Anda di halaman 1dari 17

Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

MENGULAS TOLONG MENOLONG DALAM PERSPEKTIF ISLAM

DELVIA SUGESTI
Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) 2019
FKIP Universitas Bung Hatta, Padang, Sumatera Barat
E-mail: delviasugestiasfida123@gmail.com

ABSTRAK
Tulisan ini bermaksud mengulas tolong menolong dalam perspektif Islam. Hal ini
dengan tujuan memberi wawasan kepada warga bangsa Indonesia untuk: memahami
hakikat tolong menolong; memahami pandangan Islam dalam melihat tolong menolong
di Indonesia; memahami pandangan Islam tentang tolong menolong antarumat
beragama. Pada tataran praksis, selanjutnya, diharapkan warga bangsa dapat mene-
rapkan pengetahuan yang diperoleh sebagai acuan dan pedoman dalam meningkatkan
kesadaran dan perbuatan tolong menolong. Disarankan kepada warga bangsa untuk
pentingnya menyadari bahwa sikap tolong menolong sebetulnya dapat ditumbuhkan
melalui beberapa cara, misalnya mendidik anak dengan terbiasa mengucapkan terima
kasih ketika kita minta tolong atas bantuannya, kemudian membawa anak ke tempat-
tempat tertentu untuk memberikan bantuan atau kegiatan-kegiatan positif lainnya.
Sebagai mahasiswa/mahasiswi baiknya ikut dalam kegiatan-kegiatan sosial atau ikut
organisasi agar kepedulian kita terhadap sesama lebih terpupukkan lagi.
Kata kunci: tolong menolong, perspektif Islam, kesadaran, perbuatan.

A. PENDAHULUAN dayanya. Salah satu budaya yang mulai


Tolong menolong sesama manu- pudar adalah budaya untuk peduli dan
sia merupakan sunnatullah yang tidak membantu orang lain. Sering sekali ma-
dapat dihindari. Setiap manusia bebas syarakat Indonesia di zaman ini lebih
dalam hal memilih mata pencarian yang memilih untuk bersikap apatis. Memen-
dikehendaki dan akan memperoleh ba- tingkan kepentingannya sendiri tanpa
gian atas usahanya. Seseorang tidak berpikir itu akan menyakiti atau mem-
akan mendapatkan lebih daripada apa bawa dampak negatif ke orang lain dan
yang telah dikerjakannya. Kemampuan juga enggan untuk membantu saudara-
fisik dan mental setiap individu ber- nya yang kesusahan.
beda, demikian pula kemampuan mere- Beberapa penyebab mengapa rasa
ka dalam mencari nafkah. apatis bisa muncul dikarenakan kurang-
Banyak masyarakat Indonesia pa- nya rasa persatuan yang ada. Sudah se-
da zaman ini yang mulai kehilangan bu- harusnya sebagai warga negara Indo-

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 106


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

nesia kita saling bantu membantu, tanpa Dari hal sederhana di atas saja
mendiskriminasi ras, agama maupun sudah banyak yang meninggalkan bu-
suku. Bukankah negara kita dapat mer- daya tolong menolong dan rasa kepe-
deka dikarenakan adanya rasa persatuan dulian. Diduga, salah satu penyebab
dan saling bahu membahu untuk meraih terjadinya korupsi juga dikarenakan
kemenangan? kurangnya rasa peduli. Bukannya ketika
Ada ilustrasi menarik tentang pe- kita menjadi pejabat itu berarti bahwa
ristiwa yang terjadi di kereta dari Ma- kita harus mempedulikan rakyat? Apa-
lang menuju Solo. Saat itu, saat seorang bila kita mempedulikan nasib rakyat
anak muda sedang mengangkat koper, kita, pastilah tidak tega untuk mengam-
dan ada pula seorang perempuan yang bil uang mereka demi kebahagiaan kita
kesusahan untuk mengangkat kopernya. sendiri.
Banyak orang yang melihat, akan tetapi Sudah sebaiknya sebagai warga
mereka hanya melihat. Saat itu ada se- negara Indonesia kita harus menjadi
orang pria bule (asing) yang dengan satu, saling membantu, saling peduli,
sigap langsung membantu mengangkat tanpa harus bertanya terlebih dahulu apa
koper wanita itu. Hal ini membuat he- agamamu, apa rasmu, dari mana kamu
ran, di mana sikap tolong menolong berasal. Selama kita menjadi warga
pada bangsa Indonesia yang sudah di- negara Indonesia, ini berarti kita masih
turunkan dari zaman dahulu? Bukankah satu, kita masihlah saudara. Ingatlah
budaya tolong menolong menjadi salah bagaimana para pahlawan kita “bersatu
satu ciri khas dari bangsa ini? Akan menjadi Indonesia” untuk melawan
tetapi mengapa budaya ini ditinggal- penjajahan. Bagaimana susahnya mere-
kan? Dan juga mengapa mereka enggan ka berjuang? Sesusah apapun perjua-
melakukannya? Salah satu alasan me- ngan mereka, mereka tetap saling mem-
ngapa orang pada zaman ini enggan bantu satu sama lain. Dikarenakan rasa
untuk membantu orang lain dikarenakan persaudaraan mereka yang erat itulah
mereka enggan merasa kesusahan, dan yang menyebabkan mereka merasa bah-
mereka juga berpikir bahwa “itu bukan wa mereka harus menjaga saudaranya,
masalah saya, itu berarti saya tidak dan itu juga merupakan suatu kewajiban
perlu membantu”. bagi mereka untuk membantu saudara-

