Anda di halaman 1dari 24

MODUL PELAKSANAN LAYANAN 25

BIMBINGAN DAN KONSELING


Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 8 PAMEKASAN
Komponen Layanan : Layanan Dasar
Bidang Layanan : Pribadi
Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas
Kelas / Semester / Fase : 7 A - 7 E / Ganjil - Genap / Ganjil / D
Tanggal Pelaksanaan : 31 Oktober - 12 Nopember 2022
Guru BK : Drs. AGUS SUPRIADI, M.Pd.

A. Capaian Layanan Bimbingan & Konseling (CLBK)


Peserta didik
mampu menunjukkan sikap beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa melalui
penumbuhan kebiasaan perilaku yang sesuai dengan agama dan kepercayaannya seperti
pemahaman tentang tujuan dan arah hidup serta menerapkannya dalam kehidupan sehari-
hari

B. Tujuan Layanan E. Peran Guru BK


Peserta didik dapat menerapkan, Peran guru BK dalam proses pelayanan meliputi
melatih diri,dan meningkatkan sebagai: Sumber belajar; Fasilitator; Pengelola
rasa syukur dengan hati yang layanan; Demonstrator; Pembimbing; Motivator;
ikhlas (C3, 4, dan 6) dan Penilai.
Guru BK sebagai sumber pelakasanaan layanan,
C. Aspek Perkembangan maka guru BK yang menjadi tempat peserta didik
dalam SKKPD menggali atau mengambil pelajaran sehingga
Landasan Hidup Religius dengan kesadaran dirinya dapat terentasnya
permasalahan yang dihadapi.
F. Refleksi
D. Sumber Materi Layanan 1. Memahami dengan baik tujuan yang diharapkan
• Sumber Teks : dari materi yang telah disampaikan
https://drive.google.com/file/d/1hrhO 2. Memperoleh banyak pengetahuan dan informasi
cekjZz1dgBH8TGIug8Xl6oSoMmG1 dari materi yang disampaikan
/view?usp=sharing 3. Menyadari pentingnya materi yang telah
• Sumber Video : disampaikan bagi kehidupan saya
https://drive.google.com/file/d/11Jj 4. Dapat mengembangkan perilaku yang lebih positif
1VwHFkQ6HOWfUJWjKB- setelah mendapatkan materi
DW4KPMQhDF/view?usp=sharin 5. Dapat mengubah perilaku sehingga kehidupan
g saya menjadi lebih bermakna
G. Pelatihan
• Peserta didik membuat karya sebagai bentuk pencegahan tentang Bersyukur dengan hati
yang ikhlas, baik berupa mind map, artikel, gambar/ poster, komik, video ataupun puisi
sesuai minatnya masing-masing.
• Peserta didik mengunggah karyanya di media sosial sebagai bentuk Kampanye tentang
Bersyukur dengan hati yang ikhlas.
H. Aktivitas
a) Sebelum pelaksanaan layanan dimulai, guru BK sudah melakukan pemetaan kebutuhan
belajar berdasarakan profil belajar.
b) Guru BK menyiapkan materi yang dapat didengar oleh peserta didik melalui sebuah
penjelasan (untuk anak auditori), guru juga menyiapkan gambar Bersyukur dengan hati
yang ikhlas (untuk anak yang visual) dan menyiapkan presentasi video melalui screen
tentang Bersyukur dengan hati yang ikhlas (untuk anak yang kinestetik).
c) Peserta didik mengulas materi yang disampaikan, baik melalui gambar, audio, maupun
video yang baru dilihatnya ataupun didengar.
c) Bagi peserta didik yang belum mengetahui Bersyukur dengan hati yang ikhlas maka
diminta untuk mengidentifikasi Bersyukur dengan hati yang ikhlas melalui diskusi
kelompok berdasarkan profil belajar dengan bantuan temannya yang sudah paham &
dibimbing Guru BK
d) Bagi peserta didik yang telah mengetahui Bersyukur dengan hati yang ikhlas dapat
membantu temannya yang belum memahami.
e) Peserta didik mempresentasikan hasil karyanya.
f) Peserta didik memberikan balikan terhadap hasil karya temannya.
I. Kesimpulan
• Guru BK mengajak peserta didik membuat kesimpulan yang terkait Bersyukur dengan hati
yang ikhlas
• Guru BK memberikan apresiasi atas partisipasi aktif peserta didik dalam proses layanan
• Guru BK menyampaikan materi layanan yang akan datang
• Guru BK mengakhiri kegiatan dengan berdoa dan salam
J. Evaluasi
a) Evaluasi Proses
Memperhatikan proses layanan terutama keaktifan dan sikap peserta didik dalam
mengikuti kegiatan layanan
b) Evaluasi Hasil :
Evaluasi dengan instrumen yang sudah disiapkan, antara lain mencakup :
❖ (Understanding) pemahaman peserta didik terhadap materi Bersyukur dengan hati yang
ikhlas
❖ (Comfortable) sikap/perasaan yang dialami peserta didik setelah menerima layanan
informasi tentang Bersyukur dengan hati yang ikhlas
❖ (Action) rencana Tindakan yang akan diambil peserta didik setelah menerima layanan
informasi dalam bentuk karya terkait dengan materi Bersyukur dengan hati yang ikhlas

Mengetahui : Pamekasan, 31 Oktober 2022


Kepala Sekolah Guru BK/Konselor

ABDUL QADIMUL AZAL, M.Pd. Drs. AGUS SUPRIADI, M.Pd.


NIP. 19710714 199703 1 004 NIP. 196508072007011024
A. Pentingnya Sikap Bersyukur Bagi Manusia
Menurut Kamus Arab – Indonesia,
kata syukur diambil dari kata Syakara, yang
artinya adalah berterimakasih dan tasyakkara
yang berarti mensyukuri-Nya, memuji-Nya.
Syukur berasal dari kata syukuran yang berarti
mengingat akan segala nikmat-Nya.

Menurut bahasa adalah suatu sifat yang penuh kebaikan dan rasa menghormati serta
mengagungkan atas segala nikmat-Nya, baik diekspresikan dengan lisan, dimantapkan dengan
hati maupun dilaksanakan melalui perbuatan.

Dalam kamus besar Bahasa indonesia, memiliki 2 arti :


 Rasa berterima kasih kepada allah.
 Untunglah atau merasa lega senang dll.
Setiap manusia pasti pernah merasa bahagia, sering atau jarang. Kebahagian tersebut
bersumber dari mana saja atau disebabkan oleh apa saja, entah karena prestasi yang kita capai,
penghargaan yang didapat, berbagai fasilitas yang kita miliki, kebaikan yang kita terima dari
orang lain atau apapun penyebabnya. Setiap manusia wajib mensyukuri terhadap nikmat yang
telah diberikan Tuhan. Kita memiliki orang tua yang telah melahirkan, memiliki kondisi fisik
yang sehat, saudara atau teman-teman yang mencintai, tanah yang subur dan makmur,
masyarakat / suku bangsa di indonesia yang beragam, dan lain sebagainya. Bersyukur dengan
ikhlas terhadap nikmat dari Tuhan akan memberikan kebahagian yang tak ternilai.

