Anda di halaman 1dari 1

SOP

TUMPATAN GIC
No.Dok : SOP/66/III/2023 Pemimpin

Tgl Terbit : 20 Maret 2023 Klinik Juwita Medika

No. Revisi : 00

Halaman : 1 - 1
dr. SYNTIA TANU JUWITA, Sp. PK

1. Pengertian Suatu upaya untuk menutup kavitas pada gigi setelah


pembersihan karies dengan bahan tumpat GIC
2. Tujuan Sebagai prosedur yang dijalankan dokter gigi
dalam melakukan tumpatan dengan bahan tumpat GIC
3. Kebijakan SK Pimpinan Nomor : SK/16/KJM.MD/III/2023 tentang Pelayanan
Kesehatan Perseorangan di Klinik Pratama Juwita Medika
4. Referensi Pedoman Pelayanan Kesehatan Perseorangan Klinik Pratama
Juwita Medika
5. Prosedur 1. Kavitas dibersihkan dari jaringan karies, untuk karies
lunak dibersihkan dengan eskavator, sedangkan untuk
karies keras dibersihkan dengan bur.
2. Kavitas dibersihkan dan dikeringkan kemudian dinding
pulpa diberi pelindung zinc phospat semen.
3. Serbuk dan cairan glass ionomer diaduk
4. Setelah siap kavitas ditumpat dengan glass ionomer,
digunakan matrix celluloid strip untuk daerah
proksimal.
5. Kemudian diberi varnish.
6. Dilakukan pemolesan setelah 24 jam kemudian
6. Diagram Alir -

7. Unit Terkait Rawat Jalan

8. Rekaman Historis
Yang Diberlakukan
No Halaman Perubahan
dirubah Tanggal

Anda mungkin juga menyukai