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 107


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

nya. Jadi, mari kita menjadi warga ne- litian deskriptif kualitatif adalah suatu
gara yang saling peduli, menolong dan metode dalam meneliti status sekelom-
perhatian terhadap saudara sebangsa. pok manusia, suatu objek dengan tujuan
Dengan demikian, dapat diidenti- membuat deskripsi, gambaran atau lu-
fikasi dua masalah penting: Pertama, kisan secara sistematis, faktual dan aku-
munculnya rasa apatis. Kedua, sikap rat mengenai fakta-fakta yang diselidiki.
acuh tak acuh terhadap budaya tolong Penelitian deskriptif kualitatif ini ber-
menolong. tujuan untuk mendeskripsikan apa saja
B. PERUMUSAN MASALAH yang terjadi saat ini. Artinya, penelitian
Menyimak uraian latar belakang ini mendeskripsikan, mencatat, meng-
di atas, muncul pertanyaan yang men- analisis dan menginterpretasikan kon-
jadi permasalahan dalam tulisan ini, disi yang sekarang ini terjadi. Dengan
yaitu: (1) Apa pengertian dari tolong perkataan lain, penelitian deskriptif kua-
menolong? (2) Bagaimana pandangan litatif bertujuan untuk memperoleh in-
Islam melihat tolong menolong di Indo- formasi keadaan yang ada. Sementara
nesia? (3) Bagaimana pandangan Islam metode literatur ialah metode pengum-
tentang tolong menolong antarumat ber- pulan data yang dilaksanakan dengan
agama? cara mengambil data-data yang diper-
Dengan menguak jawaban atas lukan dari literatur-literatur yang ber-
masalah di atas, diharapkan tulisan ini kaitan.
bisa memberi wawasan kepada warga D. PEMBAHASAN
bangsa dalam hal: (1) Memahami haki- Adapun yang menjadi fokus ka-
kat tolong menolong. (2) Memahami jian dalam tulisan ini adalah tentang: (1)
pandangan Islam melihat tolong meno- Budaya tolong menolong dalam per-
long di Indonesia. (3) Memahami pan- spektif Islam. (2) Tolong menolong di
dangan Islam tentang tolong menolong Indonesia dalam pandangan Islam. (3)
antarumat beragama. Pandangan Islam tentang tolong meno-
C. METODE long antarumat beragama.
Metode yang dipakai untuk tuli-
san ini bersifat deskriptif kualitatif dan
studi literatur. Pada hakikatnya, pene-

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 108


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

1. Hakikat Tolong Menolong (Ta’a- kita juga menghalangi mereka, sebagai-


wun) dalam Perspektif Islam mana kita pernah dihalang-halangi.
Tolong menolong (ta’awun) da-  Penjelasan Ayat
lam Al-Qur’an disebut beberapa kali, di Makna al-birru (‫ )ا ْﻟﺒِ ﱢﺮ‬dan at-taq-
antaranya yaitu 5:2, 8:27, 18:19, 3:110, wa ( ‫)اﻟﺘﱠ ْﻘ َﻮى‬. Dua kata ini memiliki hubu-
dan juga dalam beberapa ayat lainnya. ngan yang sangat erat, karena masing-
Ayat yang menerangkan tolong masing menjadi bagian dari yang
menolong (ta’awun) dan penjelasannya lainnya.
adalah: Secara sederhana, al-birru ( ‫)ا ْﻟﺒِ ﱢﺮ‬
a. al-Maidah Ayat 2 bermakna kebaikan. Kebaikan dalam
‫َوﺗَﻌَﺎوَ ﻧُﻮا َﻋﻠَﻰ ا ْﻟﺒِ ﱢﺮ وَاﻟﺘﱠ ْﻘ َﻮ ٰى و ََﻻ ﺗَﻌَﺎ َوﻧُﻮا َﻋﻠَﻰ‬ hal ini adalah kebaikan yang menye-
:‫ب ﴿اﻟﻤﺎﺋﺪة‬
ِ ‫ﷲَ َﺷﺪِﯾ ُﺪ ا ْﻟ ِﻌﻘَﺎ‬
‫ﷲَ إِنﱠ ﱠ‬
‫اﻹﺛْﻢِ َوا ْﻟ ُﻌ ْﺪ َوا ِن َواﺗﱠﻘُﻮا ﱠ‬
ِْ luruh, mencakup segala macam dan
﴾٢ ragamnya yang telah dipaparkan oleh
Artinya, “Dan tolong-menolong- syariat. “Al-Birru adalah satu kata bagi
lah kamu dalam (mengerjakan) kebai- seluruh jenis kebaikan dan kesempur-
kan dan takwa, dan jangan tolong-me- naan yang dituntut dari seorang hamba.
nolong dalam berbuat dosa dan pelang- Lawan katanya al-itsmu (dosa) yang
garan. Dan bertakwalah kamu kepada maknanya adalah satu ungkapan yang
Allah, sesungguhnya Allah amat berat mencakup segala bentuk kejelekan dan
siksa-Nya”. aib yang menjadi sebab seorang hamba
 Sebab Turunnya Ayat sangat dicela apabila melakukannya”
Menurut Zaid bin Aslam, ayat ini (Imam Ibnul Qayyim).
diturunkan berkenaan dengan Rasu- Allah Subḥānahu wa Ta’ālā me-
lullah dan para sahabat saat berada di ngajak untuk saling tolong-menolong
Hudaibiyyah, yang dihalangi orang- dalam kebaikan dengan beriringan ke-
orang musyrikin untuk sami ke Bai- takwaan kepada-Nya. Sebab, dalam ke-
tullah. Keadaan ini membuat sahabat takwaan terkandung ridha Allah. Se-
marah. Suatu ketika, dari arah timur, mentara saat berbuat baik, orang-orang
beberapa orang musyrikin yang akan akan menyukai. Barang siapa memadu-
umrah berjalan melintasi mereka. Para kan antara ridha Allah dan ridha ma-
sahabat pun berkata, bagaimana jika nusia, sungguh kebahagiaannya telah

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 109


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

sempurna dan kenikmatan baginya orang yang sedang berbuat zhalim?”


