Anda di halaman 1dari 42

PEMERINTAH KABUPATEN SOPPENG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TAKALALA KECAMATAN MARIORIWAWO
TERAKREDITASI UTAMA
Alamat: JILH.A.Wana Takalala Telp. (0484) 421523
Website : www. pkmtakalala.kabsoppeng.go.id Email: puskesmastakalala@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS TAKALALA


NOMOR: I7 /I/2023
TENTANG

PENETAPAN URAIAN TUGAS PADA UPTD PUSKESMAS TAKALALA


KECAMATAN MARIORIWAWO KABUPATEN SOPPENG
TAHUN 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS TAKALALA,

Menimbang a. bahwa dalam rangka menjaga dan


meningkatkan mutu pelayanan UPTD
Puskesmas Takalala sebagai bagian dari
implementasi janji dan motto pelayanan, maka
dipandang perlu menetapkan uraian tugas pada
UPTD Puskesmas Takalala;
b. bahwa untuk maksud tersebut pada huruf (a)
diatas, uraian tugas pada UPTD Puskesmas
Takalala perlu ditetapkan dengan Keputusan
Kepala UPTD Puskesmas Takalala;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 1959 tentang
Pembentukan Daerah-daerah Tingkat II di
Sulawesi (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 1959 Nomor 74, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 1822);
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5063); sebagaimana telah diubah dengan
Undang-Undang Nomor 11Tahun 2020 tentang
Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
6573);
3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang
Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 112, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5038);
4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244,
Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5587);
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 39 Tahun
2016 Tentang Pedoman Penyelenggaraan
Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan
Keluarga (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2016 Nomor 1223);
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun
2016 Tentang Pedoman Manajemen Puskesmas
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016
Nomor 1423);
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11Tahun
2017 Tentang Keselamatan Pasien (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor
308);
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 27 Tahun
2017 Tentang Pencegahan dan Pengendalian
Infeksi Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor
857);
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 31 Tahun
2018 tentang Aplikasi Sarana, Prasarana Dan
Alat Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2018 Nomor 1012);
10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 52 Tahun
2018 tentang Keselamatan, Kesehatan Kerja Di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 19);
11.Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 4 Tahun
2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu
Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 68);
12. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 8 Tahun
2019 tentang Pemberdayaan Masyarakat
Bidang Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 272);
13. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 31 Tahun
2019 tentang Sistem Informasi Puskesmas
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 999);
14. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun
2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1335);
15. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 30 Tahun
2022 tentang Indikator Nasional Mutu
Pelayanan Kesehatan Tempat Praktik Mandiri
Dokter dan Dokter Gigi, Klinik, Pusat
Kesehatan Masyarakat, Rumah Sakit,
Laboratorium Kesehatan, Dan Unit Transfusi
Darah (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2022 Nomor 1054);
16. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 34 Tahun
2022 tentang Akreditasi Pusat Kesehatan
Masyarakat, Klinik, Laboratorium Kesehatan,
Unit Transfusi Darah, Tempat Praktik Mandiri
Dokter, dan Tempat Mandiri Dokter Gigi (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor
1207);
MEMUTUSKAN:

Menetapkan
KESATU Indikator kinerja pembinaan jaringan pelayanan
dan jejaring puskesmas pada UPTD Puskesmas
Takalala Kecamatan Marioriwawo Kabupaten
Soppeng
KEDUA : Indikator kinerja pembinaan jaringan pelayanan
dan jejaring puskesmas sebagaimana terlampir
dalam surat keputusan ini sebagai bagian yang
tidak terpisahkan.
KETIGA Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal
ditetapkannya dan akan ditinjau kembali jika
terdapat kekeliruan di dalam penetapannya.

Ditetapkan di Takalala
pada tanggal, 25 Januari 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS TAKALALA,

AINUDDIN, S.Kep, Ns
Pangkat : Pembina
NIP. 19730919 199303 1 007

Tembusan :
1. Kepala Dinas Kesehatan Kab. Soppeng di Watansoppeng;
2. Arsip
LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALAUPTD
PUSKESMAS TAKALALA
NOMOR : 18 /1/2023
TANGGAL :25 JANUARI 2023
TENTANG :URAIAN TUGAS PADA UPTD
PUSKESMAS TAKALALA
KECAMATAN MARIORIWAWO
KABUPATEN SOPPENG
TAHUN 2023

A. Daftar Uraian Tugas


B. Uraian Tugas, tanggung Jawab dan Wewenang Tugas Pokok
C Uraian Tugas, tanggung Jawab dan Wewenang Tugas Tambahan
D. Uraian Tugas, tanggung Jawab dan Wewenang Tim Mutu
E. Uraian Tugas, tanggung Jawab dan Wewenang Tim PIS-PK
16 15 14 13 12 11 10 7 6 5 4 3 2 1 A.
NO
DAFTAR

Masturah,
Irmayani, Keb
Amd.Keb Amd. Wahyuni, Kep S.Irma,
Amd.Keb Amd.Kep Nurjannah,
Amd.Kep Ernah,
Wahyuningsih,
Yusnani,
S.Kep,
Ners Nuraeni,
Wahid,
S.KepHasnanda,
S.ST SKM Ernawati AMKG
AMGHasmirah,
AMK
Nasrinah
Ainuddin,
Masriani, S. Suniati,
URAIAN

Mas S.
Farm Kep, NAMA TUGAS
Uleng,
Ns
SKM

PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS
PNS PNS KEPEGAWAIAN

STATUS

BidanKefarmasian
Bidan Teknis Bidan Perawat Perawat
Perawat Administrasi
Perawat
Bidan Perawat
Nutrisionist PerawatPerawat
Tenaga
Terapis

POKOK
TUGAS
Lingkungan
GigiSanitasi
dan
Mulut

Pengeluaran
Bendahara
PengelolaKBKesehatan
Pengelola
tradisional
Kesehatan
Pengelola
Pengelola
ASPAK Mutu
LansiaKetua Surveylans
Pengelola P2Imunisasi
TimPengelolaTB
P2 Bendahara
Jiwa Penerima
Operator Pengelola
SIPDPengelola
DiareP2 P2UKGS
IspaPengelola Ka.TU
Pengelola
MTBS
Operator
Sanbalu Pengelola
HajKesehatan
iPengelola Pengelola
Typhoid Pengelola
P2Pengelola RabiesP2
PUSKESMAS
P2KEPALA

TAMBAHAN
TUGAS

Kusta Kecacingan

(BOK)
39 38 37 36 35 34 33 32 31 30 29 28 27 26 25 24 23 22 21 20 19 18 17

Abd. Fatma,
Nurlatfi
Muh.
AsisJusmariana,
AmdYusri, Maurul
Amd.
Keb
Amd.KebHidayah Hasriadi, Novianti
SKM Asriani A.
Reski, Dwi drg.
Amd.Reski
Ak Rusnah, Syamsiar Ashak
Amd.Keb
Amd.KepAsnani, Iramaya,
Nur dr. S.Tri Haryani
A. SKMAkhyar drg.SriErnawati,
Mappuji
Astutidr. Mutmainnah Astuti, Risva

Elya Sukardi,
Rahma
Amd.
Kep,Ns
Pramita,
Munir Keb S.Si,

S.Kep,Ns Apt

PNS NON
PNS NON PNS NON
PNS NON PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS PNS
NON PNS NON
PNS NON PNS NON

Laboratorium
Medik
Bidan Umum Perawat
Dokter Bidan Perawat
Prilaku
Ilmu
Kesehatan
Promosi
Tenaga Administrasi
Administrasi
dan Apoteker
Dokter
Gigi Bidan
Adminitrasi Administrasi Administrasi
Umum
BidanBidan Dokter
SopirSopirPerawat Tegnologi
Tenaga
AhliBidan
DokterGigi

Kesehatan
Pengelola Anak Pengelola
Pengelola
Indra Pengelola
PTM PIS-PK PPTK Pengelola
Aset
Keuangan
Operator
OperatorOperator
P-Care
Operator
P-Care Pengeluaran
Bendahara
P-CarePengelolaK3
Pengelola
Kesehatan
Pengelola
Olahraga Pengelola
Pengelola
Remaja
JKNKesehatan Penanggung
Penanggung
Jawab UKMPengelola
UKPJawab Rujukan
Kepegawaian
Operator

Vektor

dan
DBD
68 67 66 65 64 63 62 61 60 59 58 57 56 55 54 53 52 51 50 49 48 47 46 45 44 43 42 41 40

Eka
Wihda Hasmiati,
A. Amd. Irma Herdi,
Amd.
KepS.Si, Juanda,
Yuliana Rahmaniar,
Ulianti,
Amd.
Muhammad
SafniAmd.
AptReski Iskandar
Kom
Wanda Nurlina
Ak Kartini
S.Nurdiah
Isnairah,
Amd.
Minasari,
KepAmd. Febriani
Kep FitriFithriyanah, KebFitriSafitri,
S.St Al
EliaNurul EniMegawati,
Riri Heriani, mutmainnnah, Amd.
Kep
Ramadhani, Ramadani Riski Yuniarti,
Herfianti,
Ramadhani,
Resky Pratiwi,Syarif,
Rusdi, Wahdania, Julianti,
Sri
Alam,
Amd. Yunus,
Rahayu, Amd.
Amd. S. Amd.
Amd.
Putri,
Keb Kep, Amd. Amd.
Amd. Amd. Amd. Keb
Kep Ns Keb Amd.
Amd. Amd. Keb
Keb Kep Keb
Keb Keb
S.Tr.Kl Kep Kep
Keb Kep

