Anda di halaman 1dari 15

PEMELIHARAAN BERKALA JALAN PROVINSI WILAYAH KOTA

TANGERANG SELATAN

JUSTIFIKASI TEKNIS
PERTAMBAHAN WAKTU

Konsultan Supervisi :
PT. BIGHI KONSULTAN PRAKASA

Penyedia Jasa :
CV. ANDRI JAYA KONTRUKSI
JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

Daftar isi
JUDUL

LEMBAR PENGESAHAN

DAFTAR ISI .............................................................................................................................. ii

PENGANTAR ............................................................................................................................ iii

BAB 1 PENDAHULUAN ............................................................................................................1


Latar Belakang ..................................................................................................................1
Jenis Kegiatan ...................................................................................................................2
Maksud dan Tujuan ...........................................................................................................2
Susunan Laporan ...............................................................................................................3

BAB 2 DATA PEKERJAAN KONSTRUKSI.............................................................................4


Kondisi Eksisting ..............................................................................................................4
Kondisi Topografi Kawasan .............................................................................................4
Kondisi Lalu Lintas ...........................................................................................................4
Dokumen Kontrak Pekerjaan ............................................................................................5
Data Administrasi .............................................................................................................6

BAB 3 JUSTIFIKASI TEKNIS ...................................................................................................7


Target Pelaksanaan Pekerjaan ...........................................................................................7
Dasar Pembuatan Justifikasi Teknis ..................................................................................7
Usulan Perubahan ..............................................................................................................7
BAB 4 KESIMPULAN DAN SARAN .........................................................................................9

LAMPIRAN

DAFTAR ISI ii
JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

Pengantar

Justifikasi Teknis ini disusun sebagai salah satu dasar pertimbangan teknis yang dibutuhkan
dalam usulan penambahan waktu kontrak pekerjaan pada paket pekerjaan Pemeliharaan
Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan, Provinsi Banten dengan No. Kontrak
762/146.1/SP/UPTDPJJT/DPUPR/VIII/2023.

Justifikasi Teknis ini dimaksudkan sebagai bahan pertimbangan teknis kepada Panitia
Peneliti Kontrak Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Banten mengenai
usulan perubahan kontrak pekerjaan pada paket pekerjaan tersebut diatas.

Justifikasi Teknis ini secara garis besar berisi tentang latar belakang pekerjaan uraian umum
pekerjaan sesuai dengan dokumen perencanaan dan kontrak pelaksanaan serta
pertimbangan – pertimbangan teknis dari usulan perubahan kontrak pekerjaan.

Demikian justifikasi teknis ini disampaikan, semoga dapat bermanfaat sebagai bahan
pertimbangan teknis bagi Panitia Peneliti Kontrak mengenai usulan perubahan waktu
kontrak pekerjaaan pada paket pekerjaan tersebut diatas.

Konsultan Pengawas
PT. BIGHI KONSULTAN PRAKASA

OKY MOAMAR JANUARDI, ST.


Team Leader

DAFTAR ISI ii
JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

BAB 1
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Pemerintah Provinsi Banten melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi
Banten bermaksud untuk meningkatkan kinerja Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah
Kota Tangerang Selatan yang berlokasi di Ruas Jalan Jalan Siliwangi Kota Tangerang Selatan
Provinsi Banten .

Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan berdasarkan dokumen
perencanaan yang telah ada direncanakan pembangunannya menggunakan konstruksi
Median Paving Block.
Mengingat Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan merupakan
akses yang sangat penting bagi masyarakat, maka Pemerintah Provinsi Banten ingin
menciptakan Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan sebagai
akses jalan yang memadai dan dapat meningkatkan perekonomian masyarakat setempat.
Sehingga Perencanaan Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan
meliputi selain perencanaan teknis jalan pada kawasan tersebut.
Berdasarkan Spesifikasi Teknis Kontrak Pembangunan Fisik Pemeliharaan Berkala Jalan
Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan, maka pihak Kontraktor Pelaksana, Konsultan
Pengawas serta Direksi diwajibkan melaksanakan Field Engineering / Mutual Check 0%. Kegiatan
ini dimaksudkan untuk meneliti kesesuaian kontrak pekerjaan fisik yang telah ada dengan
kondisi lapangan dengan tetap memperhatikan unsur-unsur teknis, skala prioritas serta konsep
perencanaan yang telah ada.

