Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR REFLEKSI

SETELAH MENYUSUN ANALISIS


PENILAIAN KELAS IV SEMESTER 1
SEBAGAI PERANGKAT PEMBELAJARAN

Nama : RESTY KARTIKASARI,


S.Pd NIP 19920719 202012 2 011
Unit Kerja : SD NEGERI WONOREJO 01

No. Aktivitas Hasil Refleksi


1. Deskripsi Program penilaian yang saya buat pada mulanya hanya berisi
Tema, Subtema dan Tanggal dilaksanakan penilaian. Namun,
setelah mendapat pengarahan dan bimbingan bu Endang Susanti
selaku Kepala Sekolah SD Negeri wonorejo 01 serta diskusi
teman-teman guru, saya membuat program penilaian Kelas IV
Semester 1 Tahun Pelajaran 2021/2022 dengan lebih lengkap
lagi komponennya
2. Analisis Saya merasa analisis penilaian yang saya susun kurang
maksimal. Hal ini disebabkan karena analisis penilaian
yangsaya buat hanya berisi nilai siswa dan tingkat ketuntasan
belajarnya. Saya memutuskan untuk membuat analisis penilaian
Kelas IV Semester 1 Tahun Pelajaran 2021/2022 dengan lebih
lengkap lagi komponennya. Jadi, dapat disimpulkan bahwa
Analisis Penilaian yang saya susun masih memerlukan
perbaikan.
3. Evaluasi Beberapa hal yang harus dievaluasi pada Analisis Penilaian yang
saya susun, ada pada bagian berikut:
1. Jenis kesulitan siswa
2. Latar belakang
3. Usaha bantuan
4. Pelaksanaan Perbaikan dan Pengayaan
5. Hasil Perbaikan dan Pengayaan.
4. Tindak Lanjut Setelah dilakukan review pada Analisis Penilaian yang saya
susun, akhirnya saya mengambil langkah perbaikan dengan
catatan sebagai berikut:
1. Jenis kesulitan siswa
Pada kolom ini saya membaginya menjadi 4 hal yaitu
kesulitan memahami konsep, menangkap isi pelajaran,
konsentrasi kurang, dan adaptasi siswa baru.
2. Latar Belakang
Pada kolom latar belakang, saya membaginya menjadi 5 hal
yaitu Keluarga, Belajar, Hubungan Sosial, Kepribadian, dan
Kesehatan.
3. Usaha Bantuan
Jenis usaha bantuan yang saya lakukan adalah diberikan PR
membuat ikhtisar materi, mengerjakan soal yang belum
dijawab dengan benar, dan usaha bantuan yang lainnya.
4. Pelaksanaan perbaikan dan pengayaan.
Pada kolom ini saya jenis usaha perbaikan ataupun
pengayaan yang saya lakukan kepada siswa.
5. Hasil perbaikan dan pengayaan
Pada kolom ini saya tuliskan nilai siswa hasil perbaikan
ataupun pengayaan.
5. Kesimpulan Analisis Penilaian Kelas IV Semester 1 perlu dilakukan
perbaikansesuai dengan hasil evaluasi dan tindak lanjut.

Selanjutnya untuk keabsahan, format ini ditandatangani sebagai bentuk validasi dari saya
yang telah melaksanakan refleksi diri dari kegiatan yang saya lakukan.

Mengetahui Pati, 19 Oktober 2021

Kepala sekolah Guru kelas

Dra. MTH. Endang Susanti Resty Kartikasari, S. Pd


Nip. 19680114 198806 2 001 Nip. 1992042120190222007
ANALISIS HASIL PENILAIAN ULANGAN HARIAN KELAS IV SEMESTER 1 TEMA 2 SUBTEMA
1 SD NEGERI WONOREJO 01
TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022

NO NAMA SISWA ANALISIS HASIL PENILAIAN PELAKSANAAN PERBAIKAN / PENGAYAAN

PPKn KETUNTASAN BI KETUNTASAN IPA KETUN TASAN IPS KETUN TASAN SBDP KETUN TASAN JE LATA USAHA BANTUAN
NIS R
KE BELA
KD 3.2 T TT KD 3.2 T TT KD 3.2 T TT KD 3.3 T TT KD 3.2 T TT PER H PE HASIL
SU KANG
LI BAI A NGA
TA KA S YAA
N N I N
L
1. ALIKA 70 V - 70 V - 70 V - 80 V - 70 V - - - - - 1a B
2. AZKADILA 50 - V 70 V - 70 V - 80 V - 70 V - 3 2 2 65 1a B
3. FAREL 70 V - 80 V - 80 V - 80 V - 70 V - - - - - 1a B
4. HAFIDZ 90 V - 90 V - 80 V - 90 V - 80 V - - - - - 1a B
5. JUWITA 70 V - 80 V - 70 V - 90 V - 100 V - - - - - 1a B
6. HAFIZ 90 V - 80 V - 80 V - 80 V - 80 V - - - - - 1a A
7. PUPUT 90 V - 90 V - 90 V - 90 V - 80 V - - - - - 1a B
8. RAFIAN 70 V - 80 V - 70 V - 80 V - 70 V - - - - - 1a B
9. RAKA 60 - V 70 V - 70 V - 70 V - 70 V - 3 2 2 65 1a B
10 RIFQI 70 V - 80 V - 70 V - 70 V - 70 V - - - - - 1a B
.
JUMLAH 730 790 750 810 760
RATA- RATA 73 79 75 81 76
KKM 65 65 65 65 65
Nilai Tertinggi 90 90 90 90 100
Nilai Terendah 50 70 70 70 70
Tingkat Tuntas 80% 100% 100% 100% 100%

Jenis kesulitan
1. Memahami Konsep
2. Menangkap isi pelajaran
3. Konsentrasi kurang
4. Adaptasi siswa baru
Latar Belakang
1. Keluarga
2. Belajar
3. Hubungan Sosial
4. Kepribadian
5. Kesehatan

Usaha Bantuan
1. Diberikan PR membuat ikhtisar materi
2. Mengerjakan soal yang belum dijawab dengan benar
3. Jenis bantuan lain

Jenis Pengayaan
1a. Mempelajari buku
b. Mengerjakan soal latihan
2. Mengerjakan tugas lain

Mengetahui , Pati, 19 Oktober 2021


Kepala Sekolah Guru Kelas IV
(Empat)

Dra. MTH. Endang Susanti


Nip. 19680114 198806 2 001 Resty Kartikasari, S. Pd
Nip.
1992042120190222007

Anda mungkin juga menyukai