NON
PNS NON PNS NON PNS NON
PNS NON PNS NON
PNS NON PNS
PNS NON
PNS NON NON
PNS NON
PNS NON PNS NON
PNS NON PNS
PNS NON NON
PNS NON PNS NON
PNS NON PNS NON
PNS NON PNS NON
PNS NON PNS
PNS NON PNS NON
PNS NON NONPNS NONPNS NONPNS

Perawat
Perawat Perawat
BidanPerawat PerawatBidan
Bidan Bidan Perawat
Bidan
Bidan
Bidan Bidan Perawat
Perawat Perawat
Labora
torium
Medik
BidanTegnologi
Perawat
ApotekerBidan Tenaga Bidan
Administrasi
Kebersihan
Petugas
Petugas
Pramusaji
Ahli KebersihanPramusaji
Lingkungan
Sanitasi
Tenaga

Operator
IPAL
Operator
INM
81 80 79 78 77 76 75 74 73 72 71 70 69

Yuliana FitriaMusmirah
Nurhidayah,
SKM Nurjamilah,
Leti Nurhalika, Maria
Sri
Amd.KepHajarAmd.Kep Asni
Nurul Suryanti,
SKM
Lerianti, Reski
Masudi, Fahmi, Adha, Anar, Ulfa,
Amalia,
Kasma, S. S.
S.Kep, Amd. Kep
S. S. St
Tr. Tr.Gizi Amd.
Amd. Kep
Ns Kes
Keb
Kep

NON
PNS NON
PNS NON
PNS NON
PNS NON
PNS NON
PNS NON
PNS NON
PNS NON PNS
PNS NON
PNS NONPNS NONPNS NON

Perawat
NutrisionistBidan
PerawatMulut
Perawat Tenaga Perawat
Perawat
Perawat Bidan
Perawat
Nutrisionist
Lingkungan
Sanitasi
Tenaga

Terapis

Gigi
dan
masyarakat.
kesehatan
kepada
pelayanan kegawatdaruratan,
dan jaga pasien,
repertum, baik
Melaksanakan
medis
danpelayanan
B.
sesuai KIA, URAIAN
IKHTISAR
JABATAN
menyusun
menyusun
kesehatan
Puskesmas
dalam arahan
dengan
melaksanakan
Menganalisis
tugas4. rawat TUGAS,

petunjuk pelayanan
draft
catatan gizi TANGGUNG
memberikan
pada
visum
sarana kepala medis
kerja jalan,
et JAWAB
Menyusun
laporan 9. 8. 7. 6. 5. |
Melaksanakan
3.
Melaksanakan
2. 1.
tugas
pelaksanaantugas
pelaksanaan
Menyusun
Laporan catatanmedis
Menyusun menyusun
Menyusun
Melaksanakan
tugas pasien
hasilpemeriksaan
jaga denganpasien
sesuai
Melaksanakan rawatjalan
pelayanankegawatdaruratan medis DAN

WEWENANG
pedoman
untuk
kerja URAIAN
TUGAS
Draft draft
pelayanan
data
dan pelayanan
medis
visum DOKTER
UMUM
laporan TUGAS
lain-lain
et
repertum gizi POKOK

dan
KIA
Kesesuaian 4.
Kuantitas 3. 2. 1.
penugasan peralatan
kerja
hasil diterima
kerjayang
Kelengkapan
Kepalatugas Kelengkapan TANGGUNG
JAWAB

terhadap
dan
pelaksanaan bahan
SOP
kualitas

dan kerja1.

2.
tersedia
kerjayang
Menggunakan han Menilai
data/informasi/ba
perangkat kelengkapan WEWENANG
kesehatan. pencegahan
pemulihankesehatan,
penyakit,
penyakit,
dan peningkatan
upaya
dalam keperawatan
masyarakat
kelompok
keluarga,
individu,
kepada berupa
asuhan
Memberikan
pelayanan
dan keperawatan

IKHTISAR
JABATAN

penyembuhan

10. 9. 8. 6. 4. 2.
3. Melaksanakan
pengkajian 1.
7. 5.
Menyusun
Menyusun
kunjungan
Menyusun
Puskesmas/KIA/Ruang
lain-lain. Melaksanakan Rumah
Sakit Menerima
masyarakat
kelompok
dan
keperawatan
keperawatan
Rawat
Inap
Siaga,Penanggung sederhana
Melaksanakan
sebagai pada Melaksanakan
keperawatan
masyarakat
kompleks
individu
pada dan
keperawatan
sederhana anestesi
evaluasi
pada merumuskan
diagnosa
Menerima
persalinan
keperawatanuntuk
lanjutankeperawatan
individupada
Melaksanakan
Perawatandi

tugas URAIAN
POKOK
TUGAS

aporan
LaporanDraftkhusus konsultasi konsultasi
dan
Jawab
Rumah padaindividu
tugas pengelola pelaksanaan analisis
laporan
pelaksanaan
pelaksanaan dan dan
jaga, SakitKetuatim evaluasi pertolongan
tugas koordinatorpelayanan kompleks
kegiatan; PERAWAT
tugas serta
tugas
tugas;
tugas

Kesesuaian
Kesehatan
pasien
Kebersihan
4. peralatan 2.
3.Kelengkapan
dan 1.
dalamperawatan
pelaksanaan
penugasan tugas
terhadap
Puskesmas
Kepala kerahasiaan
danperlengkapan
kerja
rekammedis dan
pasien data
TANGGUN
GJAWAB

2. Menilai 1.
diterima
perangkat
yangtersediakerja
Menggunakan bahan
kerja
yang
kelengkapan
formasi/
data/in
WEWENANG
klien.
asuhankebidanan
kepada asuhan
mendokumentasikan
dankebidanan,
melaksanakan
melaksanakan sesuaitugas operasional
rencana
kebidanan,
menyusun
kebidanan
jagadarurat, kasus
patologis
maupun
gawat pada
membuatdiagnosa Melaksanakan
kebidanan
draft
patologis
maupun
asuhandarurat, asuhan
pada
gawatkasus
arahan IKHTISAR
dengan

Kepala
petunjuk
pelayanan JABATAN
dalam

kerja

9. 8. 7. 6. 5. 4.Membuat 3. 2. 1.
Mendokumentasikan
Melaksanakan
Menyusun
Menyusun
Menyusun asuhan
berdasarkan
pasien
kegawatdaruratankepada
padaMenyusun
kegawatdaruratan
patologis
maupun Mempersiapkan
data Melaksanakan
klienkasus

klien URAIAN
POKOK
TUGAS

laporan
LaporanDraft kebidanan
draft
hasil patologis
tugas diagnosa asuhan
laporan pelayanan
lain-lain
rencana
pelaksanaan jaga
asuhan analisis
kebidanan
kegiatan pada
operasional kebidanan kebidanan BIDAN
kebidanan terhadap maupun
tugas kasus
pada

Kesesuaian 4. 3. 2. 1.
penugasan Kuantitas
kerja
hasil diterima
Kelengkapan
Kepalatugas Kelengkapan
peralatan
kerjayangTANGGUNG
JAWAB

terhadap
dan
pelaksanaan bahan
SOP
kualitas

dan kerja

2. 1.
Menggunakan
data/informasi/ba
perangkat
yangtersedia han Menilai
kerja kelengkapan
WEWENANG
kesehatan.
mengembangkan
masyarakat
mendukung melaksanakan
Puskesmas arahan
Kepala
yang rangka
dalam danadvokasi
identifikasi
draft
materi
wilayah,
data,menyusunhasil
draftlaporan
menganalisis
Mengolah
draft dan
dengan
sesuai
pedoman,
konsep IKHTISAR
JABATAN

penyuluhan,
petunjukkerja
perilaku

Menyusun
Laporan
11. 10. 9. Melakukan
6. 5. 4. 3. 2. 1.
Melaksanakan
advokasi 8. 7. Menyusun
pengembangan
Menyusun pedoman
bahan kesehatan
program
Mengolah konsep
pengembanganpenyuluhan kesehatan
Menyusun
Melakukan
atasmedia
kesehatan
promosi Menganalisis
peyusunanrencana
Menyusunkegiatan
masyarakat
identifikasipotensi
wilayah
evaluasi
media
Menyusun
lain-lain.
laporan
TENAGA
URAIAN
POKOK
TUGAS

draft
bahan/data/informasi draft draft
masyarakat uji data
panduan/juknis
pedoman/pengolahan coba materi PROMOSI
laporan laporan
pedoman
draft
sebagai
pelaksanaan
tugas
dan
penyuluhan
kegiatan penyempurnaan 4. hasil bahan
untuk data
KESEHATAN
penyuluhan
penyuluhan
sebagai satu hasil

Kuantitas
Kelengkapan 2.
dan 3. Kelengkapan 1. DAN
Puskesmas TANGGUNG
diterimna
kualitashasil
terhadap
SOPdan
pelaksanaantugas
penugasanKesesuaian
Kepala kerja bahankerja
peralatan
kerja yarng JAWAB
ILMU

PERILAKU

Menggunakan 2. Menilai 1.
han
kelengkapan
data/informasi/ba
yangtersedia
perangkat
kerja WEWENANG
meningkatkan kesehatan
memelihara,
cara-cara
melindungi
hidup
lingkungankualitas menentukan
Puskesmas
perbaikan
danuntuk
dapat arahan
rangka
dalam programn
Kepala
dengansesuai
tindaklanjut
pengawasan
identifikasi
perilaku
lingkungan,
menyusun pedoman,
untukmelakukan
Menganalisis
menyusun
draft draftdata,

IKHTISAR
JABATAN
bersih
petunjukkerjadan
dan

sehat.

