Anda di halaman 1dari 6

BUKU

PEDOMAN
VIRTUAL EXHIBITION IPA

Kelas IV
Bab 2, ”Wujud Zat dan Perubahannya”
Topik C”Bagaimana Wujud Benda Berubah?”,

PENYUSUN:

MONICA JUNIARTY CLARA

UNIVERSITAS TRILOGI
KATA PENGANTAR
Pendidikan saat ini dihadapkan pada tantangan untuk
menyesuaikan dengan perkembangan teknologi.
Terjadi perubahan gaya belajar dari verbal, visual ke
virtual. Hal ini mendorong pendidik untuk
mengembangkan media pembelajaran yang sesuai
dengan perubahan gaya belajar untuk meningkatkan
efektivitas pembelajaran. Media pembelajaran etika
berbasis virtual exhibition ini merupakan salah satu
upaya untuk menjawab tantangan perkembangan
teknologi dan perubahan gaya belajar. Buku pedoman
penggunaan aplikasi Media Pembelajaran IPA
berbasis Virtual Exhibition materi pada bab 2, ”wujud
zat dan perubahannya”, dengan topik c, ialah
”bagaimana wujud benda berubah?”, dalam
menggunakan produk media pembelajaran dengan
tujuan memudahkan pengguna dalam menggunakan
media pembelajaran ini.
Penggunaan produk media pembelajaran ini
bertujuan meningkatkan pemahaman dan hasil
belajar peserta didik dalam mencapai profil pelajar
pancasila pada elemen kreatif. Dengan menggunakan
media pembelajaran ini diharapkan dapat
meningkatkan motivasi peserta didik kelas IV dalam
belajar dan pengguna dapat belajar mandiri
dimanapun dan kapanpun.

MONICA JUNIARTY CLARA


Buku Pedoman Virtual Exhibition IPAS
1. PERSIAPAN AWAL
a.Siapkan perangkat (Handphone / Komputer
/ Laptop / Tablet) yang digunakan

b. Patikan perangkat terkoneksi internet

MONICA JUNIARTY CLARA


Buku Pedoman Virtual Exhibition IPAS
2. INSTAL SPATIAL.IO
a. Instal aplikasi spatial.io pada Play Store
atau App Store pada perangkat yang
digunakan

b.Untuk perangkat menggunakan


laptop/komputer dll, dapat langsung
bergabung menggunakan link yang
disiapkan, tanpa harus menginstal Spatial.io

MONICA JUNIARTY CLARA


Buku Pedoman Virtual Exhibition IPAS
3. PENERAPAN VIRTUAL EXHIBITION IPA
a. Scan barcode atau link yang telah
disiapkan

bit.ly/VirtualExhibitionIPA

b. Pastikan login membuat akun baru,


menggunakan email/nomor yang aktif

c. Gunakan nama lengkap


d. Ikuti alur virtual exhibition/pameran
online sesuai dengan arah panah yang telah
disiapkan.
Auditorium - left
Gallery IPAS Exhibtion 1 - ikuti tanda →
Gallery IPAS Exhibtion 2 - ikuti tanda →
Penutup
e. Pahami setiap materi yang disiapkan
f. Pengguna bisa mengakses video & audio
yang telah

MONICA JUNIARTY CLARA


Buku Pedoman Virtual Exhibition IPAS
Penyusun:
Monica Juniarty Clara

Kelas IV
Bab 2, ”Wujud Zat dan Perubahannya”
Topik C”Bagaimana Wujud Benda Berubah?”,

GAS CAIR PADAT

Buku Pedoman Virtual Exhibition IPAS


2023

Anda mungkin juga menyukai