BIGHI KONSULTAN PERKASA 1


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

Jenis Kegiatan
Kegiatan pada program yang disusun oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Provinsi Banten pada Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan
ini adalah Konstruksi Paving Block (Median jalan) dengan waktu 60 (Enam Puluh ) hari
Kalender.

Maksud dan Tujuan


Maksud dan Tujuan dari Justifikasi Teknis ini adalah sebagai berikut :

1. Sebagai dasar pertimbangan teknis yang diberikan oleh Konsultan Pengawas untuk
perubahan Waktu pekerjaan pada kontrak pekerjaan fisik Pemeliharaan Berkala Jalan
Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan Ruas Jalan Jalan Siliwangi Kota Tangerang
Selatan , Provinsi Banten .
2. Bahwa perubahan/ Penambahan kontrak pekerjaan yang diusulkan didasarkan atas
pertimbangan Permasalahan yang ada ketika pelaksanaan berlangsung, tanpa ada
unsur penyebab lainnya.

Susunan Laporan
Laporan Justifikasi Teknis ini disusun dalam bab – bab sebagai berikut :

1. Bab 1 Pendahuluan
Bab ini berisi tentang latar belakang pekerjaan, maksud dan tujuan justifikasi teknis serta
lokasi pekerjaan pada paket Pekerjaan Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah
Kota Tangerang Selatan, Ruas Jalan Jalan Siliwangi Kota Tangerang Selatan Provinsi
Banten.

2. Bab 2 Data Pekerjaan Konstruksi


Berisi tentang data-data pekerjaan konstruksi berdasarkan dokumen perencanaan serta
kontrak pekerjaan yang ada. Dalam bab ini juga diuraikan kondisi lapangan pada saat
dilaksanakan field engineering.

3. Bab 3 Justifikasi Teknis


Dalam bab ini diuraikan pertimbangan yang diberikan oleh pihak Konsultan Pengawas
sebagai dasar perubahan Waktu pekerjaan.

4. Lampiran

BIGHI KONSULTAN PERKASA 2


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

Dalam lampiran Justifikasi Teknis ini berisi :

a) Scedulle Jadwal Waktu Pekerjaan


b) Rescedulle Jadwal Waktu Pekerjaan

BIGHI KONSULTAN PERKASA 3


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

BAB 2
DATA PEKERJAAN KONSTRUKSI

Kondisi Eksisting
Kondisi eksisting meliputi kondisi topografi kawasan serta kondisi lalu lintas.

Kondisi Topografi Kawasan


Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan berada di wilayah Kota
Tangerang Selatan dimana ruas ini yang merupakan kawasan yang padat penduduk dan
Pertokoan serta berdekatan dengan Jalan Raya dan lahan warga.

Kondisi Lalu Lintas


Kondisi Lalu Lintas relatif Padat.

Jenis Kendaraan yang melewati ruas ini mulai dari, mobil pribadi, Angkutan Umum, Truk
pengangkut Dan Kendaraan lainnya.

Dokumen Perencanaan
Berdasarkan dokumen perencanaan yang ada maka konsep teknis perencanaan Jalan
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan adalah :

BIGHI KONSULTAN PERKASA 4


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

➢ KONSTRUKSI YANG AKAN DI BANGUN DI JALAN SILIWANGI BERUPA


1. Perkerasan Blok Beton pada Trotoar dan Median
Perkerasan Blok Beton pada Trotoar dan Median dengan lebar 0.6 m panjang
679.00 m dan lebar 1.2 m Panjang 150 m Serta Pelengkap Lainya yang berkaitan
dengan Median jalan.

Dokumen Kontrak Pekerjaan


Berdasarkan dokumen kontrak pekerjaan dengan nomor kontrak
762/146.1/SP/UPTDPJJT/DPUPR/VIII/2023 Paket Pekerjaan Pemeliharaan Berkala Jalan
Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan, Provinsi Banten , Waktu pekerjaan dapat dilihat pada
tabel 2.1. dibawah ini.

