Anda di halaman 1dari 3

RESPONSI PRAKTIKUM FISIKA DASAR SEMESTER

GANJIL T.A 2022/2023


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS PROKLAMASI 45 YOGYAKARTA

Prodi : Teknik Industri Hari, Tanggal : Jumat, 4 November 2022


Mata ujian : Praktikum Fisika Dasar Waktu : 100 Menit
Ruang : Classroom
Dosen Penguji : Rena Juwita., S.Pd., M.Sc Sifat : Openbook

1. Jelaskan pengaruh momen inersia terhadap rotasi benda tegar? Jelaskan dengan
Bahasa ilmiah kalian sendiri (bukan google)?
Jawaban : semakin besar massa momen inersia sebuah benda maka, semakin suit
Membuat benda tersebut berputar/berrotasi
2. Sebutkan syarat-syarat pemakaian Hukum Stokes? Jelaskan dengan bahasa ilmiah
Kalian sendiri (bukan google)?
Jawaban : 1) massa jenis tidak berubah
2) Tidak terjadi perubahan dalam tekanan dan kecepatan alirannya
3) Nilai bilangan Reynoldes usahkan sekecil mungkin
4) Volume yg ada pada fluida harus lebih kecil dari volume benda
5) Kecepatan aliran fluida rendah sehingga cenderung laminar
3. Jelaskan apakah sebaiknya kita menggunakan banyak atau sedikit zat padat k dalam
menentukan ρk ?
Jawaban : sebanding supaya lebih mudah mentukan pknya
4. Perhatikan Tabel berikut ini:
No Penambahan Beban Simpangan Penguranggan Beban Simpangan
(gram) (cm) (simpangan) (cm)
1 500 0,3 500 0
2 1000 0,5 1000 0,2
3 1500 0,7 1500 0,5
4 2000 0,9 2000 0,8
5 2500 1,1 2500 1,1

Jika panjang , lebar dan tebal kayu masing-masing 80 cm, 1 cm dan 1,2 cm.
Tentukan:
a. Grafik hubungan antara beban (B) vs pelenturan (f)?
b. Hitung modulus elastisitas untuk beban 500,1500,2500 gram.
Jawaban : diket : panjang kayu (L) = 80 cm = 0,8 m
Lebar kayu (b) = 1 cm = 0,01 m
Tinggi kayu (h) = 1,2 cm = 0,012 m
A)
1.2
1.1
Grafik beban vs pelenturan
1
0.9
0.8
0.8
0.7

0.6
0.5 0.5

0.4
0.3
0.2
0.2

0
0
1 2 3 4 5

B) Menghitung modulus elasisitas


3
BL
E= 3
4 fbℎ
- Beban 500 g = 0,5 kg
3
0,5 X 0,8 0,256
E= 3 = = 0,1234 N/m2
4 X 0,003 X 0 ,01 X 0,012 2,073
-Beban 1500 g = 1,5
3
1 , 5 X 0 ,8 0,768
E= 3 = = 0,222 N/m2
4 X 0,005 X 0 ,01 X 0,012 3,456
-Beban 2500 g = 2,5 kg
3
2 ,5 X 0 , 8 1 ,28
E= 3 = = 0,168 N/m2
4 X 0,011 X 0 , 01 X 0,012 7,603

5. Jelaskan pengaruh penambahan massa beban (m) yang digantungkan ke pegas


Terhadap gaya (F) yang bekerja pada pegas dan pertambahan panjang pegas ( x )?
Jelaskan dengan bahasa ilmiah kalian sendiri (bukan google)?
Jawaban : jika massa beban di tambah akan mengakibatkan gaya tarik di bagian
Pegas dan akan menimbulkan pertambahan panjang pada pegas mulai
Sebelum di tambah massa dan sesudah di tambah massa
6. Jika 200 gram air pada 85 oC ditambahkan ke 150 gram air pada 15 oC, bagaimana
temperatur kesetimbangan akhir campuran?
Jawaban : Q1 = Q2
m1 x c x Δt1 = m2 x c x Δ2
m1 x (tc - t1) = m2 x (t2 - tc)

200 x (tc - 85) = 150 x (15 - tc)


200 tc - 17.000 = 2.250 - 150 tc
350 tc = 19.250
tc = 55oC
R2
7. Tentukan hambatan pengganti rangkaian A-B berikut.
dengan : R1 = R6 = 5 Ω
R5 = 10 Ω, R2 = R3 = R4 = 15 Ω R1 R3
Jawab :
1 1 1 1
Rt = + + + R4 R5
6+10+6 15 15 15

1 1, 46 1, 46 1, 46
= + + + R6
22 22 22 22
22
= = 4,112 Ohm
5 ,35

Anda mungkin juga menyukai