B.Cara Bersyukur Kepada Allah


Berikut cara bersyukur kepada Allah, diantaranya :
a. Bersyukur dengan hati nurani. Kata hati alias nurani selalu benar dan jujur. Untuk itu, orang
yang bersyukur dengan hati nuraninya sebenarnya tidak akan pernah mengingkari
banyaknya nikmat Allah. Dengan detak hati yang paling dalam, kita sebenarnya mampu
menyadari seluruh nikmat yang kita peroleh setiap detik hidup kita tidak lain berasal dari
Allah. Hanya Allahlah yang mampu menganugerahkan nikmat-Nya.
b. Bersyukur dengan ucapan. Lidahlah yang biasa melafalkan kata-kata. Ungkapan yang paling
baik untuk menyatakan syukur kita kepada Allah adalah hamdalah. Dalam sebuah hadis,
Rasulullah bersabda, ``Barangsiapa mengucapkan subhana Allah, maka baginya 10
kebaikan. Barangsiapa membaca la ilaha illa Allah, maka baginya 20 kebaikan. Dan,
barangsiapa membaca alhamdu li Allah, maka baginya 30 kebaikan.
c. Bersyukur dengan perbuatan, yang biasanya dilakukan anggota tubuh. Tubuh yang diberikan
Allah kepada manusia sebaiknya dipergunakan untuk hal-hal yang positif. Menurut Imam
al-Ghazali, ada tujuh anggota tubuh yang harus dimaksimalkan untuk bersyukur. Antara
lain, mata, telinga, lidah, tangan, perut, kemaluan, dan kaki. Seluruh anggota ini diciptakan
Allah sebagai nikmat-Nya untuk kita. Lidah, misalnya, hanya untuk mengeluarkan kata-kata
yang baik, berzikir, dan mengungkapkan nikmat yang kita rasakan.

Rasa syukur yang ada dalam hati kita perlu diwujudkan dalam kehidupan sehari-hari. Bersyukur
berarti mengetahui atau menyadari nikmat dari Pemberi nikmat (Tuhan), bergembira atau nikmat
yang diterima, dan melaksanakan apa yang mejadi tujuan Pemberi nikmat, yaitu beribadah kepada-
Nya. Segala pikiran atau perilaku baik, yang dilakukan untuk mengharap ridha Tuhan adalah
ibadah. Sebagai contoh, menolong kakek menyeberang di jalan raya adalah suatu ibadah ketika
dilakukan hanya untuk mencari ridha Tuhan. Beberapa bentuk syukur yang dapat kita lakukan
dalam kehidupan sehari-hari sebagai berikut :
1. Melakasanakan ibadah utama yang diperintahkan Tuhan kepada kita
Ibadah merupakan tanda syukur atas apa yang telah Tuhan berikan kepada kita. Ibadah yang
dapat dilakukan misalnya shalat, puasa, zakat, haji bagi umat islam, ke gereja bagi umat
Kristen, sembahyang bagi umat hindu dan budha.
2. Menjaga Kesehatan Fisik
Tidak melakukan sesuatu yang membahayakan fisik dan mental berarti menjaga nikmat
kesehatan yang Tuhan berikan kepada kita. Makan teratur, olahraga, dan menjauhkan diri dari
rokok, narkoba, seks bebas, atau apa pun yang dapat merusak kesehatan fisik kita juga
merupakan wujud rasa syukur kita kepada Tuhan.

3. Menjaga Kesehatan Mental dan Pikiran


Tuhan menciptakan otak untuk berpikir, membantu kita dalam menyelesaikan masalah, dan
membuat keputusan sebaik mungkin. Oleh karena itu, kita patut menyukurinya dengan
melakukan aktivitas yang dapat mengembangkan pikirian, seperti ; rajin belajar, membaca,
mengkaji ilmu sehingga pengetahuan kita semakin bertambah. Sebaliknya, kita juga perlu
menjaga pikiran dari hal-hal yang dapat merusak, seperti dengan menjauhkan diri dari bacaan,
tontonan atau apapun yang mengandung pornografi dan pornoaksi karena dapat menganggu
konsentrasi dalam belajar dan bekerja.

4. Mengembangkan Potensi untuk Masa Depan Kita


Cara kita menyiapkan masa depan merupakan bentuk syukur kita
kepada Tuhan. Contoh aktivitas mengembangkan potensi yang Tuhan
berikan untuk kebaikan misalnya ketika mengetahui diri kita berbakat
dalam menulis, kita mengembangkannya dengan sering menulis cerpen
atau ikut sanggar menulis agar semakin terasah kemampuannya. Kita
harus berusaha semaksimal mungkin untuk mengembangkan diri agar
di kemudian hari berhasil mencapai kesuksesan. Kalaupun kita
mengalami kegagalan dalam usaha mencapai sukses, jadikan itu
pengalaman dan pelajaran yang berharga untuk mencapai keberhasilan.

5. Memanfaatkan Potensi untuk Membantu Sesama


Orang yang bersyukur ingin menjadi yang terbaik dengan memberikan manfaat bagi orang lain.
Di Sekitar kita, masih banyak orang yang menderita karena kemiskinan, pengangguran, cacat
fisik, mental dan sosial, tertimpa bencana alam, dan lain sebagainya. Gerakkan hati kita untuk
bisa membantu orang yang menderita dengan cara menyisihkan uang jajan untuk mereka,
memberikan bantuan obat-obatan, menyubangkan tenaga untuk membantu kegiatan sosial.

6. Tidak Menyebabkan Orang Menderita.


Menjauhkan diri dari sikap yang menyebabkan diri sendiri atau orang lain menderita
merupakan wujud syukur kita kepada Tuhan. Misalnya, tidak menjerumuskan teman ke
pergaulan yang buruk ; tidak melakukan perusakan terhadap barang milik orang lain dengan
mencorat-coret tembok ; dan tidak mengganggu keamanan dan kenyamanan orang lain dengan
merokok, mengancam, menghina, membentak, menyindir, mencederai atau melakukan tawuran
pelajar.

Sumber : http://shaftasby.sch.id/berita-1851-bahan-ajar-bk-kelas-vii-bersyukur-kepada-alloh-swt-dengan-hati-yang-ikhlas-.html
Lampiran 2 : Instrumen evaluasi

EVALUASI PROSES
Lembar Observasi Guru BK

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 8 PAMEKASAN


Komponen Layanan : Layanan Dasar
Bidang Layanan : Pribadi
Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas
Kelas / Semester / Fase : 7 A - 7 E / Ganjil - Genap / D
Tanggal Pelaksanaan : 31 Oktober - 12 Nopember 2022

SKOR
NO PERNYATAAN
1 2 3 4
1. Kegiatan yang dilakukan sudah sesuai dengan tahapan yang
direncanakan
2 Peserta didik merespon setiap tahapan kegiatan yang dilalui
dengan baik
3 Peserta didik mengikuti kegiatan layanan dengan aktif bertanya
4 Peserta didik nampak ceria (antusias) dalam mengikuti kegiatan
layanan
5 Peserta didik menyampaikan pendapat sesuai topik yang
disampaikan
6 Peserta didik aktif menyampaikan informasi dalam diskusi
kelompok
7 Peserta didik menjawab setiap pertanyaan yang diberikan oleh
guru dengan kalimat yang jelas dan mudah dipahami
8 Peserta didik aktif merespon pendapat/ memberikan balikan
dengan baik

