Anda di halaman 1dari 53

Assalamualaikum

Berdo’a
Anak-anak hebat
hadir semuanya?
Kita menyanyikan
lagu wajib nasional
bersama-sama
Tujuan Pembelajaran
1. 1Setelah mengamati powerpoint mengenai bangun ruang prisma dan limas, siswa dapat menganalisis
sifat-sifat bangun ruang prisma dan limas dengan teliti
2. Setelah mengamati slide animasi, siswa mampu merancang kerangka jaring-jaring bangun ruang
prisma dan limas dengan rapi dan penuh kesabaran
3. Dengan mengikuti langkah-langkah pada LKPD, secara berkelompok siswa mampu membuat kerangka
model prisma dan limas dengan rancangan yang sistematis
4. Berdasarkan hasil proyek membuat kerangka model prisma dan limas, secara berkelompok siswa
mempu membandingkan sifat-sifat dari bangun prisma dan limas dengan teliti.
5. Berdasarkan hasil proyek membuat kerangka model prisma dan limas, secara berkelompok siswa
mampu mempresentasikan model yang dibuat dari bungan prisma dan limas dengan percaya diri.
PRISMA SEGITIGA
Kelas 6
Menentukan pertanyaan
mendasar
 Amati video berikut .

https://drive.google.com/file/d/1QrWVLsqv_5hdMOwYCQNCKBVwoJSYE-BR/view?usp=drivesdk

atau link berikut jika video diatas bermasalah.

https://youtu.be/ODbOiu-PNkc?si=p5ImUK-xJWz9Nber
Hari ini, kita akan
belajar tentang:
Pengertian Prisma Segitiga
Sisi-sisi Prisma Segitiga
Rusuk Prisma Segitiga
Titik-titik sudut Prisma Segitiga
Jaring-jaring Prisma Segitiga
Apa itu
Prisma
Segitiga?
Prisma Segitiga adalah bangun
ruang tiga dimensi yang memiliki
alas dan tutup yang kongruen
berbentuk segitiga. Bagian sisi-
sisi tegaknya berbentuk persegi
panjang.
Sifat Prisma
Segitiga

Alasnya berbentuk segitiga


Sifat Prisma
Segitiga
Memiliki 5 sisi
B

A C

D F
Sifat Prisma
Segitiga
Memiliki 9 Rusuk
B

A C

D F
Sifat Prisma
Segitiga
Memiliki 6 Titik Sudut
B

A C

D F
Jaring-jaring Prisma Segitiga
Meyusun perencanaan
proyek

References:
CK-12. Surface Area and Volume. Last Accessed October 19, 2021 from
https://www.ck12.org/book/ck-12-basic-geometry-concepts/section/11.0/
Menyusun
jadwal

References:
CK-12. Surface Area and Volume. Last Accessed October 19, 2021 from
https://www.ck12.org/book/ck-12-basic-geometry-concepts/section/11.0/
Memonitoring
keaktifan dan
perkembangan
proyek
References:
CK-12. Surface Area and Volume. Last Accessed October 19, 2021 from
https://www.ck12.org/book/ck-12-basic-geometry-concepts/section/11.0/
Menguji hasil

References:
CK-12. Surface Area and Volume. Last Accessed October 19, 2021 from
https://www.ck12.org/book/ck-12-basic-geometry-concepts/section/11.0/
Evaluasi
pengalaman

References:
CK-12. Surface Area and Volume. Last Accessed October 19, 2021 from
https://www.ck12.org/book/ck-12-basic-geometry-concepts/section/11.0/
Selamat mengerjakan!!

References:
CK-12. Surface Area and Volume. Last Accessed October 19, 2021 from
https://www.ck12.org/book/ck-12-basic-geometry-concepts/section/11.0/
Mari kita berdoa

References:
CK-12. Surface Area and Volume. Last Accessed October 19, 2021 from
https://www.ck12.org/book/ck-12-basic-geometry-concepts/section/11.0/
Terimakasih
Bangun Ruang
Limas
Kelas 6
Limas adalah bangun ruang tiga dimensi
yang dibatasi oleh alas segi -n dan
sisi-sisi tegaknya berbentuk segitiga

Apa itu limas?


