Anda di halaman 1dari 6

Practicum Report: Microcontroller Arduino

Complete : Detail : Valid 7 SEGMEN

Diterima tanggal 13 Agustus 2023

Experiment: 7 SEGMENT
Ario Budi Hermawan, Aouzriel Arrazaqu Fasya Kurniawan
Department of Medical Electronics Technology, POLTEKKES KEMENKES SURABAYA

Corresponding author: Ario Budi Hermawan (e-mail: ariohermawan79@gmail.com).

ABSTRACT Praktikum ini menjelaskan mengenai pengaplikasian dan penggunaan Arduino Nano dengan mengendalikan
display 7’segment common anoda. Bahan dan alat yang diperlukan untuk keperluan praktikum adalah modul Arduino
Nano, shield dan juga shield. Prosedur percobaan ya ng dilakukan adalah sebagai berikut yakni percobaan Arduino uno dan
juga shield yang dimana memasukkan kode dan rumus yang sudah ditentukan dan akan muncul di segment display yang
dimana akan muncul angka dan juga huruf. Berdasarkan percobaan dihasilkan didapakan bahwa segment display ini bisa
menunjukkan angka dan juga huruf yang diinginkan dengan syarat memasukkan hasil listing dan juga hasil rumus yang
telah dilakuka n . Secara keseluruhan, praktikum segment display ini merupakan segment anoda yang dimana segmen
tersebut yang mengartikan logika 0 atau logika kebalikan, yang dimana akan menyala jika menggunakan logika 0 dan mati
menggunakan logika 1. Dan segment display ini bisa memunculkan 1 sampai 4 angka maupun huruf dan dengan letak yang
diinginkan.

INDEX TERMS seven segment, arduino UNO, push button, Multi-Function Shield

I. PENDAHULUAN Segment Display, terdapat juga penambahan “titik” yang


menunjukan angka koma decimal.
Prinsip Kerja Dasar Driver System pada LED 7
Segmen :

Gambar 1. Lambang 7 Segment Gambar 2. Blok Diagram 7 Segment

Seven Segment Display dalam bahasa Indonesia Blok Dekoder pada diagram diatas mengubah
disebut dengan Layar Tujuh Segmen adalah komponen sinyal Input yang diberikan menjadi 8 jalur yaitu “a”
Elektronika yang dapat menampilkan angka desimal melalui sampai “g” dan poin decimal (koma) untuk meng-ON-kan
kombinasi-kombinasi yang ada di segmennya. Seven segmen sehingga menghasilkan angka atau digit yang
Segment Display pada umumnya dipakai pada Jam Digital, diinginkan. Contohnya, jika output dekoder adalah a, b, dan
Kalkulator, Penghitung atau Counter Digital, Multimeter c, maka Segmen LED akan menyala menjadi angka “7”.
Digital dan juga Panel Display Digital seperti pada Jika Sinyal Input adalah berbentuk Analog, maka
Microwave Oven ataupun Pengatur Suhu Digital. diperlukan ADC (Analog to Digital Converter) untuk
Seven Segment Display memiliki 7 Segmen dimana mengubah sinyal analog menjadi Digital sebelum masuk ke
setiap segmen dikendalikan secara ON dan OFF untuk Input Dekoder. Jika Sinyal Input sudah merupakan Sinyal
Digital, maka Dekoder akan menanganinya sendiri tanpa
menampilkan angka yang diinginkan. Angka -angka dari 0
harus menggunakan ADC.
(nol) sampai 9 (Sembilan) dapat ditampilkan dengan
Fungsi Blok Driver adalah untuk memberikan arus
menggunakan beberapa kombinasi Segmen. Selain 0 –
listrik yang cukup kepada Segmen/Elemen LED untuk
9, Seven Segment Display juga dapat menampilkan Huruf
menyala. Pada Tipe Dekoder tertentu, Dekoder sendiri
Hexadecimal dari A sampai F. Segmen atau elemen-elemen dapat mengeluarkan Tegangan dan Arus listrik yang cukup
pada Seven Segment Display diatur menjadi bentuk angka untuk menyalakan Segmen LED maka Blok Driver ini tidak
“8” yang agak miring ke kanan dengan tujuan untuk diperlukan. Pada umumnya Driver untuk menyalakan 7
mempermudah pembacaannya. Pada beberapa jenis Seven

