Anda di halaman 1dari 7

STIKES CHECKLIST MENGISAP LENDIR PADA BAYI BARU LAHIR

NANI HASANUDDIN (RPP)


PRODI KEBIDANAN Kode/No: 032 Tgl Berlaku: Revisi No:
IV-001/STIKES-NH/PDN/LAB/KB3 18 April 2016 01

CHECKLIST & FORMAT PENILAIAN MENGISAP LENDIR PADA BAYI BARU LAHIR

NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI
2 1 0
A SIKAP
1 Menyapa klien dengan ramah dan sopan
2 Menjelaskan tujuan tindakan yang akan dilakukan
3 Merespon terhadap reaksi klien
4 Teruji memberikan rasa aman pada klien
B CONTENT/ISI
5. Mengenakan APD (celemek, topi, masker, kaca mata,sepatu tertutup)
6. Mencuci tangan
7. Menggunakan sarung tangan DTT pada kedua tangan
8. Mengatur posisi bayi dalam keadaan kepala sedikit ekstensi
9. Melakukan pengisapan lender dengan memasukkan kateter pengisap ke
dalam kom berisi aquadest/NaCl 0,9% untuk mencegah trauma mukosa
10. Mengisap lendir mulai dari mulut bayi sedalam ± 5 cm kemudian hidung
sedalam ± 3 cm
11. Mengisap lendir saat menarik selang pengisap keluar
12. Membilas kateter dengan aquadest/NaCl 0,9%
13. Melakukan pengisapan hingga cairan bersih
14. Melakukan dekontaminasi alat yang telah digunakan
15. Mencelup kedua tangan yg masih memakai handscoen kedalam larutan
klorin 0,5% dan melepaskannya secara terbalik lalu merendamnya selama
10 menit
16. Mencuci tangan
17. Melepaskan alat pelindung diri (APD)
18. Menjelaskan hasil pemeriksaan kepada ibu dan keluarganya
19. Melakukan dokumentasi
C TEKNIK
20. Teruji melakukan sesuai prosedural
21. Teruji menerapkan tehnik pencegahan infeksi
22. Teruji melaksanakan komunikasi selama melakukan tindakan
23. Teruji melakukan pendokumentasian secara baik dan benar
∑ Score .......
Nilai Akhir : X 100 = X 100 = . . . . . .
46 46
STIKES CHECKLIST PEMBERIAN SALEP MATA &
NANI HASANUDDIN VITAMIN K1 PADA BAYI (RPP)
PRODIKEBIDANAN Kode/No: 033 Tgl Berlaku: Revisi No:
IV-001/STIKES-NH/PDN/LAB/KB3 18 April 2016 01

CHECKLIST & FORMAT PENILAIAN


PEMBERIAN SALEP MATA DAN VITAMIN K1 PADA BAYI

NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI
2 1 0
A SIKAP
1 Menyapa klien dengan ramah dan sopan
2 Menjelaskan tujuan tindakan yang akan dilakukan
3 Memberikan rasa aman pada klien
4 Melakukan informant coise dan menandatangani informant consent
B CONTENT/ISI
5 Mencuci tangan
6 Menggunakan sarung tangan
7 Mengatur posisi kepala bayi dalam keadaan sedikit ekstensi
8 Membersihkan daerah kelopak mata dan bulu mata dengan menggunakan
kapas lembab dari sudut mata ke arah hidung
9 Membuka mata dengan menekan perlahan-lahan bagian bawah dengan ibu
jari dan bagian atas orbita dengan jari telunjuk
10 Memegang aplikator salep di atas pinggir kelopak mata kemudian pencet
tube sehingga obat keluar lalu berikan obat pada kedua mata. Setelah
selesai, bantu bayi untuk menutup mata secara perlahan-lahan
11 Mematahkan ampul vitamin K1
12 Membuka spoit 1 ml dari kemasannya
13 Mengisap obat ke dalam spoit sekali pakai
14 Menentukan lokasi penyuntikan obat
15 Melakukan aseptic pada lokasi penyuntikan dengan menggunakan kapas
alcohol 70%, membiarkan kulit tersebut kering sebelum disuntik
16 Menyuntikkan vitamin K1 1 mg secara IM pada paha kiri antero lateral
17 Melakukan aspirasi sebelum memasukkan obat
18 Memasukkan obat secara pelan dan hati-hati hingga obat habis
19 Mencabut jarum secara cepat tanpa menggosok bekas suntikkan
20 Menyampaikan pada klien untuk tidak menggosok area suntik agar
penyerapan obat tidak cepat
21 Membuang spoit ke dalam safety box tanpa menutup jarum
22 Merapihkan alat
23 Mencuci tangan
24 Melakukan dokumentasi
C TEKNIK
25 Teruji melakukan sesuai prosedural
26 Teruji melaksanakan komunikasi selama melakukan tindakan
27 Teruji mengajukan pertanyaan terbuka dan tertutup
28 Teruji melakukan pendokumentasian secara baik dan benar
∑ Score .......
Nilai Akhir : X 100 = X 100 = . . . . . .
56 56
STIKES CHECKLIST PEMBERIAN VAKSIN HEPATITIS B PADA BAYI
NANI HASANUDDIN (RPP)
JURUSAN KEBIDANAN Kode/No: 034 Tgl Berlaku: Revisi No:
IV-001/STIKES-NH/PDN/LAB/KB3 18 April 2016 01

