Anda di halaman 1dari 3

V.

CARA KERJA

A. Teoritis

1. Mengayak tanah top soil sehingga terpisah dari bebatuan

2. Memasukkan tanah top soil yang sudah diayak ke dalam polybag hingga penuh

3. Menyiram polybag secara merata sampai semuanya basah terkena air

4. Membuat 4 lubang di pinggiran polybag untuk tempat pupuk NPK

5. Memasukkan pupuk NPK ke dalam lubang yang telah disediakan lalu ditutup

6. Membuat lubang untuk benih di tengah polybag

7. Memasukkan benih kedalam lubang yang telah disediakan lalu ditutup kembali

8. Memberi label di polybag sebagai penanda

B. Skematis

1. Diayak tanah top soil sehingga terpisah dari bebatuan

2. Dimasukkan tanah top soil yang sudah diayak ke dalam polybag hingga penuh
3. Disiram polybag secara merata sampai semuanya basah terkena air

4. Dibuat 4 lubang di pinggiran polybag untuk tempat pupuk NPK

5. Dimasukkan pupuk NPK ke dalam lubang yang telah disediakan lalu ditutup
6. Dibuat lubang untuk benih di tengah polybag

7. Dimasukkan benih kedalam lubang yang telah disediakan lalu ditutup kembali

Anda mungkin juga menyukai