Anda di halaman 1dari 3

Amankan Diri, Pasien

dan lingkungan

440/44/SOP/IX/2023/UPTD
NOMOR SOP Puskesmas
TGL PEMBUATAN 6 September 2023
TGL REVISI -
TGL EFEKTIF 11 September 2023
DISAHKAN OLEH KEPALA UPTD PUSKESMAS
PEMERINTAH DAERAH CIKAMPEK
KABUPATEN KARAWANG
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS CIKAMPEK

dr. Sari Ali Astuti


NIP. 19680903 199903 2 002

NAMA SOP CODE BLUE

Dasar Hukum Kualifikasi Pelaksana


Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 19
Tahun 2016 tentang sistem penanggulangan gawat Karyawan Puskesmas
darurat terpadu; Cikampek
Unit Terkait Peralatan/Perlengkapan
1. Emergency kit (epinefrin,
spuit 3cc, BVM,infus set,
Nacl 0.9%)
Semua unit di Puskesmas Cikampek
2. Tandu scoop
3. Form code blue

Peringatan : Pencatatan dan Pendataan :


Code Blue adalah penangaan pasien yang jatuh pada
kegawat daruratan di lingkungan rumah sakit. Form code blue

Mutu Baku Ket.


No Kegiatan/Aktivitas Pelaksana Kelengka
Waktu Output
pan
Amankan Diri, Petugas,
Pasien dan Daftar tilik 1 pasien dan
1 lingkungan
lingkungan code blue menit
aman
Memeriksa kesadaran
pasien dengan cara Memeriksa kesadaran
mengecek respon Daftar tilik 1 Kesadaran
2 pasien dengan cara code blue menit
pasien mengecek respon pasien

3 Petugas yang Pengeras 2 Informasi


menemukan segera suara menit tersampaika
menghubungi n
operator untuk
mengumumkan status
code blue dengan
menyebut lokasi
kejadian

Setelah menghubungi
operator, petugas Setelah menghubungi
yang menemukan operator, petugas yang Daftar tilik 2 Dilakukanny
4
menemukan segera code blue menit a RJP
segera melakukan RJP
melakukan RJP

Tim code blue segera


Tim code blue Daftar tilik 2 Tim code
5 datang
segera datang code blue menit blue

Resusitasi kit
(BVM,
Lakukan RJP Lakukan RJP ephinefrin, 2 Dilakukanny
6
Nacl, spuit menit a RJP
3cc), infus
set

Membebaskan jalan
nafas
Membebaskan jalan Daftar tilik Jalan napass
7 2 detik
nafas code blue bebas

Melakukan cek nadi


karotis dan
pernapasann dengan Melakukan cek nadi
waktu 3-5 detik, bila karotis dan pernapasann
tidak teraba denyut dengan waktu 3-5 detik,
nadi, lakukan Resusitasi kit
bila tidak teraba denyut
(BVM,
kompresi jantung luar nadi, lakukan kompresi
ephinefrin, 2 Dilakukanny
8 dengan cara 30 jantung luar dengan cara
Nacl, spuit menit a RJP
kompresi dan 2x 30 kompresi dan 2x
3cc), infus
ventilasi dengan ventilasi dengan
set
kecepatan komresi kecepatan komresi 100x
100x per menit per menit (dengan 1 atau
(dengan 1 atau 2 2 penolong)
penolong)

Melakukan cek nadi Resusitasi kit


(BVM,
karotis ulang setelah 5 Melakukan cek nadi karotis
ephinefrin, 10
9 siklus kompresi ulang setelah 5 siklus ROSC
Nacl, spuit detik
jantung dan paru kompresi jantung dan paru
3cc), infus
set
Setelah penanganan
kegawatan teratasi
namun pasien
memerlukan
Kegawatdaru
penatalaksanaan
5 ratan pasien
10 tingkat lanjutan, maka Tandu scoop
menit sudah
pasien tersebut
tertangani
dirujuk ke Rumah sakit
dengan didampingi
oleh tim code blue.

Anda mungkin juga menyukai