Anda di halaman 1dari 14

KARTU SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

Mata Pekajaran : Pendidikaan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK)


Kelas/Semester : 5/1
Bentuk Tes : Pilihan Ganda, Isian, Essay
Penyusun : Prima Agung Setiawan, S.Pd, Ary Junate, S.Pd., Robiansyah, S.Pd.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan faktual dan 1 A 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Induk organisasi sepak bola mini Indonesia adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. FSMI
bermain. b. PSMI
Kompetensi Dasar : c. FPSMI
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non- d. PSSI
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan nama
organisasi dan tempat pendeklarasian dalam
permainan sepakbola mini.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan faktual dan 2 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Bagian kepala yang kontak dengan bola saat menyundul bola adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. bagian atas kepala
bermain. b. tempurung kepala
Kompetensi Dasar : c. ubun-ubun
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non- d. dahi
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta didik dapat menyebutkan cara
menyudul bola menggunakan dalam
permainan sepakbola mini.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 3 C 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Saat melakukan lemparan ke dalam, kedua kaki pemain harus di … garis samping
kegiatannya, dan benda-benda yang lapangan.
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain. a. dalam
Kompetensi Dasar : b. dalam dan luar
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non- c. belakang
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan d. depan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melempar dalam permainan sepak bola mini
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 4 C 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Berikut yang bukan merupakan gerak dasar bermain bola adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. menendamg
bermain. b. menggiring
Kompetensi Dasar : c. melempar
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non- d. mengontrol
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta diddik dapat menjelaskan gerak dasar
dalam permainan sepak bola mini.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 5 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Tempat pendeklarasian sepak bola mini di Indonesia adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. Sriwendari, Solo
bermain. b. Senayan, Jakarta
Kompetensi Dasar : c. diponegoro
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non- d. Sabnani Park Tanggerang
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan nama
organisasi dan tempat pendeklarasian dalam
permainan sepakbola mini.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 6 2016 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Sepak bola mini dideklarasikan di Indonesia pada tahun ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta diddik dapat menjelaskan pada tahun
berapa teciptanya permainan sepakbola mini
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 7 Jumlah Goal 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Hal yang menentukan kemenangan saat pertandingan sepak bola mini adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta diddik dapat menjelaskan cara
memenangkan pertandingan dalam
permainan sepak bola mini

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 8 7 Orang/Pemain 30
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Jumlah pemain sepak bola mini dalam satu regu adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulatif sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional*

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan jumlah
pemain dalam permainan sepak bola mini

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 9 A 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Permaianan rounders merupakan permainan bola ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. kecil
bermain. b. besar
Kompetensi Dasar : c. perorangan
Memahami kombinasi gerak dasar d. menggembirakan
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan permainan
rounders termasuk permainan bola dalam
permainan rounders.
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 10 C 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Permainan rounders masuk ke Indonesia pada tahun ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. 1930
bermain. b. 1940
Kompetensi Dasar : c. 1950
Memahami kombinasi gerak dasar d. 1960
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan pada tahun
berapa rounders masuk indonesia dalam
permainan rounders

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 11 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Jumlah pemain inti rounders dalam satu regu adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. 5 orang
bermain. b. 6 orang
Kompetensi Dasar : c. 11 orang
Memahami kombinasi gerak dasar d. 12 orang
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan jumlah
pemain rounders dalam permainan rounders

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 12 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Berikut ini bukan gerak dasar bermain rounders adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. melempar
bermain. b. menangkap
Kompetensi Dasar : c. memukul
Memahami kombinasi gerak dasar d. mengontrol
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar
melempar dalam permainan rounders
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 13 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Lapangan rounders berbentuk ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. segi dua
bermain. b. segi tiga
Kompetensi Dasar : c. segi empat
Memahami kombinasi gerak dasar d. segi lima
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan bentuk
lapangan rounders dalam permainan
rounders