Kelas Praktek 2A1; Kelompok: Ario Budi Hermawan, Aouzriel Arrazaqu Fasya Kurniawan (Tanggal: 13 Agustus 2023)
Practicum Report: Microcontroller Arduino
Complete : Detail : Valid 7 SEGMEN

Segmen ini adalah terdiri dari 8 Transistor Switch pada menetap pada satu posisi, namun ada juga jenis saklar
masing-masing elemen LED. tuas yang memiliki mekanisme pegas internal untuk
mengembalikan tuas ke posisi tertentu.
3. Selector Switch (Saklar Pemilih)
Selector Switch atau saklar pemilih adalah saklar yang
dioperasikan dengan cara memutar dan biasanya
digunakan pada rangkaian yang memerlukan pilihan lebih
dari 2 posisi. Penggunanya dapat memutar dengan jari
tangannya untuk memilih posisi tertentu.
4. Limit Switch (Saklar Pembatas)
Limit Switch atau saklar pembatas adalah saklar yang
banyak digunakan pada mesin-mesin untuk keperluan
otomatis industri. Umumnya, di ujung tuas saklar
pembatas ini terdapat sebuah bantalan (bearing) roller
Gambar 3. Lambang Switch kecil yang berfungsi untuk mencegah aus-nya tuas pada
limit switch tersebut karena kontak berulang kali dengan
Saklar atau dalam bahasa Inggris disebut Switch bagian-bagian mesin. Limit Switch atau saklar pembatas
adalah salah satu komponen yang penting dalam setiap biasanya digunakan untuk mengendalikan mesin sebagai
rangkaian atau perangkat elektronik. Saklar atau switch bagian dari sistem pengendali, sebagai pengaman dan
merupakan perangkat yang digunakan untuk memutuskan penguncian ataupun menghitung objek yang melewati
atau menghubungkan aliran arus listrik. Meskipun saat ini suatu titik.
telah banyak yang menggunakan saklar atau switch
elektronik yang menggunakan sensor ataupun rangkaian
yang terdiri komponen semikonduktor seperti transistor, ic,
dan dioda. Namun, saklar mekanik atau mechanical switch
masih tetap memegang peranan penting pada hamper semua
perangkat atau peralatan listrik dan elektronik.
Saklar pada dasarnya merupakan perangkat
mekanik yang terdiri dari dua atau lebih terminal yang Gambar 4. Arduino UNO
terhubung secara internal ke bilah atau kontak logam yang
dapat dibuka dan ditutup oleh penggunanya. Aliran listrik
Arduino adalah sebuah rangkaian elektronik yang
akan mengalir apabila suatu kontak dihubungkan dengan bersifat open source, dan mempunyai piranti keras dan
kontak lainnya. Sebaliknya, aliran listrik akan terputus lunak yang mana mudah untuk digunakan. Arduino mampu
apabila hubungan tersebut dibuka atau dipisahkan. Selain mengenali lingkungan sekitar melalui berbagai jenis sensor
sebagai komponen untuk menghidupkan (ON) dan serta dapat mengontrol lampu, motor, dan berbagai jenis
mematikan (OFF) perangkat elektronik, saklar sering juga
difungsikan sebagai pengendali untuk mengaktifkan fitur- actuator lainnya . Arduino Uno adalah board mikrokontroler
fitur tertentu pada suatu rangkaian listrik. Contohnya seperti berbasis ATmega328. Memiliki 14 pin input dari output
pengatur tegangan pada catu daya, pengatur volume pada digital dimana 6 pin input tersebut da pat digunakan sebagai
ponsel ataupun sebagai tombol pengatur lainnya. output PWM dan 6 pin input analog, 16 MHz osilator
Saklar juga dibedakan menjadi beberapa jenis, kristal, koneksi USB, jack power, ICSP header, dan tombol
antara lain : reset.
1. Push Button Switch (Saklar Tombol Dorong) Oleh karena itu arduino uno mampu men support
Push Button Switch dalam Bahasa Indonesia dapat di mikrokontroller secara mudah terhubung dengan kabel
terjemahkan menjadi saklar tombol dorong yang power USB atau kabel power supply adaptor AC ke DC
merupakan jenis saklar dua posisi yang dapat maupun dengan batteray. Sehingga untuk mendukung
menguhubungkan aliran arus listrik pada saat pengguna mikrokontroller tersebut bekerja , cukup sambungkan ke
menekannya dan memutuskan hubungan listrik tersebut powes supply atau hubungkan melalui kabel USB ke PC,
apabila kita melepaskannya. maka Arduino Uno telah siap bekerja.
2. Toggle Switch (Saklar Pengalih) Secara umum, arduino dengan sebuah
Toggle Switch atau saklar pengalih adalah saklar yang
mikrokontroller ini mampu menciptakan suatu program
digerakkan oleh tuas atau toggle yang miring ke salah
yang dapat digunakan untuk mengendalikan berbagai
satu posisi dari dua posisi atau lebih untuk
menghubungkan atau memutuskan aliran listrik. komponen elektronika . Sehingga cukup jelas, bila fungsi
Kebanyakan saklar tuas a tau toggle switch dirancang yang dimiliki arduino uno adalah untuk memudahkan

