Anda di halaman 1dari 8

PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK

PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK

LEMBAR AKTIVITAS ANALISIS ALUR MERDEKA

KELOMPOK : 3
NAMA : 1. Abd Karim Ismail 4. Reza Nur Arpani
: 2. Sudarming 5. Suciati
: 3. Juang Thamrin 6. Pitriani
MODUL : {1.4 } Budaya Positif

CAPAIAN PEMBELAJARAN MODUL YANG DIHARAPKAN.


Kompetensi Lulusan yang Dituju
Modul ini diharapkan berkontribusi untuk mencapai kompetensi lulusan sebagai berikut:

 Guru Penggerak memahami pentingnya mengetahui kebutuhan belajar dan lingkungan yang memfasilitasi seluruh
individu di sekolah agar dapat meningkatkan kompetensinya secara aman dan nyaman.
 Guru Penggerak mampu menggerakkan komunitas sekolah untuk bersama-sama mengembangkan dan mewujudkan
visi sekolah yang berpihak pada murid dan berlandaskan nilai-nilai kebajikan universal.

Secara umum, capaian modul ini adalah:

 CGP mampu memahami konsep pendidikan menurut Ki Hajar Dewantara dihubungkan dengan konsep budaya dan
lingkungan positif di sekolah yang berpihak pada murid.
 CGP mampu melakukan evaluasi dan refleksi tentang praktik disiplin dalam pendidikan Indonesia secara umum
untuk mendapatkan pemahaman baru mengenai konsep disiplin positif untuk menciptakan murid dengan profil
pelajar Pancasila.
 CGP mampu memahami perannya sebagai guru untuk membangun budaya positif dengan menerapkan konsep
disiplin positif dalam berinteraksi dengan murid.

Capaian Pembelajaran Khusus

Halaman 1
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
Setelah menyelesaikan modul ini, peserta diharapkan dapat menjadi guru penggerak yang mampu:

 Menjelaskan konsep budaya positif yang berdasarkan pada konsep perubahan paradigma stimulus respons ke teori
kontrol serta nilai-nilai kebajikan universal yang dijabarkan penerapannya pada modul ini.
 Menjelaskan konsep makna disiplin, keyakinan kelas, hukuman dan penghargaan, 5 kebutuhan dasar manusia,
Restitusi dengan 5 posisi kontrol guru serta segitiga restitusi dan menerapkannya dalam ekosistem sekolah
yang aman, dan berpihak pada murid.
 Menyusun strategi-strategi aksi nyata yang efektif dengan mewujudkan kolaborasi beserta seluruh pemangku
kepentingan sekolah agar tercipta budaya positif yang dapat mengembangkan karakter murid.
 Menganalisis secara reflektif dan kritis penerapan budaya positif di sekolah dan mengembangkannya sesuai
kebutuhan sosial dan murid.

ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP


CGP mengamati bagaimana sistem
1. Menjawab pertanyaan reflektif tentang urgensi
rancangan di sekolah masing-
menciptakan suasana positif di lingkungan
masing dapat menciptakan
sekolah.
lingkungan positif serta
2. Menjawab pertanyaan reflektif tentang bagaimana
mendukung murid menjadi pribadi
cara menciptakan sebuah budaya yang positif.
yang bahagia, mandiri, dan
3. Melakukan refleksi dengan mengingat kembali
Mulai dari Diri bertanggung jawab, sesuai filosofi
sekolah impian di Modul 1.3 dan bagaimana cara
Ki Hadjar Dewantara.○ Harapan &
menciptakan budaya positif di sekolah.
ekspektasi yang dimiliki terkait
4. Mengisi kolom harapan untuk diri sendiri.
modul
5. Mengisi kolom harapan pada murid.
6. Mengisi kolom ekspektasi tentang kegiatan,
materi, manfaat yang diharapkan pada modul 1.4.