sudah melimpah. “Allah Subḥānahu wa Beliau menjawab: “Dengan menghala-
Ta’ālā memerintahkan hamba-hamba- nginya melakukan kezhaliman. Itulah
Nya yang mukmin agar saling ber- bentuk bantuanmu kepadanya.”
ta’awun di dalam aktivitas kebaikan Orang berilmu membantu orang
yang mana hal ini merupakan al-birr lain dengan ilmunya. Orang kaya mem-
(kebajikan), dan agar meninggalkan bantu dengan kekayaannya. Dan hen-
kemungkaran yang mana hal ini meru- daknya kaum Muslimin menjadi satu
pakan at-taqwa. Allah melarang mereka tangan dalam membantu orang yang
dari saling bahu membahu di dalam membutuhkan. Jadi, seorang Mukmin
kebatilan dan tolong menolong di dalam setelah mengerjakan suatu amal shalih,
perbuatan dosa dan keharaman” (Al- berkewajiban membantu orang lain de-
Hafizh Ibnu Katsir dalam Tafsir Al- ngan ucapan atau tindakan yang me-
Qur’anil Azhim). macu semangat orang lain untuk ber-
Sebagai contoh sikap saling me- amal.
nolong dalam kebaikan dan ketakwaan, Hubungan kedua, antara seorang
Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam hamba dengan Rabb-nya tertuang dalam
bersabda: perintah “Dan bertakwalah kamu ke-
‫ﺣﺪﺛﻨﺎ ﻣﺴﺪد ﺣﺪﺛﻨﺎ ﻣﻌﺘﻤﺮ ﻋﻦ ﺣﻤﯿﺪ ﻋﻦ أﻧﺲ‬ pada Allah”. Dalam hubungan ini, se-
‫ ﻗﺎل رﺳﻮل ﷲ ﺻﻠﻰ ﷲ ﻋﻠﯿﮫ و‬: ‫رﺿﻲ ﷲ ﻋﻨﮫ ﻗﺎل‬ orang hamba harus lebih mengutama-
‫ ﻗﺎﻟﻮا ﯾﺎ‬. ( ‫ﺳﻠﻢ ) اﻧﺼﺮ أﺧﺎك ظﺎﻟﻤﺎ أو ﻣﻈﻠﻮﻣﺎ‬ kan ketaatan kepada Rabb-nya dan
‫رﺳﻮل ﷲ ھﺬا ﻧﻨﺼﺮه ﻣﻈﻠﻮﻣﺎ ﻓﻜﯿﻒ ﻧﻨﺼﺮه ظﺎﻟﻤﺎ ؟‬ menjauhi perbuatan untuk yang menen-
( ‫ﻗﺎل ) ﺗﺄﺧﺬ ﻓﻮق ﯾﺪﯾﮫ‬ tangnya.
Diriwayatkan dari Musadad, di- Kewajiban pertama (antara se-
riwayatkan dari Mu’tamar, dari Anas: orang hamba dengan sesama) akan ter-
“Anas berkata: Rasulullah bersabda: capai dengan mencurahkan nasihat,
Bantulah saudaramu, baik dalam ke- perbuatan baik dan perhatian terhadap
adaan sedang berbuat zhalim atau se- perkara ini. Dan kewajiban kedua (an-
dang teraniaya.” Anas berkata: “Wahai tara seorang hamba dengan Rabb-nya),
Rasulullah, kami akan menolong orang akan terwujud melalui menjalankan hak
yang teraniaya. Bagaimana menolong

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 110


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

tersebut dengan ikhlas, cinta dan penuh antara mereka yang musyrik, Nasrani,
pengabdian kepada-Nya. Yahudi dan sebagainya dan meskipun
Hendaknya ini dipahami bahwa antara mereka sendiri terjadi perselisi-
sebab kepincangan yang terjadi pada han dan kadang-kadang permusuhan,
seorang hamba dalam menjalankan dua mereka semua itu adalah sama-sama
hak ini, hanya muncul ketika dia tidak menjadi kawan setia antara sesama
memperhatikannya, baik secara pema- mereka dalam berbagai urusan.
haman maupun pengamalan. Sebagian mereka menjadi pemim-
b. Al-Anfal 73 pin bagi yang lain, bahkan kadang-
ُ‫ﺾ إ ﱠِﻻ ﺗَ ْﻔ َﻌﻠُﻮه‬
ٍ ‫ﻀﮭُ ْﻢ أَوْ ﻟِﯿَﺎ ُء ﺑَ ْﻌ‬
ُ ‫َواﻟﱠﺬِﯾﻦَ َﻛﻔَﺮُوا ﺑَ ْﻌ‬ kadang mereka bersepakat untuk memu-
﴾٧٣ :‫ض َوﻓَﺴَﺎ ٌد َﻛﺒِﯿ ٌﺮ ﴿اﻷﻧﻔﺎل‬
ِ ْ‫ﺗَﻜُﻦ ﻓِ ْﺘﻨَﺔٌ ﻓِﻲ ْاﻷَر‬ suhi dan menyerang kaum Muslimin
Artinya, “Adapun orang-orang seperti terjadi pada perang Khandaq. Di
yang kafir, sebagian mereka menjadi waktu turunnya surah ini dapat di-
pelindung bagi sebagian yang lain. Jika katakan bahwa yang ada hanya kaum
kamu (hai para muslimin) tidak melak- musyrikin dan Yahudi. Orang Yahudi
sanakan apa yang telah diperintahkan sering mengadakan persekutuan dengan
Allah itu, niscaya akan terjadi keka- kaum musyrikin dan menolong mereka
cauan di muka bumi dan kerusakan dalam menghadapi kaum Muslimin,
yang besar.” bahkan kerap kali pula mengkhianati
 Sebab Turunnya Ayat perjanjian sehingga mereka diperangi
Menurut Abu Malik, ayat ini di- oleh kaum Muslimin dan diusir dari
turunkan berkenaan dengan seorang Khaibar keluar kota Madinah.
laki-laki yang suatu ketika bertanya Jadi, wajiblah kaum Muslimin
kepada Rasulullah, apakah kita boleh menggalang persatuan yang kokoh dan
memberikan harta warisan kepada ke- janganlah sekali-kali mereka mengada-
luarga kita yang musyrik atau mene- kan janji setia kawan dengan mereka
rimanya dari mereka? atau mempercayakan kepada mereka
 Penjelasan Ayat mengurus urusan kaum Muslimin, ka-
Pada ayat ini Allah menegaskan rena hal itu akan membawa kepada
bahwa semua orang kafir meskipun ber- kerugian besar atau malapetaka. Allah
lainan agama dan aliran, karena ada di memperingatkan bila hal ini tidak di-