Kelas Praktek 2A2; Kelompok: Ario Budi Hermawan, Aouzriel Arrazaqu Fasya Kurniawan (Tanggal: 13 Agustus 2023)
Practicum Report: Microcontroller Arduino
Complete : Detail : Valid 7 SEGMEN

pengguna dalam melakukan prototyping, memprogram


mikrokontroller serta mencipta kan berbagai alat canggih Gambar 6. Percobaan Cetak Angka 1, 2, 3, dan 4
berbasis mikrokontroler. Pada percobaan 1 ini tidak menggunakan switch sehingga
hanya ada 1 kondisi yaitu cetak 1, 2, 3, dan 4. Untuk
penempatan digit segment map menggunakan segment select
yang terletak pada digit pertama pada kode Write Number To
Segment ( 0 , 0) lalu digit kedua merupakan urutan listing
kode ma p LED pada 0xXX. Sehingga untuk merangkai
memerlukan perhitungan yang pas agar didapatkan hasil
yang diinginkan.

Gambar 5. Arduino Uno Multi-Function Shield

Arduino Uno Multi-Function Shield adalah salah


satu development kit mikrokontroler yang berbasis pada
ATmega 328. Modul ini sudah dilengkapi dengan berbagai
hal yang dibutuhkan untuk mendukung mikrokontroler
untuk bekerja, tinggal colokkan ke power supply atau
sambungkan melalui kabel USB ke PC, Arduino Uno ini
sudah siap bekerja. Arduino Uno board memilki 14 pin
digital input/output, 6 analog input, sebuah resonator
keramik 16MHz, koneksi USB, colokan power input, ICSP
header, dan sebuah tombol reset. Terdapat beberapa
komponen tambaha n seperti LED, switch, buzzer, 7segment
dan lain sebagainya. Gambar 7. Diagram Alir Output 7 segmen