Contoh

01 02 03

piramid tenda Menara mesąid


Jenis-ąenis limas
Limas Limas Limas Limas
segitiga segiempat segilima segienama
Sifat Limas segitiga

01 Alasnya berbentuk segitiga


Sifat Limas segitiga

02 Memiliki empat sisi


T

C
A

B
Sifat Limas segitiga

03 Memiliki empat titik sudut


T

C
A
B
Sifat Limas segitiga

04 Memiliki enam rusuk


T

A
B
Jaring-ąaring Limas segitiga

03
Thank you!
BAHAN AJAR
MATEMATIKA
KELAS VI
MATEMATIKA
BANGUN RUANG
PRISMA DAN LIMAS
KELAS VI
KOMPETENSI INTI

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati,
menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

KOMPETENSI DASAR

3.6 Membandingkan prisma, tabung, limas, kerucut, dan bola.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.6.1 Menganalisis sifat-sifat bangun ruang prisma dan limas (C4)


3.6.2 Merancang kerangka jaring-jaring bangun ruang prisma dan limas (C6)
3.6.3 Membandingkan sifat-sifat bangun ruang prisma dan limas (C5)

4. 6 Mengidentifikasi prisma, tabung, limas, kerucut, dan bola.

ndikator Pencapaian Kompetensi

4.6.1 Membuat kerangka bangun ruang prisma dan limas


4.6.2 Mempresantasikan hasil bangun prisma dan limas
TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Setelah mengamati powerpoint mengenai bangun ruang prisma dan limas,


siswa dapat menganalisis sifat-sifat bangun ruang prisma dan limas dengan
teliti
2. Setelah mengamati video, siswa mampu merancang kerangka jaring-jaring
bangun ruang prisma dan limas dengan rapi dan penuh kesabaran
3. Dengan mengikuti langkah-langkah pada LKPD, secara berkelompok siswa
mampu membuat kerangka model prisma dan limas dengan rancangan
yang sistematis
4. Berdasarkan hasil proyek membuat kerangka model prisma dan limas,
secara berkelompok siswa mempu membandingkan sifat-sifat dari bangun
prisma dan limas dengan teliti
5. Berdasarkan hasil proyek membuat kerangka model prisma dan limas,
secara berkelompok siswa mampu mempresentasikan model yang dibuat
dari bungan prisma dan limas dengan percaya diri

LITERASI

Bangun ruang merupakan salah satu


pokok bahasan yang banyak dijumpai
di dalam kehidupan sehari-hari.
Contoh bangun ruang adalah tenda
segitiga, kaleng susu, atap rumah, topi
petani, bola, dan beberapa benda
lainnya. Contoh benda di sekitarmu
ada yang berbentuk prisma, tabung,
limas, kerucut, dan bola. Ayo, ingat
kembali konsep sebelumnya tentang
bangun ruang kubus dan balok. Baik
luas permukaan bangun ruang
maupun volume bangun ruang
tersebut.
BANGUN PRISMA

Prisma merupakan bangun ruang yang dibatasi oleh dua sisi. Sisi pertama
berbentuk segi banyak, sejajar, dan kongruen. Sisi lainnya berbentuk persegi
panjang. Prisma
mempunyai bagian-bagian bangun yang bentuknya ber-beda. Berikut ini
merupakan bagian-bagian dari prisma.
BENTUK-BENTUK PRISMA

A. Prisma segitiga

Sifat-sifat prisma segitiga


1. Sisi alas dan sisi atas/tutup berbentuk segitiga.
2. Sisi tegaknya berbentuk segiempat S
3. ifat-sifat prisma segitiga mempunyai 9 rusuk.
4. Sifat-sifat prisma segitiga mempunyai 5 sisi.
5. Sifat-sifat prisma segitiga mempunyai 6 titik sudut.
6. Sifat-sifat prisma segitiga mempunyai 6 diagonal sisi.