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 111


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

indahkan, maka akan terjadi fitnah dan antaranya yaitu 5:2, 8:27. Inti dari
kerusakan di muka bumi. semuanya bahwa Allah mengajak untuk
Sementara itu dalam Tafsir Jala- saling tolong-menolong dalam kebaikan
lain Surah Al Anfaal 73 dijelaskan: dengan beriringan ketakwaan kepada-
“ ‫واﻟﺬﯾﻦ ﻛﻔﺮوا ﺑﻌﻀﮭﻢ أوﻟﯿﺎء ﺑﻌﺾ“ ﻓﻲ‬ Nya. Sebab, dalam ketakwaan, terkan-
“‫اﻟﻨﺼﺮة واﻹرث ﻓﻼ إرث ﺑﯿﻨﻜﻢ وﺑﯿﻨﮭﻢ ”إﻻ ﺗﻔﻌﻠﻮه‬ dung ridha Allah. Sementara saat ber-
‫أي ﺗﻮﻟﻲ اﻟﻤﺴﻠﻤﯿﻦ وﻗﻤﻊ اﻟﻜﻔﺎر ”ﺗﻜﻦ ﻓﺘﻨﺔ ﻓﻲ‬ buat baik, orang-orang akan menyukai.
‫اﻷرض وﻓﺴﺎد ﻛﺒﯿﺮ“ ﺑﻘﻮة اﻟﻜﻔﺮ وﺿﻌﻒ اﻹﺳﻼم‬ Barang siapa memadukan antara ridha
Yang bermakna, “Adapun orang- Allah dan ridha manusia, sungguh ke-
orang yang kafir, sebagian mereka men- bahagiaannya telah sempurna dan ke-
jadi pelindung bagi sebagian yang lain”. nikmatan baginya sudah melimpah. Da-
Ditafsirkan bahwa dalam hal saling lam hal saling tolong-menolong dan
tolong-menolong dan saling waris- saling waris-mewarisi, maka tidak ada
mewarisi, maka tidak ada saling waris- saling waris-mewarisi antara kalian dan
mewarisi antara kalian dan mereka. Jika mereka (kaum musyrikin dan Yahudi).
kalian tidak melaksanakan apa yang 2. Tolong Menolong dalam Panda-
telah diperintahkan Allah itu, yakni ngan Islam di Indonesia
melindungi kaum Muslimin dan mene- Di antara salah satu sifat yang ter-
kan orang-orang kafir, niscaya akan puji adalah perbuatan tolong-menolong.
terjadi kekacauan di muka bumi dan Menolong orang lain yang membutuh-
kerusakan yang besar, karena kekafiran kan pertolongan dari kita adalah ibadah
bertambah kuat sedangkan Islam makin dan diperintahkan oleh Allah SWT. De-
melemah keadaannya. ngan menolong orang lain, suatu ketika
Hikmah tolong menolong (ta’a- jika kita membutuhkan pertolongan
wun) dalam kebaikan adalah: (1) Dapat orang lain tentulah orang lain akan
lebih mempererat tali persaudaraan. (2) menolong kita. Oleh sebab itu, ajaran
Menciptakan hidup yang tenteram dan Islam menegaskan bahwa sebagai Mus-
harmonis. (3) Menumbuhkan rasa go- lim kita harus senantiasa tolong-meno-
tong-royong antarsesama. long dalam berbuat kebaikan dan ketak-
Tolong menolong (ta’awun) da- waan, dan janganlah tolong-menolong
lam al-Qur’an disebut beberapa kali di dalam perbuatan dosa dan kesalahan.

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 112


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

Sebagaimana Allah SWT menegaskan maka Allah SWT pun akan membiarkan
dalam Al-Qur’an (QS. Al-Maidah: 2). bahkan tidak menyukai orang tersebut.
Selain tolong-menolong, Islam Perbuatan tolong-menolong sa-
juga menyuruh umatnya untuk selalu ngat besar pengaruhnya (dampaknya)
saling berbuat baik antara yang satu terhadap kehidupan manusia, di antara-
dengan yang lain. Sebab, perbuatan baik nya adalah:
apapun yang kita kerjakan, semua itu a. Menumbuhkan serta memupuk ika-
akan kembali kepada kita sendiri. tan persaudaraan yang kokoh.
“....Dan berbuat baiklah (kepada manu- b. Menjaga ikatan persaudaraan yang
sia) sebagaimana Allah telah berbuat sudah terjalin.
baik kepadamu, dan janganlah engkau c. Menumbuhkan rasa kasih sayang di
berbuat kerusakan di muka bumi. Se- antara orang yang menolong dan
sungguhnya Allah tidak menyukai orang yang ditolong.
orang yang berbuat kerusakan” (QS. Al- d. Memperbanyak persaudaraan dan
Qashas: 77). kekeluargaan.
Nilai pertolongan yang diberikan e. Terciptanya lingkungan (rumah, ke-
oleh seorang Muslim bukan pada besar luarga dan masyarakat) yang ten-
kecilnya pertolongan, akan tetapi ke- teram dan harmonis.
ikhlasan kita memberikan pertolongan. f. Menghilangkan rasa permusuhan
Pertolongan yang diberikan kepada dan dendam yang pernah tertanam
seseorang senantiasa harus dijaga agar pada diri seseorang.
orang yang ditolong tersebut tidak g. Disukai dan disayangi oleh sesama
merasa dihina, direndahkan, dan disakiti manusia.
hatinya. h. Orang yang suka tolong-menolong
Dijelaskan bahwa bagi seorang akan selalu dicintai Allah SWT dan
Mukmin yang suka menolong terhadap kehidupannya akan dipermudah
Mukmin lainnya, maka Allah SWT oleh-Nya.
akan memberikan pertolongan kepada- Itulah di antara akibat atau dam-
nya ketika ia membutuhkan. Sebalik- pak yang bisa ditimbulkan dari perbua-
nya, bila seorang Mukmin tidak suka tan saling tolong menolong. Oleh sebab
menolong saudaranya sesama Mukmin itu, sebagai orang yang beriman kita

