Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA

PEMELIHARAAN TERNAK UNGGAS PEDAGING


PERIODE STARTER - FINISHER
Hari ke- ........../Hari-Tanggal: .............../................................

A. Memberi Pakan
1. Jenis pakan : ..................................................................... (lihat pedoman pemberian
pakan)
2. Menghitung Jumlah Pakan yang Akan Diberikan
a. Jumlah Pakan Perhari
= Jml ayam (ekor) x jumlah pakan pada pedoman (gram/ekor)
= ........... ekor x .......... gram/ekor
= ........... gram
b. Jumlah Pakan Perpemberian
Jumlah pakan perhari (gram)
= ----------------------------------------
Frekuensi pemberian pakan

................. gram
= -------------------------
......... kali/hari

= .............. gram

3. Menentukan Frekuensi Pemberian Pakan


Minggu 3 – 5 (Panen) : 2 kali sehari
4. Waktu Pemberian Pakan
a. Pukul 16.00 : ............................................... gram
b. Pukul 06.00 : ............................................... gram
-----------------------------------------------------------------
Jumlah : ...............................................gram

5. Cara Memberi Pakan


a. Membersihkan tempat pakan (round feeder)
b. Menimbang pakan sesuai kebutuhan perpemberian: ...................... gram dan dimasukkan ke
dalam ember kecil.
c. Memasukkan pakan ke dalam round feeder (tempat pakan) melalui cerobong bagian atas
kemudian diratakan dengan memutar piringan tempat pakan.
d. Tempat pakan digantung dengan tinggi bibir piringan setinggi dada ayam berdiri.

B. Memberi Air Minum


1. Memilih Jenis Air Minum Ayam
Air minum ayam dipilih yang bersih yaitu air yang tidak berbau, tidak berwarna, dan tidak
berrasa)
2. Menghitung Jumlah Air Minum yang Dibutuhkan
a. Jumlah Air Minum Perhari
= Jml ayam (boks) x jumlah air pada pedoman (liter/boks)
= ............... boks x ............. liter/boks
= ............... liter
b. Jumlah Air Minum Perpemberian
Jumlah kebutuhan air minum perhari (liter)
= ---------------------------------------------------------
2
................. liter
= -------------------------
2

= ...................... liter
1
3. Waktu Pemberian Air Minum
a. Pukul 16.00 : ........................................ liter
b. Pukul 06.00 : ........................................ liter
---------------------------------------------------------
Jumlah : ....................................... liter

4. Cara Pemberian Air Minum


a. Mencuci tempat air minum setiap akan digunakan
b. Menakar air minum sesuai kebutuhan perpemberian ........ liter dan dimasukkan ke dalam
ember kecil.
c. Memasukkan air minum ke dalam tempat minum tabung (galon)
d. Memasukan tempat minum berisi air minum ke dalam kandang sesuai tempat yang
ditentukan.
e. Tempat minum digantung dengan tinggi bibir piringan tempat minum setinggi punggung
ayam berdiri.
Catatan: Jika air minum habis sebelum waktu pemberian, maka segera ditambahkan dengan air bersih.

C. Memberi Vitamin
1. Jenis Vitamin : ...................................................................... (sesuai program kesehatan)
2. Menghitung Jumlah Vitamin
a. Diketahui
- Jumlah air minum perpemberian: .................................... liter
- Dosis pemberian vitamin : ..................................... gram / liter
b. Kebutuhan Vitamin
Jml air minum diberikan (liter)
= ----------------------------------------- x Jml vitamin dalam dosis (gr)
Jml air minum dalam dosis(liter)

.............. liter
= ------------------------- x ............ gram = ............. gram
.............. liter

= .................. gram

c. Konversi Vitamin dalam Ukuran Sendok


1) Diketahui
- Jumlah vitamin yang diberikan perpemberian: ....................... gram
- Jumlah vitamin dalam takaran sendok : 10 gram/1sendok makan
2) Kebutuhan vitamin dalam takaran sendok
Jumlah vitamin diberikan (gram)
= ------------------------------------------- x 1 sendok makan
10 gram

................ gram
= ---------------------------- x 1 sendok makan
................ gram

= .................. sendok makan

3. Waktu Pemberian Vitamin


b. Pukul 16.00: ........................................ sendok
c. Pukul 06.00: ........................................ sendok
-----------------------------------------------------------------
Jumlah : ........................................ sendok

4. Cara Pemberian Vitamin

Vitamin diberikan dengan cara dilarutkan pada air minum (bersamaan pemberian air
minum), dengan langkah:
2
a. Menakar air minum sesuai kebutuhan sebanyak .................. liter dan dimasukkan ke
dalam ember.
b. Menakar jumlah vitamin sesuai kebutuhan ....................... sendok dan dimasukkan ke
dalam ember berisi air minum kemudian diaduk sampai homogen.
c. Memasukkan larutan vitamin ke dalam tempat air minum
d. Memasukkan tempat air meinum berisi larutan vitamin ke dalam kandang sesuai tempat
yang ditentukan dan diatur ketinggian tempat air minumnya.