Keterangan :
1. Skor minimal yang dicapai adalah 1x8 = 8, dan skor tertinggi adalah 4x8 = 32
2. Kategori hasil :
a. Sangat Baik = 28 - 32
b. Baik = 23 - 27
c. Cukup = 18 - 22
d. Kurang = .... - 17
Lampiran 3 : Instrumen Refleksi

LEMBAR REFLEKSI DIRI PESERTA DIDIK

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 8 PAMEKASAN


Komponen Layanan : Layanan Dasar
Bidang Layanan : Pribadi
Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas
Kelas / Semester / Fase : 7 A - 7 E / Ganjil - Genap / D
Tanggal Pelaksanaan : 31 Oktober - 12 Nopember 2022

SKOR
No PERNYATAAN
1 2 3 4
1 Saya memahami dengan baik tujuan yang
diharapkan dari materi yang telah
disampaikan
2 Saya memperoleh banyak pengetahuan dan
informasi dari materi yang disampaikan
3 Saya menyadari pentingnya materi yang
telah disampaikan bagi kehidupan saya
4 Saya dapat mengembangkan perilaku yang
lebih positif setelah mendapatkan materi
5 Saya dapat mengubah perilaku sehingga
kehidupan saya menjadi lebih bermakna

Keterangan :
1. Skor minimal yang dicapai adalah 1 x 5 = 5
Skor maksimal yang dicapai adalah 4 x 5 = 20
2. Kategori hasil :
a. Sangat baik = 16 – 20
b. Baik = 11 – 15
c. Cukup = 5 – 10
d. Kurang = .... - 5
Lampiran 4 : Instrumen evaluasi

EVALUASI HASIL

Understanding (pemahaman baru)


Peserta didik memahami materi tentang Bersyukur dengan hati yang ikhlas melalui karya yang
diunggah
Comfortable (Sikap)
Petunjuk : Berilah tanda cek (√) pada kolom YA jika pernyataan sesuai dengan kondisi Anda dan
berilah tanda cek (√) pada kolom TIDAK jika pernyataan tidak sesuai dengan kondisi Anda!

NO PERNYATAAN YA TIDAK
SIKAP INGIN TAHU
1 Saya berusaha mencari informasi mengenai Bersyukur dengan hati yang
ikhlas
2 Saya berusaha mencari informasi menganai bentuk-bentuk
Bersyukur dengan hati yang ikhlas
3 Saya menanyakan dampak Bersyukur dengan hati yang ikhlas

4 Saya mencari informasi mengenai upaya menyikapi / melakukan tindakan


terkait dengan Bersyukur dengan hati yang ikhlas
SIKAP PERCAYA DIRI
1 Memiliki pengetahuan tentang Bersyukur dengan hati yang ikhlas

2 Membuat & mengunggah karya hasil pemahamannya tentang


Bersyukur dengan hati yang ikhlas
SIKAP KERJA SAMA
1 Mendukung program sekolah dalam rangka Bersyukur dengan hati yang
ikhlas
2 Memberikan informasi tentang Bersyukur dengan hati yang ikhlas
kepada orang sekitarnya melalui karya yang diunggahnya di media sosial

Rubrik Ketercapaian:

Prosentase
No Tingkat Ketercapaian
“YA”
1 69 – 100% Tinggi
2 34 – 68 % Sedang
3 0 – 33 % Rendah

Action (Tindakan)
Peserta didik diminta untuk:
a. Membuat karya berdasarkan pemahamannya tentang Bersyukur dengan hati yang ikhlas
sesuai dengan minatnya masing-masing baik berupa mind map, artikel, gambar/ poster,
komik, video ataupun puisi
b. Memberikan balikan pada hasil karya temannya
c. Mengunggah hasil karyanya di media sosial
LAPORAN PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL/GENAP *)
TAHUN PELAJARAN 2022 - 2023
Nomer : 25

1. Komponen layanan : LAYANAN DASAR


2. Capaian Layanan BK : Peserta didik
mampu menunjukkan sikap beriman dan bertakwa kepada
Tuhan Yang Maha Esa melalui penumbuhan kebiasaan
perilaku yang sesuai dengan agama dan kepercayaannya
seperti pemahaman tentang tujuan dan arah hidup serta
menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari

3. Aspek perkembangan : Landasan Hidup Religius


dalam SKKPD
4. Topik layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas
5. Tujuan layanan : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan
meningkatkan rasa syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan
6)
6. Kelas / Semester : 7 A - 7 E / Ganjil - Genap
7. Hari /Tanggal : 31 Oktober - 12 Nopember 2022
8. Durasi pertemuan : 1 X Pertemuan (40 menit)
9. Materi : terlampir
Hasil dan Tindak : Hasil :
Lanjut Mengetahui sejauh mana keberhasilan pelaksanaan
dengan tujuan yang diharapkan.
Tindak lanjut :
Memantau kegiatan peserta didik dalam Bersyukur
dengan hati yang ikhlas

Mengetahui : Pamekasan, 12 Nopember 2022


Kepala Sekolah Guru BK / Konselor

ABDUL QADIMUL AZAL, M.Pd. Drs. AGUS SUPRIADI, M.Pd.


NIP. 19710714 199703 1 004 NIP. 196508072007011024
Lampiran 1:

PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK


BERDASARKAN MINAT

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian Layanan : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan
BK rasa syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-A

Minat TIK Seni Menulis


Nama peserta Jimly Arafat Assiddiqie Riski Anggara Saputra Reza Arta Nurdiyanto
didik Mita Dwi Kirana Darma Yuda Prasetiyo Aira Zalva Nur Azizah
Rajif Ewaldo Komar Arza Labib Buadi Septian Wisnu Ramadhani
Adzan Islami P. Nafis Alhumam Defiola Gravida Bakti Oktopua
Oktavian Darma Putra Noval Bintang Pangestu Ainur Rahmawati Ningsih
Mohammad Gilang Hifnie Dwi Wahyudi Cindy Dwi Oktaliana Afandi
Fajarianto
Desta Putra Wahyudi Mery Tria Wulandari
Rizal Kafila Diah Tri Annisah
Mohammad Roni Alicia Dhava Azzahra
Ardiansyah Indah Maulidiya
Diva Mardatila
Putri Eka Selviana
Mita Dwi Kirana
Moh Daffa Noviyanto
Qurrotul Auliyani As'ad
Merlinda Safa Diningrum
Produk Peserta didik Peserta didik Peserta didik
mendemonstrasikan mendemonstrasikan mendemonstrasikan
pemahamannya pada pemahamannya pada pemahamannya pada Bersyukur
Bersyukur dengan hati Bersyukur dengan hati dengan hati yang ikhlas melalui
yang ikhlas melalui poster yang ikhlas melalui artikel, cerita pendek, mindmap
digital, video pendek gambar, komik

Dalam contoh di atas, guru mendiferensiasi produk pembelajaran dengan mempertimbangkan


perbedaan minat peserta didik
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN MINAT

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian Layanan : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan
BK rasa syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-B

