Anda di halaman 1dari 1

MATERI PROMO&MARKETING

1. Google Ads
Sistem marketing dengan cara Adsense sosmed by meta (Facebook,Instagram)
2. Membuat Social Media (Buat semenarik mungkin, Produk kita terlihat lezat ketika orang
mengunjungi profil resto)
3. Membuat Website
4. KOL,Sampling,Influencer Marketing
Mendatangkan seseorang yang mempunyai skill, pakar, professional, spesialis di bidangnya
Mendatangkan Public Figure Artis, Selebgram, Tiktoker, Youtuber dll.
5. Promo Bulanan
Membuat promo khusus untuk setiap bulan, berganti promo lebih bagus
 Disc 20% All item/Selected Item (menggunakan minimal,maksimal transaksi)
 Cashback voucher 25.000/50.000 dengan minimal order 300ribu (berlaku next visit)
 Happy Our (Weekday Jam 14.00 – 17.00)
 Buy 1 get 1 atau buy 2 get 1 (Snack,Dimsum,Dessert)
 Buy 1 get 50% off second snack or drink (Item yg di diskon yg paling murah, tidak
berlaku kelipatan)
 Membuat Set Menu dengan materi menu utama regular (Harga harus lebih murah
set menu daripada menu regular)
 Membuat Menu Seasonal (Biasanya disertai dekor seperti Imlek,Natal,17
Agustus,Lebaran dll)
6. Entertaint (mengadakan entertaint gratis untuk menarik pengunjung)
7. Membuat event dengan tema yg baru hits dikalangan competitor ataupun baru
8. Iklan Media Luar Ruang (Biilboard,Spanduk,Poster,Neon Box,Video Tron, Wall Painting)
9. Birthday Treat ( Free Waffle/Pancake )
10. Membuat Program Collaboration (Event Organizer,Wedding Organizer,Bank,Office)
11. Membuat Program Penjualan Produk
 Meal Plan
Customer menjadi pelanggan regular tanpa perlu dine in. Cukup mengikuti program
ini tamu dapat menikmati varian menu OR
Teknis : Meals 10 (Habis dalam 2 minggu jika hanya diambil week day saja)
 Outside Catering
Menjual buffet di luar resto
12. Membuat Ulasan Google Review positif
Memberikan Free Snack/dessert disetiap customer mau mengulas google
Wajib follow IG Omah Rayap

Anda mungkin juga menyukai