11. 10. 9. 8. 7. 6. Mernyusun


5. 4. 3. 2. 1.
untukmenentukan
Menyusun
Menyusun
Menyusun program
lingkungan
Menyusun
lanjutpengawasan
kesehatan Melakukan
lingkungan
Menyusun
pengawasankesehatan
lingkungan untuk
kesehatanlingkungan treatment
pengawasan Menyusundraft
pengamatan
lingkungan
Melaksanakan kegiatan
rangkapenyusunan
Menyusun rencana
Menganalisis
pengumpulandata untuk
URAIAN
TUGAS

untuk instrumen
draft LINGKUNGAN
SANITASI
TENAGA
Laporandraft draft
laporan draft konsultasi draft
data
uji
laporan
identifikasi penilaian diagnosa
dan
pedoman/peraturan
tindak
lain-lain tindak
lanjut coba dalam
pelaksanaan
kesehatan POKOK
kegiatan lanjut studi
tindak
perilaku kelayakan
tugas

Kesesuaian 4. Kelengkapan
3. 2.bahan 1.
Puskesmas
pelaksanaantugas
terhadap
penugasan
Kepala SOPdan hasilkerja
Kelengkapan
Kuantitas kerjayang
kerjaditerima
TANGGUNG

dan
peralatan JAWAB
kualitas

2. Menilai 1.

yangtersedia
perangkat bahan
data/informasi/
Menggunakan
kerja kelengkapan
WEWENANG
melakukan
pelayanan
kepada
klien melaksanakan
pedoman,
melaksanakan
danpemeriksaan,
pengawasan danstandar
menyusundraft
gizidalam inventarisasi rujukan, statusgizi,
menyusun
Melaksanakan
pemeriksaan
kebutuhan
dandictetik,
bahan
sesuai
arahan
IKHTISAR
JABATAN
makanan
dengan

Kepala gizi,
pctunjuk makanan
dan
Puskesmas
makanan
kerja dan

5. 4. 3. Melaksanakan
kegiatan 2. 1.
diberikan
atasan.
Melaksanakan atasan,
informasi
bahan
Membuat
oleh kegiatandibidang Pemberiantablet
Mengevaluasi
kegiatan
dan Peningkatan
Masyarakat Gizi Pembinaan
dan Pemantauan
Penggunaan
GizihasilPemberian Garam Posyandu,
meliputi berdasarkan
PSG, Puskesmas.
Peningkatan
Masyarakat Menyusun
data
Gizi Peningkatan
MasyarakatGizi
secarakeseluruhan.
pertanggungjawaban kepada Beryodium,
Eksklusif,ASI
Pemantauan
koordinasi URAIAN
TUGAS
catatan rencana
kapsul
tugas
tugasnya
sebagai dan penyuluhanFe, Program
Vitamin Pola kegiatan
program.
lintas NUTRISIONIST
lain laporan Konsumsi,
yang A,

3.
KesesuaianKelengkapan
4. 2. 1.
Puskesmas
pelaksanaan
terhadap
penugasan
Kepala hasilkerja
SOPdantugas KuantitasKelengkapan
bahan
TANGGUNG
kerjayang
diterima
peralatankerja JAWAB

dan

kualitas

Menggunakan 2. Menilai 1.
data/informasi/ba han
perangkat
yangtersedia kerja kelengkapan WEWENANG
kefarmasian
pelayanan menyusun
sediaan
petunjukpasien melaksanakan
menyusundraft
kefarmasian,
berita surat
draft
kefarmasian
Melaksanakan
acarakefarmasian,
menyusun
literatur
pimpinan mengumpulkan

rawat
farmasi IKHTISAR
JABATANY

dalamkerja pemusnahan
inap draft
dan permintaan
data
dan
melaksanakan sesuai alat
penggunaan
kesehatan pekerjaan pelayanan
maupun
arahan
dengan berupa
resep,
obat,

draft12.
15. 14. 13.Menyusun 11. Meracik
10. obat 9. 8. 7. 6. 5. 4. 3. 2. 1.
Menyusun
Menyusun pemusnahanresep
Menyusun
rawatinapsediaanMenyusun
pasien Menyerahkan
disertaidengan
penjelasan
penggunaan Melaksanakan
Memeriksa
obat alatkesehatan tangga
kesehatan
Menyusun
pemusnahan literaturkefarmasian
berita
draft Menyusun
Mengumpulkan
Menganalisis
Menyusun
pengujianmutu Menguji

URAIAN
TUGAS
farmasi mutu
laporan
LaporanDraft draft dan dan draft draft
kepada sediaan mutu
sterilisasi
menilai perbekalan sediaan
laporan dan
penggunaan berita rekomendasi surat data
APOTEKER
TENAGA
lain-lain
pelaksanaan alat bahan
pasien maupun
acara
farmasi,acara permintaan
obat
resep
kesehatan
kegiatan bahan
rumah obat
jadi
alat
dan
tugas
obat

Kesesuaian e.
d. C
Kelengkapan
b.bahan a.
pelaksanaan
terhadap Kuantitas
Kerahasiaan kerja dan
Kelengkapan
kualitashasil
peralatankerja kerjayang
diterima
penugasan
pimpinan TANGGUNG

SPO
dan
hasil JAWAB

tugas
kerja

Menggunakan b. Menilai a.

perangkat
yangtersedia kelengkapan
data/informasi/
han ba
WEWENANG

kerja
melaksanakan literaturkefarmasian,
melakukan
penyimpanan
arahan
Kepala
dalam melakukan
kefarmasian,
Mengumpulkan
penyiapan
pekerjaan
farmasi,
perbekalan
dengan
penghitungan
kefarmasian
pelayanan laporan maupun
data

petunjuk IKHTISAR
JABATAN

menyusun
harga draft
penyiapan
kerja
obat
dan
sesuai

4. 3. 2. 1.
11. 10. 9. 8. 7. 6. 5. literaturkefarmasian
Mernyusun
Menyusun perbekalan
Dispensing
rangka
Penghitungan farmasi
harga
Menyusun
penerimaan
perbekalan Farmasi
Sediaan
Sterilisasi
Sentral
Mengemas
Menyusun Steril
produksi bahanbaku
Menyiapkan
bahan rangka
dalam
Produksi
Menimbang
Mengumpulkan
Menyusun

URAIAN
TUGAS
bahanSediaan
laporanDraft draft dalam KEFARMASIAM
TENAGA
TEKNIS
laporan alat-alat dan
berita
draft ruangan,
laporan laporan data
Farmasi atau
pelaksanaan Resep
lain-lainIndividual rangkauntuk maupun
dalam mengukur
obat farmasi
penyimpanan
kegiatan perlatan
Non
Produksi
kegiatan
dalam acara
rangka Steril
tugas
dan

Kelengkapan
Kesesuaian 4. Kelengkapan
3. 2. 1.
peralatankerja
pelaksanaan
penugasan
Kepala kerja
hasil
terhadap Kuantitas TANGGUNG
kerja JAWAB

diterima
yang

SOP
dan dan
kualitas bahan
tugas

2. Menilai 1.
an
kelengkapan
Menggunakan
perangkat
data/informasi/bah
yangtersedia
WEWENANG

kerja
kesehatan. sederhana, n Menyusun
laboratorium
pelayananpedoman
tugas dengan
Kepala
untuk
pengolahan pemeriksaan
melakukan
perbaikan
peralatanmenyusun
umum,
mikrobiologi
dan sampel/spesimen,
danpemusnahan pemeriksaanmempersiapkan kegiatan,

menelihara laboratorium
IKHTISAR
JABATAN

draft
air fisika,
spesimen/reagen, draft
organisme
limbah pencatatan
mempersiapkan 5.
mempersiapkan
melaksanakan
melakukan melakukan
sederhana,
kimia,
kesehatan
pelayana
arahan rencana
untuk
sesuai pasien
hasil dan

6.Menpersiapkan
9. 8. 7. Memnpersiapkan pelayanan 3. 2.
4. pasien 1.
12. 11. 10.
Menyusun
spesimen/reagenhasilpemeriksaan
Memelihara umum
danmikrobiologi
Melakukansederhana
laboratoriumkesehatan
Menyusun kimia,sederhana
Mempersiapkan
pemeriksaan
Melakukan
draft kesehatan
Menyusun
kegiatanpelayanan
laboratorium
pengolahanairlimbah
peralatanlaboratorium
Menyusun Melakukan
Menyusun
AHLI
URAIAN
TUGAS
Laporandraft
laporan TEKNOLOGI
draft
organisme
pemusnahan
laporan perbaikan
sampel/spesimen
rencana
lain-lain
pelaksanaan pencatatan
kegiatan untuk fisika,
LABORATORIUM
tugas

3. 2. 1.
Kesesuaian 4. Kelengkapan
Kepala
pelaksanaan kerja kerja
Kelengkapan
hasilperalatan
terhadap Kuantitas
penugasan diterima
kerja
TANGGUNG
yang JAWAB
MEDIK
dan
SOP
kualitas
tugas Menilai
bahan|1.
dan

2.
an
kelengkapan
Menggunakan
data/informasi/
perangkat
yangtersedia WEWENANG

kerja

bah
pelaksanaan
pekerjaan administrasi
keuangan
ketentuan
administrasi
sesuai
dapatMelaksanakan
berjalan
diünginkan.