Field
Kontrak Awal
No. Mata Enginee
Uraian Pekerjaan Satuan Bobot
Pembayaran
Kuantitas Kuanti

DIVISI 3. PEKERJAAN TANAH DAN GEOSINTETIK


3.1.(10). Galian Perkerasan Beton M3 21.00 1.92 3
3.2.(1a) Timbunan Pilihan dari sumber galian M3 83.00 1.92 14
Jumlah Pekerjaan DIVISI 3 3.84
DIVISI 5. PERKERASAN BERBUTIR
5.1.(1) Lapis Pondasi Agregat Kelas A M3 69.00 3.78
Jumlah Pekerjaan DIVISI 5 3.78
DIVISI 7. STRUKTUR
7.1 (6a) Beton struktur, fc’25 Mpa M3 1.00 0.23 1
Jumlah Pekerjaan DIVISI 7 0.23
DIVISI 9. PEKERJAAN HARIAN & PEKERJAAN LAIN-LAIN
9.2.(1) Marka Jalan Termoplastik M2 633.00 20.61 18
9.2(10a) Kerb Pracetak Jenis 1 (Peninggi/Mountable) M1 1,268.00 41.57 1,49
9.2.(12a) Perkerasan Blok Beton pada Trotoar dan Median M2 570.00 29.98 58
Jumlah Pekerjaan DIVISI 3 92.15
DIVISI 10. PEKERJAAN PEMELIHARAAN KINERJA
7.1 (6a) Pengecatan Sederhana M2 - - 59
Tabel 2.1. Perkiraan Kuantitas
Jumlah Pekerjaan DIVISI 10 -
JUMLAH TOTAL PEKERJAAN 100.00
PPN 11%
BIGHI KONSULTAN PERKASA
JUMLAH TOTAL 5
JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

Data Administrasi
Data Administrasi Paket Pekerjaan Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang
Selatan, Provinsi Banten adalah sebagai berikut :

1. Nama Pakerjaan : Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota

Tangerang Selatan

2. Lokasi Pekerjaan : Ruas Jalan Jalan Siliwangi Kota Tangerang Selatan

Provinsi Banten

3. Nomor Kontrak : 762/146.1/SP/UPTDPJJT/DPUPR/VIII/2023

4. Tanggal Kontrak : 10 Agstus 2023

5. Nomor Kontrak : : ADD1.762/146.1/SPK/UPTDPJJT/DPUPR/IX/2023

6. Tanggal Kontrak : -

7. Kontraktor : CV. ANDRI JAYA KONTRUKSI

8. Konsultan : PT. BIGHI KONSULTAN PRAKASA

9. Nilai Kontrak : Rp 862,623,300.00 –

10. Sumber Dana : APBD Provinsi Banten

11. Tahun Anggran : 2023

12. Masa Kontrak : 60 (Enam Puluh) Hari Kalender

BIGHI KONSULTAN PERKASA 6


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

BAB 3
JUSTIFIKASI TEKNIS

Target Pelaksanaan Pekerjaan

Berdasarkan Waktu Pelaksanaan yang dilaksanakan oleh kontraktor pelaksana, Konsultan


Pengawas serta direksi pekerjaan, maka target pelaksanaan pekerjaan Pemeliharaan Berkala
Jalan Provinsi Wilayah Kota Tangerang Selatan, Provinsi Banten pada tahun anggaran 2023
berdasarkan skala prioritas serta pertimbangan teknis dan kondisi lapangan, telah disepakati
oleh ketiga belah pihak adalah sebagai berikut :

Dasar Pembuatan Justifikasi Teknis


Pembuatan Justifikasi Teknik ini didasarkan kepada :
▪ Menyelaraskan antara Waktu perencanaan dan Kondisi Waktu Yang dilaksanakan
▪ Waktu Pelaksanaan Yang sedikit Terlambat Dikarnakan beberapa hal di waktu
kontrak berjalan yang Berkaitan Dengan koordinasi Beberapa Instansi Terkait
dalam ruas jalan Pekerjaan ini

USULAN PERUBAHAN

1. PENAMBAHAN WAKTU PELAKSANAAN KERJAAN


Berdasarkan target pekerjaan yang telah disepakati serta pemeriksaan item pekerjaan yang
tercantum dalam kontrak, kami sebagai Konsultan Pengawas memberikan pertimbangan
teknis Bertambah Waktu pekerjaan , berikut beberapa Permasalahan yang menghambat
waktu pekerjaan :

BIGHI KONSULTAN PERKASA 7


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

1. Pelaksanaan pekerjaan Perkerasan Blok Beton pada Trotoar dan Median


Keterlambatan Pekerjaan Dikarnakan terjadinya Perubahan Pada Volume
Beberapa item Terkait kondisi Jalan Siliwangi Kota Tangerang Selatan .