Pada percobaan lembar kerja ke 1 yaitu menggunakan 2


II. PROSEDUR PERCOBAAN komponen utama yaitu Arduino UNO dan Multi-Function
1. Siapkan alat dan bahan berupa modul Arduino Shield. Dimana 7 Segment dihubungkan ke Arduino UNO.
Uno dan modul Arduino Shield. Dimana 7 Segment sudah deprogram untuk menampilkan
2. Pasangkan modul Arduino Shield pada modul angka 1,2,3,4 secara bersamaan.
Arduino Uno sesuaikan dengan pin yang ada.
3. Hubungkan modul Arduino Uno pada laptop Listing Program 1. Percobaan 7 Segment dengan angka
menggunakan kabel USB. 1,2,3,4
4. Tulis atau susun listing program sesuai perintah /* Define shift register pins used for seven segment
yang ada. display */
5. Lakukan Langkah 4 secara berulang untuk semua #define LATCH_DIO 4
percobaan yang ada di modul. #define CLK_DIO 7
#define DATA_DIO 8
2.1. PERCOBAAN 7 SEGMENT “1,2,3, dan 4” /* Segment byte maps for numbers 0 to 9 */
Pada percobaan bab 2 lembar kerja ke 1 yaitu tentang 7 const byte SEGMENT_MAP[] =
Segment 1,2,3,4. Dimana pada percobaan ini dilakukan {0xF9,0xA4,0xB0,0x99};
pencetakan tulisan angka 1,2,3, dan 4 pada 7 Segment ya ng /* Byte maps to select digit 1 to 4 */
dihubungkan pada Arduino UNO yang sebelumnya sudah const byte SEGMENT_SELECT[] =
dilakukan pemograman pada Arduino IDE. {0xF1,0xF2,0xF4,0xF8};
void setup(){
/* Set DIO pins to outputs */
pinMode(LATCH_DIO,OUTPUT);
pinMode(CLK_DIO,OUTPUT);
pinMode(DATA_DIO,OUTPUT);
}
/* Main program */
void loop(){
/* Update the display with the current counter value */
WriteNumberToSegment(0 , 0);
WriteNumberToSegment(1 , 1);

Kelas Praktek 2A2; Kelompok: Ario Budi Hermawan, Aouzriel Arrazaqu Fasya Kurniawan (Tanggal: 13 Agustus 2023)
Practicum Report: Microcontroller Arduino
Complete : Detail : Valid 7 SEGMEN

WriteNumberToSegment(2 , 2); Gambar 9. Diagram Alir Output 7 segmen


WriteNumberToSegment(3 , 3);
} Pada percobaan 1.2 yaitu menggunakan 2 komponen utama
/* Write a decimal number between 0 and 9 to one of the yaitu Arduino UNO dan Multi-Function Shield. Dimana 7
4 digits of the display */ Segment dihubungkan ke Arduino UNO. Dimana 7 Segment
void WriteNumberToSegment(byte Segment, byte sudah deprogram untuk menampilkan huruf A,b,C, dan d
Value){ secara bersamaan.
digitalWrite(LATCH_DIO,LOW);
shiftOut(DATA_DIO, CLK_DIO, MSBFIRST, Listing Program 2. Percobaan 7 Segment dengan huruf
SEGMENT_MAP[Value]); A,b,C, dan d.
shiftOut(DATA_DIO, CLK_DIO, MSBFIRST,
#/* Define shift register pins used for seven segment
SEGMENT_SELECT[Segment] ); display */
digitalWrite(LATCH_DIO,HIGH);
#define LATCH_DIO 4
}
#define CLK_DIO 7
#define DATA_DIO 8
/* Segment byte maps for numbers 0 to 9 */
Const byte maps ini digunakan untuk memasukkan kode const byte SEGMENT_MAP[] =
pada angkat yang ingin dihasilkan dan terdiri dari segment {0xF9,0xA4,0xB0,0x99};
map yang dimana coding untuk angka yang diingkan dari /* Byte maps to select digit 1 to 4 */
angka 0 sampai 9 , dan pada segment map ini yang const byte SEGMENT_SELECT[] =
digunakan yakni coding untuk angka 1234, da n yang kedua {0xF1,0xF2,0xF4,0xF8};
yakni const byte pada segment select yang dimana void setup(){
mengartikan bahwa letak angka tersebut yang diinginkan /* Set DIO pins to outputs */
yang dimana 0xF1 yakni mengartikan letak angka tersebut pinMode(LATCH_DIO,OUTPUT);
di digit pertama dan 0xF2 yakni mengartikan bahwa pinMode(CLK_DIO,OUTPUT);
terletak didigit 2 dan seterusnya . Digital bagian void setup pinMode(DATA_DIO,OUTPUT);
yang dimana menggunakan pinmode latch dio, clk dio, dan }
data dio yang digunakan sebagai ouput. Dan pada void loop /* Main program */
yang digunakan yakni jika ingin menampilkan dengan void loop(){
angka yang sama pada beberapa digit yang telah disediakan /* Update the display with the current counter value */
, misalnya ingin menampilkan angka 1111, maka yang WriteNumberToSegment(0 , 0);
diubah bagian void loop pada write number to segment WriteNumberToSegment(1 , 1);
dengan mengubah pada kode yang dibelakangnya WriteNumberToSegment(2 , 2);
WriteNumberToSegment(3 , 3);
2.2. PERCOBAAN 7 SEGMENT “A,b,C,d” }
Pada percobaan bab 2 lembar kerja ke 2 yaitu tentang 7 /* Write a decimal number between 0 and 9 to one of the
Segment. Dimana pada percobaan ini dilakukan pencetakan 4 digits of the display */
tulisan angka A,b,C, dan d pada 7 Segment ya ng void WriteNumberToSegment(byte Segment, byte
dihubungkan pada Arduino UNO yang sebelumnya sudah Value){
dilakukan pemograman pada Arduino IDE. digitalWrite(LATCH_DIO,LOW);
Gambar 8. Percobaan Cetak Huruf A, b, C, dan d shiftOut(DATA_DIO, CLK_DIO, MSBFIRST,
Pada percoban ke 2 arduino terhubung denga multifuncion SEGMENT_MAP[Value]);
shield tanpa mengunakan push button karena hanya 1 kondisi shiftOut(DATA_DIO, CLK_DIO, MSBFIRST,
pada 7 segment display dimana perintah 1 kondisi tersebut SEGMENT_SELECT[Segment] );
itu adalah AbCd untuk urutan digit (0,1,2,3). digitalWrite(LATCH_DIO,HIGH);
}