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 113


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

harus selalu menolong orang lain yang ganggu, misalnya buta, akan tidak dapat
memerlukan pertolongan, baik itu sau- melaksanakan amanat Allah SWT yang
dara maupun bukan. Suatu saat jika kita maksimal. Menyumbangkan kornea
membutuhkan pertolongan, maka Allah mata setelah meninggal dunia dengan
akan memudahkan datangnya pertolo- harapan agar setelah sembuh nanti akan
ngan kepada kita, siapapun yang men- lebih berfungsi dan bermanfaat bagi
jadi perantaranya. masyarakat merupakan suatu amal jari-
Intinya, kita satu sama lain ten- yah yang akan terus menerus memberi-
tunya saling memerlukan pertolongan. kan pahala kepadanya di akhirat kelak.
Contoh sikap orang yang suka meno- Jadi, donor mata dalam ajaran Islam
long dalam kehidupan sehari-hari, baik tidak dilarang karena sesuai dan seka-
dalam keluarga, sekolah maupun ling- ligus merupakan penjabaran dari Islam
kungan masyarakat, baik secara per- sendiri.
orangan maupun secara kelompok, ada- Di Indonesia kegiatan penggala-
lah: orang kaya membutuhkan pertolo- ngan donor kornea dilandasi dengan
ngan orang tidak mampu, anak me- Fatwa Majelis Ulama Indonesia, 13 Juni
merlukan pertolongan orang tua dan 1979, “Seseorang yang semasa hidup-
saudaranya. Di sekolah juga kita mem- nya berwasiat akan menghibahkan kor-
butuhkan pertolongan guru dan teman- nea matanya sesudah wafatnya, dengan
teman kita. diketahui dan disetujui dan disaksikan
3. Pandangan Islam tentang Tolong oleh ahli warisnya, wasiat itu dapat di-
Menolong Antarumat Beragama laksanakan dan harus dilaksanakan oleh
Terkait tolong menolong antar- ahli bedah.” Fatwa ini ditandatangani
umat beragama dalam pandangan Islam oleh Ketua Komisi Fatwa MUI K.H.
dapat dilihat dari kasus ekstrem donor Syukri Ghozali.
kornea mata setelah meninggal dunia. Tiga hadist mengenai kesembu-
Seseorang yang organ tubuhnya sehat han yang membenarkan donor mata
dan sempurna akan dapat melaksanakan adalah: (1) Hadist riwayat Bukhori dan
tugas hidupnya sebagai khalifah Allah Muslim, “Allah akan selalu menolong
di bumi dengan baik. Sebaliknya jika hamba-Nya, sesama hamba itu meno-
ada organ tubuh pentingnya yang ter- long sesamanya”. (2) Hadist riwayat

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 114


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

Imam Muslim, “Setiap penyakit ada nyempurnakan fungsi hidup si tuna ne-
obatnya. Apabila penyakit tersebut di- tra setelah dapat melihat.”
beri obat yang tepat, tentu akan sembuh Selain itu, UK Islamic Transplan-
dengan izin Allah zza wa jalla”. (3) tation juga menyebutkan bahwa “Mus-
Hadist riwayat H.R Abu Daud, Tarmizi, lim Scholar, akademi yang paling ber-
Nasa’i dan Ibnu Majjah, “Berobatlah gengsi, sepakat menyatakan bahwa
hai hamba Allah, karena sesungguhnya donasi organ (termasuk kornea) adalah
Allah SWT tidak mengadakan penyakit tindakan pahala dan dalam keadaan
kecuali mengadakan obatnya. Hanya tertentu dapat menjadi kewajiban.”
satu penyakit yang tidak ada obatnya Tolong menolong antarumat ber-
ialah penyakit tua”. agama dalam pandangan Islam juga
Tahukan Anda kerusakan kornea terkait dengan persoalan konsep tole-
disebabkan karena penyakit bawaan, ke- ransi. Toleransi secara bahasa berasal
kurangan vitamin A, kerusakan kornea dari bahasa Latin “tolerare”, toleransi
(infeksi/trauma) dan komplikasi operasi berarti sabar dan menahan diri sebagai
mata. Jadilah obat bagi sesama hamba- upaya hukum diskriminasi dalam Islam.
Nya. Toleransi juga dapat berarti suatu sikap
Ada pula Keputusan Mu’tamar saling menghormati dan menghargai
Tarjib Muhammadiyah (1980) yang me- antarkelompok atau antarindividu dalam
nerangkan bahwa “Transplantasi kornea masyarakat atau dalam lingkup lainnya.
mata dibenarkan menurut hukum Islam Sikap toleransi dapat menghindari ter-
dengan pertimbangan, bahwa bagi do- jadinya diskriminasi, walaupun banyak
nor yang telah meninggal, korneanya terdapat kelompok atau golongan yang
sudah tidak diperlukan lagi. Padahal berbeda dalam suatu kelompok masya-
jika korneanya dimanfaatkan oleh se- rakat.
orang tuna netra akan sangat besar man- Toleransi sudah dipaparkan da-
faatnya. Meskipun si tuna netra tidak lam Al-Qur’an secara komprehensif di
akan meninggal karena tidak dapat mana merupakan dasar hukum Islam, di
melihat, namun penglihatan merupakan antaranya sebagaimana Allah menjelas-
kebutuhan hidup dan akan makin me- kan dalam surat Al-Kafirun dari ayat 1
sampai ayat 6. Asbabun nuzul-nya ada-