IKHTISAR
JABATAN
sesuai terutama
yang

denganberlaku,
prosedurdan di
yang bidang
agar

9. f. e. d. C. b. a.
adminitrasi
Memasukkan
Adminitrasi.
dokumen
Memeriksa
Menyusun
Melaksanakan sistem
dalam
administrasi
pegawaiuntuk ketentuan
kelengkapan Adminitrasi
berlaku.
yang
denganprosedur Memeriksa
sesuai
dan
Menyiapkan
yangdiperintahkan Mengumpulkan

laporan ulang URAIAN


TUGAS
ADMINISTRASI
TENAGA
persyaratan
data Adminitrasi
dokumen
tugas data
kelengkapan dan
pelaksanaan
pimpinan
kedinasan dan
informasi dokumen
informasi

laintugas ke

Keutuhan
dokumen
Kesesuaian b.
C.Kelengkapan a.
pimpinan
penugasan Adminitrasi
terhadaP adminitrai
pelaksanaantugas dokumen
TANGGUNG
JAWAB

C. b. Meminta
data a.
ketentuan
dengandokumen
sesuaiMenolak
gajiyang untukkelancaran
tidakMenggunakan
perangkat
yangtersedia tugas
kerjabersangkutan yang
informasi
pegawai
kepada dan
WEWENANG
C. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG TUGAS
TAMBAHAN

1. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG KEPALA


PUSKESMAS
A. Uraian Tugas :
1 Mengkoordinir penyuSunan perencanaan tingkat
Puskesmas berdasarkan data pelayanan Kepala Dinas
Kesehatan sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan yang berlaku.
2 Kepala Puskesmas menjalankan fungsi perencanaan,
pengorganisasian, pelaksanaan, pengendalian dan
evaluasi terhadap kegiatan puskesmas.
3 Kepala Puskesmas merencanakan dan mengusulkan
kebutuhan sumber daya Puskesmas kepada Dinas
Kesehatan Kabupaten.
4 Merumuskan kebijaksanaan operasional dalam bidang
pelayanan kesehatan masyarakat berdasarkan peraturan
perundang-undangan yang berlaku.
5 Memfasilitasi kegiatan pembangunan berwawasan
kesehatan dan pemberdayaan masyarakat.
6 Memberikan tugas kepada para bawahan dan unit-unit
serta Puskesmas Pembantu sesuai dengan bidang tugas
masing-masing.
7. Memimpin Urusan Tata Usaha, Unit-unit pelayanan,
Puskesmas Pembantu / bidan dan para bawahan dalam
menyelenggarakan pelayanan kesehatanmasyarakat agar
pelaksanaan tugas berjalan sesuai dengan rencana kerja
yang telah ditetapkan.
Memberikan petunjuk dan bimbingan teknis kepada para
bawahan agar pelaksanaan tugas berjalan sesuai dengan
yang diharapkan.
9 Menilai prestasi kerja para bawahan sebagai bahan
pertimbangan dalam peningkatan karier.
10. Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan Puskesmas
berdasarkan realisasi pelayanan kerja dan ketentuan
perundang-undangan yang berlaku sebagai bahan dalam
menyusun Pelayanan kerja berikutnya.
11. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan sebagai bahan
informasi dan pertanggungjawaban kepada Kepala Dinas
Kesehatan.
12. Kepala Puskesmas dalam melaksanakan tugasnya berada
dibawah danbertanggung jawab langsung kepada Kepala
Dinas Dinas Kesehatan.
B. Tanggung Jawab :
1. Kelengkapan bahan kerja yang diterima
2. Kelengkapan peralatan kerja
3. Kuantitas dan kualitas hasil kerja
4. Menjaga kerahasiaan hasil kerja (Penilaian Kinerja staf)
5. Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap SOP
C. Wewenang :
1.
Menilai kinerja Penanggungjawab dan pelaksana di Puskesmas
2. Menggunakan perangkat kerja yang tersedia
2. URAIAN TUGAS,TANGGUNGJAWAB DAN WEWENANG KEPALA TATA
USAHA

A. Uraian Tugas

1. Menyusun rencana kegiatan Urusan Tata Usaha


berdasarkan data Pelayanan Puskesmas dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai
pedoman kerja.
2. Membagi tugas kepada bawahan agar pelaksanaan tugas
dapatdilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang8
undangan yang berlaku.
3. Mengkoordinasikan para bawahan dalam menyusun
pelayanan kerja Puskesmas agar terjalin kerjasama yang
baik.
4. Memberi petunjuk kepada bawahan dengan cara
mencocokan dengan petunjuk kerja yang diberikan dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku
agar tercapai keserasian dan kebenaran kerja.
5. Menilai prestasi kerja bawahan berdasarkan hasil yang
dicapai agar sesuai dengan rencana dan ketentuarn
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai
bahan dalam peningkatan karier.
6. Melaksanakan pengelolaan urusan kepegawaian,
keuangan, perlengkapan, surat menyurat, hubungan
masyarakat dan urusan-urusan umum, perencanaan
serta pencatatan dan pelaporan.
7. Mengevaluasi hasil kegiatan Uru san Tata Usaha secara
keseluruhan.
8 Membuat laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai
bahan informasi dan pertarnggungjawaban kepada atasan.
9. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.
10. Urusan Tata Usaha dipimpin oleh seorang Kepala Urusan
yang berada dibawah dan bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.
B. Tanggung Jawab :

1. Kelengkapan bahan kerja yang diterima


2. Kelengkapan peralatan kerja
3. Kuantitas dan kualitas hasil kerja
4 Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap SOP

D.Wewenang :
1. Menilai kelengkapan data/informasi/ bahan
2. Menggunakan perangkat kerja yang tersedia
3. URAIAN TUGAS,TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
PENANGGUNG JAWAB UKM
A. URAIAN TUGAS
1 Penanggung jawab UKM Puskesmas menyusun kerangka
acuan untuk memperoleh umpan balik dari masyarakat
dan sasaran pelayanan tentang pelaksanaan kegiatan
UKM Puskesmas.
2. Penanggung jawab UKM Puskesmas dan Pelaksana
melakukan analisis terhadap keluhan.
3. Penanggung jawab UKM Puskesmas, dan Pelaksana
melakukan tindak lanjutterhadap keluhan.
4. Penanggung jawab UKM Puskesmas, dan pelaksana
memberikan informasi umpan balik kepada masyarakat
atau sasaran tentang tindak lanjut yang telah dilakukan
untuk menanggapi keluhan.
5 Penanggung jawab UKM Puskesmas menetapkan jenis
jenis kegiatan UKM Puskesmas yang disusun
berdasarkan analisis kebutuhan serta harapan
masyarakat yang dituangkan dalam rencana kegiatan
pelayanan.
6 Penanggung jawab UKM Puskesmas membahas hasil
kajian kebutuhan masyarakat, dan hasil kajian
kebutuhan dan harapan sasaran dalam penyusunan RPK.
7 Penanggung jawab UKM Puskesmas mengidentifikasi
pihak-pihak terkait baiklintas pelayanan maupun lintas
sektor untuk berperan serta aktif dalam pengelolaan dan
pelaksanaan UKM Puskesmas.
8 Penanggung jawab UKM Puskesmas bertanggung jawab
terhadap efektivitas dan efisiensi kegiatan pelaksanaan
UKM Puskesmas sejalan dengan tujuan UKM Puskesmas,
tata nilai, visi, misi, dan tujuan Puskesmas.
9 Penanggung jawab UKM Puskesmas membina tata
hubungan kerja dengan pihak terkait baik lintas
pelayanan, maupun lintas sektoral.
10. Penanggung jawab UKM Puskesmas memfasilitasi
pemberdayaan masyarakat dan sasaran mulai dari
perencanaan, pelaksanaan, sampai dengan evaluasi
dan
11. Penanggungjawab UKM Puskesmas mengidentifikasi
menanggapi peluang inovatif perbaikan penyelenggaraan
kegiatan UKM Puskesmas
mengidentifikasi
12. Penanggung jawab UKM Puskesmas,
permasalahan dalam pelaksanaan kegiatan
penyelenggaraan UKM Puskesmas, perubahan regulasi,
pengembangan teknologi, perubahan pedoman/acuan.
13. Penanggung jawab UKM Puskesmas, melakukan

