Anda di halaman 1dari 8

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH)

PAUD IBNU UMAR


A. Identitas
Semester :1 Kelompok : A
Minggu ke :3 Tema : Indonesiaku
Bulan : Agustus Subtema : Aku anak PHBS

B. Tujuan Kegiatan
1. Anak berpartisipasi aktif dalam menjaga kebersihan, kesehatan dan
keselamatan dsebagai bentuk rasa sayang terhadap dirinya dan rasa syukur
pada Tuhan Yang Maha Esa
2. Anak dapat memahami pentingnya kebersihan dan kehigienisan
3. Anak akan mendemonstrasikan pemahaman apa yang dimaksud dengan hidup
bersih dan sehat
4. Menanamkan kebiasaan merawat kebersihan dan kehigienisan diri dan
lingkungan sekitar
5. Anak dapat mengeksplorasi berbagai cara untuk menjaga kebersihan
lingkungan.
6. Anak memahami hak dan kewajiban untuk menjaga kebersihan lingkungan.
7. Anak memahami pentingnya mengendalikan sampah.
8. Anak memahami pentingnya menjaga kebersihan makanan dan air.
9. Mengenal benda berdasarkan fungsi (sabun untuk dipakai di badan, dan
fungsi alat mandi lainnya.

C. Deskripsi
1. Perilaku hidup bersih adalah kegiatan yang mengajarkan anak-anak tentang
pentingnya kebersihan dan bagaimana menjaga kesehatan mereka. Kegiatan
ini mencakup berbagai aktivitas seperti mengajarkan anak-anak cara mencuci
tangan, menjaga kebersihan lingkungan dan menghormati orang lain. Anak-
anak juga akan cingatkan untuk mencintai kebersihan dan menghormati
lingkungan.
2. Kegiatan ini akan membantu anak-anak menjadi lebih sadar tentang
pentingnya menjaga kebersihan dan menghormati lingkungan Selain itu,
anak-anak akan memiliki kemampuan untuk mengontrol perilaku mereka
sendiri dan bertanggung jawab atas kebersihan lingkungan.
3. Kegiatan yang dilakukan meliputi kegiatan menjaga kebersihan telinga,
hidung gigi dan mulut, dan kebersihan tangan dan kuku.

D. Alat & Bahan


Alat kebersihan, contoh makanan sehat, contoh tentang hidup bersih dan
sehat, tissu, pewarna dalam wadah, kertas, gunting, lem.
E. Peta Konsep

MEMBERSIHKAN
TELINGAKU BERSIH
TELINGA
KEBERSIHAN DIRI
HIDUNGKU BERSIH
MEMBERSIHKAN
HIDUNG
GIGI & MULUTKU
BERSIH AKU ANAK PHBS
GOSOK GIGI

TANGAN & KUKU


BERSIH
MENCUCI TANGAN KEBERSIHAN
LINGKUNGAN

BUANG SAMPAH KE
MEMOTONG KUKU TEPATNYA

TIDAK MELUDAH
SEMBARANGAN

ETIKA BERSIN DAN


BATUK

F. Kegiatan Harian
Hari 1
Jenis Kegiatan Uraian Kegiatan
Pembiasaan Pagi  SOP penyambutan,
 Memberi dan membalas salam,
 Menaruh tas di tempatnya,
 Berbaris di halaman,
 Senam atau gerakan tubuh,
 memeriksa kebersihan kuku dan
gigi,
 Masuk kelas dan berdoa sebelum
kegiatan.
 shalat dhuha bersama dan iqro
Kegiatan Pembuka  Mendiskusikan ide kegiatan hari
ini
 Mendiskusikan PHBS
menggunakan berbagai gambar
 Menghafal hadist kebersihan
 Menyiapkan properti main, aturan
main, harapan dan waktu main.