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 115


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

lah tentang awal permintaan kaum hal dalam toleransi yang diperbolehkan
Quraisy terhadap Nabi Muhammad bah- dalam Islam.
wa untuk saling menghormati antar-  Prinsip toleransi, yaitu hendaklah
agama, maka pemuka Quraisy meminta setiap Muslim berbuat baik pada
supaya Nabi menginstruksikan kepada lainnya selama tidak ada sangkut
penganut Islam untuk bergiliran pe- pautnya dengan hal agama. “Allah
nyembahan terhadap dua Tuhan: hari ini tidak melarang kamu untuk berbuat
menyembah Tuhan Nabi Muhammad baik dan berlaku adil terhadap
dan esok hari menyembah Tuhan kaum orang-orang yang tiada memerangi-
Quraisy (Musthafa Al-Maraghi, Tafsir mu karena agama dan tidak (pula)
al-Maraghi, Beirut). mengusir kamu dari negerimu. Se-
Dengan adanya keadilan dan ke- sungguhnya Allah menyukai orang-
utamaan adil terhadap diri sendiri dalam orang yang berlaku adil”. “Se-
pelaksanaan ibadah dari kedua agama sungguhnya Allah hanya melarang
tersebut, maka menurut pemuka Qu- kamu menjadikan sebagai kawanmu
raisy akan terjadi toleransi antaragama. orang-orang yang memerangimu ka-
Keputusan ini tentunya ditentang oleh rena agama dan mengusir kamu dari
Allah, dengan menurunkan surat Al- negerimu, dan membantu (orang
Kafirun ayat 1-6. Ternyata dalam agama lain) untuk mengusirmu. Dan ba-
tidak boleh ada pencampuradukan keya- rangsiapa menjadikan mereka se-
kinan, lapangan toleransi hanya ada di bagai kawan, maka mereka itulah
wilayah muamalah. Hal ini bisa dilihat orang-orang yang zalim” (QS. Al
dari rujukan kitab-kitab tafsir, di antara- Mumtahanah: 8-9).
nya Tafsir Al-Maraghi, juz 30 tentang  Berbuat baik dan adil kepada setiap
penafsiran surat Al-Kafirun. agama. Ibnu Katsir rahimahullah
Tentunya dari kisah tersebut da- berkata tentang hukum meremehkan
pat disimpulkan sesuai sumber syariat akhlak orang lain, bahwa “Allah
Islam bahwa ada hal hal yang boleh dan tidak melarang kalian berbuat baik
tidak boleh ditoleransikan. Berikut se- kepada non Muslim yang tidak me-
lengkapnya penulis ulas mengenai 15 merangi kalian seperti berbuat baik
kepada wanita dan orang yang le-

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 116


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

mah di antara mereka. Hendaklah mendatangiku di masa Nabi


berbuat baik dan adil karena Allah shallallahu ‘alaihi wa sallam dalam
menyukai orang yang berbuat adil” keadaan membenci Islam. Aku pun
(Tafsir Al Qur’an Al ‘Azhim, 7: bertanya pada Nabi shallallahu
247). ‘alaihi wa sallam untuk tetap jalin
 Islam mengajarkan menolong siapa- hubungan baik dengannya. Beliau
pun, baik orang miskin maupun menjawab, Iya, boleh.” Ibnu ‘Uyai-
orang yang sakit. Dari Abu Hurai- nah mengatakan bahwa tatkala itu
rah, Nabi shallallahu ‘alaihi wa turunlah ayat, “Allah tidak melarang
sallam bersabda, “Menolong orang kamu untuk berbuat baik dan ber-
sakit yang masih hidup akan men- laku adil terhadap orang-orang yang
dapatkan ganjaran pahala.” (HR. tiada memerangimu ….” (QS. Al
Bukhari No. 2363 dan Muslim No. Mumtahanah: 8) (HR. Bukhari No.
2244). Lihatlah Islam masih meng- 5978).
ajarkan peduli sesama.  Boleh memberi hadiah pada non
 Tetap menjalin hubungan kerabat Muslim. Lebih-lebih lagi untuk
pada orangtua atau saudara non membuat mereka tertarik pada
Muslim. Allah Ta’ala berfirman, Islam, atau ingin mendakwahi mere-
“Dan jika keduanya memaksamu ka, atau ingin agar mereka tidak
untuk mempersekutukan dengan menyakiti kaum Muslimin. Dari
Aku sesuatu yang tidak ada penge- Ibnu ‘Umar radhiyallahu ‘anhuma,
tahuanmu tentang itu, maka jangan- beliau berkata, “Umar pernah me-
lah kamu mengikuti keduanya, dan lihat pakaian yang dibeli seseorang
pergaulilah keduanya di dunia lalu ia pun berkata pada Nabi
dengan baik” (QS. Luqman: 15). Di- shallallahu ‘alaihi wa sallam, “Beli-
paksa syirik, namun tetap kita di- lah pakaian seperti ini, kenakanlah
suruh berbuat baik pada orangtua. ia pada hari Jum’at dan ketika ada
 Tetap berbuat baik kepada orangtua tamu yang mendatangimu.” Nabi
dan saudara. Lihat contohnya pada shallallahu ‘alaihi wa sallam pun
Asma’ binti Abi Bakr radhiyallahu berkata, “Sesungguhnya yang me-
‘anhuma, ia berkata, “Ibuku pernah ngenakan pakaian semacam ini tidak