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 14 Kecil 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Permainan rounders termasuk kedalam rumpun permainan bola ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak dasar
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan rumpun
permainan rounders.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 15 Kayu 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Alat pemukul permainan rounders terbuat dari ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak dasar
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan bahan
pembuat alat pemukul dalam permainan
ronders.
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 16 Alat Pemukul, Bola, Tempat 30
konseptual dengan cara mengamati, menanya Hinggap.
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Sebutkan 3 peralatan permainan rounders yang kamu ketahui ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak dasar
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
dan keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan 3 peralatan
dalam permainan rounders

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 17 A 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Perbedaan utama antara gerak berjalan dan berlari adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. kecepatan gerak kaki
bermain. b. posisi kaki
Kompetensi Dasar : c. gerak tangan
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari, d. jarak antara kaki
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
perbedaan berjalan dan berlari dan cara
meloncat menggunakan 2 kaki dengan benar.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 18 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Gerakan memindahkan badan dengan tumpuan dua kaki disebut ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. lari
bermain. b. jalan
Kompetensi Dasar : c. lompat
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari, d. loncat
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
perbedaan berjalan dan berlari dan cara
meloncat menggunakan 2 kaki dengan benar.
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 19 A 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Lari sprint bertujuan untuk meningkatkan ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. daya tahan
bermain. b. kelincahan
Kompetensi Dasar : c. kecepatan
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari, d. kekuatan
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan tujuan
manfaat lari sprint dan istilah lari sprint di
sebut dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 20 B 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Berikut ini yang bukan gerakan dasar atletik adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. lari
bermain. b. salto
Kompetensi Dasar : c. loncat
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari, d. lompat
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan gerak dasar
atletik dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 21 A 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Lari sprint di sebut juga lari jarak ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. pendek
bermain. b. menengah
Kompetensi Dasar : c. panjang
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari, d. jauh
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan tujuan
manfaat lari sprint dan istilah lari sprint di
sebut dengan benar
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 22 Tangan 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Pada olahraga tolak peluru, gerakan melempar dilakukan dengan mengandalkan ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari,
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melempar dengan benar.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 23 2 (Dua) 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Meloncat ialah melangkahkan kaki dengan tumpuan … kaki.
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari,
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melompat menggunakan kaki dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan Kebugaran Tubuh, Melatih
konseptual dengan cara mengamati, menanya Kelincahan Gerak,
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu 24 30
Meningkatkan Kekuatan Otot
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Kaki dan Tangan
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat Tuliskan dua manfaat olahraga atletik ….
bermain.

Kompetensi Dasar :
Memahami kombinasi gerak dasar jalan, lari,
lompat, dan lempar melalui
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan manfaat
melakukan olahraga atletik dengan benar.
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 25 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Seni bela diri pencak silat berasal dari Negara ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. Malaysia
bermain. b. india
Kompetensi Dasar : c. thailan
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor d. Indonesia
dan non lokomotor untuk membentuk gerak
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan pencak silat
berasal dan pencak silat di Sumatra disebut
dengan istilah dengan benar.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 26 A 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Seni bela diri pencak silat di Sumatra sering di sebut dengan istilah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. silat
bermain. b. judo
Kompetensi Dasar : c. karate
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor d. pencak
dan non lokomotor untuk membentuk gerak
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan pencak silat
berasal dan pencak silat di Sumatra disebut
dengan istilah dengan benar.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 27 C 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Pencak silat diwariskan secara ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. tertulis
bermain. b. beruntun
Kompetensi Dasar : c. turun-temurun
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor d. perlahan-lahan
dan non lokomotor untuk membentuk gerak
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan pencak silat
diwariskan secara turun temurun dengan
benar
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 28 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Dalam bela diri pencak silat, berpindah tempat dengan cara menggeser kaki disebut
kegiatannya, dan benda-benda yang …
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain. a. angkat
Kompetensi Dasar : b. ingsut
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor c. lompat
dan non lokomotor untuk membentuk gerak d. geser
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan berpindah
tempat dengan cara bergeser kaki dengan
benar.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 29 C 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Kuda-kuda dengan menumpu berat badan dengan kedua kaki secara seimbang
kegiatannya, dan benda-benda yang merupakan kuda-kuda ….
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain. a. belakang
Kompetensi Dasar : b. silang
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor c. depan
dan non lokomotor untuk membentuk gerak d. tengah
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melakukan kuda kuda dengan benar.

