Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI SOAL ASSESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER 1

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Jenjang Pendidikan : SMA Kab. Cilacap.


Kurikulum/Materi : Kurikulum Merdeka / Pancasila.
Kelas/ Fase : XI Fase F.
Jumlah Soal : 55 Soal (50 Pilihan Ganda dan 5 Essai/uraian).
Penyusun : Drs. Hendro Setyono, M.M. dan Khakimatul Royani, S.Pd.
Nomor Bentuk
No Capaian Pembelajaran Materi Pembelajaran Indikator Soal Keterangan
Soal Soal

1 Elemen Pancasila : Unit 1


Peta Pemikiran Pendiri
Peserta didik mampu Bangsa tentang
menganalisis kedudukan Pancasila
Pancasila sebagai ideologi
terbuka; serta peluang dan Menganalisis kedudukan Disajikan konsep, siswa dapat menjelasakan 1 PG Modul Pengayaan
tantangan penerapan nilai- Pancasila sebagai Ideologi pengertian tentang Pancasila sebagai ideologi Bahan Ajar
nilai Pancasila dalam Terbuka terbuka. Pendidikan
kehidupan global; peserta Pancasila Kelas XI
didik mampu menerapkan halaman 16
nilai-nilai Pancasila dalam
kehidupan sehari-hari.

Menganalisis kedudukan Disajikan konsep ideologi menurut 51 Uraian Modul Pengayaan


Pancasila sebagai Ideologi M.Sastrapratedja, siswa dapat menyebutkan Bahan Ajar
Terbuka unsur-unsur yang terkandung dalam ideologi. Pendidikan
Pancasila Kelas XI
halaman 4

Menganalisis kedudukan Siswa dapat mendeskripsikan salah satu fungsi 2 PG Modul Pengayaan
Pancasila sebagai Ideologi ideologi yaitu membentuk identitas kelompok. Bahan Ajar
Terbuka Pendidikan
Pancasila Kelas XI
halaman 4

Diisi Buku
Peta Pemikiran Pendiri sumber /hal.
Bangsa tentang Pancasila

Pemikiran Soekarno Disajikana pemikiran para pendidiri bangsa 3 PG Buku Siswa


tentang ide Kebangsaan tentang ide Kabangsaan Indonesia, siswa dapat (paket) halaman
Indonesia menunjukkan pemikiran Soekarno tentang ide 10
Kebangsaan Indonesia

Pemikiran Soekarno Disajikan konsep, peserta didik dapat 4 PG Buku Siswa


tentang ide Mufakat atau mendeskripsikan pandangan Soekarno tentang (paket) halaman 11
Demokrasi Mufakat atau Demokrasi

Pemikiran Muh Yamin Disajikan konsep, siswa dapat mendeskripsikan 5 PG Buku Siswa
tentang Kesejahteraan pemikiran Moh. Yamin tentang Kesejahteraan (paket) halaman
rakyat Rakya 15

Pemikiran Soepomo Disajikan konsep, siswa dapat mendeskripsikan 6 PG Buku Siswa


tentang istilah “Persatuan” pandangan Soepomo tentang “Persatuan” (paket) halaman
16
Pemikiran Moh. Hatta Disajikan konsep, siswa dapat mendeskripsikan 7 PG Buku Siswa
tentang ide Dasar Negara pemikiran Moh. Hatta tentang apa yang dimaksud (paket) halaman
Indonesia Merdeka dengan istilah “Dasar Kerakyatan” 17

Dinamika Perumusan Disajikan suatu cerita, siswa dapat menganalisis 8 PG Buku Siswa
Pancasila tentang hal yang menjadi penyebab dinamisnya (paket) halaman
perdebatan dalam proses musyawarah 21
penyususunan Dasar Negara Indonesia Merdeka

Dinamika Perumusan Disajikan pendapat tokoh pendiri bangsa, siswa 9 PG Buku Siswa
Pancasila dapat menganalisis alasan penghapusan tujuh (paket) halaman
kata dalam Piagam Jakarta pada alinea ke empat 22-23
bagian sila pertama pancasila menjadi Ketuhanan
Yang Maha Esa
Dinamika Perumusan Disajikan pendapat tokoh, siswa dapat 10 PG Buku Siswa
Pancasila menganalisis maksud dari istilah “ Nasionalisme (paket) halaman
Sekuler” 25