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 117


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

akan mendapatkan bagian sedikit ajarkan prinsip “Untukmu agama-


pun di akhirat.” Kemudian Rasu- mu, dan untukkulah, agamaku” (QS.
lullah shallallahu ‘alaihi wa sallam Al Kafirun: 6).
didatangkan beberapa pakaian dan  Sesuai keadaan masing-masing.
beliau pun memberikan sebagiannya Prinsip sesuai dengan keadaan, yak-
pada ‘Umar. ‘Umar pun berkata, ni tetap bertahan pada akidah, “Ka-
“Mengapa aku diperbolehkan me- takanlah: “Tiap-tiap orang berbuat
makainya sedangkan engkau tadi menurut keadaannya masing-ma-
mengatakan bahwa mengenakan pa- sing” (QS. Al Isra’: 84). “Kamu
kaian seperti ini tidak akan dapat berlepas diri terhadap apa yang aku
bagian di akhirat?” Nabi shallallahu kerjakan dan akupun berlepas diri
‘alaihi wa sallam menjawab, “Aku terhadap apa yang kamu kerjakan”
tidak mau mengenakan pakaian ini (QS. Yunus: 41). “Bagi kami amal-
agar engkau bisa mengenakannya. amal kami dan bagimu amal-amal-
Jika engkau tidak mau, maka eng- mu” (QS. Al Qashshash: 55).
kau jual saja atau tetap mengena-  Jangan mengorbankan agama. Ibnu
kannya.” Kemudian Umar menye- Jarir Ath Thobari menjelaskan me-
rahkan pakaian tersebut kepada ngenai ‘lakum diinukum wa liya
saudaranya di Makkah sebelum sau- diin’, “Bagi kalian agama kalian,
daranya tersebut masuk Islam (HR. jangan kalian tinggalkan selamanya
Bukhari No. 2619). Lihatlah sahabat karena itulah akhir hidup yang ka-
mulia ‘Umar bin Khottob masih lian pilih dan kalian sulit melepas-
berbuat baik dengan memberi pa- kannya, begitu pula kalian akan
kaian pada saudaranya yang non mati dalam di atas agama tersebut.
Muslim. Sedangkan untukku yang kuanut.
 Prinsip lakum diinukum wa liya Aku pun tidak meninggalkan aga-
diin. Islam mengajarkan kita tole- maku selamanya. Karena sejak da-
ransi dengan membiarkan ibadah hulu sudah diketahui bahwa aku
dan perayaan non Muslim, bukan tidak akan berpindah ke agama
turut memeriahkan atau mengucap- selain itu” (Tafsir Ath Thobari, 14:
kan selamat. Karena Islam meng- 425).

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 118


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

 Tidak berhubungan dengan pera- lebih-lebih acara kekufuran, “Dan


yaan non Muslim. Ibnul Qayyim orang-orang yang tidak memberikan
rahimahullah berkata, “Tidak boleh menghadiri az zuur, dan apabila me-
kaum Muslimin menghadiri peraya- reka bertemu dengan (orang-orang)
an non Muslim dengan sepakat para yang mengerjakan perbuatan-per-
ulama. Hal ini telah ditegaskan oleh buatan yang tidak berfaedah, me-
para fuqoha dalam kitab-kitab me- reka lalui (saja) dengan menjaga
reka.” Diriwayatkan oleh Al Baihaqi kehormatan dirinya” (QS. Al Fur-
dengan sanad yang shahih dari qon: 72). Yang dimaksud meng-
‘Umar bin Al Khottob radhiyallahu hadiri acara az zuur adalah acara
‘anhu, ia berkata: “Janganlah kalian yang mengandung maksiat. Jadi,
masuk pada non Muslim di gereja- jika sampai ada kyai atau keturunan
gereja mereka saat perayaan me- kyai yang menghadiri Misa Natal,
reka. Karena saat itu sedang turun itu suatu musibah dan bencana.
murka Allah.” Umar berkata,  Tidak memaksakan kehendak. Ti-
“Jauhilah musuh-musuh Allah di dak memaksakan orang lain untuk
perayaan mereka.” Demikian apa menganut agama kita, tidak men-
yang disebutkan oleh Ibnul Qayyim cela/menghina agama lain dengan
dalam Ahkam Ahli Dzimmah, 1: alasan apapun serta tidak melarang
723-724. ataupun mengganggu umat agama
 Tidak berhubungan dengan acara lain untuk beribadah sesuai agama/
maksiat. Juga sifat ‘ibadurrahman, kepercayaannya.
yaitu hamba Allah yang beriman  Menghargai orang lain. Antara lain:
juga tidak menghadiri acara yang di menghargai pendapat mengenai
dalamnya mengandung maksiat. Pe- pemikiran orang lain yang berbeda
rayaan Natal bukanlah maksiat bi- dengan kita, serta saling tolong-
asa, karena perayaan tersebut berarti menolong antarsesama manusia
merayakan kelahiran Isa yang di- tanpa memandang suku, ras, agama,
anggap sebagai anak Tuhan. Se- dan antargolongan.
dangkan kita diperintahkan Allah  Toleransi sebatas wilayah mu’a-
Ta’ala menjauhi acara maksiat, malah. Toleransi atau juga dikenal