Eksplorasi Konsep 2.1 Disiplin Positif dan Nilai 1. Menjawab enam (6) pertanyaan reflektif tentang
Kebajikan Universal motivasi dan disiplin positif : Tugas 2.1 (1) sampai
● CGP menjelaskan makna Tugas 2.1 (6).
‘kontrol’ dari paparan Teori 2. Memberikan tanggapan terhadap jawaban rekan

Halaman 2
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
Kontrol Dr. William Glasser CGP pada enam (6) pertanyaan reflektif tentang
serta miskonsepsi yang motivasi dan disiplin positif : Tugas 2.1 (1) sampai
terjadi di kehidupan sehari- Tugas 2.1 (6)
hari, serta dapat 3. Menjawab pertanyaan pada Tugas 2.2 (1) - 2.2 (6)
menjelaskan perubahan 4. Menjawab pertanyaan pada kasus Pak Seno
paradigma stimulus respon 5. Mengisi tabel/bagan: Hukuman atau Konsekuensi?
kepada teori kontrol 6. Menjawab pertanyaan pada kasus Bu Anas
2.2 Teori Motivasi, Hukuman dan 7. Mengerjakan tugas 2.2 (7) yaitu memilih dua
Penghargaan, Restitusi pernyataan dari 8 pernyataan hasil
● CGP menjelaskan konsep pengamatan/riset Kohn.
teori motivasi, hukuman 8. Memberikan tanggapan terhadap dua pernyataan
dan penghargaan, dan yang dipilih rekan CGP lainnya.
pendekatan restitusi. Selain 9. Mengisi tabel peraturan dan nilai kebajikan yang
itu, CGP dapat melakukan dituju
pengamatan dan 10. Menjawab enam (6) pertanyaan reflektif tentang
peninjauan atas praktik motivasi dan disiplin positif : Tugas 2.1 (1) sampai
penerapan konsep-konsep Tugas 2.1 (6).
tersebut di lingkungannya 11. Memberikan tanggapan terhadap jawaban rekan
sendiri. CGP pada enam (6) pertanyaan reflektif tentang
2.3 Keyakinan Kelas motivasi dan disiplin positif : Tugas 2.1 (1) sampai
● CGP dapat menganalisis Tugas 2.1 (6)
pentingnya memiliki 12. Menjawab pertanyaan pada Tugas 2.2 (1) - 2.2 (6)
keyakinan sekolah/kelas 13. Menjawab pertanyaan pada kasus Pak Seno
sebagai fondasi dan arah 14. Mengisi tabel/bagan: Hukuman atau Konsekuensi?
tujuan sebuah 15. Menjawab pertanyaan pada kasus Bu Anas
sekolah/kelas, yang akan 16. Mengerjakan tugas 2.2 (7) yaitu memilih dua
menjadi landasan dalam pernyataan dari 8 pernyataan hasil
memecahkan konflik atau pengamatan/riset Kohn.
permasalahan di dalam 17. Memberikan tanggapan terhadap dua pernyataan
sebuah sekolah/kelas. yang dipilih rekan CGP lainnya.
2.4 Kebutuhan Dasar Manusia dan 18. Mengisi tabel peraturan dan nilai kebajikan yang
Dunia Berkualitas dituju

Halaman 3
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
● CGP dapat menjelaskan
kebutuhan dasar yang
menjadi motif dari tindakan
manusia baik murid
maupun guru

2.5 Restitusi: 5 Posisi Kontrol


● CGP dapat melakukan
refleksi atas praktik disiplin
yang dijalankan selama ini
dan dampaknya untuk
murid-muridnya
2. 6 Restitusi: Segitiga Restitusi
o CGP menjelaskan restitusi
sebagai salah satu cara
menanamkan disiplin
positif pada murid sebagai
bagian dari budaya positif
di sekolah. Kemudian CGP
dapat menerapkan restitusi
dalam membimbing murid
berdisiplin positif agar
menjadi murid merdeka.
CGP juga diharapkan dapat
menganalisis dengan sikap
reflektif dan kritis
penerapan disiplin positif di
lingkungannya.