Jaring-jaring prisma segitiga

B. Jenis prisma lainnya

Contoh prisma dalam kehidupan sehari-hari


1. Tenda

2. Paving
BANGUN LIMAS

Limas adalah bangun ruang yang dibatasi oleh sebuah


bangun datar sebagai alas. Selain itu, beberapa buah
bidang berbentuk segitiga yang bertemu pada satu titik
puncak. Limas mempunyai bagian-bagian bangun yang
bentuknya berbeda. Berikut ini merupakan bagian-
bagian dari limas dan jaring-jaring limas.
BENTUK-BENTUK LIMAS

Mengenal bentuk-bentuk limas. Limas diberi nama berdasarkan bentuk segi-n


pada bidang alasnya.

Sifat-sifat limas segitiga

1. Memiliki alas berbentuk segitiga.


2. Terdapat 4 titik sudut yang terdiri dari 3 sudut alas dan 1 titik sudut berada
di puncak.
3. Mempunyai 6 buah rusuk.
4. Memiliki 4 sisi didalamnya berupa 3 sisi tegak dan 1 sisi alas (segitiga).

Contoh limas dalam kehidupan sehari-hari


1. Atap masjid

2. Piramida
INSTRUMEN PENILAIAN

A. Penilaian Sikap
Penilaian sikap terbagi menjadi 2, yaitu sikap spiritual dan sosial.
1. Sikap Spiritual

Penilaian Sikap Spiritual


Aspek Teknik Penilaian Intrumen Penilaian
Berdoa sebelum dan sesudah belajar
Bersyukur terhadap hasil kerja yang Observasi Lembar Observasi
telah diperoleh

Rubrik Penilaian Sikap Spiritual


Aspek Sangat Baik Baik (3) Cukup (2) Kurang (1)
(4)
Berdoa Siswa ikut Siswa ikut Siswa ikut Siswa tidak ikut
sebelum dan berdoa dengan berdoa, tetapi berdoa, tetapi berdoa
sesudah bersungguh- kurang tidak
belajar sungguh bersungguh- bersungguh-
sungguh sungguh

Bersyukur Siswa Siswa Siswa Siswa tidak


terhadap hasil mengucapkan mengucapkan mengucapkan mengucapkan
kerja yang rasa syukur rasa syukur rasa syukur rasa syukur
telah dengan tetapi kurang tetapi tidak
diperoleh sungguh- sungguh- sungguh-
sungguh sungguh sungguh

Tabel Penilaian Sikap Spiritual

Aspek
No Nama Siswa Berdoa Bersyukur Ket
1 2 3 4 1 2 3 4
1 Akbar
2 Abdul Ahada
3 Adelia Putri
4 Alpin
5 Amelia Saputri
6 Andri
7 Aulia
8 Auliya Adriansyah
9 Aulia Yunita
10 Ayudin

2. Sikap Sosial

Penilaian sikap Sosial

Aspek Teknik Penilaian Intrumen Penilaian


Aktif
Kerjasama Observasi Lembar Observasi
Teliti

Rubrik Penilaian Sikap Sosial

Aspek/ Kriteria Sangat Baik Baik (3) Cukup (2) Kurang (1)
(4)
Aktif Sikap yang Sikap yang Sikap yang Sikap yang
1. Siswa aktif ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan
bertanya. siswa siswa siswa siswa tidak
2. Siswa aktif memenuhi 3 memenuhi 2 memenuhi 1 memenuhi
mengemukakan kriteria. kriteria. kriteria. 3kriteria.
pendapat.
3. Siswa aktif
berdiskusi
dalam
kelompok.
Kerja Sama Sikap yang Sikap yang Sikap yang Sikap yang
1. Siswa ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan
menyumbangka siswa siswa siswa siswa tidak
n ide dalam memenuhi 3 memenuhi 2 memenuhi 1 memenuhi
kelompok. kriteria. kriteria. kriteria. kriteria.
2. Siswa
mengerahkan
kemampuan
secara
maksimal.
3. Siswa terbuka
terhadap kritik
dan saran dari
anggota
kelompok.
Teliti Sikap yang Sikap yang Sikap yang Sikap yang
1. Siswa ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan
mengerjakan siswa siswa siswa siswa tidak
soal tidak memenuhi 3 memenuhi 2 memenuhi 1 memenuhi
terburu-buru kriteria. kriteria. kriteria. kriteria.
2. Siwa
mengerjakan
soal tepat waktu
3. Siswa
mengerjakan
soal sesuai
dengan arahan

