Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER

Nama Sekolah : MAN 1 Jember


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/1
Kurikulum/Program : K13/MIPA
Alokasi Waktu : 90 menit
Tahun Pelajaran :

No Bentuk No
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator
Soal Soal
1 4.1 Mendeskripsikan Kandungan C, H, dan Siswa dapat menyebutkan senyawa yang dihasilkan dari pembakaran suatu bahan, bila ditentukan PG 1
kekhasan atom karbon O unsur yang terdapat dalam bahan tersebut
dalam membentuk Sifat senyawa Diberikan beberapa sifat senyawa karbon, siswa dapat menentukan yang termasuk sifat senyawa karbon PG 2
senyawa hidrokarbon karbon organik
Sumber Senyawa Diberikan data beberapa bahan, siswa dapat memilih bahan yang merupakan sumber senyawa PG 3
Karbon karbon
Kekhasan Atom Siswa dapat menentukan kekhasan atom karbon yang menyebabkan unsure karbon mengikat PG 4
Karbon sejumlah atom hidrogen
Diberikan rumus struktur senyawa hidrokarbon, siswa dapat menentukan letak atom C PG 5
tersiernya
2 4.2 Menggolongkan Alkana Diberikan persamaan reaksi alkana, siswa dapat menyebutkan nama senyawa pereaksi dan hasil PG 6
senyawa hidrokarbon reaksinya
berdasarkan strukturnya Alkana Diberikan rumus senyawa alkana, siswa dapat menentukan nama senyawa alkana tersebut PG 7
dan hubungannya
dengan sifat senyawa. Alkena Diberikan rumus struktur senyawa alkena, siswa dapat menentukan nama senyawa alkena PG 8
tersebut
Alkuna Diberikan rumus struktur senyawa alkuna, siswa dapat menentukan nama senyawa alkuna PG 9
tersebut
alkena Diberikan persamaan reaksi alkena dengan hidrogen halida, siswa dapat menyebutkan nama PG 10
senyawa hasil reaksinya
3 4.3 Menjelaskan proses Minyak Bumi Diketahui beberapa senyawa hidrokarbon, siswa dapat menentukan komponen utama PG 11
pembentukan dan teknik penyusun minyak bumi
pemisahan fraksi-fraksi Siswa dapat menyebutkan fraksi minyak bumi hasil destilasi bertingkat yang mempunya titik PG 12
No Bentuk No
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator
Soal Soal
minyak bumi serta didih paling tinggi
kegunaannya
Diketahui angka oktan suatu bensin, siswa dapat menentukan perbandingan komposisi PG 13
penyusun bensin tersebut
Diberikan tabel yang menunjukkan jumlah gas CO yang dihasilkan dalam pembakaran 10 L PG 14
beberapa jenis bahan bakar bensin, siswa dapat menyimpulkan bensin yang mempunyai
bilangan oktan tertinggi
Diberikan data hasil penyulingan bertingkat minyak bumi, siswa dapat menentukan kegunaan fraksi PG 15
minyak bumi yang ditanyakan
4 Termokimia Termokimia Siswa dapat menentukan proses endoterm berdasarkan entalpi sistem dan perubahan 16
PG
entalpinya
Diberikan beberapa peristiwa yang terjadi di alam, siswa dapat menentukan yang termasuk 17
PG
proses eksoterm
Diketahui suatu reaksi termokimia, siswa dapat menentukan kalor reaksi yang dibebaskan pada 18
PG
pembentukan satu mol suatu senyawa
Diberikan data persamaan reaksi termokimia, siswa dapat menentukan persamaan reaksi yang PG 19
merupakanΔ Hof, ΔHod dan ΔHoc
PG 20
Diketahui siklus entalpi suatu reaksi, siswa dapat menghitung harga x
Diketahui persamaan reaksi penetralan, suhu awal dan suhu akhir, volum yang dicampurkan dan PG
kemolarannya, serta tetapan kalor jenisnya, siswa dapat menghitung perubahan entalpi (∆H) 21
reaksinya
Diketahui data entalpi pembentukan standar, siswa dapat menghitung perubahan entalpi pembakaran PG 22
suatu senyawa
Diketahui energi ikatan rata-rata, siswa dapat menghitung perubahan entalpi yang terjadi pada suatu PG 23
reaksi
5 Laju Reaksi Laju Reaksi Diketahui molar larutan 1, volum larutan 2 dan molar larutan 2, siswa dapat menghitung volum larutan 1
PG 24
PG 25
Diketahui beberapa peristiwa reaksi, siswa dapat menentukan reaksi yang paling cepat
Diberikan persamaan reaksi, tabel data yang memuat suhu, volum gas hasil, dan waktu, siswa dapat PG 26
menghitung laju reaksi dari gas hasil reaksi
Diberikan persamaan reaksi, siswa dapat menentukan grafik laju reaksinya terhadap reaktan PG 27
atau produknya
No Bentuk No
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator
Soal Soal
Diketahui data percobaan suatu reaksi yang memuat konsentrasi pereaksi dan laju reaksi, siswa PG 28
dapat menghitung orde reaksi totalnya
PG 29
Diketahui grafik orde reaksi, siswa dapat menentukan orde reaksi yang ditanyakan
Diberikan beberapa gambar proses pelarutan gula dengan massa yang sama, siswa dapat menentukan PG 30
gambar yang laju reaksinya hanya dipengaruhi oleh suhu
Diketahui perubahan lajunya setiap kenaikan suhu tertentu, suhu dan waktu reaksi, siswa dapat 31
PG
menghitung waktunya pada suhu tertentu
Siswa dapat menentukan penyebab salah satu faktor yang mempengaruhi laju reaksinya PG 32
6 Kesetimbangan Kimia Kesetimbangan Diberikan persamaan reaksi kesetimbangan homogen, siswa dapat menentukan rumus tetapan 33
PG
Kimia kesetimbangannya
Diketahui persamaan reaksi kesetimbangan, siswa dapat menentukan faktor yang berpengaruh 34
PG
agar produk meningkat
Siswa dapat menyebutkan arti kesetimbangan dinamis PG 35
Diberikan grafik reaksi kesetimbangan, siswa dapat menentukan kondisi pereaksi dan hasil 36
PG
reaksi saat setimbang
Diketahui suatu reaksi kesetimbangan, volum dan jumlah mol zat-zat pada saat setimbang, siswa 37
PG
dapat menghitung harga tetapan kesetimbangannya
Diketahui persamaan reaksi kesetimbangan, tekanan parsial produk dan sebagian reaktan, serta 38
PG
harga Kp, siswa dapat menghitung salah satu tekanan parsial reaktan
Diketahui mol mula-mula reaktan, mol produk yang terbentuk, siswa dapat menghitung derajat 39
PG
disosiasinya
Diketahui persamaan reaksi kesetimbangan, volum, mol mula-mula, perbandingan mol saat 40
PG
setimbang, siswa dapat menghitung besarnya tetapan kesetimbangan

Anda mungkin juga menyukai