Minat TIK Seni Menulis


Nama peserta Aisyah Fitriningtias, Ayu Devi Lestari Agis Albani Dwinanda Guntur
didik Inaroatul Hidayah Achmad Zainur Ridho Alhamdani
Aisyah Fitriningtias Moh. Rafi Ilhami
Imelda Juwi Masithah Syifa Nurfadhila Ramadhani
Cristina Puji Handayani Syifa Nurfadhila Ramadhani
Kevin Dwi Hermawan Fara Diva
Mohammad Agung
Fadilatul Hasanah
Romadhoni
Alfan Syaifullah Muhammad Iqbal Al Fahim
Moh. Arisandi
Moh. Sahlan
Novita Putri Nurjannah
Rijal Felda Ilahi
Mohammad Arifin
Mohammad Rifan Maulana Arifin
Ibrahim Razaq
Firdhan Akhtar Purnama
Mohammad Thoriqoh Alghazali
Meylisa Adifa Putri
Alfiyanti Mustika Dewi
Achmad Asmarul Rafif
Moh. Arisanto
Produk Peserta didik Peserta didik Peserta didik
mendemonstrasikan mendemonstrasikan mendemonstrasikan
pemahamannya pada pemahamannya pada Bersyukur pemahamannya pada
Bersyukur dengan hati dengan hati yang ikhlas melalui Bersyukur dengan hati yang
yang ikhlas melalui poster gambar, komik ikhlas melalui artikel, cerita
digital, video pendek pendek, mindmap

Dalam contoh di atas, guru mendiferensiasi produk pembelajaran dengan mempertimbangkan perbedaan
minat peserta didik
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN MINAT

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian Layanan : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan
BK rasa syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-C

Minat TIK Seni Menulis


Nama peserta Moh. Haidir Elok Noviana Alvira Istifa Riyanto
didik Saskia Tri Hermansyah Achmad Baihaqi Eka Susanti
Triandini Octavia Ramadhiya Assyifa Robbani H Siti Khotijah
Yunita Dwi Damayanti Kurrotul Aini Mohammad Alfan Mubaraq
Arrayyan Surya Ramadhan Arrayyan Surya Ramadhan Ach.Ilham Rofiqi
Tri Tamara Oktaviani Moh Alief Rindiansah Wahyudi
Reviecha Salsabina Arief
Moh Alief Rindiansah Wulan Meilani Putri
Asyifa Ramadani
Royhan Kurniawan Moh. Gufron Habibi Silfani Witri Efendy
Triandini Octavia
Kevin Dwi Febrian
Holikun Rohim, Holikun
Rohman
Holikun Rohim, Holikun
Rohman
Achmad Baihaqi
Ahmad Absor Azzahidy
Marestha Tryas Mujiantari
Produk Peserta didik Peserta didik Peserta didik
mendemonstrasikan mendemonstrasikan mendemonstrasikan
pemahamannya pada pemahamannya pada pemahamannya pada
Bersyukur dengan hati yang Bersyukur dengan hati yang Bersyukur dengan hati yang
ikhlas melalui poster digital, ikhlas melalui gambar, komik ikhlas melalui artikel, cerita
video pendek pendek, mindmap

Dalam contoh di atas, guru mendiferensiasi produk pembelajaran dengan mempertimbangkan perbedaan
minat peserta didik
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN MINAT

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian Layanan : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan
BK rasa syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-D

Minat TIK Seni Menulis


Nama peserta Mohammad Izham Abroqi Aisyah Dwiana Friyudha Arisky Riady
didik Muhammad Nuh Fachri Ayudita Santinova Setiawan Nuri Kamilia Sari
Nida Atus Saadah Rofiah Dianita Shintia Dewi Fahrin Agustinasari
Ach. Febri Maulana Eka Putri Apriliani Azis Reza Dwi Maghroby
Riki Catur Handoko Alisya Trijanuariska
Kamaruddin Ramadhani Vininsya Anggraini
Gillyan Ghefan Felansen
Charien Belva Alphataru
Moh. Achsanul Huluq
Faiz Ramzi Azhar
Rahma Dani
Al Fattah Ibrani
Azka Fathi Muharrom
Dwi Ariyanto
Rafka Okta Filiandi
Produk Peserta didik Peserta didik Peserta didik
mendemonstrasikan mendemonstrasikan mendemonstrasikan
pemahamannya pada pemahamannya pada pemahamannya pada
Bersyukur dengan hati yang Bersyukur dengan hati yang Bersyukur dengan hati
ikhlas melalui poster digital, ikhlas melalui gambar, yang ikhlas melalui
video pendek komik artikel, cerita pendek,
mindmap

Dalam contoh di atas, guru mendiferensiasi produk pembelajaran dengan mempertimbangkan


perbedaan minat peserta didik
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN MINAT

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian Layanan : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan
BK rasa syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-E

Minat TIK Seni Menulis


Nama peserta Raka Dwi Januar Veby Widiya Sukma Daffa Cipta Respati
didik Faiq Hidoni Suci Ramadani Riva Arridho Maulana
Mohammad Khairil Umam Moh Junaidi Abi Rizki Pratama
Rudi Juniwantara Jelita Norma Alif Abdul Khodir Al Jailani
Rudi Juniwantara Naufal Iqbal Maulana
Nabilatul Adhawiyah Riski Januar Arista
Alviana
Moh. Ackbar
Febriani Ananda Kartika
Tegar Putra Siswoyo Wahyudiyono Ilham
Maulana Ibrahim Dela Yulia Rosita
Helda Dinata
Putri Intana Dewi
Citra Purnama Dewi
Riyadi
Bela Agustina
Devi Dwi Saputri
Produk Peserta didik Peserta didik Peserta didik
mendemonstrasikan mendemonstrasikan mendemonstrasikan
pemahamannya pada pemahamannya pada pemahamannya pada
Bersyukur dengan hati yang Bersyukur dengan hati Bersyukur dengan hati yang
ikhlas melalui poster digital, yang ikhlas melalui ikhlas melalui artikel,
video pendek gambar, komik cerita pendek, mindmap

Dalam contoh di atas, guru mendiferensiasi produk pembelajaran dengan mempertimbangkan


perbedaan minat peserta didik
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN KESIAPAN BELAJAR

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan rasa
Layanan BK syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-A

Kesiapan Peserta didik telah Peserta didik telah Peserta didik belum
Belajar dapat memahami dapat memahami mengetahui Bersyukur
Bersyukur dengan hati Bersyukur dengan hati dengan hati yang ikhlas
yang ikhlas yang ikhlas tetapi belum
dan upaya mencegah / mengetahui upaya
mengatasinya mencegah / mengatasinya
Nama peserta
didik

Proses Peserta didik telah Peserta didik telah Peserta didik yang
dapat memahami dapat memahami Bersyukur belum mengetahui
Bersyukur dengan hati dengan hati yang ikhlas Bersyukur dengan hati
yang ikhlas dan upaya tetapi belum mengetahui yang ikhlas, maka diminta
mencegah / mengatasinya, upaya mencegah/ untuk mengidentifikasi
dapat menambah mengatasinya dapat Bersyukur dengan hati
pengetahuannya dan berdiskusi dengan yang ikhlas melalui diskusi
membantu temannya temannya yang sudah melalui dengan bantuan
dengan cara berdiskusi paham
temannya yang sudah
dengan teman yang belum
paham paham & dibimbing Guru
BK