D. Memberi Probiotik

1. Jenis Probiotik: ........................................................................ (sesuai program kesehatan)


2. Jumlah Probiotik
a. Diketahui
- Jumlah air minum perpemberian : ...................... liter
- Dosis pemberian pemberian probiotik : ...................... ml/ 1 liter
d. Kebutuhan Probiotik
Jml air minum diberikan (liter)
= --------------------------------------------- x ................. ml
Jml air minum dalam dosis (liter)

.............. liter
= ------------------------ x ................... ml = ............... ml
.............. liter

= ......................... ml

e. Konversi EM4 dalam Ukuran Sendok


1) Diketahui
- Jumlah EM4 yang diberikan perpemberian: ........................ ml
- Jumlah EM4 dalam takaran sendok : 10 ml/ 1 sendok makan
2) Kebutuhan vitamin dalam takaran sendok
................... (ml)
= -------------------------- x 1 sendok makan
10 ml

= .................................. sendok.

3. Waktu Pemberian Probiotik

a. Pukul 16.00: ................................... sendok


b. Pukul 06.00: ................................... sendok
---------------------------------------------------------------
Jumlah : ................................... sendok

4. Cara Pemberian Probiotik

Probiotik diberikan dengan cara dilarutkan pada air minum (bersamaan pemberian air
minum), dengan langkah:
a. Menakar air minum sesuai kebutuhan sebanyak .............. liter dan dimasukkan ke dalam
ember.
b. Menakar probiotik sesuai kebutuhan ............... sendok dan dimasukkan ke dalam ember
berisi air minum kemudian diaduk sampai homogen.
c. Memasukkan larutan probiotik ke dalam tempat air minum, kemudian dimasukkan ke
dalam kandang sesuai tempat yang ditentukan dan diatur ketinggian tempat air minumnya.

3
E. Mengontrol dan Mengatur Luas Kandang

1. Menghitung Kebutuhan Luas kandang


a. Diketahui (lihat pedoman pengaturan luas kandang)
- Jumlah ayam yang dipelihara : .......................... ekor
- Kepadatan kandang hari ke ......... : .......................... ekor/1 m 2
b. Kebutuhan luas kandang
Jumlah ayam dipelihara (ekor)
= ------------------------------------------------ x Jumlah luas pada kepadatan kandang
Jumlah ayam pada kepadatan kdg

............... ekor
= -------------------------- x 1 m2
............... ekor

= .................................. m2

2. Mengontrol Luas Kandang Tersedia (Digunakan)


a. Mengukur panjang kandang brooding : ............................................ meter
b. Mengukur lebar kandang brooding : ............................................ meter
c. Menghitung luas kandang
= panjang x lebar = ............. m x ............. m = ................. m 2

3. Membandingkan Luas Kandang Tersedia dengan Kebutuhan Luas


Luas kandang yang tersedia/digunakan ( Lebih luas/Cukup/Kurang luas ) dibandingkan
dengan kebutuhan luas yaitu luas kandang yang tersedia ................. m 2 dan kebutuhan
luas ........................ m2.

F. Mengontrol Suhu Ruang Kandang


1. Pedoman Pengaturan Suhu
a. Kebutuhan Suhu ruang kandang hari ke ........... : .................. oC (sesuai pedoman
pengaturan suhu)
b. Reaksi Anak ayam terhadap suhu ruang brooding house
1) Suhu rendah: Anak ayam mengumpul di salah satu sisi kandang terutama di bawah
(di dekat) brooder.
2) Suhu tinggi: Anak ayam menjauhi brooder, mendekati chick guard, mulut membuka,
leher dan sayap menjulur (panting).
3) Suhu sesuai tetapi tidak stabil: anak ayam menyebar di ruang brooding tetapi tidak
merata.
4) Suhu sesuai dan stabil: anak ayam menyebar merata di ruang brooding house
c. Mengukur suhu menggunakan termometer

2. Mengontrol Suhu dalam Ruang Kandang


a. Pukul 16.00: suhu ........ oC, reaksi ayam : .......................................................................
b. Pukul 22.00: suhu ........ oC, reaksi ayam : .......................................................................
c. Pukul 06.00: suhu ........ oC, reaksi ayam : .......................................................................
d. Pukul 12.00: suhu ........ oC, reaksi ayam : .......................................................................

G. Mengontrol Kelembaban Ruang Kandang


1. Kebutuhan kelembaban ruang kandang hari ke ............. : ....................................... persen
(Pelajari pedoman pengaturan kelembaban ruang kandang)
2. Mengukur kelembaban kandang menggunakan hygrometer dengan cara membaca ujung jarum
yang yang terdekat dengan angka pada hygrometer.
3. Waktu Mengukur Kelembaban Udara Ruang Kandang.
a. Pukul 16.00: Kelembaban: ................ persen
b. Pukul 22.00: Kelembaban: ................ persen
c. Pukul 06.00: Kelembaban: ................ persen
d. Pukul 12.00: Kelembaban: ................ persen
4
H. Mengontrol dan Mengatur Tirai (Layar) Kandang
(Perhatikan dan Pelajari Pedoman Pengaturan Tirai Kandang Indukan)
1. Pedoman pengaturan tirai hari ke .......... (minggu ke ...........): ............................................
.............................................................................................................................................
2. Mengontrol Tirai: .................................................................................................................
.............................................................................................................................................
3. Mengatur Tirai : ....................................................................................................................
.............................................................................................................................................

