Anda di halaman 1dari 1

JANJI KESELAMATAN

KAMI KARYAWAN DAN PEKERJA YANG BEKERJA DI PT. SINAR MAS - KENARI
MILL PROJECT BERJANJI :
1. SELALU BERDOA DAN IKUT BREAFING PAGI SETIAP MEMULAI AKTIFITAS.
2. MENGUTAMAKAN KESELAMATAN DALAM SETIAP AKTIFITAS BEKERJA
DENGAN SELALU MENGGUNAKAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) SETIAP
MELAKUKAN AKTIFITAS KERJA.
3. TIDAK BEKERJA SEBELUM MEMBACA DAN MEMAHAMI ANALISA
KESELAMATAN PEKERJAAN (JSA).
4. TIDAK MEMULAI BEKERJA SEBELUM IZIN KERJA ATAU PTW DIKELUARKAN.
5. MENJAGA KEBERSIHAN DENGAN TIDAK MEMBUANG SAMPAH DAN
MEROKOK DI SEMBARANG TEMPAT.
6. TIDAK MELAKUKAN TINDAKAN TERCELA DAN ASUSILA DALAM WILAYAH
KERJA MAUPUN DI LUAR LINGKUNGAN KERJA.
7. MEMBINA KERJASAMA YANG BAIK, SALING MENGHORMATI DAN SALING
MENGINGATKAN DALAM BEKERJA.
8. TIDAK MENGABAIKAN BAHAYA DAN PROAKTIF DALAM MENCEGAH
KECELAKAAN KERJA.
9. MELAKUKAN PERBAIKAN TERUS MENERUS DAN BERUPAYA MENJADI
TELADAN DALAM PENERAPAN SERTA PELAKSANAAN KESELAMATAN DAN
KESEHATAN KERJA DI LINGKUNGAN KERJA DAN MASYARAKAT.
10. MEMATUHI ATURAN DAN PROSEDUR KESELAMATAN KERJA SERTA SIAP
MENERIMA SANKSI JIKA MELANGGAR ATURAN YANG TELAH DITETAPKAN .

Anda mungkin juga menyukai