Anda di halaman 1dari 10

Pelayanan Informasi Publik di Aceh Jaya

H. Mustafa Ibrahim, S.Pd, M.A.P


(Sekda Aceh Jaya)

Ridwan, S.Pi
(Kadis Kominfo Aceh Jaya)

11-12 September 2019


(Kertas Kerja & Laporan)
Overview “Pelayanan Informasi
Publik” di Aceh Jaya

• Visi Misi Diskominfo ?

• Renstra / RPJM (sudah disiapkan)

• Apa yang sudah dilakukan ?


Visi & Misi
(Diskominfo Aceh Jaya)
VISI
"Terwujudnya Aceh Jaya Cyber Berdasarkan Partisipasi Masyarakat yang didukung Teknologi
Informasi dan Komunikasi"

MISI
1. Meningkatkan kapasitas layanan infomasi, memberdayakan potensi masyarakat dan kerjasama
Lembaga Komunikasi dan Informatika.
2. Mewujudkan profesionalisme Aparatur layanan komunikasi informatika yang profesional dan
memiliki integritas moral yang tinggi yang ditunggu oleh sarana dan prasarana yang memadai.
3. Mewujudkan Infrastruktur Teknologi Informasi Komunikasi (TIK) melalui pengembangan
aplikasi, muatan layanan publik.
4. Meningkatkan Pembinaan, Pengawasan dan Pengendalian terhadp pengusahaan penyelenggara
jasa Pos dan telekomunikasi
Masalah dan Solusi

• Isu yang muncul bahwa, Pelayanan Informasi Publik Aceh Jaya di


Tahun 2017 memperoleh peringkat ke-4 Se-Aceh, sementara Kinerja
dan Layanan belum memuaskan…
• Bagaimana menjawabnya?
• Apa dan bagaimana pengaruhnya terhadap Pelayanan Informasi
Publik di Aceh Jaya?
o Waktu
o Biaya
o Lain-lain
Timeline Executor “Keterbukaan Informasi Publik”
Timeline Penyelenggaraan Keterbukaan Informasi
Publik

Sosialisasi Bimtek Aplikasi Evaluasi,


2013-2014 2015-2016 2017-2018 2019
Timeline “Jumlah Pemohon Informasi”

2016 2018
2 Pemohon 3 Pemohon

2017 2019
3 Pemohon 1 Pemohon
Tantangan

• Kapan Tonggak Sejarah selanjutnya ?


• Bagaimana mestinya pelayanan yang
diharapkan?
• Risiko dan Masalah yang diketahui?
• Apa langkah langsung selanjutnya?
Ketergantungan dan Sumber Daya

Kinerja
SKPK

Komitmen Tim Executor


Aparatur Pelaksana
Pelayanan
Informasi
Publik

Pemohon
Teknologi
Komunikasi
Informasi
Progress Rincian Kegiatan IKP
(surat Kemendagri No. 046/219/Bangda tanggal 17 Januari 2019)

Rincian Kegiatan Sudah Sedang Rencana


Penyusunan Kebijakan Teknis Bidang IKP

Pemantauan Opini dan Aspirasi Publik

Pengumpulan data dan informasi kebijkaan Pemerintah Daerah

Penyusunan Strategi Komunikasi Publik

Produksi Konten Informasi Publik

Penyediaan Informasi Publik

Pelayanan Informasi Publik

Penyebarluasan Informasi Publik melalui media

Pengelolaan Media Komunikasi Milik Pemerintah

Penyelenggaraan Hubungan Masyarakat, Media dan Kemitraan
Komunitas

Penyeleggaraan Manajemen Krisis Komunikasi Publik

Dukungan Administrasi Komisi Informasi dan Penyelesaian Sengketa

Anda mungkin juga menyukai