Kelas Praktek 2A2; Kelompok: Ario Budi Hermawan, Aouzriel Arrazaqu Fasya Kurniawan (Tanggal: 13 Agustus 2023)
Practicum Report: Microcontroller Arduino
Complete : Detail : Valid 7 SEGMEN

Const byte maps ini digunakan untukmemasukkan kode pada


angkat yang ingin dihasilkan dan terdiri dari segment map
yang dimana coding untuk huruf yang diingkan yakni disini
menggunakan AbCd pada segment map ini yang digunakan
yakni coding untuk huruf AbCd, dan yang kedua yakni const
byte pada segment select yang dimana mengartikan b ahwa
letak angka tersebut yang diinginkan yang dimana 0xF1
yakni mengartikan letak huruf tersebut di digit pertama dan
0xF2 yakni mengartikan bahwa terletak didigit 2 dan
seterusnya,. Digital bagian void setup yang dimana
menggunakan pinmode latch dio,clk dio, dan data dio yang
digunakan sebagai ouput. Dan pada void loop yang
digunakan yakni jika ingin menampilkan dengan huruf yang
sama pada beberapa digit yang tela h disediakan , misalnya
ingin menampilkan angka AAAA, maka yang diubah bagian
void loop pada write number to segment dengan mengubah
pada kode yang dibelakangnya .
angka 0123 ketika sw2 ditekan.

Pada percobaan ke-tiga dilakukan listing program. Listing


Pada percobaan ke-empat dilakukan listing program. Listing
program adalah suatu program dari beberapa data atau kode
yang nantinya menjadi sebuah perintah yang mana void setup
adalah kode inisialisasi kode pin Mode pada 7 segment.
Kemudian menyatakan 7 segment akan menyala berupa
inisial nama ketika switch 1 ditekan dan akan meampilkan 4
angka terakhir NIM apabila switch 2 ditekan. Dan ketika
switch 3 ditekan maka Arduino akan menampilkan huruf
bILa .

III. HASIL
Pada lembar kerja 1, Ketika program diunggah pada modul
arduino maka output yang diha silkan akan menampilkan
angka 1,2,3, dan 4 secara bersamaan.

Gambar 15. Output menampilkan angka AbCd


Pada lembar kerja ketiga , ketika arduino dihubungkan pada
rangkaian maka 7 segmen akan bekerja sesuai program.
Saat switch 1 ditekan maka output yang dihasilkan akan
menampilkan huruf ABCD. Ketika switch 2 ditekan maka
output yang dihasilkan akan menampilkan angka 0123
sesuai dengan perintah yang sudah di program sebelumnya.