2. Koordinasi dengan Beberapa Instansi Terkait dalam ruas jalan


Pekerjaan ini
Dikarnakan Pekerjaan ini Berada Pada area Jalan Skala Padat lalulintas
Maka dalam pekerjaan ini Perlu diadakanya koordinasi serta beberapa
kesepakatan dengan pihak-pihak terkait yang berhubungan dengan ruas
jalan pekerjaan ini.

Dengan adanya Usulan penambahan Waktu Tersebut makan pelaksanaan


akan dilaksanalkan dgn maksimal dikarnakan mengacu pada kondisi
Permasalahan Pada Ruas jalan.

- Rencana Awal
waktu kontrak awal 60 (Enam Puluh) Hari kalender.
- Perubahan
Mengalami perubahan 81 ( Delapan Puluh Satu) Hari Kalender.

BIGHI KONSULTAN PERKASA 8


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

BAB 4
KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
Dari hasil Field Engineering ( Rekayasa Lapangan ) telah dapat diketahui Waktu pekerjaan
memerlukan penambahan. Terdapat penambahan Waktu Pelaksanaan pekerjaan.
Sehingga waktu Pelaksanaan Pekerjaan Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi Wilayah Kota
Tangerang Selatan Ruas Jalan Jalan Siliwangi Kota Tangerang Selatan , Provinsi Banten tahun
2023 dapat terlaksana dengan baik Dan Maksimal dalam Hal waktu pelaksanaan.

Nilai Kontrak awal tidak mengalami perubahan, sehingga nilai kontrak tetap

Rp. 862,623,300.00 – termasuk PPN.

Saran – saran
Justifikasi Teknis ini secara garis besar berisi tentang latar belakang pekerjaan uraian
umum pekerjaan sesuai dengan dokumen perencanaan dan kontrak pelaksanaan serta
pertimbangan – pertimbangan teknis dari usulan perubahan kontrak pekerjaan. Oleh
karena itu dengan adanya Penambahan Waktu Pelaksanaan diatas disarankan untuk
mempersiapkan Addendum waktu Kontrak dan kelengkapan Administrasi lainya.

BIGHI KONSULTAN PERKASA 9


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

LAMPIRAN

Lampiran pada laporan Justifikasi Teknis ini adalah sebagai berikut :

a) Scedulle Jadwal Waktu Pekerjaan

b) Rescedulle Jadwal Waktu Pekerjaan

BIGHI KONSULTAN PERKASA 10


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

Reancana Schadule Pelaksanaan


JADWAL WAKTU PELAKSANAAN KURVA "S"
- -
PEKERJAAN : PENGAWASAN PAKET PEMELIHARAAN BERKALA JALAN PROVINSI WILAYAH KOTA TANGERANG SELATAN
PAKET PEKERJAAN : PEMELIHARAAN BERKALA JALAN PROVINSI WILAYAH KOTA TANGERANG SELATAN
RUAS JALAN : JALAN SILIWANGI
Prop / Kab / Kodya : KOTA TANGERANG SELATAN - PROVINSI BANTEN

JADWAL WAKTU PELAKSANAAN 60 HARI KALENDER


Bulan Ke - 1 Bulan Ke - 2 Bulan Ke - 3
M1 M2 M3 M4 M5 M6 M7 M8 M9
NO. ITEM Jenis Pekerjaan Kuantitas Bobot Keterangan
10-Aug 17-Aug 24-Aug 31-Aug 7-Sep 14-Sep 21-Sep 28-Sep 5-Oct
s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d
16-Aug 23-Aug 30-Aug 6-Sep 13-Sep 20-Sep 27-Sep 4-Oct 10-Oct
DIVISI 3. PEKERJAAN TANAH DAN GEOSINTETIK
3.1.(10). Galian Perkerasan Beton 32.00 2.92 0.58 0.58 0.58 0.58 0.58
3.2.(1a) Timbunan Pilihan dari sumber galian 143.16 3.32 0.66 0.66 0.66 0.66 0.66