Tabel Penilaian Sikap Sosial

Aspek
No Nama Aktif Kerjasama Teliti Nilai Ket
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5

B. Penilaian Pengetahuan

KD IPK Teknik Penilaian Instrumen Penilaian


3.6 Membandingkan 3.6.1 Menganalisis
prisma, tabung, limas, sifat-sifat
kerucut, dan bola. bangun ruang prisma
dan limas (C4)

3.6.2 Merancang
kerangka jaring-jaring
bangun ruang prisma Tes Tulis Soal Uraian
dan limas (C6)

3.6.3 Membandingkan
sifat-sifat bangun
ruang prisma dan
limas (C5)
KISI-KISI SOAL EVALUASI 1

Sekolah :

Kelas VI

Mata Pelajaran : Matematika

Lingkup No. Bentuk


No. KD IPK Materi Indikator Soal Level
Materi Soal Soal
1 3.6 Membandingkan 3.6.1 Menganalisis Bangun Sifat-sifat Dengan disajikan gambar 1 C4 Uraian
prisma, tabung, sifat-sifat bangun Ruang bangun ruang prisma, siswa dapat
limas, kerucut, dan ruang prisma dan prisma menguraikan sifat-sifat bangun
bola. limas (C4) ruang prisma dengan rinci.
Dengan diinformasikan sifat- 2 C4 Uraian
sifat bangun ruang, siswa dapat
mengorganisasikan sifat-sifat
bangun prisma dengan tepat
Dengan disajikan gambar pot 3 C4 Uraian
bunga berbentuk prisma, siswa
mampu merincikan sifat-sifat
bangun tersebut dengan benar
3.6.2 Merancang Jaring-jaring Dengan disajikan cerita dan 4 C6 Uraian
kerangka jaring-jaring bangun ruang diinformasikan sifat-sifat
bangun ruang prisma prisma bangun ruang, siswa dapat
dan limas (C6) mendesain bangun prisma
dengan benar
Dengan disajikan gambar, 5 C6 Uraian
siswa dapat membuat pola
bangun ruang priisma dengan
benar.
KUNCI JAWABAN DAN PEDOMAN PENSKORAN EVALUASI 1

Kunci Jawaban Pedoman penskoran


1. sifat-sifat prisma segitiga
a. Memiliki 5 sisi No. Soal Skor Total Max
b. Memiliki 6 titik sudut 1 20
c. Memiliki 9 rusuk 2 20
d. Sisi alas dan sisi atas berebntuk segitiga 3 20 100
e. Sisi tegak berbentuk persegi panjang 4 20
f. Memiliki rusuk tegak yang sama panjang 5 20
g. Rusuk tegak prisma disebut sebagai tinggi prisma
2. sifat-sifat prisma segilima Nlai = Skor yang diperoleh X 100
 Memiliki 7 sisi Skor maksimal
 Sisi alas dan sisi atas berbentuk persegilima
 Sisi tegak berbentuk persegi panjang
3. sifat-sifat pot berbentuk prisma segitiga
a. Memiliki 5 sisi
b. Memiliki 6 titik sudut
c. Memiliki 9 rusuk
d. Sisi alas dan sisi atas berebntuk segitiga
e. Sisi tegak berbentuk persegi panjang
f. Memiliki rusuk tegak yang sama panjang
4.

5.
Soal Evaluasi 1
Rincikanlah tiga sifat dari pot bunga yang berbentuk prisma
Nama : tersebu!
Tanggal :
4. Ibu Imas akan membuat sebuah tempat pensil dari kardus
Jawablah pertanyaan dibawah ini! bekas, kardus itu akan dibuat sebuah bangun ruang yang
memiliki ciri atau sifat sebagai berikut:
1. Amatilah gambar bangun ruang dibawah ini! a. Memiliki 5 sisi
b. Memiliki 6 titik sudut
c. Memiliki 9 rusuk
Uraikanlah sifat-sifat dari bangun tersebut d. Sisi alas dan sisi atas berbentuk segitiga
dengan rinci! e. Sisi tegak berbentuk persegi panjang
f. Memiliki rusuk tegak yang sama panjang
g. Rusuk tegak prisma disebut sebagai tinggi prisma.