Dalam contoh diatas, guru mendiferensiasi pembelajaran dengan mempertimbangkan kesiapan belajar
peserta didik dalam memahami materi Bersyukur dengan hati yang ikhlas
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN GAYA BELAJAR

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan rasa
Layanan BK syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-A

Profil belajar
Visual Auditori Kinestetik
peserta didik
Nama peserta didik Diah Tri Annisah Arzalabibbuadi Septian Wisnu Rama
Darma Yuda Prasetiyo Moh Dafan Dhani
Darma Yuda Prasetiyo Mohammat Roni Ardiansah Mery Tria Wulandari
Nafis Al Humam Adzan Islami P. Mery Tria Wulandari
Putri Eka Selviana Merlinda Safa Diningrum Reza Arta Nurdiyanto
Alicia Dhava Azzahra Desta Putrawahyudi Mita Dwi Kirana
Jimly Arafat Assiddiqie
Riski Anggara Saputra
Noval Bintang Pangestu
Aira Zalva Nur Azizah
Ainur Rahmawati Ningsih
Mohammat Roni Ardian Sah
Oktavian Darma Putra
Diva Mardatila
Defiola Gravida Bakti
Oktopua
Cindy Dwi Oktaliana Afandi
Rajif Ewaldo Komar
Indah Maulidiya
Rizal Kafila
Produk Peserta didik diperbolehkan memilih cara dalam mendemonstrasikan hasil
pemahamannya tentang dirinya melalui gaya belajar masing-masing
Proses Guru menggunakan Guru menggunakan Guru menggunakan
format visual dalam format audio berupa format video dalam
memberikan materi layanan rekaman suara dalam memberikan materi
BK yaitu video pemberian layanan BK layanan BK
yang disertai gambar-
gambar ilustrasi
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN GAYA BELAJAR

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan rasa
Layanan BK syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-B

Profil belajar
Visual Auditori Kinestetik
peserta didik
Nama peserta didik Kevin Dwi Hermawan Rijal Felda Ilahi Fara diva
Alfiyanti mustika dewi Fara Diva Moh arifin
Muhammad iqbal Al-fahim Achmad Zainur Ridho
Imelda Juwi masithah Alhamdani
Meylisa adifa putri Inaraotul Hidayah
Alfan syaifullah Agisalbanidwinandaguntur
Firdhan Akhtar purnama Muhammad iqbal Al-fahim
Aisyah fitriningtias
Firdhan Akhtar purnama
Firdhan Akhtar purnama
Syifa Nurfadhila
Ramadhani
Mila Bahar
Cristina puji Handayani
Firdhan Akhtar purnama
Ibrahim Razzaq
Moh sahlan
Moh. Rafi Ilhami
Moh Rifan Maulana arifin
Fadilatul Hasanah
Produk Peserta didik diperbolehkan memilih cara dalam mendemonstrasikan hasil
pemahamannya tentang dirinya melalui gaya belajar masing-masing
Proses Guru menggunakan Guru menggunakan Guru menggunakan
format visual dalam format audio berupa format video dalam
memberikan materi rekaman suara dalam memberikan materi
layanan BK yaitu video pemberian layanan BK layanan BK
yang disertai gambar-
gambar ilustrasi
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN GAYA BELAJAR

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan rasa
Layanan BK syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-C

Profil belajar
Visual Auditori Kinestetik
peserta didik
Nama peserta didik Silfani Witri Efendy Mohammad Alfan Mubaroq Saskia tri hermansyah
Kurrotul Aini Reviecha Salsabina Arief Eka Susanti
Holikun Rohim Ilham Pratama
Holikun Rohman Triandini Octavia
Marestha Tryas Mujiantari Kevin Dwi Febrian
Marestha Tryas Mujiantari Triandini Octavia
Wahyudi Tri Tamara Oktaviani
Taufik Hidayat Ach.Baihaqi
Siti Khotijah Moh. Haidir
Achmad.Baihaqi Ahmad Absor Azzahidy
Alvira Istifa Riyanto Elok Noviana
Ach Ilham Rofiqi
Arrayyan Surya Ramadhan
Produk Peserta didik diperbolehkan memilih cara dalam mendemonstrasikan hasil
pemahamannya tentang dirinya melalui gaya belajar masing-masing
Proses Guru menggunakan Guru menggunakan Guru menggunakan
format visual dalam format audio berupa format video dalam
memberikan materi rekaman suara dalam memberikan materi
layanan BK yaitu video pemberian layanan BK layanan BK
yang disertai gambar-
gambar ilustrasi
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN GAYA BELAJAR

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan rasa
Layanan BK syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-D

Profil belajar
Visual Auditori Kinestetik
peserta didik
Nama peserta didik Eka Putri Apriliani A. Dwi Ari Yanto Moh Achsanul Huluq
Nida Atus Saadah Defon Romansyah Putra
Sasa Cantika Vori Rahayu Azka Fathi Muharrom
Charien Belva Alphataru Ayudita Santinova .S.
Charien Belva Alphataru
Alisya Trijanuariska
Fahrin Agustinasari
Defon Romansyah Putra
Rofiah Dianita Sintia Dewi
Shafa Aurelia Herman
Rafka Okta Filiandi
Mohammad Izham Abroqi
Muhammad Nuh Fachri
Produk Peserta didik diperbolehkan memilih cara dalam mendemonstrasikan hasil
pemahamannya tentang dirinya melalui gaya belajar masing-masing
Proses Guru menggunakan Guru menggunakan Guru menggunakan
format visual dalam format audio berupa format video dalam
memberikan materi rekaman suara dalam memberikan materi
layanan BK yaitu video pemberian layanan BK layanan BK
yang disertai gambar-
gambar ilustrasi
PEMETAAN KEBUTUHAN PESERTA DIDIK
BERDASARKAN GAYA BELAJAR

Topik Layanan : Bersyukur dengan hati yang ikhlas


Tujuan Pemberian : Peserta didik dapat menerapkan, melatih diri,dan meningkatkan rasa
Layanan BK syukur dengan hati yang ikhlas (C3, 4, dan 6)
Sasaran : 7-E

Profil belajar
Visual Auditori Kinestetik
peserta didik
Nama peserta didik Moh Akbar Dafa cipta respati Faiqhidoni
Citra Purnama Dewi Riyadi Febriani ananda kartika Bela Agustina
Alviana Suci Ramadani Veby Widiya Sukma
Junaidi Faiqhidoni
Jelita Norma Alif
Junaidi
Titania Graciela Putri
Abdul Kodir Al Jailani
Nabila Tul Adwiyah
Riski Januar Arista
Helda Dinata
Riva Arridho Maulana

