Soal Penjas Pas 2023 Kelas Xii Mipa 1 - Mipa 4, Xii Ips 1

Anda mungkin juga menyukai

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1
BELIK
Jalan Raya Desa Gunungtiga, Kec. Belik – Kab. Pemalang Telp. (0284) 3287159
Faksimile : 0284 3287159 Surat elektronik : smansabelik@gmail.com

PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAS)


TAHUN PEMBELAJARAN 2023/2024
LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran : PENJASORKES


Kelas / Program : XII MIPA.1 – XII MIPA 4, XII IPS.1
Hari / Tanggal : Kamis, 30 November 2023
Waktu : 07.30 – 09.00 WIB

A. Pilihlah satu jawaban yang benar dengan cara memberi tanda silang ( X ) pada salah satu huruf A, B, C, D, atau
E pada lembar jawab yang telah disediakan.

1. Di Indonesia setiap cabang olahraga ada Induk D. Pengait


Organisasinya salah satunya adalah PRSI yang kita E. Tolakan
kenal sebagai induk organisasi dari cabang olahraga 7. Tujuan dari olah raga lompat Jauh adalah .....
A. Tenis meja A. Mencapai titik terdekat
B. Atletik B. Mendapatkan hasil lompatan sejauh mungkin
C. Renang C. Melatih menolak
D. Bola Basket D. Melompat dengan akurat
E. Sepak Bola E. Melatih melayang di udara
2. Untuk cabang olahraga Pencak silat Induk 8. Awalan, Tolakan, Saat di udara, Pendaratan
organisasinya adalah… adalah tahapan pada saat kita melakukan ....
A. PASI A. Lompat tinggi
B. PERPANI B. Lompat Jauh
C. PRSI C. Lari halang rintang
D. PSSI
D. Sprint
E. IPSI
3. Atletik terbagi dari 3 nomor mata lomba
E.Loncat Indah
diasntaranya adalah nomor Lari, lari 100 Meter 9. Gaya tolak peluru yang pada saat melakukan tolakan
posisi membelakangi arah sasaran dinamakan gaya :
tergolong lari ...
A. Spint
A. Jarak Pendek
B. Sprint
B. Jarak Menengah
C. Ortodoks
C. Jarak panjang
D. Sprint
D. Jarak Jauh
E. O’brien
4. Pelari jarak Pendek dikenal dengan istilah .....
A. Sprinter
10. Gaya tolak pleuru yang pada saat melakukan tolakan
posisi menyamping arah sasaran dinamakan gaya :
B. Toser
C. Striker A. Spint
D. blocker B. Sprint
E. Libero C. Ortodoks
5. Lari jarak pendek menggunakan start.... D. Sprint
A. Berdiri E. O’brien
B. Duduk 11. Permainan sepak bola merupakan salah satu cabang
C. Jongkok olahraga yang boleh di bilang paling populer di Tanah
D. Melayang air makanya jika ada sebuah pertandingan sepak bola
E. Merayap dimanapun sealalu di padati oleh antusias penonton,
6. Pada lari jarak pendek ada sebuah alat yang di pasang sepak bola butuh fasilitas yang sangat lengkap dan
di daerah dekat garis start yang nantinya digunakan area yang cukup luas, karena sepak bola memliki
untuk pijakan pada saat seorang pelari akan ukuran panjang lapangan ... . .
melakukan start , alat tersebut dinamakan A. 80 – 100 Meter
A. Pijakan B. 100- 110 Meter
B. Bantalan C. 110 – 120 Meter
C. Star Bock D. 110 – 130 Meter
E. 100 – 150 Meter 14. Jumlah pemain sepak bola yang bermain dalam
12. Waktu pertandingan sepak bola yang biasa setiap timnya berjumlah ......
berlangsung memiliki durasi waktu . . . A. 10 Orang
A. 2 x 20 menit B. 11 Orang
B. 2 x 30 menit C. 12 Orang
C. 2 x 40 menit
D. 2 x 45 menit
D. 13 Orang
E. 2 x 50 menit E. 15 Orang
13. Dalam permaianan sepak bola , jika ada seorang 15. Jika dalam pertandingan sepak bola terjadi hands ball
pemain bertahan pada kotak finalti , maka akan terjadi
pemain lawan berdiri pada posisi lebih dekat
hukuman....
dengan penjaga gawang dari pemain bertahan, A. Tendangan bebas
maka akan terjadi .... B. Tendangan tidak langsung
A. Off side C. Tendangan finalti
B. Throw in D. Tendangan gawang
C. Tendangan Bebas E. Tendangan sudut
D. Tendasngan Finalty
E. Cornel Kick