Tolong desainlah bentuk tempat pensil Bu Imas berdasarkan


2. Perhatikan dengan seksama sifat-sifat bangun ruang berikut sifat-sifat bangun ruang yang telah disebutkan!
ini!
a. Memiliki 7 sisi
b. Memiliki 8 titik sudut
c. Memiliki 12 rusuk
d. Sisi alas dan sisi atas berbentuk persegilima 5. Amelia membeli sebuah coklat untuk diberikan kepada Aulia
e. Sisi tegak berbentuk segitiga yang akan berulang tahun besok.
f. Sisi tegak berbentuk persegi panjang
namun sebelum coklat itu diberikan,
Dari urainan sifat-sifat bangun ruang diatas kelompokanlah Amelia akan terlebih dahulu
sifat-sifat yang termasuk sifat bangun ruang prisma segilima! memasukannya kedalam kardus yang
serupa dengan bentuk coklat dan akhirnya
akan di bungkus dengan kertas kado,
Amelia akan membuat bungkus kado dari kardus bekas, bantulah
3. Kamu tentu sudah tau nama bangun ruang yang terbentuk
Amelia membuatkan pola jaring-jaring dari bentuk coklat
dari pot bunga dibawah ini
tersebut pada bukumu!
KISI-KISI SOAL EVALUASI 2

Sekolah :

Kelas VI

Mata Pelajaran : Matematika

No. KD IPK Lingkup Materi Indikator Soal No. Level Bentuk


Materi Soal Soal
1 3.6 Membandingkan 3.6.1 Menganalisis Bangun Sifat-sifat Dengan disajikan gambar 1 C4 Uraian
prisma, tabung, sifat-sifat bangun Ruang bangun ruang prisma, siswa dapat
limas, kerucut, dan ruang prisma dan Limas menguraikan sifat-sifat bangun
bola. limas (C4) ruang prisma dengan rinci.
Dengan diinformasikan sifat- 2 C4 Uraian
sifat bangun ruang, siswa dapat
mengorganisasikan sifat-sifat
bangun prisma dengan tepat
3.6.2 Merancang Jaring-jaring Dengan disajikan cerita dan 3 C6 Uraian
kerangka jaring-jaring bangun ruang diinformasikan sifat-sifat
bangun ruang prisma Limas bangun ruang, siswa dapat
dan limas (C6) mendesain bangun prisma
dengan benar
Dengan disajikan gambar, 4 C6 Uraian
siswa dapat membuat pola
bangun ruang priisma dengan
benar.
3.6.3 Membandingkan Bangun Dengan disajikan gambar 5 C4 Uraian
sifat-sifat bangun ruang prisma bangun ruang prisma dan limas
ruang prisma dan dan limas segilima siswa dapat
limas (C4) menguraikan persamaan dari
kedua bangun dengan teliti
KUNCI JAWABAN DAN PEDOMAN PENSKORAN EVALUASI 2

Kunci Jawaban Pedoman penskoran


1. sifat-sifat limas segiempat
a. Memiliki 5 sisi No. Soal Skor Total Max
b. Memiliki 5 titik sudut 1 20
c. Memiliki 8 rusuk 2 20
d. Sisi alas berebntuk segiempat atau persegi 3 20 100
e. Sisi tegak berbentuk segitiga 4 20
2. sifat-sifat limas segitiga 5 20
 Memiliki 4 sisi
 Memiliki 6 rusuk Nlai = Skor yang diperoleh X 100
 Sisi alas berbentu segitiga Skor maksimal
 Sisi tegak berbentuk segitiga
3.

4.

5. Persamaan prisma segi 6 dan limas segi 6 yaitu memiliki sisi alas
yang sama bentuknya, yaitu segi enam.
Soal Evaluasi 2 b. Memiliki 6 titik sudut
c. Memiliki 10 rusuk
Nama : d. Sisi alas dan sisi atas berbentuk segi lima
Tanggal :
Tolong desainlah bentuk gantungan kunci Bu Tini
Jawablah pertanyaan dibawah ini! berdasarkan sifat-sifat bangun ruang yang telah disebutkan!