Produk Peserta didik diperbolehkan memilih cara dalam mendemonstrasikan hasil


pemahamannya tentang dirinya melalui gaya belajar masing-masing
Proses Guru menggunakan Guru menggunakan Guru menggunakan
format visual dalam format audio berupa format video dalam
memberikan materi rekaman suara dalam memberikan materi
layanan BK yaitu video pemberian layanan BK layanan BK
yang disertai gambar-
gambar ilustrasi
NOMER
TIMESTAMP NAMA PESERTA DIDIK KELAS GAYA BELAJAR
ABSEN
25/09/2022 16:56 Diah tri Annisah 7-A 10 V (Visual)
25/09/2022 16:56 REZA ARTA NURDIYANTO 7-A 28 K (Kinestetik)
25/09/2022 16:57 Darma yuda prasetiyo 7-A 7 V (Visual)
25/09/2022 16:58 Darma yuda prasetiyo 7-A 7 V (Visual)
25/09/2022 17:03 Diva mardatila 7-A 11 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 17:03 Defiola Gravida Bakti Oktopua 7-A 8 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 17:05 Nafis Al humam 7-A 22 V (Visual)
25/09/2022 17:17 Cindy Dwi oktaliana Afandi 7-A 6 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 17:22 Rajif Ewaldo Komar 7-A 27 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 17:29 Merlinda safa diningrum 7-A 16 A K (Audio Kinestetik)
25/09/2022 17:32 Putri Eka Selviana 7-A 25 V (Visual)
25/09/2022 17:37 Indah maulidiya 7-A 14 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 17:38 Arzalabibbuadi 7-A 5 A (Audio)
25/09/2022 17:42 ALICIA DHAVA AZZAHRA 7-A 4 V (Visual)
25/09/2022 17:49 Moh dafa n 7-A 19 A (Audio)
25/09/2022 17:56 Septian wisnu rama dhani 7-A 31 A V K (Audio Visual Kinestetik)
25/09/2022 18:10 Desta putrawahyudi 7-A 9 A K (Audio Kinestetik)
25/09/2022 18:22 Jimly Arafat Assiddiqie 7-A 15 V (Visual)
25/09/2022 18:51 Riski Anggara Saputra 7-A 29 V (Visual)
25/09/2022 19:00 NOVAL BINTANG PANGESTU 7-A 23 V (Visual)
25/09/2022 19:05 Mery Tria Wulandari 7-A 17 A V K (Audio Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:06 Aira zalva nur azizah 7-A 3 V (Visual)
25/09/2022 19:10 Mery Tria Wulandari 7-A 17 A V K (Audio Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:13 RIZAL KAFILA 7-A 30 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:27 Ainur Rahmawati Ningsih 7-A 2 V (Visual)
25/09/2022 19:53 mohammat roni ardian sah 7-A 21 A (Audio)
25/09/2022 19:56 MOHAMMAT RONI ARDIAN SAH 7-A 21 V (Visual)
25/09/2022 20:50 MITA DWI KIRANA 7-A 18 K (Kinestetik)
26/09/2022 05:40 Oktavian darma putra 7-A 24 V (Visual)
26/09/2022 06:06 ADZAN ISLAMI P. 7-A 1 A (Audio)
25/09/2022 17:54 Inaraotul hidayah 7-B 15 A V K (Audio Visual Kinestetik)
25/09/2022 17:55 Kevin Dwi Hermawan 7-B 16 V (Visual)
25/09/2022 17:59 Fara diva 7-B 10 K (Kinestetik)
25/09/2022 18:01 Alfiyanti mustika dewi 7-B 6 V (Visual)
25/09/2022 18:13 Agisalbanidwinandaguntur 7-B 3 A V K (Audio Visual Kinestetik)
25/09/2022 18:31 Muhammad iqbal Al-fahim 7-B 27 V (Visual)
25/09/2022 18:53 Imelda Juwi masithah 7-B 14 V (Visual)
25/09/2022 18:57 Moh sahlan 7-B 22 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:04 Muhammad iqbal Al-fahim 7-B 27 A V K (Audio Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:08 Meylisa adifa putri 7-B 17 V (Visual)
25/09/2022 19:09 Rijal felda ilahi 7-B 29 A (Audio)
25/09/2022 19:12 Moh. Rafi Ilhami 7-B 21 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:22 Moh Rifan Maulana arifin 7-B 25 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:22 Alfan syaifullah 7-B 5 V (Visual)
25/09/2022 19:26 Firdhan Akhtar purnama 7-B 12 V (Visual)
25/09/2022 19:32 Firdhan Akhtar purnama 7-B 12 V (Visual)
25/09/2022 19:39 Firdhan Akhtar purnama 7-B 12 V (Visual)
25/09/2022 19:54 Aisyah fitriningtias 7-B 4 V (Visual)
25/09/2022 19:55 Firdhan Akhtar purnama 7-B 12 V (Visual)
25/09/2022 19:59 Fadilatul Hasanah 7-B 09 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 20:02 Firdhan Akhtar purnama 7-B 12 V (Visual)
25/09/2022 20:46 Syifa Nurfadhila Ramadhani 7-B 30 V (Visual)
25/09/2022 21:08 Mila Bahar 7-B 18 V (Visual)
25/09/2022 21:17 Cristina puji Handayani 7-B 8 V (Visual)
26/09/2022 05:19 Achmad zainur ridho alhamdani 7-B 2 A K (Audio Kinestetik)
26/09/2022 05:27 Moh arifin 7-B 24 K (Kinestetik)
26/09/2022 14:18 Fara diva 7-B 10 A (Audio)
26/09/2022 20:01 Firdhan Akhtar purnama 7-B 12 V (Visual)
27/09/2022 19:08 Ibrahim Razzaq 7-B 13 V (Visual)
25/09/2022 17:58 MOH. HAIDIR 7-C 18 A K (Audio Kinestetik)
25/09/2022 17:59 Silfani witri Efendy 7-C 24 V (Visual)
25/09/2022 18:00 MOHAMMAD ALFAN MUBAROQ 7-C 19 A (Audio)
25/09/2022 18:02 Reviecha Salsabina arief 7-C 21 A (Audio)
25/09/2022 18:15 Alvira istifa riyanto 7-C 4 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 18:36 ACH ILHAM ROFIQI 7-C 1 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 18:37 ILHAM PRATAMA 7-C 12 A (Audio)
25/09/2022 18:55 Kurrotul aini 7-C 14 V (Visual)
25/09/2022 19:14 TRIANDINI OCTAVIA 7-C 28 A (Audio)
25/09/2022 20:08 AHMAD ABSOR AZZAHIDY 7-C 3 A K (Audio Kinestetik)
25/09/2022 20:18 Holikun rohim 7-C 11 V (Visual)
25/09/2022 20:19 Holikun rohman 7-C 11 V (Visual)
25/09/2022 20:28 Saskia tri hermansyah 7-C 23 A V K (Audio Visual Kinestetik)
26/09/2022 04:47 Kevin Dwi Febrian 7-C 13 A (Audio)
26/09/2022 14:14 Eka Susanti 7-C 8 A V K (Audio Visual Kinestetik)
26/09/2022 15:52 Triandini octavia 7-C 28 A (Audio)
26/09/2022 15:59 Marestha Tryas Mujiantari 7-C 15 V (Visual)
26/09/2022 16:00 Marestha Tryas Mujiantari 7-C 15 V (Visual)
26/09/2022 18:13 WAHYUDI 7-C 29 V (Visual)
26/09/2022 19:12 TAUFIK HIDAYAT 7-C 26 V (Visual)