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 30 Elakan 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Gerakan pembelaan dengan cara memindahkan bagian tubuh yang menjadi sasaran
kegiatannya, dan benda-benda yang serangan disebut ….
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor
dan non lokomotor untuk membentuk gerak
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melakukan elakan dengan benar
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 31 Samping Kanan 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Arah tendangan kaki pada gerakan tendangan samping adalah ke ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor
dan non lokomotor untuk membentuk gerak
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melakukan arah tendangan samping dengan
benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 32 Pukulan, Tendangan, Kuda-
konseptual dengan cara mengamati, menanya 30
kuda
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Sebutkan 2 teknik dasar pencak silat yang kamu ketahui ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Menerapkan variasi gerak dasar lokomotor
dan non lokomotor untuk membentuk gerak
dasar seni beladiri**

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar
dalam pencak silat dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 33 B 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Manfaat kebugaran jasmani adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. meningkatkan malas belajar
bermain. b. meningkatkan stamina
Kompetensi Dasar : c. berat badan menurut
Memahami aktivitas latihan daya tahan d. tubuh menjadi lemah
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan manfaat
melakukan kebugaran jasmani dengan benar
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 34 C 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Salah satu bentuk latihan pemanasan adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. gerakan gerobak dorong
bermain. b. latihan lompat tali
Kompetensi Dasar : c. penguluran otot pinggang
Memahami aktivitas latihan daya tahan d. lari bolak-balik
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaska bentuk
latihan pemanasan dan tujuan dari
pemanasan dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 35 D 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Berikut ini yang bukan tujuan pemanasan sebelum melakukan latihan adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. menghindari terjadinya cidera
bermain. b. meningkatkan suhu badan
Kompetensi Dasar : c. menyiapkan fisik dan mental
Memahami aktivitas latihan daya tahan d. untuk memenangkan pertandingan
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaska bentuk
latihan pemanasan dan tujuan dari
pemanasan dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 36 A 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Gerakan untuk melenturkan otot-otot perut adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. back-up
bermain. b. gerakan menggantung
Kompetensi Dasar : c. duduk selonjor mencium lutut
Memahami aktivitas latihan daya tahan d. berdiri mendorong tembok
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melakukan gerakan push-up dengan benar
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan 37 B 8
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Salah satu bentuk latihan untuk meningkatkan kecepatan adalah ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat a. latihan back-up
bermain. b. lari bolak balik
Kompetensi Dasar : c. gerakan gerobak dorong
Memahami aktivitas latihan daya tahan d. duduk selonjor mencium lutut
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan latiahan
meningkatkan kecepatan dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 38 Push-Up 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Gerakan mengangkat beban naik turun secara berulang-ulang pada posisi telungkup
kegiatannya, dan benda-benda yang disebut ….
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami aktivitas latihan daya tahan
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan cara
melakukan gerakan push-up dengan benar

Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor


Memahami pengetahuan factual dan 39 Daya Tahan, Stamina 15
konseptual dengan cara mengamati, menanya
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan Lari jogging bermanfaat untuk ….
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami aktivitas latihan daya tahan
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan manfaat
melakukan jogging dengan benar
Kompetensi Inti : No. Soal : Kunci Jawaban : Skor
Memahami pengetahuan factual dan Agar tubuh bersiap untuk
konseptual dengan cara mengamati, menanya 40 menghadapi gerakan inti, 30
dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu Mencegah terjadinya cedera,
tentang dirinyaa, mahluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang Pemanasan bertujuan untuk ….
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
Kompetensi Dasar :
Memahami aktivitas latihan daya tahan
jantung (cardio respiratory) untuk
pengembangan kebugaran jasmani

Indikator :
Peserta didik dapat menjelaskan manfaat
melakukan pemanasan dengan benar

Anda mungkin juga menyukai