I. Mengontrol dan Mengatur Litter (Serasah)


1. Pedoman Kondisi Litter yang Baik
a. Litter bersih dari kotoran dari luar kandang
b. Litter tidak menggumpal
c. Litter kering (kelembaban rendah)
d. Ketebalan litter minimal 5 cm
e. Bau gas amonia rendah (tidak menyengat)

2. Pengontrolan Litter
a. Waktu pengontrolan Litter
Litter dikontrol pada waktu sore atau pagi hari
b. Hasil Pengotrolan Litter
1) Kebersihan : .....................................................
..................................................
2) Penggumpalan : .....................................................
.................................................
3) Kelembaban : ....................................................
...................................................
4) Bau gas
amonia : ..................................................................
.....................................
5) Ketebalan : .....................................................
..................................................

3. Pengaturan Litter
a. Penimpalan litter
Penggantian pada bagian yang litter-nya basah dengan litter yang kering. Biasanya litter di
bawah tempat air minum
b. Pembalikan litter
Pembalikan litter dilakukan sampai umur ayam 14 hari dengan cara telapak kaki masuk ke
dalam litter menyentuh lantai dan berjalan teratur kemudian litter diratakan.
c. Penambahan litter
Dilakukan pada minggu ke-3 sampai ayam dipanen. Penambahan litter jika litter basah
(sangat lembab), menggumpal dan bau gas amonia sangat menyengat.

J. Mengontrol Bobot Badan Ayam


1. Waktu Pengontrolan (penimbangan) bobot badan ayam.
a. Akhir minggu ke- ...................... (setiap akhir minggu pemeliharaan)
b. Pada waktu pagi hari sebelum diberi pakan
2. Menghitung jumlah ayam yang akan ditimbang
= 10 % x jumlah ayam yang dipelihara
= 10 % x ................... ekor
= .............................. ekor
3. Menentukan ayam yang akan ditimbang
Ayam yang akan ditimbang diambil secara acak (tidak memilih) dari lima tempat yang berbeda.
4. Menimbang Ayam dan Menghitung Bobot rata-rata ayam
Ayam ditimbang satu persatu menggunakan timbangan dengan graduasi 20 gram atau 50 gram.
a. Mencatat hasi penimbangan ayam:
1) ................ gram 2). ................... gram
5
3) ................ gram 3). ................... gram
5) ................ gram 6). ................... gram
7) ................ gram 8). ................... gram
9) ................ gram 10). .................. gram
-------------------------------------------------
Jumlah : .................. gram
b. Menghitung rata-rata bobot ayam
Jumlah berat ayam ditimbang
= --------------------------------------------
Jumlah ayam ditimbang
..................... gram
= ------------------------------- = ................... gram/ekor = .................... kg/ekor
..................... ekor
.
5. Menghitung Konversi Pakan Minggu ke ......
a. Menghitung Jumlah pakan yang diberikan
= ...................................................................................................................................
= ............................... gram
= ............................... kg
b. Menghitung jumlah bobot badan ayam
= Bobot ayam rata-rata (kg) x jml ayam hidup saat penimbangan
= ............................... kg/ekor x .......................... ekor
= ............................... kg

c. Menghitung Konversi Pakan

Jumlah pakan diberikan (kg) ............. kg


= --------------------------------------------- = ----------------- = .....................
Jumlah bobot ayam dihasilkan (kg) .............. kg

K. Melakukan Pencatatan (Recording)

1. Data yang harus dicatat


a. Hari ke-/hari-tanggal : ............ / .......................................................
b. Jumlah ayam
1) Jumlah ayam awal : ................................................... ekor
2) Jumlah ayam mati/afkir: .................................................... ekor
3) Jumlah ayam akhir : ................................................... ekor
c. Pakan diberikan
1) Jenis pakan diberikan : ..........................................................
2) Jumlah pakan diberikan: ...................... gram = .................... kg
d. Pemberian vitamin
1) Jenis vitamin diberikan : ..........................................................
2) Jumlah vit. diberikan : ..................... gram = ............. sendok
e. Pemberian obat
1) Jenis obat diberikan : ...........................................................
2) Jumlah obat diberikan : ..................... gram = .............. sendok
f. Pemberian Probiotik
1) Jenis probiotik : ............................................................
2) Jumlah probiotik : ..................... ml = ................ sendok
g. Pemberian Vaksin
1) Jenis vaksin diberikan : .............................................................
2) Jumlah vaksin : .................... dosis = ..................... ml
3) Cara pemberian vaksin : ..............................................................

2. Waktu pencatatan
Pencatatan dilakukan setiap hari pada waktu yang sama (akhir kegiatan praktik)
3. Cara Pencatatan (recording)
6
Pencatatan dilakukan pada catatan bantu (lembar praktik) kemudian disalin pada blangko
(format) recording.

Anda mungkin juga menyukai