 Pemantik:
 Tanyakan gambar apa saja yang
ada di poster ini?
 Siapa saja tokoh di dalam cerita
ini? (biarkan anak menebak)
 Kira-kira siapa tokoh utama di
dalam cerita ini?
 Tanyakan arti judul cerita dan
biarkan anak tahu artinya
 Saat membaca halaman, guru
tidak perlu berhenti berdiskusi.
eksplorasi (kepoin) mereka.
 Cukup bahas halaman yang
menarik perhatian anak lalu
 Setelah baca cerita, diskusikan
siapa tokoh yang terlibat?
 Dimana cerita pada buku terjadi?
 Tanyakan sifat tokoh (apabila
ada) yang ada di dalam cerita
Minta anak menceritakan kembali
dengan kata-katanya (boleh
lengkap atau sepotong saja)
 Biarkan mereka berimajinasi
dengan memberi pertanyaan
"Andai
 kamu jadi X apa yang akan kamu
lakukan?"

Kegiatan Inti  Mintalah anak mengamati dan


berinteraksi dengan perlengkapan
kebersihan dan mendiskusikan
pentingnya menjaga kebersihan.
 Ajak anak mencari sampah lalu
memungut dan membuang ke
tempatnya
 Berikan contoh makanan sehat
dan diskusikan pentingnya makan
sehat.
 Mintalah anak mewarnai dan
mencocokkan gambar tentang
hidup bersih dan sehat dan
diskusikan manfaat hidup bersih
dan sehat.
 Cari dan temukan huruf a
Kegiatan Penutup  Refleksi: duduk melingkar,
menanyakan perasaan, minta
anak bertukar kesan dan
pengalaman belajar selama hari
ini
 Anak dibimbing untuk
membereskan meja dan
perlengkapan pribadi
 Mengajak anak-anak untuk
menyanyikan lagu bersama
 Informasi: menyampaikan
rencana belajar untuk hari
berikutnya.
 Berdoa bersama mengucapkan
terima kasih pengalaman belajar
hari ini
 Menutup kegiatan dengan salam
atau slogan bersama

Hari 2
Jenis Kegiatan Uraian Kegiatan
Pembiasaan pagi  SOP penyambutan,
 Memberi dan membalas salam,
 Menaruh tas di tempatnya,
 Berbaris di halaman,
 Senam atau gerakan tubuh,
 memeriksa kebersihan kuku dan
gigi,
 Masuk kelas dan berdoa sebelum
kegiatan.
 Membaca surah An-Nas dan
membaca iqro

Kegiatan Pembuka  Literasi cinta buku: Anak diajak


berkumpul untuk membaca buku,
berbagi cerita, dan bertanya
tentang hal-hal yang mereka baca
 Mendiskusikan ide-ide kegiatan
hari ini bersama anak tentang
kebersihan mulut dan gigi
 Menyanyikan lagu "Bangun
Tidur Kuterus Mandi”
 Menghafal doa ke kamar mandi
 Menyiapkan properti kelas aturan
bermain, harapan dan rangkaian
waktu main
Kegiatan inti  Guru melanjutkan PHBS: Cara
menjaga kebersihan hidung
 Guru menjelaskan bagaimana ara
agar hidung tetap bersih dan tidak
mengelami masalah, sehingga
saluran pernafasan kita tidak
terganggu
 Guru juga menjelaskan kepada
anak-anak pentingnya menjaga
kebersihan hidung
 Membuat huruf H-1-D-U-N-G
dengan cat air.
 Guru menunjuk benda dan anak
menjawab mana saja yang ada
aroma/baunya.
 Beri tanda ceklis gambar yang
menandakan perbuatan baik
dalam menjaga kebersihan
hidung
Kegiatan penutup  Refleksi: duduk melingkar,
menanyakan perasaan, minta
anak bertukar kesan dan
pengalaman belajar selama hari
ini
 Anak dibimbing untuk
membereskan meja dan
perlengkapan pribadi
 Mengajak anak-anak untuk
menyanyikan lagu bersama
 Informasi: menyampaikan
rencana belajar untuk hari
berikutnya.
 Berdoa bersama dan
mengucapkan terimakasih atas
pengalaman belajar hari ini
 Menutup kegiatan dengan salam
atau slogan bersama.