CHECKLIST & FORMAT PENILAIAN PEMBERIAN VAKSIN HEPATITIS B PADA BAYI

NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI
2 1 0
A SIKAP
1 Menyapa klien dengan ramah dan sopan
2 Menjelaskan tujuan tindakan yang akan dilakukan
3 Memberikan rasa aman pada klien
4 Melakukan informant coise dan menandatangani informant consent
B CONTENT/ISI
5 Mencuci tangan
6 Menggunakan sarung tangan
7 Membuka kemasan plastic vaksin hepatitis B
8 Menentukan lokasi penyuntikan vaksin hepatitis B
9 Melakukan aseptic pada lokasi penyuntikan dengan menggunakan kapas
DTT, membiarkan kulit tersebut kering sebelum disuntik
10 Mendorong penutup plastic vaksin hepatitis B hingga bunyi klik
11 Membuka tutup vaksin
12 Menyuntikkan vaksin hepatitis B secara IM pada paha kanan antero lateral
13 Memasukkan obat dengan cara memencet hingga obat habis
14 Mencabut jarum secara cepat tanpa menggosok bekas suntikkan
15 Menyampaikan pada klien untuk tidak menggosok area suntik agar
penyerapan obat tidak cepat
16 Membuang kemasan vaksin ke dalam safety box tanpa menutup jarum
17 Mencuci tangan
18 Melakukan dokumentasi
C TEKNIK
19 Teruji melakukan sesuai prosedural
20 Teruji melaksanakan komunikasi selama melakukan tindakan
21 Teruji melakukan pendokumentasian secara baik dan benar
∑ Score .......
Nilai Akhir : X 100 = X 100 = . . . . . .
42 42
CHECKLIS PERAWATAN TALI PUSAT PADA BAYI
STIKES (RPP)
NANI HASANUDDIN Kode/No: 035 Tgl Berlaku: Revisi No:
PRODI KEBIDANAN IV-001/STIKES-NH/PDN/LAB/KB3 18 April 2016 01

CHECKLIS & FORMAT PENILAIAN PERAWATAN TALI PUSAT PADA BAYI

NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI
2 1 0
A SIKAP
1 Menyapa klien dengan ramah dan sopan
2 Menjelaskan tujuan tindakan yang akan dilakukan
3 Memberikan rasa aman pada klien
B CONTENT/ISI
4 Membuka pakaian bayi
5 Mencuci tangan
6 Menggunakan sarung tangan steri/DTT
7 Membersihkan tali pusat dengan kasa dan air DTT dari pangkal ke
ujung luka
8 Mengeringkan tali pusat dengan kasa DTT/steril
9 Pertahankan sisa tali pusat dalam keadaan terbuka dan tanpa
membubuhi apapun
10 Melipat popok di bawah sisa tali pusat
11 Mengenakan pakaian bayi
12 Membereskan alat – alat
13 Mencelup, membuka secara terbalik dan mendekomentasi sarung
tangan ke dalam larutan klorin 0,5%
14 Mencuci tangan
15 Menginformasikan hasil tindakan dan cara perawatan tali pusat
16 Melakukan dokumentasi
C TEKNIK
17 Teruji melakukan sesuai prosedural
18 Teruji melaksanakan komunikasi selama melakukan tindakan
19 Teruji melakukan pendokumentasian secara baik dan benar
∑ Score .......
Nilai Akhir : X 100 = X 100 = . . . . . .
38 38
STIKES CHECKLIST PEMERIKSAAN FISIK BAYI BARU LAHIR
NANI HASANUDDIN (RPP)
JURUSAN KEBIDANAN Tgl Berlaku: Revisi
Kode/No: 036
18 April 2016 No:
IV-001/STIKES-NH/PDN/LAB/KB3
01