Dinamika Perumusan Disajikan pendapat tokoh, siswa dapat 11 PG Buku Siswa


Pancasila menganalisis maksud dari istilah “ Nasionalisme- (paket) halaman
Islam” 26
Unit 2
Penerapan Pancasila
dalam Kehidupan
Berbangsa

Tiga tataran nilai menurut Siswa dapat menjelasakan macam-macam tataran 52 Uraian Buku Siswa
Moerdiono yaitu Nilai nilai menurur Moerdiono (paket) halaman
Dasar, Nilai Instrumen, dan 31-32
Nilai Praksis
Wujud nilai dasar, nilai Disajikan nilai intrumen UUD NRI tahun 1945 pasal 12 PG Buku Siswa
instrument dan nilai praksis 29, siswa dapat mendeskripsikan nilai praksis (paket) halaman
terkait dengan pengamalan UUD NRI tahun 1945 33
pasal 29.

Wujud nilai dasar, nilai Disajikan nilai intrumen UUD NRI Tahun 1945 13 PG Buku Siswa
instrument dan nilai praksis pasal pasal 28J, siswa dapat mendeskripsikan nilai (paket) halaman
praktis terkait dengan pengamalan UUD NRI pasal 34
28J

Wujud nilai dasar, nilai Disajikan nilai intrumen UUD NRI Tahun 1945 14 PG Buku Siswa
instrument dan nilai praksis pasal pasal 25A, siswa dapat mendeskripsikan (paket) halaman
nilai praktis terkait dengan pengamalan UUD NRI 35
pasal 25A

Wujud nilai dasar, nilai Disajikan nilai intrumen UUD NRI Tahun 1945 15 PG Buku Siswa
instrument dan nilai praksis pasal pasal 19, siswa dapat mendeskripsikan nilai (paket) halaman
praktis terkait dengan pengamalan UUD NRI pasal 36
19
Wujud nilai dasar, nilai Disajikan nilai intrumen UUD NRI Tahun 1945 16 PG Buku Siswa
instrument dan nilai praksis pasal pasal 34, siswa dapat mendeskripsikan nilai (paket) halaman
praktis terkait dengan pengamalan UUD NRI pasal 37
34

Wujud nilai dasar, nilai Disajikan cerita tentang Kasus Penculikan aktivis 17 PG Buku Siswa
instrument dan nilai praksis 1998, siswa dapat menganalisis kasus (paket) halaman
pelanggaran terhadap salah satu nilai instrument 42
UUD NRI Tahun 1945

Wujud nilai dasar, nilai Disajikan cerita tentang kasus “Pembunuhan 18 PG Buku Siswa
instrument dan nilai praksis Munir,” siswa dapat menganalisis kasus (paket) halaman
pelanggaran terhadap salah satu nilai instrument 42
UUD NRI Tahun 1945

Unit 3
Peluang dan Tantangan Disajikan informasi tentang kemajuan IPTEK, 19 PG Buku Siswa
Penerapan Pancasila siswa memahami perlunya fungsi Pancasila (paket) halaman
dalam Kehidupan Global sebagai filter atau penyaring kemajuan IPTEK 46-47

Tantangan Ber-Pancasila
dalam Kehidupan Global

Kemajuan IPTEK

Dampak positif kemajuan Disajikan informasi tentang kemajuan IPTEK, 20 PG Buku Siswa
siswa bisa mendeskripsikan kemungkinan- (paket) halaman
kemungkinan adanya jenis pekerjaan yang hilang. 46-47

Dampak negatif kemajuan Disajikan informasi tentang kemajuan IPTEK, 21 PG Buku Siswa
IPTEK siswa dapat mendeskripsikan potensi-potensi (paket) halaman
pekerjaan yang muncul seiring kemajuan IPTEK 46-47

Dampak negatif kemajuan Disajikan suatu konsep, siswa dapat menjelaskan 22 PG Buku Siswa
IPTEK salah satu dampak negative meningkat pesatnya (paket) halaman
teknologi informatika 48-49
Tantangan ideologi Siswa dapat menjelaskan fungsi Pancasila sebagai 23 PG Buku Siswa
Pancasila dalam era filter atau penyaring masukknya ideologi asing (paket) halaman
globalisasi atau faham-faham yang tidak sesuai dengan nilai 47-48
nilai yang terkandung dalam Pancasila.