Ruang Kolaborasi - Ruang KolaborasiCGP Tagihan

Halaman 4
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
melakukan diskusi virtual
dipandu fasilitator (2 kali
pertemuan)
- CGP menganalisis kasus-kasus o dalam kelompok, CGP akan menganalisis kasus-
yang tersedia dalam LMS kasus yang tersedia dalam LMS berdasarkan
berdasarkan konsep-konsep konsep-konsep inti dalam modul Budaya Positif.
inti dalam modul Budaya CGP akan mendiskusikan strategi-strategi agar
Positif. konsep-Hasil Presentasi analisis studi kasus
- berupa file
Bersama dengan Fasilitator; o File unggahan adalah hasil diskusi kelompok yang
- CGP mendiskusikan strategi- sudah dikomentari oleh fasilitator dan diberikan
strategi agar konsep-konsep masukan oleh rekan CGP lainnya pada saat sesi
dalam disiplin positif dapat presentasi Ruang Kolaborasi; file diunggah di
menjadi standar tindak lanjut tautan yang disediakan dalam LMS.
kasus pelanggaran disiplin di
sekolahnya. Dalam bentuk: Kerja kelompok, presentasi, dan
- CGP mempresentasikan hasil rubrik penilaian ruang kolaborasi
analisisnya secara sinkronus,
dan kelompok lain akan Tagihan yang harus diunggah: Mengunggah hasil diskusi
menanggapi. kelompok ke LMS
- CGP mengunggah hasil diskusi
kelompok yang sudah diberikan
tanggapan oleh fasilitator
Demonstrasi Kontekstual o CGP mampu melakukan Video praktik segitiga restitusi terhadap satu murid di
praktik segitiga restitusi sekolah CGP dengan ketentuan yang telah diberikan
dengan murid di kemudian diunggah video praktik segitiga restitusi ke
kanal YouTube/Google Drive dan menyematkan
sekolahnya.
tautannya pada LMS.
o CGP merekam praktik
segitiga restitusi sesuai
dengan skenario yang telah
dibuat beserta tanggapan

Halaman 5
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
dari muridnya dalam
bentuk video.
o CGP mengunggah video
praktik segitiga restitusi ke
kanal YouTube/Google
Drive dan menyematkan
tautannya pada LMS.

Setelah berdiskusi bersama


instruktur;
o Menuliskan Pertanyaan langsung di LMS yang
CGP mendemonstrasikan masih ingin digali lebih lanjut pada aktivitas tatap
Elaborasi Pemahaman o
maya bersama instruktur.
pemahamannya secara
o Tugas yang diunggah di LMS.
lebih mendalam mengenai
konsep-konsep inti dalam
modul Budaya Positif.
(Vicon)
Koneksi Antar Materi o CGP membuat keterkaitan o membuat kesimpulan tentang peran CGP dalam
konsep budaya positif menciptakan budaya positif di sekolah. dan
dengan materi pada refleksi yang disajikan dalam bentuk media
sebelumnya yaitu modul
informasi.
1.1, 1.2 dan 1.3 sehingga
dapat mulai menyusun o Media yang dapat dibuat: artikel, ilustrasi, grafik,
langkah dan strategi yang video, rekaman audio, screencast presentasi,
lebih efektif, konkret, dan artikel dalam blog, dan lainnya.
realistis untuk mewujudkan o Selanjutnya, unggah media informasi yang telah
budaya positif di sekolah. dibuat ke Google Drive/Youtube Anda, dan jangan
lupa untuk mengklik Bagikan/Shared agar bisa

Halaman 6
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK

diakses oleh fasilitator.


o Tugas yang diunggah di LMS.

Aksi Nyata o CGP akan menyampaikan o Merekam kegiatan mengimplementasikan


kepada para pemangku pemahaman CGP terkait budaya positif yang dapat
kepentingan di sekolahnya membantu murid belajar dengan aman dan
mengenai perubahan nyaman sesuai filosofi KHD.
paradigma dan penerapan o mengunggah dokumentasi aksi nyata ke
strategi disiplin positif di kanal YouTube dan PMM Anda (pada menu Bukti
sekolah masing-masing Karya).
agar dapat menciptakan o Selain mengunggah dalam Unggah Aksi Nyata,
juga dianjurkan untuk membagikan artikel Aksi
budaya positif. Diharapkan
Nyata dalam media lain, seperti blog pribadi atau
kegiatan ini akan mengirimkannya ke laman Guru Berbagi.
membantu murid belajar
dengan aman dan nyaman
sehingga dapat meraih
keselamatan dan
kebahagiaan, sebagaimana
disampaikan oleh Ki Hadjar
Dewantara mengenai
tujuan utama pendidikan.
o ●Membagikan pemahaman
dan pengalaman mengenai
Modul Budaya Positif serta
penerapannya kepada guru-
guru di sekolah CGP melalui

Halaman 7
PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK
PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
webinar atau group sharing.

Catatan..
* Pilih salah satu sesuai penugasan

Halaman 8

Anda mungkin juga menyukai