DIVISI 7. STRUKTUR
7.1 (6a) Beton struktur, fc’25 Mpa 14.00 3.22 1.07 1.07 1.07

DIVISI 9. PEKERJAAN HARIAN & PEKERJAAN LAIN-LAIN


9.2.(1) Marka Jalan Termoplastik 181.00 5.89 5.89
9.2(10a) Kerb Pracetak Jenis 1 (Peninggi/Mountable) 1,496.00 49.04 7.01 7.01 7.01 7.01 7.01 7.01 7.01
9.2.(12a) Perkerasan Blok Beton pada Trotoar dan Median 582.00 30.61 5.10 5.10 5.10 5.10 5.10 5.10

DIVISI 10. PEKERJAAN PEMELIHARAAN KINERJA


7.1 (6a) Pengecatan Sederhana 597.00 4.99 4.99
-
TOTAL 100.00
Rencana Mingguan - 0.58 7.59 12.69 14.43 13.36 12.77 19.74 18.84 -
Rencana Mingguan Komulatif - - 0.58 8.17 20.87 35.30 48.65 61.42 81.16 100.00

BIGHI KONSULTAN PERKASA 11


JUSTIFIKASI TEKNIS
Pemeliharaan Berkala Jalan Provinsi
Wilayah Kota Tangerang Selatan

Scadule Rencana Waktu Penambahan

JADWAL WAKTU PELAKSANAAN KURVA "S"


- -
PEKERJAAN : PENGAWASAN PAKET PEMELIHARAAN BERKALA JALAN PROVINSI WILAYAH KOTA TANGERANG SELATAN
PAKET PEKERJAAN : PEMELIHARAAN BERKALA JALAN PROVINSI WILAYAH KOTA TANGERANG SELATAN
RUAS JALAN : JALAN SILIWANGI
Prop / Kab / Kodya : KOTA TANGERANG SELATAN - PROVINSI BANTEN

JADWAL WAKTU PELAKSANAAN 81 HARI KALENDER


Bulan Ke - 1 Bulan Ke - 2 Bulan Ke - 3
M1 M2 M3 M4 M5 M6 M7 M8 M9 M10 M11 M12
NO. ITEM Jenis Pekerjaan Kuantitas Bobot Keterangan
10-Aug 17-Aug 24-Aug 31-Aug 7-Sep 14-Sep 21-Sep 28-Sep 5-Oct 12-Oct 19-Oct 26-Oct
s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d s/d
16-Aug 23-Aug 30-Aug 6-Sep 13-Sep 20-Sep 27-Sep 4-Oct 11-Oct 18-Oct 25-Oct 29-Oct
DIVISI 3. PEKERJAAN TANAH DAN GEOSINTETIK
3.1.(10). Galian Perkerasan Beton 32.00 2.92 0.58 0.58 0.58 0.58 0.58
3.2.(1a) Timbunan Pilihan dari sumber galian 143.16 3.32 0.66 0.66 0.66 0.66 0.66

DIVISI 7. STRUKTUR
7.1 (6a) Beton struktur, fc’25 Mpa 14.00 3.22 1.07 1.07 1.07

DIVISI 9. PEKERJAAN HARIAN & PEKERJAAN LAIN-LAIN


9.2.(1) Marka Jalan Termoplastik 181.00 5.89 5.89
9.2(10a) Kerb Pracetak Jenis 1 (Peninggi/Mountable) 1,496.00 49.04 7.01 7.01 7.01 7.01 7.01 7.01 7.01
9.2.(12a) Perkerasan Blok Beton pada Trotoar dan Median 582.00 30.61 5.10 5.10 5.10 5.10 5.10 5.10

DIVISI 10. PEKERJAAN PEMELIHARAAN KINERJA


7.1 (6a) Pengecatan Sederhana 597.00 4.99 2.50 2.50
- -
TOTAL 100.00
Rencana Mingguan - 0.58 0.58 0.58 9.33 8.25 5.77 13.18 12.77 12.77 15.68 20.50 -
Rencana Mingguan Komulatif - - 0.58 1.17 1.75 11.08 19.33 25.10 38.28 51.05 63.82 79.50 100.00

BIGHI KONSULTAN PERKASA 12

Anda mungkin juga menyukai