Gambar 14. Output menampilkan angka 1234

Pada lembar kerja kedua, ketika arduino dihubungkan pada


rangkaian maka output yang diha silkan akan menampilkan
huruf A, b, C, dan d secara bersamaan.

Kelas Praktek 2A2; Kelompok: Ario Budi Hermawan, Aouzriel Arrazaqu Fasya Kurniawan (Tanggal: 13 Agustus 2023)
Practicum Report: Microcontroller Arduino
Complete : Detail : Valid 7 SEGMEN

IV. DISKUSI [5] iMe (iLearning Media). 2021 “Arduino


Hasil diskusi kami setelah melakukan praktikum 7 segmen Uno”. [Online]
adalah sebagai berikut yaitu pada Bab 2 ini membuktikan Avaible:]https://ilearning.me/sample-page-
bahwa 7 segmen dapat bekerja sesuai dengan perintah dari 162/arduino/pengertian-arduino-uno/
program pada Arduino. Pada percobaan 1 dan 2, ketika
Arduino di hubungkan dengan multifunction shield maka
output yang dihasilkan akan menampilkan angka 1,2,3,4 dan
huruf A,b,C,d secara bersamaan. Pada percobaan 3 ketika
telah dilakukan inisialisasi hingga ke proses void loop dan
menekan saklar 1 maka display akan menampilkan huruf
ABCD dan saklar 2 akan menampilkan angka 0123.
Sedangkan, pada percobaan 4 ketika telah dilakukan
inisialisasi hingga ke proses void loop dan menekan saklar 1
maka display akan menam pilkan inisial nama dan saklar 2
akan menampilkan 4 angka terakhir pada NIM, dan ketika
saklar 3 ditekan akan menam pilkan huruf bILa. Pemanfaat
aplikasi ini pada dunia elektromedis yaitu dapat
memudahkan kita untuk mengetahui nilai yang akan muncul
sebagai rentang dalam suatu diagnose.

V. KESIMPULAN
Pada percobaan 7 segment bertujuan untuk mengetahui cara
penggunaan mikrokontroller Arduino sebagai pengendali
display 7 segment common anoda. Untuk merangkai 7
segment yang diinginkan diperlukan perhitungan yang rumit
dan coding yang diberi logika NOT dikarenakan pada
arduino shield ini menggunakan common anoda sehingga
terdapat logika NOT, untuk penempatan digit segment map
menggunakan segment select yang terletak pada digit
pertama pada kode Write Number To Segment ( 0 , 0) lalu
digit kedua merupakan urutan listing kode map LED pada
0xXX. Sehingga untuk merangkai memerlukan perhitungan
yang pas agar didapatkan hasil yang diinginkan. Untuk
rangkaian pengunci digunakan untuk membalikan kondisi
pada awal apabila sebelum void setup di beri int kun ci=0;
agar ketika diberi if untuk kunci pada void loop berfungsi
untuk membalikan fungsi semula

REFERENCES
[1] Dickson Kho. 22 September 2019 “Pengertian Seven
Segment Display” [Online] Available:
https://teknikelektronika.com/pengertian-seven-
segment-display-layar-tujuh-segmen/
[2] No Name. 19 Juli 2020 “Cara Kerja Seven Segmen
Display” [Online] Available: https://fungsi.co.id/seven-
segment-display/
[3] Nyebar Ilmu. 24 Juli 2017 “Memahami Dengan Mudah
Apa Itu Breadboard atau Projectboard”. [Online]
Avaible:https://www.nyebarilmu.com/memahami-
dengan-mudah-apa-itu-breadboard-atau-project-board/
[4] Animous. 2021 “Pengertian Seven
Segment Display: Cara Kerja, Jenis, dan Fungsi”.
[Online]
Avaible: https://fungsi.co.id/seven-segment-display/

Kelas Praktek 2A2; Kelompok: Ario Budi Hermawan, Aouzriel Arrazaqu Fasya Kurniawan (Tanggal: 13 Agustus 2023)

Anda mungkin juga menyukai