lingkungan
Sub tema : Tumbuhan yang ada di lingkungan
Kelas/Semester : VI / 1
Alokasi Waktu : 1 x pertemuan (1 x 35 menit)
Hari/Tanggal :

A. Standar Kompetensi
1. IPA
 Mengenal bagian- bagian utama tubuh hewan dan tumbuhan, pertumbuhan hewan dan
tumbuhan sertaberbagai tempat hidup mahluk hidup.

2. BHS INDONESIA
 Mengungkapkan pikiran dan perasaan dalam bentuk karangan puisi

B. Kompetensi Dasar
1. IPA
 Mengenal bagian- bagian utama tubuh hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah
melalui pengamatan.

2. BAHASA INDONESIA
 Merangkai Puisi sederhana

C. Indikator
1. IPA
Menyebutkan bagian- bagian tubuh tumbuhan dan kegunaannya.

2. BAHASA INDONESIA
Menulis puisi sederhana tentang tumbuhan

D. Tujuan Pembelajaran
1) Melalui tanya jawab dengan guru, siswa dapat mengidentifikasi bagian- bagian tumbuhan
dengan benar.
2) Melalui pengamatan terhadap tumbuhan yang dibawa oleh guru, siswa dapat menyebutkan
bagian- bagian tumbuhan dengan benar.
3) Melalui diskusi kelompok, siswa dapat mengisi LKS tentang kegunaan bagian tubuh
tumbuhan dengan benar.
4) Melalui kegiatan pengamatan tentang lingkungan siswa mampu merangkai puisi.
5) Melalui puisi siswa mengungkapkan apa yang dipikirkan tentang tumbuhan.
E. Materi Ajar ( Materi Pokok )
IPA
Bagian tumbuhan dan Kegunaannya

BAHASA INDONESIA
Puisi

G. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


Pendekatan Tematik
Metode Pembelajaran
a. Ceramah bervariasi
b. Pengamatan
c. Diskusi kelompok
d. Penugasan

H. Langkah-langkah Pembelajaran :
No Tahap Pembelajaran Kegiatan Belajar Mengajar Nilai Karakter
1 Pendahuluan  Salam  Religius
(motivasi, apersepsi, Berdoa
kompetensi), Absensi  Percaya Diri
± 5 menit  Apersepsi
 Guru mengajak siswa menyanyikan lagu
“Lihat Kebunku”
2 Kegiatan Inti  Guru dan siswa bertanya jawab tentang
(uraian, contoh, lingkungan sekitar
latihan), ± 25 menit  Siswa menyebutkan aneka ragam
tumbuhan yang ada di sekitar.
 Siswa mengamati tumbuhan yang
dibawah oleh guru
a.  Guru membimbing siswa membuat  Toleransi
kelompok yang terdiri dari 4-5 orang
siswa.  Kejujuran
 Siswa bertanya jawab dengan guru ketelitian
tentang tumbuhan yang dibawah guru
 Siswa mengamati tumbuhan yang
dibawah guru, mengamati bagian-bagian Kesabaran
tumbuhan
b.  Siswa menyebutkan bagian-bagian
tumbuhan
 Siswa berdiskusi dengan kelompoknya
dan mengisi LKS.
 Siswa merangkai puisi sederhana
tentang tumbuhan
 Siswa membacakan puisi hasil karyanya.
 Guru memberikan umpan balik tentang
hal-hal yang belum diketahui siswa.
 Siswa bersama guru membuat
kesimpulan dari diskusi kelompok.
 Guru bersama siswa bertanya jawab
tentang kesalah pahaman tiap materi dan
memberikan penguatan

3 Penutup(ringkasan,  Guru bersama siswa membuat kesimpulan Toleransi


penilaian, tindak pembelajaran.
lanjut), ± 5 menit  berdoa i

I. Alat Peraga
1. Lagu Arah “Lihat Kebunku”
2. Tumbuhan- tumbuhan sekitar

J. Penilaian
1. Prosedur Tes : proses dan akhir
2. Jenis Tes : lisan dan tertulis
3. Teknik Tes : Tes dan Non Tes ( Pengamatan)
4. Bentuk Tes : uraian
5. Alat Tes : LKS, soal, kunci jawaban, kriteria penilaian, kisi-kisi soal