CHECKLIST & FORMAT PENILAIAN PEMERIKSAAN FISIK BAYI BARU LAHIR

NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI 2 1 0
A SIKAP
1 Menyapa klien dengan ramah dan sopan
2 Menjelaskan tujuan tindakan yang akan dilakukan
3 Menunjukkan sikap tanggap terhadap reaksi bayi
B CONTENT/ISI
4 Mencuci tangan
5 Menggunakan sarung tangan
6 Melakukan pemeriksaan TTV (suhu, bunyi jantung dan pernafasan)
7 Melakukan pemeriksaan kepala (bentuk dan kelainan)
8 Melakukan pemeriksaan telinga (recoil, pina, bentuk dan kelainan)
9 Melakukan pemeriksan mata (tenda infeksi, kemerahan, simetris/tidak)
10 Melakukan pemeriksaan hidung (simetris, ada kelainan /tidak)
11 Melakukan pemeriksaan mulut (pallatum, bentuk dan kelainan)
12 Melakukan pengukuran lingkar kepala
13 Melakukan pemeriksaan leher (normal/tidak)
14 Melakukan pemeriksaan dada (bentuk dan pernafasan)
15 Melakukan pemeriksaan bahu, lengan dan tangan
16 Melakukan pemeriksaan perut (bentuk, kelainan dan perdarahan tali pusat)
17 Melakukan pemeriksaan genitalia (laki-laki: penis, skrotum dan testis,
Perempuan: labia mayora dan minora, uretra)
18 Melakukan pemeriksaan tungkai dan kaki
19 Melakukan pemeriksaan punggung
20 Melakukan pemeriksaan anus
21 Melakukan pemeriksaan kulit (verniks, warna kulit & tanda lahir)
22 Melakukan pengukuran panjang badan
23 Melakukan pengukuran berat badan
24 Mencuci tangan
25 Membuat dokumentasi
C TEKHNIK
26 Teruji melakukan sesuai procedural
27 Teruji melaksanakan komunikasi selama melakukan tindakan
28 Teruji melakukan pendokumentasian secara baik dan benar
Ʃ score ........
Nilai Akhir = x 100 = = ...............
56 56
STIKES CHECKLIST MEMANDIKAN BAYI
NANI HASANUDDIN (RPP)
JURUSAN KEBIDANAN Kode/No: 037 Tgl Berlaku: Revisi
IV-001/STIKES-NH/PDN/LAB/KB3 18 April 2016 No:00

CHECKLIST & FORMAT PENILAIAN MEMANDIKAN BAYI

NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI 2 1 0
A SIKAP
1 Menyapa klien dengan ramah dan sopan
2 Menjelaskan tujuan tindakan yang akan dilakukan
3 Menunjukkan sikap tanggap terhadap reaksi bayi
B CONTENT/ISI
4 Memastikan suhu ruangan tetap hangat dan suhu bayi normal
5 Mencuci tangan
6 Menggunakan sarung tangan dan celemek
7 Menuangkan air mandi ke dalam waskom mandi
8 Meletakkan bayi di atas perlak dan membuka pakaiannya
9 Membasahi tali pusat
10 Membersihkan mata dengan menggunakan kapas basah (DTT)
11 Membersihkan tali pusat dengan kapas basah
12 Membersihkan daerah genitalia dan anus (jika ada faeces)
13 Mengeramasi rambut bayi dengan shampoo
14 Membersihkan seluruh tubuh bayi dengan sabun
15 Memindahkan bayi ke dalam bak mandi
16 Membersihkan kepala dan badan bayi bagian depan
17 Membalikkan badan bayi dan membersihkan bagian pungung
18 Mengangkat bayi dari Waskom mandi
20 Mengeringkan tubuh bayi dengan handuk dan rapihkan bayi
21 Mengenakan popok dan pakaian bayi yang bersih dan kering
22 Membungkus bayi segera dengan selimut
23 Merapikan alat-alat
24 Mencuci tangan
25 Membuat dokumentasi
C TEHKNIK
26 Teruji melakukan sesuai procedural
27 Teruji melaksanakan komunikasi selama melakukan tindakan
28 Teruji melakukan pendokumentasian secara baik dan benar
Ʃ score ........
Nilai Akhir = x 100 = = ...............
56 56
STIKES CHECKLIST DEMONSTRASI PERSIAPAN ALAT RESUSITASI
NANI HASANUDDIN BAYI BARU LAHIR
JURUSAN KEBIDANAN (RPP)
Tgl Berlaku: Revisi
Kode/No: 038
18 April 2016 No:
IV-001/STIKES-NH/PDN/LAB/KB3
01

CHECKLIST & FORMAT PENILAIAN


DEMONSTRASI PERSIAPAN ALAT RESUSITASI BAYI BARU LAHIR

NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI 2 1 0
A SIKAP
1 Menyiapkan alat secara ergonomic
2 Melakukan secara hati-hati
B CONTENT/ISI
3 Menggunakan Alat Proteksi Diri (APD):
Topi, kaca mata, masker, apron, sepatu booth
4 Mendemonstrasikan Persiapan alat :
 Menyiapakan tempat (bersih, kering, datar dan keras)
 Menempatkan lampu Lampu 60 watt ± 60 cm di atas meja tindakan
 Meletakkan Timer/Jam dengan detik pada sudut kiri meja
 Meletakkan Ambu bag /tabung dan sungkup(dalam tempatnya) sebelah kiri
penolong
 Meletakkan Wadah steril/DTT di sebelah kiri penolong:
o Sarung tangan : 1 pasang
o Pengisap lender Dee Lee /bola karet
o Kain kasa : 5 lembar
 Menggelar :
- kain pertama di atas perut ibu
- kain kedua di atas meja tindakan
- kain ketiga digulung 3 cm dan diletakkan di bawah kain kedua
5 Pencegahan infeksi:
 Tempat sampah kering
 Tempat sampah medis (telah dialasi kantong plastic kuning/merah)
 Larutan klorin 0,5%
C TEHKNIK
6 Menerapkan metode PI

Ʃ score ........
Nilai Akhir = x 100 = = ...............
12 12

Anda mungkin juga menyukai