identifikasi peluang- peluang inovatif untuk perbaikan


pelaksanaan kegiatan untuk mengatasi permasalahan
tersebut maupun untuk menyesuaikan dengan
perkembangan teknologi, regulasi, maupun
pedoman /acuan.
14. Penanggung jawab UKM Puskesmas memastikan
Pelaksanaan Kegiatan secara professional dan tepat
waktu, tepat sasaran sesuai dengan tujuan kegiatan UKM
Puskesmas, kebutuhan dan harapan masyarakat
15. Penanggung jawab UKM Puskesmas kegiatan
mengupayakan kemudahan bagi sasaran untuk
mengakses informasi tentang kegiatan, maupun untuk
berperan aktif dalam pelaksanaan kegiatan, dan
memberikan umpan balik tentang pelaksanaan kegiatan.
16. Penanggung jawab UKM Puskesmas mempunyai
kewajiban untukmemberikan arahan dan dukungan bagi
pelaksarna dalam melaksanakan tugas dan tanggung
jawab. Arahan dapat dilakukan dalam bentuk
pembinaan, pendampingan, pertemuan-pertemuan,
maupun konsultasi dalampelaksanaan kegiatan.
17. Penanggung jawab UKM Puskesmas mengkomunikasikan
tujuan, tahapan pelaksanaan kegiatan, penjadwalan
kepada lintas pelayanan dan lintas sektor terkait.
18. Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan
koordinasi dalam pelaksanaan kegiatan kepada lintas
Pelayanan dan lintas sektor terkait.
19. Penanggung jawab UKM Puskesmas bertanggung jawab
terhadap pencapaian tujuan, pencapaian kinerja,
pelaksanaan, dan penggunaan sumber daya, melalui
komunikasi dan koordinasi yang efektif.
20. Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan
monitoring terhadap pelaksana dalam melaksanakan
tugas berdasarkan uraian tugas dalam pelaksanaan
kegiatan tepat waktu, tepat sasaran dan sesuai dengan
tempat yang direncanakan.
21. Penanggung jawab UKM Puskesmas, mengidentifikasi
permasalahan dan hambatan dalam pelaksanaan
kegiatan.
22. Penanggung jawab UKM Puskesmas, melakukan analisis
terhadap permasalahan dan hambatan dalam
pelaksanaan.
23. Penanggung jawab UKM Puskesmas merencanakan
tindak lanjut untuk mengatasi masalah dan hambatan
dalam pelaksanaan kegiatan.
24. Penanggung jawab UKM Puskesmas melaksanakan tindak
lanjut.
25. Penanggung jawab UKM Puskesmas mengevaluasi
keberhasilan tindak lanjutyang dilakukan.
26. Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan evaluasi
terhadap kinerja pelaksanaan kegiatan UKM Puskesmas
dalam mencapai tujuan dan memenuhi kebutuhan dan
harapan masyarakat/sasaran. Evaluasi dilakukan
terhadap ketepatan waktu, ketepatan sasaran dan tempat
pelaksanaan.
27. Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan evaluasi
dan tindak lanjut terhadap pelaksanaan komunikasi dan
koordinasi lintas PELAYANAN dan lintas sektor.
28. Penanggung jawab UKM Puskesmas mengumpulkan data
berdasarkan indikator yang ditetapkan.
29. Penanggung jawab UKM Puskesmas, melakukan analisis
terhadap capaian indikator-indikator yang telah
ditetapkan.
30. Penanggung jawab UKM Puskesmas, menindaklanjuti
hasil analisis dalam bentuk upaya-upaya perbaikan.
31. Penanggung jawab UKM Puskesmas mengupayakan
minimalisasi risiko pelaksanaan kegiatan terhadap
lingkungan.
Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan
identifikasi kemungkinan terjadinya risiko terhadap
lingkungan dan masyarakat dalam pelaksanaan
kegiatan.
Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan analisis
risiko.
Penanggung jawab UKM Puskesmas merencanakan
upaya pencegahandan minimalisasi risiko.
Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan
upaya pencegahan danminimalisasi risiko.
Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan
evaluasi terhadap upayapencegahan dan minimalisasi
risiko.
B. Tanggung Jawab:
1 Kelengkapan bahan kerja yang diterima
2 Kelengkapan peralatan kerja
3 Kuantitas dan kualitas hasil kerja
4 Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap SOP
C. Wewenang :
1. Menilai kelengkapan data/informasi/ bahan
2 Menggunakan perangkat kerja yang tersedia
4. URAIAN TUGAs, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
PENANGGUNG JAWAB UKP
A. URAIAN TUGAS
1 Penanggung jawab UKP Puskesmas menyusun kerangka
acuan untuk memperoleh umpan balik dari masyarakat
dan sasaran Pelayanan tentang pelaksanaan kegiatan
UKM Puskesmas.
2 Penanggung jawab UKP Puskesmas melakukan analisis
terhadap keluhan.
3 Penanggung jawab UKP Puskesmas, melakukan tindak
lanjut terhadap keluhan.
4 Penanggung jawab UKP Puskesmas, memberikan
informasi umpan balikkepada masyarakat atau sasaran
tentang tindak lanjut yang telah dilakukan untuk
menanggapi keluhan.
5 Penanggung jawab UKP menyusun dan ditetapkan
indikator mutu layanan klinis yang telah disepakati
bersama
6 Penanggung jawab UKP menetapkan sasaran-sasaran
keselamatan pasien sebagaimana tertulis dalam Pokok
Pikiran.
7. Penanggung jawab UKP menetapan target yang akan
dicapai dari tiap indikator mutu klinis dan keselamatan
pasien
Penanggung jawab UKP menyusun strategi dan rencana
peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien
9 Penanggung jawab UKP menyusun pelayanan perbaikan
mutu layanan klinis dan keselamatan pasien
10. Penanggung jawab UKP melakukan penghitungan pola
ketenagaan
11. Penanggung jawab UKP melakukan penilaian kualifikasi
tenaga
12. Penanggung jawab UKP melakukan kredensial
13. Penanggung jawabUKP melakukan meningkatan
kompetensi petugas pemberi pelayanan klinis
14. Penanggung jawab UKPmelakukan pengumpulan data
mutu layanan klinis dan keselamatan pasien
didokumnentasikan
15. Penanggungjawab UKP melakukan pendokumentasian
terhadap keseluruhan upaya peningkatan mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien
16. Penaggungjawab UKP pemantauan berkala pelaksanaan
prosedur.
17. Penaggungjawab UKP melakukan monitoring
pelaksanaan prosedur penyampaian hasil laboratorium
yang kritis ..
18. Penaggungjawab UKP melakukan melakukan
pengukuran mutu layanan klinis mencakup aspek
penilaian pasien, pelayanan penunjang diagnosis,
penggunaan obat antibiotika, dan pengendalian infeksi
nosokomial.
19. Penaggungjawab UKP melakukan penilaian mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien dikumpulkan secara
periodik.
20. Penaggungjawab UKP melakukan monitoring, tindak
lanjut terhadap monitoring pelaksanaan perbaikan mutu
layanan klinis dan keselamatan pasien.
21. Penaggungjawab UKP melaksanaan evaluasi kinerja UKP
22. Penaggungjawab UKP melakukan analisis kinerja dan
tindak lanjut
23. Penaggungjawab UKP melakukan evaluasi penerapan
hasil pelatihan ditempat kerja.
24. Penaggungjawab UKP melakukan penilaian terhadap
pengetahuan dan keterampilan yang terkait dengan
kewenangan khusus yang diberikan
25. Penaggungjawab UKP melakukan evaluasi dan
tindak lanjut terhadap pelaksanaan uraian tugas
dan wewenang bagi setiap tenaga kesehatan
26. Penaggungjawab UKP melakukan analisis penyebab
masalah dan hambatanpeningkatan mutu layanan klinis
dan keselamatan pasien
27. Penaggungjawab UKP melakukan evaluasi dengan
menggunakan indikator mutu layanan klinis dan
keselamatan pasien
28. Penaggungjawab UKP melakukan perbaikan ditindak
lanjuti untuk perubahanstandar/prosedur pelayanan.
29 . Penaggungjawab UKP melakukan evaluasi terhadap
pelaksanaan sosialisasidan komunikasi

B. Tanggung Jawab :
1. Kelengkapan bahan kerja yang diterima
2. Kelengkapan peralatan kerja
3. Kuantitas dan kualitas hasil kerja
4. Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap SOP
C. Wewenang:
1. Menilai kelengkapan data/informasi/bahan
2. Menggunakan perangkat kerja yang tersedia
5. URAIAN TUGAS , TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
PENENGGUNG JAWAB JARINGAN DAN JEJARING
Mempunyai tugas :
a . Melakukan identifikasi jaringan dan jejaring faslitas
pelayanan kesehatan yangada di wilayah kerja Puskesmas.
b. Menyusun pelayanan pembinaan terhadap jaringan dan
jejaring fasilitaspelayanan kesehatan dengan jadual dan
penanggung jawab yang jelas.
c. Melakukan tindak lanjut terhadap hasil pembinaan.
d. Melakukan pendokumentasia n dan pelaporan terhadap
pelaksanaan kegiatanpembinaa n jaringan dan jejaring
fasilitas pelayanan kesehatan .

6. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


PETUGAS KEPEGAWAIAN
Mempunyai tugas:
a. Menyusun rencana kegiatan Kepegawaian berdasarkan data
pelayanan Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
b. Melaksanakan pengelolaan kepegawaian sesuai dengan
prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undan gan
yang berlaku .
c. Mengevaluasi hasil kegiatan Kepegawaian secara keseluruhan.
d. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawab an kepada
atasan.
e . Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan .

7. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


BENDAHARA KEUANGAN
Mempunyai tugas:
a. Menyusun rencana kegiatan Bendahara berdasarkan data
pelayanan Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
b. Melaksanakan pengelolaan Keuangan sesuai dengan prosedur
dan ketentuan peraturan perundang-undan gan yang berlaku .
c. Mengevaluasi hasil kegiatan Keuangan secara keseluruhan.
d. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawab an kepada
atasan.
e. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.
8. URAIAN TUGAS UPAYA PENGEMBANGAN
Mempunyai tugas:
a. Menyusun rencana kegiatan unit pelayanan
Pengembanga n berdasarkan data pelayanan Puskesmas
dan ketentuan peraturan perundang-un dangan yang
berlaku sebagai pedoman kerja.
b. Membagi tugas kepada bawahan agar pelaksanaan tugas
dapat dilaksanakan sesuai dengan prosedur dan
ketentuan peraturan perundang-un dangan yangberlaku.
c. Melaksanaka n kegiatan pelayanan Pengembanga n
sesuai kebutuhan dan kemampuan seperti pelayanan
Kesehatan Gigi dan Mulut, UKS / UKGS, Kesehatan
Mata, Kesehatan Jiwa, Perkesmas, Kesehatan Lansia,
KesehatanOla h Raga dan Usaha Kesehatan Kerja.
d. Mengevaluasi hasil kegiatan unit pelayanan
Pengembanga n secarakeselur uhan.
e. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang
tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggungj awaban kepada atasan.

9. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


PUSKESMASPEMBANTU
a. Membantu melakukan kegiatan-kegi atan yang dilakukan
Puskesmas dalam ruanglingkup wilayah yang lebih kecil
berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala
Puskesmas.

10. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG BIDAN


DESA

b. Melaksanaka n kegiatan pelayanan kesehatan Ibu dan


Anak, Keluarga Berencana dan tugas-tugas lain secara
profesional.
c. Dalam melaksanaka n tugas pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja bertanggung jawab Iangsung
kepada Kepala Puskesmas.
11. URAIAN TUGAS , TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
PETUGAS PENGELOLADATA DAN INF'ORMASI
Mempunyai tugas
a. Meny usun rencana kegiatan berdasarkan data pelayanan
Puskesmas dan ketentuan perundangan yang berlaku
sebagai pedoman ke1ja.
b. Melaksanakan pengelolaan data dan koordinasi dengan
lintas pelayanan terkait sesuai dengan prosedur dan
ketentuan peraturan perundangan yangberlaku.
c. Mengevaluasi hasil kegiatan pengelolaan data secara
keseluruhan .
d . Membuat catatan dan pelaporan kegiatan di bidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawab an kepada
atasan.
e. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan
berkaitan dengan pengelolaan informasi, seperti pelatihan
dan pemutakhiran teknologi.

12. URAIAN TUGAS TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


KOORDINATOR PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN
PENY AKIT (P2)
a . Menyusun rencana kegiatan P2 berdasarkan data
PELAYANAN Puskesmas dan ketentuan peraturan
perundang-undan gan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
b . Membagi tugas kepada bawahan agar pelaksanaan tugas
dapat dilaksanakan sesuai dengan prosedur dan ketentuan
peraturan perundang-undan gan yang berlaku .
c . Melaksanakan kegiatan PPP meliputi : P2 TB, P2 KUSTA, P2
Malaria, P2 DBD, P2 !SPA, P2 Diare, Immunisasi dan
Surveilans.
d . Mengevaluasi hasil kegiatan P2 secara keseluruhan.
e. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungj awaban kepada
atasan.
f. Melaksanaka n tugas lain yang diberikan oleh atasan.

13. URAIAN TUGAS TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PELAKSANA PELAYANAN IMUNISASI
a. Menyusun rencana kegiatan Immunisasi berdasarkan data
pelayananPus kesmas dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlakusebag ai pedoman kerja.
b. Melaksanaka n kegiatan Immunisasi meliputi pemberian
Immunisasi, swepping lmmunisasi, peny uluhan
Immunisasi, penanganan KlPI dan koordinasi lintas
pelayanan terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan
peraturan perundang-un dangan yang berlaku.
c. Mengevaluasi hasil kegiatan Immunisasi secara
keseluruhan.
d . Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungj awaban kepada
atasan.
e. Melaksanaka n tugas Iain yang diberikan oleh atasan.

14. URAIAN TUGAS TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PELAKSANA PELAYANANSURVEILANS
Mempunyai tugas:
a. Menyusun rencana kegiatan Surveilans berdasarkan data
pelayanan Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlakusebag ai pedoman kerja.
b. Melaksanaka n kegiatan Surveilans meliputi pengumpulan
data penyakit, penyelidikan epidemiologi, penanganan KLB
dan koordinasi lintas pelayanan terkait sesuai dengan
prosedur dan ketentuan peraturan perundang-un dangan
yang berlaku .
c. Mengevaluasi hasil kegiatan Surveilans secara keseluruhan.
d . Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungj awaban kepada
atasan.
e. Melaksanaka n tugas lain yang diberikan oleh atasan.
15. URAIAN TUGAS TANGGUNG JAWAB , DAN WEWENANG
PELAKSANA PELAYANANUKS
a. Menyusun rencana kegiatan UKS berdasarkan data
pelayanan Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
b. Melaksanakan kegiatan UKS dan koordinasi lintas
pelayanan terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku .
c. Mengevaluasi hasil kegiatan UKS secara keseluruhan.
d . Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada
atasan.
e. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

16. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN


WEWENANG PELAKSANA PELAYANAN UKGS
a. Menyusun rencana kegiatan UKGS berdasarkan data
pelayanan Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlakusebagai pedoman kerja.
b. Melaksanakan kegiatan UKGS dan koordinasi lintas
pelayanan terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
c. Mengevaluasi hasil kegiatan UKGS secara keseluruhan.
d. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada
atasan.

17. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PELAKSANA PELAYANANKESEHATAN JIWA
a. Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa
berdasarkan data PELAYANAN Puskesmas dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai
pedoman kerja.
b . Melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa meliputi
pendataan / penemuan penderita gangguan jiwa,
melakukan rujukan penderita gangguan jiwa untuk
penanganan lebih lanjut, penyuluhan kesehatan jiwa dan
koordinasi lintas PELAYANAN terkait sesuai dengan
prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan
yang berlaku.
c. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa
secara keseluruhan.
d . Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada
atasan.
18. URAIAN TUGAS , TANGGUNG JAWAB,DA N WEWENAN G
PE LAKSANA PELAYANA NKESEHAT AN LANSIA
a. Meny usun rencan a kegiatan Pelay anan Kesehatan Lansia
berdasarka n data pelayanan Puskesmas dan ketentuan
peraturan perundang -undangan y ang berlaku sebagai
pedoman kerja.
b . Melaksanak an kegiatan Kesehatan Lansia meliputi
pendataan sasaran lansia, penjaringan kesehatan lansia,
pelay anan kesehatan , penyuluhan kesehatan lansia dan
koordinasi lintas pelay anan terkait sesuai dengan prosedur
dan ketentuan peraturan perundang -undangan y ang
berlaku.
c. Mengevalua si hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Lansia
secara keseluruha n.
d. Membuat catatan dan laporan k egiatan dibidang tugasny a
sebagai bahan informasi dan pertanggun gjawaban kepada
atasan.

19. URAIAN TUGAS , TANGGUNG JAWAB,DA N WEWENAN G


PELAKSAN A PELAYANANUPAYA KESEHATA N KERJA
a. Pendataan semua kelompok kerja yang ada di \vilayah
kerja.
b . Penyuluhan dan pembinaan terhadap kesehatan
pengusaha / pekerja.
c. Membina kelompok kerja dengan pelaksanaa n K3
(keselamata n danKeseha tan Kerja)
d . Pencatatan dan pelaporan

20. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENAN G


PELAKSAN A PELAYANA NKESEHAT AN TRADISION AL
a. Pembinaan pengobat tradisional
b. Kerjasama dengan pengobat tradisional, agar
merujuk pasienny a kepuskesm as/ RS bila menderita
sakit y ang berbahaya
c. Penyuluhan pada masyarkat dan pengobat tradisional
d. Sosialisasi obat-obat tradisional dan manfaatny a
e. Mengelola Kebun Tanaman Obat Keluarga (TOGA)
Puskesmas.
21. URAIAN TUG AS, TANGGUNG JA WAB, DAN WEWENANG
PELAKSANA PELAYANAN P2 DI ARE
a . Menyusun rencana kegia tan P2 Diare berdasarkan data
pelayan an Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-
u n dangan yang berlakusebaga i pedoman kerja.
b. Melaksan akan kegiatan P2 Diare melip uti penemuan dini
penderita Diare, penanganan penderita Diare, penyuluhan
diare dan koordinasi lintas pelayanan terkait sesuai dengan
prosedu r dan ketentu a n peraturan perundang-un dangan
yang berlaku.
C. Mengevaluasi hasil kegiatan P2 Diare secara keselu ruhan.
d. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
s ebagai bahan informasi dan pertanggu ngjawaban kepada
a tasan.
e Melaksanaka n tugas lain yang diberikan oleh a tasan.
.