Tomohon, 4 Desember 2018


Mengetahui
Kepala Sekolah Pratikan

…………………………………… ………………..
.
LAMPIRAN

Pengembangan Materi
IPA
Bagian- bagian Tumbuhan

A. Daun,
 Daun berguna untuk membuat makanan yang akan diedarkan ke seluruh tubuh
tumbuhan
 Macam- macam bentuk daun

B. Batang
 Batang berguna untuk menopang tubuh tumbuhan.
 Macam- macam batang

C. Bunga
 Bunga berguna untuk perkembangbiakan,
 Macam- macam bunga

D. Buah
 Buah berguna untuk melindungi biji.

E. Biji
 Biji berguna untuk perkembangbiakan

F. Akar
 Akar berguna untuk menyerap air dan sari makanan dari tanah
 Akar ada dua yaitu, akar tunggang dan akar serabut.

BAHAS INDONESIA
 Puisi
Alat Peraga

1. Syair Lagu Lihat Kebunku

LIHAT KEBUNKU

Lihat kebunku penuh dengan bunga


Ada yang merah dan ada yang putih
Setiap hari kusiram semua
mawar melati semuanya indah

2. Macam- macam tumbuhan dan dedauanan

3. Tabel Kegunaan bagian tumbuhan


No Nama Bagian Tubuh Kegunaan
1 Daun
2 Batang
3 Akar
4 Buah
5 Biji
6 Bunga
LEMBAR KERJA SISWA

Sekolah :
Kelas/ semester : VI/ I
Tema : Lingkungan

I. Tujuan
Siswa dapat mengetahui kegunaan dari bagian tubuh tumbuhan.

II. Petunjuk
1. Berdiskusilah dengan kelompokmu yang anggotanya terdiri dari 4-5siswa.
2. Perhatikan tumbuhan yang dibagikan pada tiap kelompokmu
3. Bacalah petunjuk- petunjuk yang ada pada setiap soal.
4. Tulislah bagian tumbuhan dan cari kegunaan dari bagian tubuh tumbuhan tersebut.

III. Lembar Hasil Diskusi

No Nama Bagian Tubuh Kegunaan


1 Daun
2 Batang
3 Akar
4 Buah
5 Biji
6 Bunga

Nama Kelompok:
1. …………….
2. …………….
3. …………….
4. ……………..
5. ……………..

Paraf Guru: ….
LEMBAR PENILAIAN
Sekolah :
Mata Pelajaran/ Tema : Lingkungan
Kelas/ Semester : VI/ I

Dengan mengamati tumbuhan yang ada di sekitar. Tulislah sebuah puisi tentang tumbuhan

Nama : …………..
No. absen : …………
KRITERIA PENILAIAN

 Lembar Kerja Siswa dan Lembar Diskusi


a. Penilaian Proses Diskusi

No
Indikator Deskriptor Skor
.
1. Kerja sama a. Sangat bekerja sama 25
b. Bekerja sama 20
c. Cukup bekerja sama 15
d. Kurang bekerja sama 10
e. Tidak bekerja sama 5
2. Keaktifan a. Sangat aktif 25
b. Aktif 20
c. Cukup aktif 15
d. Kurang aktif 10
e. Tidak aktif 5

3. Partisipasi a. Sangat berpartisipasi 25


b. Berpartisipasi 20
c. Cukup berpartisipasi 15
d. Kurang berpartisipasi 10
e. Tidak berpartisipasi 5

4 Keberanian bertanya a. Sangat berani 25


b. Berani 20
c. Cukup berani 15
d. Kurang berani 10
e. Tidak berani 5

b. Penilaian Hasil
- 1 soal benar nilainya 100, jadi nilai maksimal: (6x 100) : 6 = 100
- 1 soal benar nilainya 25, jadi nilai maksimal: 4x 25 = 100

Anda mungkin juga menyukai