Anda di halaman 1dari 2

UJIAN AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah : Hukum Perdata

Hari/Tanggal : Senin, 20 Juni 2022 No. Ujian: 1

Kelas NIU Nama : A 382532 Khalid Syaifullah Nilai:

BAGIAN 1

1. PMH karena tidak diatur di dalam perjanjian kerja di antara para pihak. Jika diatur, maka pihak yang
ingin menggugat dapat memakai alasan wanprestasi tapi karena tidak ada keterangan bahwa hal
tersebut diatur di dalam perjanjian kerja maka dasar gugatan yang tepat adalah Perbuatan Melawan
Hukum.

2. a. Dasar gugatan yang paling tepat untuk kasus tersebut adalah wanprestasi karena melanggar isi dari
perjanjian yang dibuat

b. Yang dapat dituntut adalah ganti kerugian sebesar kerugian yang diderita dan pengembalian obyek
seperti semula

c. Unsur-unsur terjadinya Overmacht adalah :


1. Adanya halangan bagi Debitur dalam memenuhi kewajiban.
2. Halangan tersebut bukan dikarenakan kesalahan Debitur.
3. Tidak disebabkan oleh keadaan yang menjadi resiko dari Debitur.
Oleh karena itu menurut hemat saya covid 19 merupakan overmacht bagi obyek atau usaha-usaha
tertentu seperti perhotelan atau sektor pariwisata, atau usaha ekspor/impor. Karena merupakan
faktor eksternal yang sangat berpengaruh dan di luar kendali para pelaku usaha tersebut.

BAGIAN 2

1. Perjanjian jual beli tersebut belum memenuhi unsur kecakapan dalam pasal 1320 KUHperdata karena
pembeli masih berusia 17 tahun sedangkan dewasa dalam pasal 330 KUHperdata adalah 21 tahun.

2. Kesepakatan terjadi di saat pembeli klik ke keranjang karena pada peristiwa tersebut pembeli telah
menyetujui perikatan yang ditawarkan penjual

3. Asas konsensualisme: yaitu kesepakatan antar para pihak dan juga asas kebebasan berkontrak yang
disimpulkan dari ketentuan Pasal 1338 ayat (1) KUH Perdata bahwa semua kontrak perjanjian yang
dibuat secara sah berlaku sebagai undang-undang bagi mereka yang membuatnya. Namun di sisi lain,
Pasal 1321 KUHPerdata menjelaskan tentang konsep cacat kehendak. Pada perjanjian yang
mengandung cacat dalam kehendak, kehendak yang diberikan dalam perjanjian tersebut tidak
didasarkan atas kesepakatan yang murni, sepakat di sana diberikan karena salah satu pihak keliru,
Mohon isi nama kelas dan nomor ujian sesuai dengan identitas saudara dengan format dan pada
tempat yang telah disediakan!
Jangan lupa bahwa jawaban dikumpulkan dalam format pdf.
tertekan, tertipu atau di bawah pengaruh orang lain yang memperdayanya. Orang yang belum cakap
hukum rentan terhadap kekeliruan dalam berkehendak.

Mohon isi nama kelas dan nomor ujian sesuai dengan identitas saudara dengan format dan pada
tempat yang telah disediakan!
Jangan lupa bahwa jawaban dikumpulkan dalam format pdf.

Anda mungkin juga menyukai