Anda di halaman 1dari 3

No.

Nama, Tahun, Judul Teori, Metode Hasil


1. Harwalina (2019), Teori Struktural Fungsional, penelitian Akibat disfungsi sosial ini istri diharuskan memenuhi peran
Peran Ganda Keluarga lapangan deskriptif. Teknik pengumpulan data ganda sebagai ibu dan ayah serta menyesuaikan keteraturan
Wanita Single parent meliputi observasi, wawacara dan dokumentasi. sistem untuk merespons perubahan keadaan. Nilai yang
di Desa Teknik analis data meliputi pengumpulan data, mereka pegang dalam pembentukan keluarga didasarkan
Kedungbanteng. data display dan verifikasi data. pada nilai keagamaan dan nilai sosial, yang berguna dalam
menghadapi berbagai tantangan
2. Angin (2019), Peran Teori Perubahan Sosial Talcott Parsons. Ibu tunggal menghadapi tantangan dalam memenuhi peran
Ganda Ibu Single Sumber data yang digunakan adalah sumber rumah tangganya karena tekanan ekonomi dan kondisi
parent Dalam data primer dan sumber data sekunder. Teknik keluarga yang tidak stabil. Mereka mengurus rumah
Keluarga Perempuan pengumpulan data menggunakan penelitian tangganya sendirian tanpa sosok suami atau ayah,
Penyapu Jalan Di Kota lapangan yang terdiri dari observasi dan menghabiskan banyak waktu di ruang publik sambil
Bontang wawancara. Analisis data yang digunakan berusaha menyediakan waktu untuk anak-anaknya meski
adalah metode analisis data kualitatif model terbatas
analisis interaktif
3. Apriyanti dan Tehnik pengumpulan data dengan perempuan orang tua tunggal di Desa Gunung Lingai
Rochaida (2021). menggunakan metode observasi langung, memanfaatkan keterampilan mereka sebagai pengrajin
Peran Ganda Wanita wawancara, studi dokumentasi, dan bahan manik-manik dan penjual kelontong untuk memenuhi
Single Parent. visual peran domestik rumah tangga mereka, termasuk
pengasuhan anak dan pekerjaan rumah. Para perempuan ini
berhasil menjalankan peran ganda mereka dengan baik,
didukung oleh keluarga dan tetangga mereka, meskipun
dalam kondisi yang penuh tantangan.
4. Gilsya (2022), Peran Teori Struktural Fungsional Talcott Parsons. Perempuan Single parent di Desa Sukaluyu menghadapi
Ganda Wanita Single teknik pengumpulan data di penelitian dengan tantangan dalam menyeimbangkan peran ganda mereka
parents dalam observasi, wawancara dan dokumentasi. teknik sebagai kepala keluarga dan ibu rumah tangga, sehingga
Menjalankan Fungsi analisis data dengan reduksi data, penyajian mereka harus beradaptasi dan mengintegrasikan perubahan
Keluarga: Studi data dan penarikan simpulan. dengan keadaan keluarga. Hambatan ekonomi dan sosial
Deskriptif di Desa menghambat kemampuan mereka untuk memenuhi fungsi-
Sukaluyu fungsi ini, dan mereka harus menyeimbangkan kemampuan
serta kesehatan fisik dan mental
5. Putri (2023), Peran Teori Tindakan Sosial Max Weber. metode Perempuan Single parent di Desa Pringgarata, selain
Ganda Perempuan kualitatif dengan pendekatan studi kasus. berperan sebagai ibu dan pengasuh, juga bermata
Single parent Dalam Pengumpulan data menggunakan observasi, pencaharian sebagai buruh tani, penjahit, dan buruh
Memenuhi Kebutuhan wawancara mendalam dan dokumentasi. migran. Mereka mengatur waktunya dengan baik dan
Ekonomi Keluarga Di menggunakan strategi bertahan hidup, seperti berhutang
Desa Pringgarata dengan tetangga, untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Strategi konsolidasi dan akumulasi diterapkan oleh
beberapa orang tua tunggal yang memiliki pekerjaan
tambahan, ternak, dan aset
6. Nabaiho (2021), Peran Metode Penelitian Kualitatif Deskriptif. Perempuan Single parent di Desa Simanindo rajin
Ganda Perempuan Metode pengumpulan data dengan wawancara, menyeimbangkan peran gandanya untuk memperjuangkan
Single parent dalam observasi, dan studi kepustakaan kesejahteraan keluarganya. Namun hasil upaya tersebut
Mempertahankan hanya mampu mencukupi kebutuhan pokok saja dan belum
Kesejahteraan mampu menaikkan taraf kesejahteraan keluarga
Keluarga (Studi Kasus
Perempuan Single
parent Desa
Simanindo)

Anda mungkin juga menyukai