22. URAfAN TUGAS, TANGGU NG JAWAB, DAN WEWENANG


PELAKSANA PELAYANANISPA-PNEUMONIA
a . Menyusun renca na kegiatan P2 !SPA berdasarkan data
pelayanan Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlakusebaga i pedoman kerja .
b. Melaksanakan kegiatan P2 !SPA meliputi penemuan dan
pengobatan dini penderita ISPA, penyuluhan !SPA dan
koordinasi lintas pelayanan terkait sesuai dengan prosedur
dan ketentuan peraturan perundang-un dangan ya ng
berlaku.
c. Mengevalu a si hasil kegia tan P2 ISPA s ecara kes eluruhan .
d . Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungj awaban kepada
atasan .
e. Melaksanaka n t u gas lain yang diberikan oleh atasan.

23 . URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PELAKSANA PELAYANANDBD
a. Menyu s u n rencana kegiatan P2 080 berdasarkan data
pelayanan Puskesmas dan ketentua n perat uran perundang-
un dangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
b. Melaksanaka n kegiatan P2 DBD melipu ti penemuan
penderita suspek DBD serta melakukan rujukan u ntuk
pen anganan lebih lanj ut, pemantauan jentik
berkala / abatisasi selektif ( PJB / AS ), pem binaan
peran serta masyarakat dalam kegiatan PSN
pemberantasan sarang nyamuk )
c. Peny uluhan DBD dan koordi nasi lintas pelaya nan / lintas
sektor terkait sesuai denga n prosed ur dan ketent uan
peratu ran perun dang-u ndang an ya ng berlak u .
d. Menge valuas i hasil kegiat an P2 DBD secara keselu ruhan .
e. Memb uat catata n dan lapora n kegiat an dibida ng tugasn ya
sebaga i bahani nforrn asi da n pertan ggung jawab an kepad a
atasan .
f. Melak sanaka n tugas lain yang diberik an oleh atasan .

24. URAIAN TUGAS , TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PELAKS ANA PELAYANANP2 TB
a. Menyu sun renca na kegiat an P2 TB berdas arkan data
pelaya nan Puske smas dan ketent uan peratu ran perund ang-
undan gan yang berlak usebag ai pedom an kerja.
b. Melak sanaka n kegiat an P2 TB melipu ti penem uan dini
pende rita TB melalu i pengu mpula n pot sputum , pengo batan
pende rita TB , pemer iksaan kontak pende rita TB ,
penyu luhan TB dan koordi nasi lintas pelaya nan terkait
sesuai denga n prosed ur dan ketent uan peratu ran
perund ang-un danga n yang berlak u.
c. Mengevaluas i hasil kegiat an P2 TB secara keselu ruhan .
d. Memb uat catata n dan lapora n kegiat an dibida ng tugasnya
sebaga i bahan inform asi dan pertan ggung jawaba n kepad a
atasan .
e. Melak sanaka n tugas lain yang diberik an oleh atasan .

25. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PELAKSANA PELAYANANP2 MALARIA
a. Menyu sun rencan a kegiat an P2 Malari a berdas arkan data
pelaya nan Puske smas dan ketent uan peratu ran perund ang-
undan gan yang berlak usebag ai pedom an kerja.
b. Melak sanaka n kegiat an P2 Malaria melipu ti penem uan dini
pende rita Malari a melalu i pengam bilan slide darah malari a
bagi setiap pende rita panas , pengo batan pende rita Malari a,
penga wasan dan pembe rantas an tempa t perind ukan vektor ,
penyu luhan Malari a dan koordi nasi lintas pelaya nan terkait
sesuai denga n prosed ur dan ketent uan peratu ran
perund ang-un danga n yang berlak u.
c. Menge valuas i hasil kegiat an P2 Malari a secara keselu ruhan.
d. Memb uat catata n dan lapora n kegiat an dibida ng tugasnya
sebaga i bahan inform asi dan pertan ggung jawab an kepad a
atasan .
e . Melak sanaka n tugas lain yang diberik an oleh atasan .
26. URAlAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG
PETUGAS REKAM MEDJK
Mempunyai tugas:
a. Melaksanakan kegiatan Pelayanan di bagian rekam medik
dan koordinasi lintas pelayanan terkait sesuai dengan
prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan
yang berlaku.
b. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan di bagian rekam
medik secara keseluruhan.
c. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada
atasan.
d . Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

27. URAJAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PETUGAS LOKET
Mempunyai tugas:
a. Menyusun rencana kegiatan Pelayanan di Loket
berdasarkan data pelayanan Puskesmas dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai
pedoman kerja.
b . Melaksanakan kegiatan Pelayanan di Loket dan koordinasi
lintas PELAYANAN terkait sesuai dengan prosedur dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku .
c. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan di Loket secara
keseluruhan.
d. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada
atasan.
e. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan .

28. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PETUGAS SOPIRAMBULANS
a. Menyiapkan perangkat tugas pengemudi.
b . Memeriksa keadaan kendaraan seperti bahan bakar, rem,
radiator, accu dan oli agar kendaraan selalu siap pakai.
c. Memanaskan mesin kendaraan dengan cara rnenghidupkan
mesin setiap hari sebagai langkah mempersiapkan
kendaraan yang akan digunakan.
d. Mengemudikan kendaraan untuk kepentingan Ambulans
dengan benar sesuai peraturan lalu lintas.
e. Merawat kendaraan dinas dengan cara membersihka n ,
mengecek dan memperbaiki kerusakan kecil agar
kendaraan layak jalan guna kelancaran pelaksanaan tu gas.
f. Melaporkan dan mengajukan perawatan berkala pada
Kepala Puskesmas terhadap kerusakan dan kelainan
kondisi Ambulans untuk mendapatkan perbaikan
seperlunya.
g. Memberi saran dan pertimbangan kepada Kepala
Puskesmas baik lisan maupun tertuli s.
h. Melaporkan pelaksanaan tugas pengemudi Ambulans
kepada Kepala Puskesmas baik secara lisan maupun
tertulis.
1. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala
Puskesmas yang berhubungan dengan tugas kedinasan.

29. URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB, DAN WEWENANG


PETUGAS KEBERSIHAN
a. Menjaga kebersihan ruangan Puskesmas, secara ru tin
dan tertib agar tetapbersih, rapi dan indah.
b . Memberi saran dan pertimbangan kepada Kepala
Puskesmas baik lisanmaupun tertulis.
c. Meminta peralatan kebersihan.
d. Melaporkan pelaksanaan tugas kepada Kepala Puskesmas
baik secara lisanmaupun tertulis.
e . Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh
Kepala Puskesmas yangberkaitan dengan bidang tugas
E. URAIAN TUGAS DAN WEWENANG DAN TANGGUNG JAWAB TIM MUTU

1. URAIAN TUGAS KETUA TIM MANAJEMEN MUTU

A. Togas

1. Mengkoordina si dan memonitoring pelaksanaan kegiatan


perbaikan mutu dan kinerja di UPTD Puskesmas Taka1a1a.
2. Membudayak an kegiatan perbaikan mutu dan kinerja secara
berkesinambu ngan sehingga akan menjamin pelaksanaan
kegiatan perbaikan mutu dan kinerja di UPTD Puskesmas
Takalala.
3. Menjaga dan meningkatkan manajemen mutu secara konsisten
dan sistimatis.

B. Wewenang

1. Memberikan saran, masukan dan arahan terkait dengan upaya


perbaikan Sistem Manajemen Mutu termasuk program
Manajemen Risiko dan Keselamatan Pasien.
2 . Meminta dilakukannya pertemuan di Iuar pertemuan terjadwa1
yang telah disepakati dalam rangka bertujuan memastikan dan
mencari solusi perbaikan mutu bilamana dipandang perlu.

C. Tanggung Jawab

1. Menerapkan dan memelihara Sistem Manajemen Mutu UPTD


Puskesmas Takalala.
2 . Memastikan bahwa persyaratan umum dalam pelaksanaan
Sistem Manajemen Mutu UPTD Puskesmas Takalala
dimengerti dan dilaksanakan oleh seluruh karyawan .

2. URAIAN TUGAS SEKRETARIS

A. Tugas
1. Menyiapkan semua dokumen internal dan dokumen eksterna1.
2 . Menyusun dan mencatat semua dokumen yang ada di
sekretariat secara rapi.
3. Memastikan seluruh dokumen untuk unit terkait terdistribusi
secara teratur dan tercatat.

B. Wewenang

Memiliki wewenang untuk melaksanakan semua tugas dan


tanggung jawab kesekretariata n.

C. Tanggung Jawab

Bertanggung jawab untuk menyiapkan seluruh dokumen


internal dan eksternal UPTD Puskesmas Takalala.
3. URAIAN TUGAS TIM AUDIT INTERNAL

A. Tugas

1. Merencanaka n pelaksanaan audit internal Puskesmas


2 . Melakukan tugas audit internal terhadap selu ruh unit yang
ada di Puskesmas
3 . Melaporkan semua hasil temuan a udit kepada penanggung
jawab manajemen Mutu
4 . Merencanaka n audit internal yang akan dilakukan periode
selanjutnya .

