Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI SOAL PENILAIAN HARIAN

Satuan Pendidikan : SDN Websiteedukasi.com


Kelas/Semester :5/2
Tema : 6. Panas dan Perpindahannya
Subtema : 2. Perpindahan Kalor di Sekitar Kita
Tahun Pelajaran : 20../20..

MUATAN BENTUK NO
NO KOMPETESI DASAR INDIKATOR SOAL BOBOT
PELAJARAN SOAL SOAL
1. PPKn 3.2 Memahami hak, kewajiban dan Disajikan paragraf, siswa Isian 1
tanggung jawab sebagai warga mampu menyebutkan hak
dalam kehidupan sehari-hari. sebagai warga masyarakat
secara jelas
Disajikan paragraf, siswa Isian 2
mampu menyebutkan
kewajiban sebagai warga
masyarakat secara jelas
Disajikan paragraf, siswa Isian 3
mampu menyebutkan
tanggung jawab sebagai
warga masyarakat secara
jelas
2. BAHASA 3.3 Meringkas teks penjelasan Disajikan iklan produk, Isian 4
INDONESIA (eksplanasi) dari media cetak atau siswa mampu menjelaskan
elektronik. isi teks penjelasan dari media
cetak secara benar
Disajikan iklan produk, Isian 5
siswa mampu menjelaskan
isi teks penjelasan dari media
elektronik secara benar
3. IPA 3.6 Menerapkan konsep perpindahan Disajikan gambar, siswa Isian 6
kalor dalam kehidupan sehari-hari. mampu menjelaskan cara-
cara perpindahan kalor dalam
kehidupan sehari-hari secara
tepat
Disajikan gambar percobaan Isian 7
mengggunakan sendok dan
air panas, siswa mampu
membuktikan perpindahan
kalor secara konduksi secara
mandiri
4. IPS 3.2 Menganalisis bentuk bentuk Disajikan gambar, siswa Isian 8
interaksi manusia dengan mampu mengidentifikasi
lingkungan dan pengaruhnya aktivitas masyarakat sekitar
terhadap pembangunan sosial, dalam upaya pembangunan
budaya, dan ekonomi masyarakat ekonomi Indonesia secara
Indonesia. rinci
Disajikan gambar, siswa Isian 9
mampu mengidentifikasi
aktivitas masyarakat sekitar
dalam upaya pembangunan
sosial dan budaya Indonesia
secara rinci
5. SBdP 3.3 Memahami pola lantai dalam tari Disajikan gambar pola lantai Isian 10
kreasi daerah. dalam tari, siswa mampu
menjelaskan pengertian pola
lantai dalam tari kreasi
daerah secara tepat

Anda mungkin juga menyukai