Anda di halaman 1dari 2

PENYAMPAIAN HAK DAN KEWAJIBAN

PASIEN
No. Dokumen : SOP/UKP/ /PKM-SWJ/08/2020
No. Revisi : 00

SOP Tanggal Terbit :


Halaman : 1/2
UPT
Disetujui oleh,
PUSKESMAS dr. Cilvana Riana Syaka
Ka. Puskesmas Sriwijaya Mataram
SRIWIJAYA NIP.197206122006042020
MATARAM

1. Pengertian Penyampaian hak dan kewajiban adalah kegiatan pemberian informasi tentang
hak dan kewajiban pasien yang di lakukan oleh petugas pendaftaran terhadap
pelanggan.
2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas pendaftaran dalam menyampaian hak dan
kewajiban pasien Puskesmas Sriwijaya Mataram.
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Sriwijaya Mataram Nomor :
800/ /SK/II/2017 tentang Kebijakan Pelayanan Klinis di Puskesmas
Sriwijaya Mataram.
4. Referensi 1. UU Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. UU Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit;
3. PMK Nomor 43 Tahun 2019 tentang Puskesmas;
4. Pedoman Layanan Klinis.
5. Prosedur/ langkah- 1. Petugas pendaftaran menanyakan pelanggan apakah sudah tahu tentang hak
langkah dan kewajiban sebagai penerima layanan;
2. Petugas memberikan informai tentang hak dan kewajiban sebagai pasien
baru;
3. Petugas bertanya keada pelanggan tentang informasi lain yng dibutuhkan
pelanggan;
4. Pelanggan mendandatangani form penyampaian hak dan kewajiban pasien
jika sudah mengerti.
6. Diagram alir -

7. Hal-hal yang perlu Pemahaman pasien tentang hak dan tanggung jawab sebagai penerima layanan.
diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Ruangan Rawat Inap
2. Ruangan Rawat Jalan
a. Ruang Balai Pengobatan
b. Ruang KIA
c. Ruang Poli Gigi
d. Ruang Laboratorium
e. Ruang poli gizi
f. Ruang konseling
g. Kasir
h. Ruang apotek
3. Ruangan Gawat Darurat
9. Dokumen terkait 1. Lieflet Profil Puskesmas Sriwijaya Mataram
2. Rekam Medis
3. Form pemahaman informasi
10. Rekaman historis Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi perubahan
diberlakukan
perubahan

NO : SOP/UKP/ /PKM-SWJ/08/2020 2/2

Anda mungkin juga menyukai