Hari 3
Jenis Kegitan Uraian Kegiatan
Pembiasaan Pagi  SOP penyambutan,
 Memberi dan membalas salam,
 Menaruh tas di tempatnya,
 Berbaris di halaman,
 Senam atau gerakan tubuh,
 memeriksa kebersihan kuku dan
gigi,
 Masuk kelas dan berdoa sebelum
kegiatan.
 Membaca surah An-Nas dan
membaca iqro
Kegiatan Pembuka  Membaca cerita mulut dan gigi
 Mendiskusikan ide-ide dengan
anak mengenai mulut dan gigi
 Menghafal doa mau makan
 Menyiapkan properti bermain

Kegiatan Inti  Guru melanjutkan PHBS :


kebersihan mulut dan gigi
 Anak mencoba berbagai rasa
makanan atau minuman
 Mencontohkan cara sikat gigi
yang baik dan benar
 Permainan “”sikat aku dong”
pada gambar gigi menggunakan
spidol dan sikat
Kegiatan Penutup  Refleksi: duduk melingkar,
menanyakan perasaan, minta
anak bertukar kesan dan
pengalaman belajar selama hari
ini
 Anak dibimbing untuk
membereskan meja dan
perlengkapan pribadi
 Mengajak anak-anak untuk
menyanyikan lagu bersama
 Informasi: menyampaikan
rencana belajar untuk hari
berikutnya.
 Berdoa bersama dan
mengucapkan terimakasih atas
pengalaman belajar hari ini
 Menutup kegiatan dengan salam
atau selogan bersama

Hari 4
Jenis Kegiatan Uraian Kegiatan
Pembiasaan Pagi  SOP penyambutan,
 Memberi dan membalas salam,
 Menaruh tas di tempatnya,
 Berbaris di halaman,
 Senam atau gerakan tubuh,
 memeriksa kebersihan kuku dan
gigi,
 Masuk kelas dan berdoa sebelum
kegiatan.
 Membaca surah An-Nas dan
membaca iqro

Kegiatan Pembuka  Mendiskusikan kgeiatan hari ini


tentang tangan dan kuku
 Menyanyikan lagu aku “punya
tangan jari tangan”
 Menghafal doa sebelum makan
 Menyiapkan properti krlas, aturan
main, harapan dan rangkaian
waktu main.

Kegiatan Inti  Guru melanjutkan PHBS : cara


menjaga kebersihan tangan dan
kuku
 Mengajarkan anak cara mencuci
tangan menggunakan lagu
 Tebak kasar atau halus (anak
menebak permukaan benda
menyebutkan teksturnya kasar
atau halus) batu, tepung, daun,
tanah
 Membuat bentuk tangan dbantu
teman dengan cara menjiplak
kemudian belajar menggunting
kuku
 Praktek mencuci tangan yang
baik dan benar
 Mengajarkan anak untuk
membersihkan diri setelah
bermain di luar
Kegiatan Penutup  Refleksi: duduk melingkar,
menanyakan perasaan, minta
anak bertukar kesan dan
pengalaman belajar selama hari
ini
 Anak dibimbing untuk
membereskan meja dan
perlengkapan pribadi
 Mengajak anak-anak untuk
menyanyikan lagu bersama
 Informasi: menyampaikan
rencana belajar untuk hari
berikutnya.
 Berdoa bersama dan
mengucapkan terimakasih atas
pengalaman belajar hari ini
 Menutup kegiatan dengan salam
atau selogan bersama


G. Asesmen
Dilakukan dengan cara sebagai berikut:
 Mengobservasi anak selama proses kegiatan bermain-belajar
 Mendokumentasikan proses kegiatan bermain-belajar dan hasil karya
 Melakukan pencatatan dengan berbagai teknik Instrumen yang dapat dipakai
silakan dipilih (1) Catatan Anekdot (2) Hasil Karya, (3) Ceklis, dan (4) Foto
berseri (format terlampir)
 Melakukan analisis terhadap hasil observasi, pencatatan, dan hasil karya anak

Anda mungkin juga menyukai