Tantangan ideologi Siswa dapat menjelasakan pengertian radikalisme 24 PG Buku Siswa


Pancasila dalam era dalam kehidupan berbangsa dan bernegara (paket) halaman
globalisasi 47

Peluang ber-Pancasila Siswa dapat menjelaskaan tiga kecakapan hidup 53 Uraian Buku Siswa
dalam kehidupan Global yang diperlukan dalam menghadapi abad 21 (paket) halaman
50
Peluang ber-Pancasila Disajikan konsep menampilkan nilai-nilai luhur 25 PG Buku Siswa
dalam kehidupan Global Pancasila dalam kontek kehidupan global, siswa (paket) halaman
dapat menjelasakan dua hal yang perlu dimilki 52
agar nilai-nilai Pancasila mampu dilaksanakan dan
menjadi solusi dalam menhadapi permasalah
hidup sehari-hari

No Capaian Pembelajaran Materi Pembelajaran Indikator Soal Jumlah Bentuk Keterangan


Soal Soal
1. Mengklasifikasikan ide-ide Sejarah konstitusi Peserta didik dapat menjelaskan definisi dan 2 Pilihan LKS MGMP
para pendiri bangsa fungsi konstitusi dalam system pemerintahan Ganda Halaman 30
tentang konstitusi ke Peserta didik dapat menguraikan sejarah 3 Pilihan LKS MGMP
dalam beberapa topik terbentuknya konstitusi Indonesia Ganda Halaman 28 - 32
bahasan Peserta didik dapat memecahkan terkait sejarah 2 Pilihan LKS MGMP
perkembangan Undang-Undang yang pernah Ganda Halaman 31
berlaku diIndoesia
2. Menghubungkan tumpang Hubungan Antar Regulasi Peserta didik dapat menyebutkan peratutan 2 Pilihan LKS MGMP
tindih, kesesuaian dan perundang-undangan, di tingkat nasional dan Ganda Halaman 32
pertentangan antarregulasi daerah
yang setara dengan Peserta didik dapat mengaitkan hubungan antar 1 Pilihan LKS MGMP
regulasi di atasnya peraturan perundang-undangan Ganda Halaman 32-35
Peserta didik dapat menyebutkan contoh 2 Pilihan LKS MGMP
hubungan antar peraturan perundang-undangan, Ganda Halaman 32-35
antar peraturan di tingkat nasional, atau antar
nasional dan daerah
3. Mengevaluasi Konsekuensi pelanggaran Peserta didik dapat mendefiniskan dan 4 Pilihan LKS MGMP
pelaksanaan kesepakatan kesepakatan memberikan contoh kesepakatan dalam kehidupan Ganda Halaman 35-38
bersama di sekolah, hal sehari-hari
yang sudah dilaksanakan 1
dan belum dilaksanakan Essay
Peserta didik dapat memberikan contoh sikap 1 Pilihan LKS MGMP
terhadap pelanggaran atas kesepakatan Ganda Halaman 38

Peserta didik dapat menjabarkan konsekuensi atas 2 Pilihan LKS MGMP


pelanggaran kesepakatan Ganda Halaman 38-39
4 Mendiskusikan kasus- Studi Kasus Pelanggaran Peserta didik dapat memberikan contoh 3 Pilihan LKS MGMP
kasus pelanggaran Norma dan Regulasi pelanggaran norma dan regulasi dalam Ganda Halaman 39-40
terhadap norma dan masyarakat
aturan secara objektif 1
dengan berdasarkan Essay
ketentuan normative dalam
konstitusi
Peserta didik dapat menunjukkan konsekuensi 2 Pilihan LKS MGMP
pelanggaran terhadap suatu norma dan regulasi Ganda Halaman 39-40
Peserta didik dapat mengidentifikasi upaya yang 1 Pilihan LKS MGMP
dilakukan untuk mengatasi pelanggaran norma Ganda Halaman 39-40
dan regulasi

Cilacap, 03 November 2023,


Ketua MGMP PP/PPKn

Drs. Fuad Aljihad, M.H.

Anda mungkin juga menyukai