B. Pilihlah jawaban yang benar dengan memberikan tanda silang (jawaban benar lebih dari satu)
1. Bola basket memiliki beberapa teknik dasar ... A. Tendangan
A. Under Ring B. Pukulan
B. Lay Up C. Hindaran
C. Shooting D. lari
D. Kop stand E. sikap lilin
E. Throw In 7. Istilah shooting bola biasnya ada di cabang
2. Teknik dasar Bola voli di antaranya adalah … olahraga...
A. Throw in A. Bola voli
B. Servis B. Bola basket
C. Passing C. Sepak bola
D. Under Ring D. bulutangkis
E. Lay up E. Tenis meja
3. Tahapa melakukan lompat jauh adalah … 8. Dibawah ini yang merupakan perlengkapan fasilitas
A. Awalan permaiann sebak bola adalah .....
B. Tolakan A. Lapangan
C. Saat di Udara B. net
D. Pendaratan C. Raket
E. Lay Up D. Jaring gawang
4. Sering dikenal nama – nama pemain bola voli dengan E. Bola
dengan beberapa istilah .... 9. Beberapa Induk organisasi olaraga Nasional ...
A. striker A. PSIP
B. keeper B. PSSI
C. set up C. PERPANI
D. smasher D. PBVSI
E. sprinter E. IPSI
5. Sering dikenal nama – nama pemain sepak bola 10. Ivent olaraga memliki tingkatan tingkatan
dengan dengan beberapa istilah .... berdasarkan tempat penyelenggaraanya,diantaranya
A. striker adalah...
B. set up A. PORKAB
C. smasher B. PORDA
D. sprinter C. PON
E. wing back D. SEA GAMES
6. Beberapa teknik dasar pencak silat dibawah ini E. TURNAMEN
diantaranya adalah ......
C. Menjodohkan (Pilihlah jawaban yang ada di sebelah kanan)
1. Jika seorang pemain bola menendang bola sampai keluar lapangan maka akan terjadi ... a. Pencak silat
2. Setia Hati Teratai adalah merupakan salah satu nama perguruan ... b. diving
3. Memasukan bola dari bawah ring ( bola basket ) dikenal dengan istilah ... c. Bola voli
4. Drop shot adalah salah satu teknik dasar dari cabang olah raga ... d. Under ring
5. Toser merupakan posisi pemain penting dalam olahraga ... e. Throw in
f. Bulutangkis
g. karate

D. Isian Singkat
1. .... adalah rangkaian dari beberapa gerakan inti dari pencak silat
2. Bola voli adalah merupaka salah satu kategori olahraga bola besar dimana setiam timnya berjumlah ….
Orang ( tidak termasuk pemain cadangan ).
3. Teknik pukulan LOB terdapat pada cabang olahraga ...
4. Lay Up adalah salah satu teknik dasar permainan.
5. Pelari Jarak Pendek dinamakan. ...
E. Uraian
1. Sebutkan 3 nomor lari jarak pendek !
2. Start jongkok ada 3 macam, sebutkan !
3. Gambarkan Bentuk lapangan Lompat jauh !
4. Bagaiman cara melakukan teknik UNDER RING pada olahraga Bola basket !
5. Sebutkan 5 Induk Organisasi Olah raga Nasional yang kalian ketahui !

Anda mungkin juga menyukai