Anda di halaman 1dari 1

UJIAN AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran


Hari/Tanggal : Jum’at, 3 Juni 2022
Sifat : On-line Exam
Dosen : Dadang Sukirman
Ahmad Fajar

Petunjuk

1. Kerjakan sesuai dengan tugas/pertanyaan berikut ini. Jawaban diketik menggunakan huruf arial narrow
font 12 1 spasi, dikumpulkan paling akhir hari Rabu, tanggal 8 Juni 2002 melalui G-Drive sesuai kelas
masing-masing.
2. Pada lembar jawaban di sudut kanan atas, agar mencantumkan poto diri ukuran (pas poto).

Pernyataan/Kasus

Pada kondisi tertentu pembelajaran kadangkala menuntut dilaksanakan dengan memadukan antara tatap
muka (off-line) dan jarak jauh (Distance Learning). Sebagai guru profesional tentu saja untuk melaksanakan
pembelajarn tersebut terlebih dahulu harus dibuatkan perencanaan (RPP) sesuai karakteristik pembelajaran
(off-line maupun Distance Learning)

Pertanyaan/Tugas
Buat dua model RPP yaitu 1 RPP untuk pembelajaran Off-line dan satu RPP untuk Distance Learning,
dengan ketentuan sebagai berikut:

1. Jenjang / satuan pendidikan tentukan sendiri sesuai minat masing-masing (boleh juga kegiatan
pendidikan non-formal)
2. Mata pelajaran/mata pelatihan tentukan sendiri sesuai minat masing-masing, RPP dibuat untuk satu
kali pertemuan (waktu sesuaikan dengan kebutuhan)
3. Format RPP fleksibel bisa melihat contoh yang sudah ada, atau mengembangkan masing-masing
dengan tetap memperhatikan/mengakomodasi komponen pokok pembelajaran
4. Pendekatan/model/metode pembelajaran harus mencerminkan pembelajaran yang menuntut
interakitf dan keaktifan tinggi dari siswa
5. Khusus untuk RPP Distance learning harus secara jelas dirumuskan kegiatan interaksi sesuai dengan
flatform/aplikasi apa yang akan digunakan,

Selamat belajar semoga sukses

Anda mungkin juga menyukai