B. Wewenang
Memiliki wewenang dalam proses pengukuran dan peniJaian
secara sistematik, objektif dan terdokumenta si untuk
memastikan bahwa kegiatan manajemen mutu telah sesuai
dengan pengaturan.

C. Tanggung Jawab
Bertanggung jawab kepada kepaJa Puskesmas atas hasil audit
internaJnya untuk menyelesaika n permasaJahan organisasi,
terutama ditinjau dari perspektif mutu dan kepuasan
pelanggan daJam rangka meningkatkan kinerja organisasi
secara umum .

4. URAIAN TUGAS TlM MANAJEMEN KOMPLAIN DAN SURVEY


KEPUASAN PELANGGAN

A. Tugas

1. Merencanakan pelaksanaan survey Puskesmas.


2.Melaksanak an seluruh kegiatan survey Puskesmas.
3.Mengolah , menganaJisa dan melaporkan hasil survey kepada
ketua tim akreditasi.
4 . Merencanaka n pelaksanaan survey selanju tnya.
5. Melaksanakan manajemen komplain dan um pan baJik keluhan
pelanggan.

B. Wewenang
Memiliki wewenang untuk melaksanakan semua tugas dan
tanggungjawa b sebagai surveyor di UPTD Puskesmas Takalala .

C. Tanggung Jawab
Bertanggung jawab penuh terhada p KepaJa Puskesmas atas
pelaksanaan dan hasil hasil survey dan manjemen komplain
yang telah dilakukannya .
5 .URAIAN TUGAS TIM MANAJEMEN MONITORING, EVALUASI
DAN PERBAIKAN KINERJA

A. Tugas

1. Melakukan monitoring, evaluasi dan perbaikan terhadap


pelaksanaan pelayanan kesehatan.
2. Melakukan monitoring, evaJuasi dan perbaikan kinerja
terhadap manajemen puskesmas .

B . Wewenang

Memiliki wewenang untuk melakukan memonitoring dan


evaluasi serta melakukan perbaikan kinerja terhadap hasil
pelaksanaan pelayanan kesehatan dan manajemen puskesmas
untuk meningkat mutu pelayanan kesehatan.

C. Tanggung Jawab

Bertanggung jawab penuh terhadap Kepala Puskesmas atas


peningkatan kinerja dalam meningkatkan mutu pelayanan
kesehatan yang dilakukan di UPTD Puskesmas TakaJaJa.

6. URAIAN TU GAS TIM PENINGKATAN MUTU KUNIS DAN


KESELAMATAN PASIEN

A. Tugas

1. Mensosialisasikan indikator mutu pelayanan klinis dan


sasaran keselamatan pasien kepada seluruh tenaga klinis di
UPTD Puskesmas TakaJala.
2 . Mengumpulkan data hasil pengukuran indikator mutu
pelayanan klinis dan sasaran keselamatan pasien sesuai
periode waktu yang telah di tentukan, yang dilaksanakan oleh
Penanggung Jawab unit pelayanan dan tim survei.
3 . Mendokumentasikan hasil pengukuran, melakukan
pencatatan dan pelaporan terkait dengan KTD, KNC dan KPC .
4. Melakukan analisis terhadap hasil pengukuran
6. Menyusun rencana tindak lanjut dan perbaikan hasil analisis
pengukuran.
7. Melaporkan hasil analisis dan rencana tindak lanjut dan
perbaikankepada Kepala Puskesmas.

B. Wewenang

Memiliki wewenang untuk menjaga peningkatan mutu klinis


dan keselamatan pasien yang mendapat pelayanan kesehatan
di Puskesmas.
C. Tanggung Jawab

Bertanggung jawab penuh terhadap Kepala Puskesmas atas


peningkatan mutu klinis dan keselamatan pasien dalam
mendapatkan pelayanan kesehatan yang dilakukan di UPTD
Puskesmas Takalala.

7.URAlAN TUGAS TIM PENCEGAHA N DAN PENGENDAL IAN


INFEKSJ

A. Tugas

1. Melakukan sosialisasi PPI agar kebijakan dapat dipahami dan


dilaksanakan oleh Petugas Puskesmas.
2. Menyusun dan mengevaluasi pelaksanaan PPL
3. Memberikan Konsultasi terhadap petugas puskesmas.
4 . Memberikan masukan yang menyangkut konstruksi bangunan
dan pengadaan alat dan bahan kesehatan, renovasi bangunan,
cara pemrosesan alat, penyimpanan alat dan linen sesuai
dengan prinsip PPL
5 . Melakukan pengawasan terhadap tindakan yang menyimpang
dari standar prosedur/mon itoring surveilans proses.
6. Melakukan pengamatan PPI puskesmas dengan menggunakan
daftar tilik pemantauan pencegahan dan pengendalian infeksi.

B. Wewenang

Memiliki wewenang untuk melakukan pencegahan dan


pengendalian infeksi di Puskesmas.

C. Tanggung Jawab

Bertanggung jawab penuh terhadap Kepala Puskesmas atas


pencegahan dan pengendalian infeksi di UPTD Puskesmas
Taka1a1a.
F' URAIAN TUGAS DAN WEWENANG TIM PEMBINA KELUARGA PIS-PK

1. Melaksanakan kunjungan keluarga untuk menyampaikan


Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) kepada keluarga sebagai
intervensi awal.
2 . Mendokumentasikan hasil kunjungan keluarga dengan
melakukan entry data pada Aplikasi Keluarga Sehat.
3. Menyampaikan informasi masalah kesehatan kepada Kepala
Puskesmas, Penanggung Jawab UKM dan Tim Teknis Program
untuk bersama-sama melakukan analisis hasil kunjungan
keluarga.
4. Tim Pembina Keluarga bersama Penanggung Jawab UKM dan Tim
Teknis Program menyusun intervensi lanjut kepada keluarga
sesuai permasalahan kesehatan pada tingkat keluarga.
5. Melaksanakan Analisis Data PIS-PK terhadap program Intervensi
PIS-PK pada 12 Indikator PIS-PK
6. Mengajurkan keluarga yang terduga gejala dan tanda untuk
datang ke Puskesmas untuk Penegakan Diagnosis.
7. Melakukan Edukasi Pencegahan Masalah Kesehatan di Keluarga
(Apabila Hasil negatif/tidak bermasalah)
8. Menganjurkan Keluarga yang bermasalah Kesehatan untuk
datang ke Puskesmas atau UKBM .
9. Melakukan perhitungan Indeks Keluarga Sehat (IKS) hasil
intervensi Program pada tingkat keluarga, RT, RW ,
desa/kelurahan dan Puskesmas baik secara manual maupun
pada Aplikasi Keluarga Sehat
10. Mengupdate nilai IKS hasil intervensi program pada Aplikasi
Keluarga Sehat apabila di dapatkan hasil negatif/tidak bermasalah
dan bila masalah kesehatan sudah teratasi dan atau terkontrol.
11. Menginput, Mengedit Hasil Intervensi Awal dan Intervensi Lanjut.

Ditetapkan di Takalala
pada tanggal, 25 Januari 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS TAKALALA,

AINUDDIN, S.Kep, Ns
Pangkat : Pembina
NIP. 19730919 199303 1 007
E. URAIAN TUGAS DAN WEWENANG TIM PEMBINA KELUARGA PIS-PK

1. Melaksanakan kunjungan keluarga untuk menyampaikan


Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) kepada keluarga sebagai
intervensi awal.
2. Mendokumentasikan hasil kunjungan keluarga dengan
melakukan entry data pada Aplikasi Keluarga Sehat.
3. Menyampaikan informasi masalah kesehatan kepada Kepala
Puskesmas, Penanggung Jawab UKM dan Tim Teknis Program
untuk bersama-sama melakukan analisis hasil kunjungan
keluarga.
4 . Tim Pembina Keluarga bersama Penanggung Jawab UKM dan Tim
Teknis Program menyusun intervensi lanjut kepada keluarga
sesuai permasalahan kesehatan pada tingkat keluarga.
5. Melaksanakan Analisis Data PIS-PK terhadap program Intervensi
PIS-PK pada 12 Indikator PIS-PK
6. Mengajurkan keluarga yang terduga gejala dan tanda untuk
datang ke Puskesmas untuk Penegakan Diagnosis.
7 . Melakukan Edukasi Pencegahan Masalah Kesehatan di Keluarga
(Apabila Hasil negatif/tidak bermasalah)
8. Menganjurkan Keluarga yang bermasalah Kesehatan untuk
datang ke Puskesmas atau UKBM.
9. Melakukan perhitungan Indeks Keluarga Sehat (IKS) hasil
intervensi Program pada tingkat keluarga, RT, RW,
desa/kelurahan dan Puskesmas baik secara manual maupun
pada Aplikasi Keluarga Sehat
10. Mengupdate nilai IKS hasil intervensi program pada Aplikasi
Keluarga Sehat apabila di dapatkan hasil negatif/tidak bermasalah
dan bila masalah kesehatan sudah teratasi dan atau terkontrol.
11. Menginput, Mengedit Hasil Intervensi Awal dan Intervensi Lanjut.

Ditetapkan di Takalala
pada tanggal, 25 Januari 2023

KEPALA UPTD PUSKESMAS TAKALALA,

AINUDDIN, S.Kep, Ns
Pangkat : Pembina
NIP. 19730919 199303 1 007

Anda mungkin juga menyukai