27/09/2022 14:22 ARRAYYAN SURYA RAMADHAN 7-C 5 V K (Visual Kinestetik)
28/09/2022 20:57 TRI TAMARA OKTAVIANI 7-C 27 A (Audio)
29/09/2022 15:32 siti khotijah 7-C 25 V (Visual)
30/09/2022 06:34 ACHMAD.BAIHAQI 7-C 2 V (Visual)
04/10/2022 05:27 ELOK NOVIANA 7-C 9 A K (Audio Kinestetik)
14/10/2022 14:09 Ach.baihaqi 7-C 2 A (Audio)
25/09/2022 17:10 Eka Putri apriliani A. 7-D 11 V (Visual)
25/09/2022 17:53 Muhammad Nuh Fachri 7-D 21 V K (Visual Kinestetik)
25/09/2022 17:57 Nida Atus Saadah 7-D 22 V (Visual)
25/09/2022 18:47 Sasa cantika vori rahayu 7-D 29 V (Visual)
25/09/2022 18:49 Charien belva Alphataru 7-D 8 V (Visual)
25/09/2022 18:51 Charien Belva Alphataru 7-D 8 V (Visual)
25/09/2022 18:58 Dwi Ari yanto 7-D 10 A (Audio)
25/09/2022 18:58 Moh Achsanul Huluq 7-D 16 K (Kinestetik)
25/09/2022 19:58 Alisya trijanuariska 7-D 4 V (Visual)
26/09/2022 04:11 FAHRIN AGUSTINASARI 7-D 12 V (Visual)
26/09/2022 06:29 Defon romansyah putra 7-D 9 V (Visual)
26/09/2022 13:04 DEFON ROMANSYAH PUTRA 7-D 9 A (Audio)
26/09/2022 13:41 ROFIAH DIANITA SINTIA DEWI 7-D 28 V (Visual)
26/09/2022 14:28 Azka fathi muharrom 7-D 7 A (Audio)
26/09/2022 16:25 Shafa Aurelia Herman 7-D 30 V (Visual)
26/09/2022 20:04 Ayudita santinova .s. 7-D 6 A K (Audio Kinestetik)
27/09/2022 15:05 RAFKA OKTA FILIANDI 7-D 24 V (Visual)
29/09/2022 18:25 Mohammad izham abroqi 7-D 20 V (Visual)
25/09/2022 17:58 Moh Akbar 7-E 16 V (Visual)
25/09/2022 18:06 Citra purnama Dewi riyadi 7-E 6 V (Visual)
25/09/2022 18:08 Alviana 7-E 4 V (Visual)
25/09/2022 18:18 Faiqhidoni 7-E 10 A K (Audio Kinestetik)
25/09/2022 18:35 Junaidi 7-E 15 V (Visual)
25/09/2022 18:35 Jelita norma alif 7-E 13 V (Visual)
25/09/2022 18:35 JUNAIDI 7-E 15 V (Visual)
25/09/2022 18:38 Titania Graciela Putri 7-E 28 V (Visual)
25/09/2022 19:03 abdul kodir al jailani 7-E 1 V (Visual)
25/09/2022 19:17 Dafa cipta respati 7-E 7 A (Audio)
25/09/2022 19:17 BELA AGUSTINA 7-E 5 A V K (Audio Visual Kinestetik)
25/09/2022 19:33 Nabila tul adwiyah 7-E 19 V (Visual)
25/09/2022 20:13 Riski januar arista 7-E 23 V (Visual)
25/09/2022 20:35 Helda dinata 7-E 12 V (Visual)
25/09/2022 21:39 VEBY WIDIYA SUKMA 7-E 29 A V K (Audio Visual Kinestetik)
26/09/2022 05:46 Febriani ananda kartika 7-E 11 A (Audio)
26/09/2022 06:04 Riva arridho maulana 7-E 24 V (Visual)
26/09/2022 14:13 Suci Ramadani 7-E 26 A (Audio)
TIMESTAMP NAMA LENGKAP PESERTA DIDIK KELAS KEGIATAN YANG PALING DIMINATI !
10/11/2022 04:36 Reza Arta Nurdiyanto 7-A Menulis
10/11/2022 04:39 Aira Zalva Nur Azizah 7-A Menulis
10/11/2022 04:51 Septian Wisnu Ramadhani 7-A Menulis
10/11/2022 05:12 Defiola Gravida Bakti Oktopua 7-A Menulis
10/11/2022 05:15 Ainur Rahmawati Ningsih 7-A Menulis
10/11/2022 05:21 Cindy Dwi Oktaliana Afandi 7-A Menulis
10/11/2022 05:41 Mery Tria Wulandari 7-A Menulis
10/11/2022 09:22 Diah Tri Annisah 7-A Menulis
10/11/2022 14:28 Alicia Dhava Azzahra 7-A Menulis
10/11/2022 17:20 Indah Maulidiya 7-A Menulis
10/11/2022 19:52 Diva Mardatila 7-A Menulis
11/11/2022 07:59 Putri Eka Selviana 7-A Menulis
11/11/2022 08:01 Mita Dwi Kirana 7-A Menulis
11/11/2022 12:07 Moh Daffa Noviyanto 7-A Menulis
15/11/2022 09:20 Qurrotul Auliyani As'ad 7-A Menulis
15/11/2022 09:20 Merlinda Safa Diningrum 7-A Menulis
09/11/2022 22:13 Riski Anggara Saputra 7-A Seni
10/11/2022 03:57 Darma Yuda Prasetiyo 7-A Seni
10/11/2022 06:05 Arza Labib Buadi 7-A Seni
15/11/2022 09:18 Nafis Alhumam 7-A Seni
15/11/2022 09:18 Noval Bintang Pangestu 7-A Seni
15/11/2022 09:19 Hifnie Dwi Wahyudi 7-A Seni
15/11/2022 09:19 Desta Putra Wahyudi 7-A Seni
15/11/2022 09:19 Rizal Kafila 7-A Seni
15/11/2022 09:20 Mohammad Roni Ardiansyah 7-A Seni
10/11/2022 05:56 Jimly Arafat Assiddiqie 7-A TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 07:07 Mita Dwi Kirana 7-A TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
14/11/2022 17:09 Rajif Ewaldo Komar 7-A TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
15/11/2022 09:18 Adzan Islami P. 7-A TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
15/11/2022 09:19 Oktavian Darma Putra 7-A TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
15/11/2022 09:20 Mohammad Gilang Fajarianto 7-A TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 01:45 Agis Albani Dwinanda Guntur 7-B Menulis
10/11/2022 04:03 Ayu Devi Lestari 7-B Seni
10/11/2022 04:50 Achmad Zainur Ridho Alhamdani 7-B Seni
10/11/2022 19:11 Moh. Rafi Ilhami 7-B Seni
10/11/2022 20:36 Syifa Nurfadhila Ramadhani 7-B Seni
11/11/2022 15:08 Fara Diva 7-B Seni
14/11/2022 08:01 Fadilatul Hasanah 7-B Seni
14/11/2022 08:01 Muhammad Iqbal Al Fahim 7-B Seni
14/11/2022 08:02 Moh. Arisandi 7-B Seni
14/11/2022 08:02 Moh. Sahlan 7-B Seni
14/11/2022 08:02 Novita Putri Nurjannah 7-B Seni
14/11/2022 08:03 Rijal Felda Ilahi 7-B Seni
14/11/2022 08:03 Mohammad Arifin 7-B Seni
14/11/2022 08:03 Mohammad Rifan Maulana Arifin 7-B Seni
14/11/2022 08:04 Ibrahim Razaq 7-B Seni
14/11/2022 08:04 Firdhan Akhtar Purnama 7-B Seni
14/11/2022 08:04 Mohammad Thoriqoh Alghazali 7-B Seni
14/11/2022 08:04 Meylisa Adifa Putri 7-B Seni
14/11/2022 08:05 Alfiyanti Mustika Dewi 7-B Seni
14/11/2022 08:05 Achmad Asmarul Rafif 7-B Seni
14/11/2022 08:06 Moh. Arisanto 7-B Seni
09/11/2022 22:35 Aisyah Fitriningtias, Inaroatul Hidayah 7-B TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 05:18 Aisyah Fitriningtias 7-B TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 06:00 Imelda Juwi Masithah 7-B TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