1. Amatilah gambar bangun ruang dibawah ini!


4. Seli membeli sebuah kado untuk diberikan kepada Noni
Uraikanlah sifat-sifat dari bangun
yang sedang berulang tahun.
tersebut dengan rinci!
Noni sangat senang mendapat
kado dari sahabatnya, ia pun
membuka kado tersebut dengan
hati-hati, bisakah kamu
2. Perhatikan dengan seksama sifat-sifat bangun ruang berikut membuat pola bangun yang
ini! sesuai bentuknya dengan kado
a. Memiliki 4 sisi milik Noni? Coba gambarkan
b. Memiliki 5 titik sudut polanya pada lembar tugasmu!
c. Memiliki 6 rusuk
d. Sisi alas berbentuk segitiga 5. Amatilah gambar kedua bangun dibawah ini!
e. Sisi tegak berbentuk segitiga
f. Sisi tegak berbentuk persegi panjang

Dari urainan sifat-sifat bangun ruang diatas kelompokanlah


sifat-sifat yang termasuk sifat bangun ruang limas segitiga!

3. Ibu Tini akan membuat sebuah gantungan kunci dari kardus Kamu tentu sudah tau nama dari bangun diatas, sekarang amatilah
bekas, kardus itu akan dibuat sebuah bangun ruang yang dengan seksama dan uraikanlah persamaan dari dua bangun tersebut
memiliki ciri atau sifat sebagai berikut:
a. Memiliki 6 sisi
C. Penilaian Keterampilan

Penilaian Keterampilan
KD IPK Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
4.6 Mengidentifikasi 4.6.1 Membuat Unjuk kerja Rubrik penilaian
prisma, tabung, limas, kerangka bangun ruang
kerucut, dan bola prisma dan limas
4.6.2
Mempresantasikan
hasil bangun ruang
prisma dan limas

Rubrik Penilaian Keterampilan Membuat Kerangka Bangun Ruang Prisma dan Limas
Kriteria Sangat Baik (4) Baik (3) Cukup (2) Kurang (1)
Persiapan Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu . Siswa belum
kegiatan menyiapkan menyiapkan menyiapkan mampu
seluruh alat dan sebagian besar sebagian kecil menyiapkan alat
bahan percobaan alat dan bahan alat dan bahan dan bahan
percobaan percobaan percobaan.

Ketepatan Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu Siswa belum


melakukan melakukan melakukan melakukan mampu
percobaan sesuai seluruh langkah sebagian besar sebagian kecil melakukan
langkah kegiatan kegiatan langkah kegiatan langkah kegiatan seluruh langkah
percobaan dengan percobaan percobaan kegiatan
tepat. dengan tepat dengan tepat percobaan
dengan tepat
Hasil Kerangka Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu Siswa belum
bangun ruang membuat bangun membuat membuat bangun mampu membuat
ruang dengan bangun ruang ruang dengan bangun ruang
tepat, rapi, dan dengan tepat, tepat namun dengan tepat,
kokoh. rapi, namun kurang rapi dan rapi, dan kokoh.
kurang kokoh. kokoh.

Rubrik Penilaian Keterampilan Mempresentasikan hasil karya


Kriteria Sangat Baik (4) Baik (3) Cukup (2) Kurang (1)
Keterampilan Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu Siswa tidak
Presentasi menunjukan 3 menunjukan 2 menunjukan 1 mampu
1. Isi presentasi kriteria dalam kriteria dalam kriteria dalam menunjukan 3
sesuai presentasi presentasi presentasi kriteria dalam
2. Bahasa yang presentasi
santun dan
jelas
3. Percaya diri
dalam
membawaka
n presentasi
Tabel penilaian keterampilan
Aspek
Membuat kerangka Mempresantasikan
No Nama bangun ruang hasil bangun Nilai Ket
prisma/limas prisma/limas
1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

Anda mungkin juga menyukai