Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

RENCANA KEGIATAN USAHA


PENGGUNAAN & PEMANFATAAN
LAHAN

PT. TIM MOTORS INDONESIA

PT. Tim Motors Indonesia


Jalan Laode Hadi, Kelurahan Bonggoeya, Kecamatan Wua-wua, Kendari
Sulawesi Tenggara
I. Pendahuluan

Kota Kendari memiliki keunggulan strategis secara administrative di Provinsi


Sulawesi Tenggara karena kedudukannya sebagai ibukota provinsi, kondisi ini
memberikan dampak positif bagi kondisi perekonomian Kota Kendari baik secara
langsung ataupun tidak langsung. Tercatat pada tahun 2017 Kota Kendari memiliki
370 ribu penduduk dan merupakan kota/kabupaten yang memiliki jumlah penduduk
terbanyak di Provinsi Sulawesi Tenggara, selain itu dari Ekonomi Kota Kendari
yang memiliki pertumbuhan cukup baik sejak 2013 hingga 2022 tercatat
pertumbuhan ekonomi selalu berada diatas rata-rata pertumbuhan nasional. Hal ini
lah yang dapat menjadikan Kota Kendari menjadi potensial untuk permintaan
berbagai kebutuhan.

Berdasarkan kondisi tersebut PT. Tim Motors Indonesia melihat sebuah peluang
dengan mengolaborasikan kondisi demografi dan ekonomi Kota Kendari yang terus
berkembang melalui penyediaan Mobil Besar Truk & Suku Cadang untuk
membantu pemerintah dalam pertumbuhan Ekonomi Kota Kendari dan mengigat
hal itu kami termotivasi untuk mendirikan sebuah usaha & menjalin kerjasama
antara perusahaan kami dengan pihak lain yang berguna untuk mengurangi jumlah
pengangguran yang ada di Kota Kendari.

II. Maksud dan Tujuan

PT. Tim Motors Indonesia akan menyediakan Perdagangan dan Jasa unit Mobil
Besar Truk dan Suku Cadang, guna membantu pertumbuhan ekonomi Kota Kendari
diberbagai Sektor Usaha seperti Pertambangan, Transportasi dan Logistik, dll.

III. Gambaran Umum Rencana Usaha


Usaha ini merupakan Kantor Cabang dari PT. Tim Motors Indonesia yang berpusat
di Jakarta Timur. Yang berencana untuk membangun Kantor Cabang di Kota
Kendari dalam Perdagangan & Jasa Unit Truk yang bermerek “Sinotruk” serta Suku
Cadang.
- Adapun lokasi kantor ini berada di Jalan Laode Hadi, Kelurahan Bonggoeya,
Kecamatan Wua-wua, Kendari Sulawesi Tenggara.
- Luas Lahan 2600 m2 dengan status sewa
- Biaya Investasi PT. Tim Motors Indonesia Cabang Kendari ini sebesar ±
200.000.000,-

1
IV. Lay out Bangunan

2
3
4
5
6
7
8
V. Penutup

Dengan ini PT. Tim Motors Indonesia berharap dapat ikut berpartisipasi dalam
membantu pertumbuhan ekonomi dan menuKota Kendari diberbagai Sektor Usaha
seperti Pertambangan, Transportasi dan Logistik, dll.

Anda mungkin juga menyukai