11/11/2022 21:04 Cristina Puji Handayani 7-B TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 09:11 Kevin Dwi Hermawan 7-B TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
14/11/2022 08:03 Mohammad Agung Romadhoni 7-B TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
14/11/2022 08:05 Alfan Syaifullah 7-B TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
09/11/2022 22:22 Alvira Istifa Riyanto 7-C Menulis
10/11/2022 00:10 Eka Susanti 7-C Menulis
10/11/2022 19:08 Siti Khotijah 7-C Menulis
11/11/2022 10:54 Mohammad Alfan Mubaraq 7-C Menulis
11/11/2022 17:08 Ach.Ilham Rofiqi 7-C Menulis
11/11/2022 19:36 Wahyudi 7-C Menulis
12/11/2022 19:07 Wulan Meilani Putri 7-C Menulis
12/11/2022 19:13 Silfani Witri Efendy 7-C Menulis
09/11/2022 22:20 Elok Noviana 7-C Seni
10/11/2022 03:06 Achmad Baihaqi 7-C Seni
10/11/2022 04:54 Ramadhiya Assyifa Robbani H 7-C Seni
10/11/2022 05:13 Kurrotul Aini 7-C Seni
10/11/2022 21:25 Arrayyan Surya Ramadhan 7-C Seni
12/11/2022 12:53 Moh Alief Rindiansah 7-C Seni
14/11/2022 05:45 Moh. Gufron Habibi 7-C Seni
10/11/2022 04:51 Moh. Haidir 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 04:57 Saskia Tri Hermansyah 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 04:58 Triandini Octavia 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 05:16 Yunita Dwi Damayanti 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 21:26 Arrayyan Surya Ramadhan 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
11/11/2022 17:06 Tri Tamara Oktaviani 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 13:12 Reviecha Salsabina Arief 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 13:18 Asyifa Ramadani 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 13:26 Royhan Kurniawan 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 17:43 Triandini Octavia 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 18:52 Kevin Dwi Febrian 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 19:28 Holikun Rohim, Holikun Rohman 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 19:28 Holikun Rohim, Holikun Rohman 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 20:29 Achmad Baihaqi 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 20:32 Ahmad Absor Azzahidy 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
13/11/2022 05:35 Marestha Tryas Mujiantari 7-C TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 04:44 Arisky Riady 7-D Menulis
11/11/2022 17:01 Nuri Kamilia Sari 7-D Menulis
14/11/2022 12:31 Fahrin Agustinasari 7-D Menulis
14/11/2022 12:32 Reza Dwi Maghroby 7-D Menulis
10/11/2022 00:19 Aisyah Dwiana Friyudha 7-D Seni
10/11/2022 05:19 Ayudita Santinova Setiawan 7-D Seni
10/11/2022 19:21 Rofiah Dianita Shintia Dewi 7-D Seni
10/11/2022 19:23 Eka Putri Apriliani Azis 7-D Seni
10/11/2022 19:24 Alisya Trijanuariska 7-D Seni
11/11/2022 20:13 Vininsya Anggraini 7-D Seni
14/11/2022 12:31 Gillyan Ghefan Felansen 7-D Seni
14/11/2022 12:31 Charien Belva Alphataru 7-D Seni
14/11/2022 12:32 Moh. Achsanul Huluq 7-D Seni
14/11/2022 12:33 Faiz Ramzi Azhar 7-D Seni
14/11/2022 12:33 Rahma Dani 7-D Seni
14/11/2022 12:33 Al Fattah Ibrani 7-D Seni
14/11/2022 12:34 Azka Fathi Muharrom 7-D Seni
14/11/2022 12:34 Dwi Ariyanto 7-D Seni
14/11/2022 12:34 Rafka Okta Filiandi 7-D Seni
10/11/2022 06:29 Mohammad Izham Abroqi 7-D TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 18:05 Muhammad Nuh Fachri 7-D TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 14:45 Nida Atus Saadah 7-D TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
14/11/2022 12:32 Ach. Febri Maulana 7-D TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
14/11/2022 12:33 Riki Catur Handoko 7-D TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
14/11/2022 12:34 Kamaruddin Ramadhani 7-D TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 04:49 Daffa Cipta Respati 7-E Menulis
10/11/2022 05:20 Riva Arridho Maulana 7-E Menulis
16/11/2022 12:46 Abi Rizki Pratama 7-E Menulis
16/11/2022 12:47 Abdul Khodir Al Jailani 7-E Menulis
16/11/2022 12:47 Naufal Iqbal Maulana 7-E Menulis
16/11/2022 12:47 Riski Januar Arista 7-E Menulis
16/11/2022 12:48 Moh. Ackbar 7-E Menulis
16/11/2022 12:48 Wahyudiyono Ilham 7-E Menulis
16/11/2022 12:48 Dela Yulia Rosita 7-E Menulis
16/11/2022 12:49 Helda Dinata 7-E Menulis
16/11/2022 12:49 Putri Intana Dewi 7-E Menulis
16/11/2022 12:50 Citra Purnama Dewi Riyadi 7-E Menulis
16/11/2022 12:50 Bela Agustina 7-E Menulis
16/11/2022 12:50 Devi Dwi Saputri 7-E Menulis
10/11/2022 14:44 Veby Widiya Sukma 7-E Seni
16/11/2022 12:46 Suci Ramadani 7-E Seni
16/11/2022 12:48 Moh Junaidi 7-E Seni
16/11/2022 12:49 Jelita Norma Alif 7-E Seni
09/11/2022 22:31 Raka Dwi Januar 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
10/11/2022 05:59 Faiq Hidoni 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
11/11/2022 07:51 Mohammad Khairil Umam 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
12/11/2022 06:25 Rudi Juniwantara 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
14/11/2022 16:29 Nabilatul Adhawiyah 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
16/11/2022 12:44 Alviana 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
16/11/2022 12:44 Febriani Ananda Kartika 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
16/11/2022 12:45 Tegar Putra Siswoyo 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
16/11/2022 12:52 Maulana Ibrahim 7-E TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)

Anda mungkin juga menyukai