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 119


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

dengan istilah tasamuh adalah hal boleh minta tolong ambilkan buku di
yang menjadi prinsip dalam agama atas meja?” “Terima kasih, ya.”
Islam. Dengan kata lain, Islam itu Happy people, sekecil apapun
menyadari dan menerima perbeda- bantuan yang diberikan anak untuk
an. Namun demikian, dalam praktik Anda, selalu ucapkan terima kasih.
toleransi Islam juga memiliki bata- Dengan demikian, anak tahu bahwa
san toleran itu. Toleran dalam Islam perbuatannya dihargai, dan ia pun tentu
dibatasi pada wilayah mu’amalah senang untuk melakukannya lagi.
dan bukan pada wilayah ubudiah. Hal-hal sederhana seperti inilah
 Toleransi tidak berkenaan dengan yang dapat menumbuhkan semangat
aqidah dan ibadah. Islam adalah anak untuk saling menolong. Ya, meski
agama yang menyadari pentinganya terlahir sebagai makhluk sosial, bukan
interaksi, maka dalam Islam hubu- berarti kemampuan tolong-menolong
ngan dengan mereka yang non dengan serta-merta dikuasai anak.
Muslim bukan hanya diperbolehkan Anak tetap perlu diajarkan dan
namun juga didorong. Seperti sabda dilatih. Untuk itu, orangtua juga harus
Nabi, “Tuntutlah ilmu walau ke menciptakan kondisi yang merangsang
negeri Cina”. Ilmu adalah bagian semangat tolong-menolong pada anak.
dari mu’amalah. Maka aspek-aspek Tanamkan hal-hal positif dalam kese-
mu’amalah misalnya perdagangan, hariannya, misalnya dengan mengguna-
kehidupan sosial, industri, keseha- kan kata-kata positif saat memintanya
tan, pendidikan dan lain-lain, diper- melakukan sesuatu.
bolehkan dalam Islam. Dan yang Cara lain, Anda juga bisa me-
dilarang adalah berkenaan dengan ngajak anak ke panti asuhan atau mem-
aqidah serta ibadah. berikan bantuan ke tempat-tempat ben-
4. Cara Menumbuhkan Sikap Tolong cana alam. Kegiatan-kegiatan positif se-
Menolong perti inilah yang akan terus diingatnya.
Cara menumbuhkan sikap tolong E. PENUTUP
menolong dapat dikondisikan seperti Berdasarkan hasil pembahasan
dialog sederhana berikut: “Adek, Bunda sebelumnya, dapat diambil kesimpulan
sebagai berikut:

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 120


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

Pertama, wajiblah kaum Musli- syarakat atau dalam lingkup lainnya.


min menggalang persatuan yang kokoh Sikap toleransi dapat menghindari ter-
dan janganlah sekali-kali mereka me- jadinya diskriminasi, walaupun banyak
ngadakan janji setia kawan dengan terdapat kelompok atau golongan yang
mereka atau mempercayakan kepada berbeda dalam suatu kelompok masya-
mereka mengurus urusan kaum Musli- rakat.
min, karena hal itu akan membawa Sikap tolong menolong dapat di-
kepada kerugian besar atau malapetaka. tumbuhkan melalui beberapa cara, mi-
Hikmah tolong menolong (ta’awun) salnya mendidik anak dengan terbiasa
dalam kebaikan adalah: (1) Dapat lebih mengucapkan terima kasih ketika kita
mempererat tali persaudaraan. (2) Men- minta tolong atas bantuannya, kemudian
ciptakan hidup yang tenteram dan har- membawa anak ke tempat-tempat ter-
monis. (3) Menumbuhkan rasa gotong tentu untuk memberikan bantuan atau
royong antarsesama. kegiatan-kegiatan positif lainnya.
Kedua, sebagai orang yang ber- Kita sebagai mahasiswa/mahasis-
iman kita harus selalu menolong orang wi baiknya ikut dalam kegiatan-kegia-
lain yang memerlukan pertolongan, baik tan sosial atau ikut organisasi seperti
itu saudara maupun bukan. Suatu saat PMI. Hal ini agar kepedulian kita ter-
jika kita membutuhkan pertolongan, hadap sesama lebih terpupukkan lagi.
maka Allah akan memudahkan datang-
nya pertolongan kepada kita, siapapun DAFTAR PUSTAKA
yang menjadi perantaranya. Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur
Penelitian: Suatu Pendekatan
Ketiga, tolong menolong antar-
Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
umat beragama dalam pandangan Islam Darmodiharjo, Darji, dkk. 1981. Panca-
sila. Malang: Usaha Nasional.
juga terkait dengan persoalan konsep
Darmodiharjo, Darji. dkk. 1991. Santi-
toleransi. Toleransi berarti sabar dan aji Pancasila. Surabaya: Usaha
Nasional.
menahan diri sebagai upaya hukum
Djamal. 1984. Pokok-pokok Bahasan
diskriminasi dalam Islam. Toleransi Pancasila. Bandung: Remaja
Rosdakarya.
juga dapat berarti suatu sikap saling
Hendrizal. 2011. Pembelajaran PKn
menghormati dan menghargai antar- Berbasis Otonomi Daerah: Se-
buah Studi Kasus. Padang: Bung
kelompok atau antarindividu dalam ma-
Hatta University Press.

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 121


Delvia Sugesti, Mengulas Tolong Menolong dalam Perspektif Islam

Hendrizal. 2016. “Urgensi Pendidikan http://id.m.wikipedia.org/wiki/usaha-ke-


Moral sebagai Pembentuk Warga sehatansekolah.
Negara yang Baik”. Jurnal PPKn http://www.dadangjsn.com/2015/06ped
& Hukum, Volume 11, Nomor 1, omanpelaksanaan-
Maret 2016, halaman 18-35, kegiatan.html?m=1.
ISSN: 1907-5901, terbitan Pro- Strauss, Anselm dan Corbin Juliet.
gram Studi Pendidikan Pancasila 2003. Dasar-dasar Penelitian
dan Kewarganegaraan (PPKn) Kualitatif: Tatalangkah dan Tek-
Universitas Riau (Unri), Pekan- nik-teknik Teoritisasi Data. Yog-
baru; URL: https://ejournal.unri. yakarta: Pustaka Pelajar.
ac.id/index.php/JPB/issue/view/4 Wibowo. 2013. Perilaku dalam Orga-
37. nisasi. Jakarta: RajaGrafindo Per-
http://ciputrauceo.net/blog/2016/2/4/etik sada.
a-tolong-menolong-agar-tidak- hz
menyakiti-orang-lain.

Jurnal PPKn & Hukum_____________________________Vol. 14 No. 2 Oktober 2019 122

Anda mungkin juga menyukai