Anda di halaman 1dari 1

JURNAL REFLEKSI

Sekolah : SD Negeri 02 Waisai

Muatan terpadu : Bahasa Indonesia , Matematika

Nama guru : Aswarida

Kelas :3

Hari :

NO PERTANYAAN
1 Hari ini saya belajar / praktik pembelajaran inovatif tentang penjumlahan yang hasilnya sudah di
Ketahui dan tentang hak dan kewajiban di rumah
2 Hal yang paling membuat saya tertarik pada praktek pembelajaran inovatif hari ini ketika anak anak
menceritakan tentang hak dan kewajibannya kemudian membuat kalimat dengan menggunakan
kata siapa,mengapa dengan benar dan dapat menyelesaikan penjumlahan yang hasilnya sudah di
ketahui.

3. Hal tersulit praktek pembelajaran inovatif yang terjadi pada saya hari ini ketika menghadapi anak
Anak yang kurang memahami materi dan anak anak yang belum terlalu lancar membaca dan ber
Kebutuhan khusus .
4 Saya bangga kepada diri saya , praktek pembelajaran inovatif hari ini ketika anak anak semua unjuk
tangan untuk menjawab soal soal yang saya berikan walaupun ada yang kurang paham tapi tetap
menaikkan tangannya untuk menjawab soal soal karena keberaniannya .
5 Saya ingin tahu praktik pembelajaran inovatif lebih banyak tentang pembelajaran karena pembelaja
ran inovatif adalah pembelajaran yang lansung memecahkan masalah yang dihadapi dikelas ber
dasarkan kondisi.
6 Satu hal yang ingin saya coba dalam praktik pembelajaran inovatif adalah pembelajaran yang
berorientasi pada metode atau upaya meningkatkan semua kemampuan positif dalam proses
pengembangan potensi atau kemampuan .

Anda mungkin juga menyukai